Anda di halaman 1dari 17

KELOMPOK 1

TAKIS
(tanaman penangkis nyamuk)
IKM B 2018
KELOMPOK 1
1. Cindy Kinanti Rahmayani101811133086
2. Muhammad Aji Sukmo S. 101811133089
3. Nabila Safira Khairina 101811133132
4. Agustin Putri Pramudiyanti 101811133144
5. Nur Sahila 101811133159
TAKIS (Tanaman Penangkis Nyamuk)
merupakan kewirausahaan jasa yang
memberikan pelayanan penyediaan jasa
penjualan tanaman yang bisa menghalang
nyamuk di rumah. Jasa ini berupa perantara
antara penjual tanaman biasa dengan pembeli
tanaman dengan menyediakan paket yang
berisi bermacam-macam tanaman yang bisa
menghalau nyamuk di rumah.
Perencanaan Aspek Pemasaran
TARGET PASAR
1. Ibu rumah tangga
2. Dinas Pertamanan Kota

KONDISI PERSAINGAN
Persaingan cukup lenggang, maka dari itu kami menjalankan
usaha ini

JENIS/KELOMPOK BARANG YANG DIRENCANAKAN


penyedia jasa pembelian tanaman anti nyamuk yang memudahkan
konsumen tanpa harus pergi ke tempat penjualan tanaman langsung.
Perencanaan Aspek Pemasaran
RENCANA DISTRIBUSI
Pendistribusian masih melalui kami sendiri yang mengantar.

RENCANA PROMOSI
Promosi akan dilakukan melalui Social Media berupa Instagram dan Website
untuk memberikan informasi detail mengenai produk ini dan menarik daya
beli pembeli.
Penetapan Harga Jual
RENCANA PENJUALAN /
PENDAPATAN PERBULAN

Rencana Penjualan / Pendapatan Perbulan


Dalam 1 kali produksi akan dikembangkan perpaket masing-masing 2 pcs. Jadi,
omset setiap proses produksi adalah
Paket A (Mantep) 2 x 100.000 = Rp200.000
Paket B (Asique) 2 x 150.000 = Rp300.000
Paket C (Mantul) 2 x 200.000 = Rp400.000
Total = Rp900.000
Keuntungan yang diperoleh dalam 3 bulan = Hasil Usaha- Biaya Produksi = Rp
2.700.000 – Rp 1.842.000 = Rp 858.000. Jadi, omset 1 tahun yaitu 12 bulan x 900.000
= Rp 10.800.000
PERENCANAAN ASPEK
ORGANISASI DAN MANAJEMEN

KETUA MARKETING PRODUKSI PARTNER


PELAKSANA
melakukan promosi memproduksi sebagai penyedia
bertugas untuk pemasaran produk produk/mencari pasokan tanaman
melakukan yang bisa menarik suplai barang dan yang memiliki tugas
pemantauan minat calon pembeli memantau kualitas untuk menyediakan
produksi dan dan melakukan produk sebelum di tanaman
meninjau kegiatan peninjauan target pasarkan
pemasaran pemasaran.
Mekanisme Kerja
Produksi dihari Sabtu, Minggu, dan hari Libur
Pengiriman dilakukan 2 minggu sekali
Penjualan sistem pre-order dengan tenggang
waktu 2 minggu

Penggajian/pengupahan
Upah tetap pada partner penjual tanaman
yang dibayarkan jika tanaman laku terjual
-Upah tidak tetap pada tenaga kerja di dalam
manajemen
Perencanaan
Teknis
Operasional Jojoran III D
Dalam / 43,
Surabaya
Layout
Modal
Modal Awal: Rp 614.000,- /bulan 
Perencanaan Sumber Modal: Iuran
Proyeksi Biaya
Aspek Biaya Tetap: Rp 4.008.000,-/tahun

Keuangan Biaya TidakTetap: Rp 6.792.000,-/tahun

Gaji tetap keseluruhan Rp 246.000,-/bulan :


5 orang = Rp 49.200,-/orang
PHU
BEP
RMS
PAYBACK PERIOD
THANK YOU!

Anda mungkin juga menyukai