Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN

PRAKTEK KERJA LAPANGAN


PKL
TAHUN DIKLAT 2022/2023

Di susun Oleh:
TEOFILUS GUSPININDYO ALAM
NIS. 7251/1084.066
KOMPTENSI KEAHLIAN

TEKNIK KOMPUTER & JARINGAN


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
KRISTEN PETRA SURABAYA
Jl. Jemur Andayani XVI No.16-18
Tahun Pelajaran 2022
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Praktik Kerja Lapangan


Di Pemerintahan Balai Karangtina Pertanian Surabaya

Disusun Oleh :

TEOFILUS GUSPININDYO ALAM


NIS. 7251/1084.066
KOMPETENSI KEAHLIAN
TEKNIK KOMPUTER & JARINGAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN


KRISTEN PETRA SURABAYA

Menyetujui

Tim Pembimbing
Tanggal,………………..

Pembimbing DU/DI Mengetahui Pembimbing DU/DI


Guru Pembimbing
Kepala Sekolah

Andari Suryaningsih,
YOEL FEBRYAN, S.Kom
FERBRIANSYAH WAHYU NARA IDHAM RIDWAN
S.PD.,M.M.,M.Si.
HANITYO

1
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah yang Maha Kuasa atas berkat dan
rahmatnya penulis dapat menyelesaikan laporan PKL pada tahun 2020 yang dilaksanakan di
Kantor Pemerintahan Balai Karangtina Pertanian ini tepat pada waktunya tanpa halangan dan
suatu apapun

Akhirnya dengan segala kerendahan hati izinkanlah penulis untuk menyampaikan


terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan dalam
menyusun laporan ini, penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada :

1. Ibu Andari Suryaningsih S.PD., M.M., M.Si. Selaku Kepala Sekolah SMK
KRISTEN PETRA SURABAYA

2. Febriyansyah wahyu hanityo, Selaku Kepala pembimbing pemerintahan balai


karangtina pertanian

3. Bapak Yoel Febryan, S.Kom, Selaku Kepala Program Keahlian TKJ

4. Nara idham ridwan, Selaku Pembimbing DU/DI

5. Serta Bapak/Ibu guru yang telah memberi masukan dan saran dalam penyusunan
laporan ini.

6. juga kedua orang tua yang selalu memberi motivasi dan biaya.

Penulis menyadari bahwa penyusunan laporan ini masih jauh dari kesempurnaan,
untuk itu kritik saran yang membangun dari pembaca sangat dibutuhkan. Harapan dari
penulis semoga laporan yang memuat pengalaman dan pengetahuan yang didapatkan
selama melaksanakan praktik kerja ini dapat bermanfaat bagi siswa-siswi SMK
KRISTEN PETRA SURABAYA

Sidoarjo,……………….

Penulis

Teofilus guspinindyo alam

2
DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN................................................................................ 1
1.1 Latar 1
Belakang....................................................................................................

1.2 Tujuan 1
PKL...........................................................................................................

1.3 Manfaat 2
PKL...........................................................................................................

1.4 Metode Pengumpulan 3


Data...........................................................................................................

BAB II TINJAUAN UMUM........................................................................... 4


2.1 Gambaran Umum Institusi 4
Pasangan....................................................................................................
2.2 Struktur Organisasi dan Job Deskripsi Institusi 6
Pasangan....................................................................................................
2.3 Tinjauan Pustaka : 9
( softwere yang digunakan)……………………………………………...

BAB III PEMBAHASAN…………………………………………………... 20

3.1 Tabel Kegiatan Pelaksanaan


PKL……………………………………………………………………... 16

3.2 Uraian Kegiatan


PKL……………………………………………..................................... 19

3.3 Hasil Kegiatan PKL


(Hasil Desain/kerja siswa)…………………………………………….... 20

3
BAB IV PENUTUP…………………………………………………………. 44

4.1 Kesimpulan…………………………………………………………….. 44

4.2 Saran…………………………………………………………………… 44

DAFTAR PUSTAKA………………………………………………………. 45

LAMPIRAN…………………………………………………………………. 46

BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Pembelajaran di SMK dirancang dengan pendekatan berbasis kompetensi,


pendekatan berbasis pada produksi dan pendekatan berbasis dunia kerja.
Pembelajaran berbasis pada kompetensi adalah pembelajaran yang ditekankan untuk
membekali kompetensi secara tuntas kepada peserta didik yang mencakup aspek sikap
( attitude ), pengetahuan ( knowledge ) dan keterampilan ( skill ). Pembelajaran
berbasis produksi adalah pembelajaran yang ditekankan pada perolehan hasil belajar
berupa barang jadi atau jasa sesuai dengan standar dunia industry atau dunia usaha.
Sedangkan pembelajaran berbasis dunia kerja mengarahkan peserta didik dapat
meningkatkan kompetensinya melalui dunia kerja. Pembelajaran di dunia kerja ini,
peserta didik harus melakukan kegiatan pembelajaran sesuai dengan persyaratan
kompetensi yang dibutuhkan oleh dunia kerja.
Pada dasarnya praktik kerja lapangan (PKL) adalah suatu model
penyelenggaraan pendidikan yang memadukan secara utuh dan integrasi kegiatan
belajar siswa disekolah dengan proses penguasaan keahlian kejuruan melalui bekerja
langsung di lapangan kerja. Metode tersebut dilaksanakan dalam rangka peningkatan
mutu sekolah menengah kejuruan (SMK) untuk mencapai relevansi antara pendidikan
dengan kebutuhan tenaga kerja.
Harapan utama dan kegiatan PKL ini disamping meningkatkan keahlian
professional siswa agar sesuai dengan tuntutan kebutuhan tenaga kerja dan harus
memiliki etos kerja yang meliputi : kemampuan bekerja, motivasi kerja, inisiatif,
kreatif, disiplin dan tanggung jawab sehingga menghasilkan hasil pekerjaan yang
berkualitas.

4
1.2 Tujuan Praktik Kerja Lapangan

Penyelenggara PKL bertujuan untuk :


1. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian professional, yaitu tenaga kerja
yang memiliki tingkat pengetahuan, keterampilandan etos kerja yang sesuai dengan
tuntutan lapangan kerja.
2. Memperkokoh hubungan keterkaitan dan kesepadanan antara SMK dan dunia kerja.
3. Meningkatkan efesiensi proses pendidikan pelatihan tenaga kerja yang berkualitas
professional.
4. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sepihak bagian
bagian dari proses Pendidikan

1.3 Manfaat Praktik Kerja Lapangan

Kerjasama antara SMK dengan instansi pasangan dilaksanakan dalam prinsip saling
membantu, saling mengisi, dan saling melengkapi untuk keuntungan bersama.
Berdasarkan prinsip ini, pelaksanaan praktik kerja lapangan (PKL) akan member nilai
tambah atau manfaat bagi pihak-pihak yang bekerjasama sebagai berikut.
1. Manfaat bagi institusi pasangan
Penyelenggara PKL member keuntungan nyata bagi institusi pasangan antara lain :
a. Institusi pasangan dapat mengenal kualitas peserta PKL yang belajar dan bekerja
ditempat PKL.
b. Umumnya peserta PKL telah ikut dalam proses pelayanan secara aktif sehingga
pada pengertian tertentu peserta PKL adalah tenaga kerja yang memberi
keuntungan. Institusi pasangan dapat memberi tugas kepada peserta PKL untuk
kepentingan pelayanan sesuai kompetensi dan kemampuan yang dimiliki.
c. Selama proses pendidikan melalui kerja lapangan, peserta PKL lebih mudah diatur
dalam hal disiplin berupa kepatuhan terhadap peraturan institusi pasangan. Karena
itu, sikap peserta PKL dapat dibentuk sesuai ciri khas kerja di institusi pasangan.
d. Memberi kepuasan bagi institusi pasangan karena diakui ikut serta menentukan
masa depan bangsa melalui praktik kerja lapangan.
2. Manfaat bagi sekolah
Tujuan pendidikan untuk memberi keahlian professional bagi peserta lebih terjamin
pencapaiannya. Terdapat kesesuaian yang lebih pas antara program pendidikan dengan
kebutuhan lapangan kerja. Memberi kepuasan bagi penyelenggara pendidikan sekolah karena
lulusannya lebih terjamin memperoleh bekal yang bermanfaat, untuk kepentingan lulusan,
kepentingan dunia kerja, dan kepentingan bangsa

5
3. Manfaat bagi praktikan / peserta didik
Hasil belajar peserta PKL akan lebih bermakna, karena setelah lulus akan
betul-betul memiliki keahlian professional sebagai bekal untuk meningkatkan taraf
hidupnya dan sebagai bekal untuk pengembangan dirinya secara berkelanjutan.
Keahlian professional yang diperoleh dapat mengangkat harga diri dan rasa
percaya diri lulusan, yang selanjutnya akan mendorong mereka untuk meningkatkan
keahlian profesionalnya pada tingkat yang luas.

1.4 Metode Pengumpulan Data

1.4.1 Observasi
Metode observasi digunakan penyusun dengan melakukan proses pengamatan di
lingkungan kerja INDUSTRI. PEMERINTAHAN BALAI KARANGTINA
PERTANIAN SURABAYA
1.4.2 Wawancara
Metode wawancara digunakan penyusun dengan melakukan proses wawancara
dengan pembimbing DU/DI serta pegawai yang ada di lingkungan kerja INDUSTRI.
PEMERINTAHAN BALAI KARANGTINA PERTANIAN SURABAYA
1.4.3 Study Literature
Metode ini digunakan dengan mencari informasi dari buku-buku penunjang yang
relevan dengan judul yang penyusun pilih

6
BAB II
TINJAUAN UMUM

2.1 Gambaran Umum Institusi Pasangan

2.1.1 Pemerintahan Balai Karangtina Pertanian

PEMERINTAHAN BALAI KARANGTINA PERTANIAN


Jl. Raya Bandara Juanda No.26, Semawalang, Semambung, Kec.
Gedangan, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur

7
2.2 Struktur Organisasi Pemerintahan Balai Karangtina
Pertanian

Gambar 2.2 Strukutur Berdasarkan Deskripsi Pekerjaan

2.3 Tinjauan Pustakan:(software dan hardware yang digunakan)

Anda mungkin juga menyukai