Anda di halaman 1dari 2

Nama : Irpan

NPM : 2205020335

Fakultas/Prodi : Studi Islam / Ekonomi Syariah

Tugas UTS : Teori Ekonomi Makro

Dosen : Dr.S.Purnama Sari, SH,S.Sos.I,MSI

Ekonomi Makro adalah cabang ekonomi yang berhubungan dengan struktur,kinerja dan
pengambilan keputusan ekonomi secara keseluruhan,atau agregat.pengeluaran Agregat adalah
jumlah pengeluaran untuk barang dan jasa dalam sebuah perekonomian.Pengeluaran Agregat
terdiri dari 4 yaitu :

1. Pengeluaran Rumah tangga/konsumsi


2. Pengeluaran pemerintah
3. Pengeluaran Perusahaan
4. Pengeluaranekspor/impor

Aspek lain yang dianalisis eko makro adalah pemerintah harus bisa mengatasi

penganggurandan infasi, caranya:

Kebijakan viskal = Langkah dari pemerintah struktur pajak & pengeluaran

Kebijakan Moneter = Langkah dari pemerintah dalam jumlah uang yang beredar

Lingkup teori ekonomi makro :

1. Tinjauan variable utama


2. Penentu tingkat kegiatan ekonomi
3. Pendapatan nasional
4. Pengeluaran secara agregatif
5. Perubahan pendapatan nasional
6. Kebijakan viskal
7. Sifat & peranan uang
8. Kebijakan moneter

Pendapatan nasional ini menjelaskan tentang nilai-nilai barang & jasa yang diproduksi oleh
negara dalam 1 tahun tertentu dibedakan menjadi 2 bagian:

1. Produk Nasional Bruto (PNB)


Produk Nasional Bruto adalah total nilai pasar semua produk dan jasa yang di
hasilkan dalam satu tahun dengan tenaga kerja dan properti yang disediakan oelh
semua penduduk atau warganegara dimanapun lokasi produksinya.
2. Produk Domestik Bruto (PDB)
Produk Domestik bruto atau dalam bahasa inggris gross domestic product
adalah nilai pasar semua barang dan jasa yang di produksi oleh suatu Negara pada
periode tertentu.

GNP adalah produk keseluruhan dari yang dihasilkan oleh warga negara suatu
negara tertentu. GDP adalah produk keseluruhan yang dihasilkan oleh produk negara
tertentu.

Anda mungkin juga menyukai