Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PENYUSUNAN PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Jenjang Pendidikan : SD Kurikulum : Kurikulum 2013


Kelas : VI (Enam) Alokasi Waktu : 90 Menit
Tema : 8. Bumiku Jumlah Soal : 40
Naskah : 2 (IPA, IPS, dan SBdP) Bentuk Soal : Pilgan, Isian, Jawaban
Singkat
No Bentuk
No Mupel KD Indikator
Soal Soal
1 IPA 3.8 Menjelaskan peristiwa rotasi Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menentukan definisi gerakan bumi 1 Pilgan
dan revolusi bumi serta Disajikan ilustrasi peserta didik mampu menetapkan dampak dari gerakan bumi 2 Pilgan
terjadinya gerhana bulan dan Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menentukan gerakan bumi 3 Pilgan
gerhana matahari
Disajikan sebuah tabel pernyataan peserta didik mampu menunjukkan dampak dari gerakan bumi 4 Pilgan
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menetapkan sistem penanggalan 5 Pilgan
Disajikan pernyataan peserta didik mampu mengurutkan daerah pembagian wilayah waktu 6 Pilgan
Disajikan sebuah tabel peserta didik mampu menunjukkan dampak gerakan bumi 7 Pilgan
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menetapkan fenomena alam yang sesuai
8 Pilgan
dengan pernyataan
Disajikan sebuah gambar peserta didik mampu memilih peristiwa alam yang sesuai 9 Pilgan
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menentukan proses terjadinya peristiwa alam 10 Pilgan
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menetapkan waktu gerakan bumi 11 Isian
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menetapkan waktu gerakan bumi 12 Isian
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menganalisis dampak dari gerakan bumi 13 Isian
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu memilih fase bulan 14 Isian
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menyebutkan fase benda langit 15 Jasing
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menentukan peristiwa yang dialami benda
16 Jasing
langit
2 IPS 3.1Mengidentifikasi Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menentukan ciri geografis salah satu negara
17 Pilgan
karakteristik geografis dan anggota ASEAN
kehidupan sosial budaya, Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu memilih negara ASEAN dengan ciri-ciri
ekonomi, politik, di wilayah yang dituliskan 18 Pilgan
ASEAN. Disajikan sebuah gambar peta buta peserta didik mampu menunjukkan letak suatu negara
19 Pilgan
ASEAN
Disajikan sebuah gambar peta buta peserta didik mampu menunjukkan mata uang suatu negara 20 Pilgan
ASEAN
Disajikan sebuah tabel peserta didik mampu menjodohkan negara ASEAN dengan mata uangnya 21 Pilgan
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menentukan letak wilayah geografis negara
22 Pilgan
ASEAN
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu memilih nama organisasi kerjasama ASEAN 23 Pilgan
Disajikan sebuah pernyataan peserta didik mampu menentukan negara anggota ASEAN dengan
24 Pilgan
ciri-ciri yang telah dituliskan
Disajikan sebuah tabel peserta didik mampu memasangkan bidang industri ASEAN dengan
25 Pilgan
tempat pembuatannya
Disajikan sebuah gambar peserta didik mampu menentukan ikon sebuah negara anggota ASEAN 26 Pilgan
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menetapkan negara ASEAN yang menjadi
27 Isian
andalan diberbagai sektor kerjasama
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu memilih nama organisasi kerjasama ASEAN 28 Isian
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menentukan ibu kota negara anggota ASEAN 29 Isian
Disajikan sebuah ilustrasi peserta didik mampu menentukan nama sungai yang berada disalah
30 Isian
satu negara ASEAN
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menunjukkan bentuk kerjasama negara
31 Jasing
anggota ASEAN
Disajikan kalimat pernyataan peserta didik mampu menjodohkan negara anggota ASEAN
32 Jasing
beserta mata uangnya
3 SBdP 3.2 Memahami interval nada Disajikan ilustrasi peserta didik mampu menetapkan komponen dalam lagu 33 Pilgan
Disajikan sebuah gambar peserta didik mampu menetapkan sebuah tangga nada 34 Pilgan
Disajikan teks penggalan lagu peserta didik mampu menemukan tangga nada 35 Pilgan
Disajikan teks penggalan lagu peserta didik mampu menentukan pencipta sebuah lagu 36 Pilgan
Disajikan teks penggalan lagu peserta didik mampu menemukan nada dasar sebuah lagu 37 Pilgan
Disajikan pernyataan peserta didik mampu membedakan sebuah nada 38 Isian
Disajikan sebuah pernytaan peserta didik mampu menentukan sebuah nama interval nada 39 Isian
Disajikan sebuah pernyataan peserta didik mampu menjelaskan interval nada berdasarkan cara
40 Jasing
memainkannya

Anda mungkin juga menyukai