Anda di halaman 1dari 2

MATERI PEMBELAJARAN MANDIRI MATEMATIKA KELAS 7

HARI JUM’AT, 20 MARET 2020

Materi : Perbandingan Senilai

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 1

Nama : ……………………………………

Kelas : ……………………………………

No. Urut : …………………………………..

Tujuan

Melalui LKPD ini diharapkan peserta didik mampu :

Mencontohkan perbandingan senilai

Petunjuk Kerja

Cermati setiap pertanyaan/instruksi yang diberikan dan isikan jawaban pada tempat yang
disediakan!

Masalah :

Suatu mobil menghabiskan 4 liter bensin untuk menempuh jarak 10 km.

Berapa jarak yang dapat ditempuh mobil ini dengan 12 liter bensin?

1. Lengkapi tabel berikut :

Liter bensin (x) 4 8 12


Kilometer jarak (y) 10 20 …
x … … …
y

2. Jarak yang dapat ditempuh mobil ini dengan 12 liter bensin adalah … km.
3. Dari tabel di atas:
a. Jika penggunaan bensin meningkat menjadi dua kali semula maka jarak yang ditempuh akan …
menjadi … kali semula.
b. Jika penggunaan bensin meningkat menjadi tiga kali semula maka jarak yang ditempuh akan …
menjadi … kali semula.
c. Misal 𝑥 adalah banyaknya penggunaan bensin dan 𝑦 adalah jarak.

X1 = 4 X2 = 8 X3 = 12
Y1 = 10 Y2 = 20 Y3 = …

Berlaku perbandingan :

x1 x2 x…
y1
= y2
= y…

4. Kejadian di atas merupakan contoh perbandingan senilai


a. Dengan kata-katamu sendiri, jelaskan apa yang dimaksud perbandingan senilai!
…………………………………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………………………………..
b. Berikan satu contoh masalah perbandingan senilai di kehidupan sehari-hari!
……………………………………………………………………….
……………………………………………………………………….
……………………………………………………………………….

Jawaban:

Anda mungkin juga menyukai