Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL PAMERAN KARYA SENI RUPA

[SENI TERAPAN]

Disusun oleh;

1.Aufa Naila Azzahra [06/9E]

2. Azalia Sakhila Agatha [07/9E]

3.Diah Ayu Fortunata [09/9E]

SMP NEGERI 1 DELANGGU

JL.PABRIK KARUNG DELANGGU [0272]551015

TAHUN AJARAN 2022/2023


KATA PENGANTAR

Penulis harapkan Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang berkat rahmat dan
hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan Proposal Pameran Seni terapan.Tak lupa penulis
ucapkan terima kasih pada pihak-pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan proposal
ini. Proposal ini sebagai bentuk untuk menggambarkan rancangan kegiatan pameran seni rupa
yang akan penulis selenggarakan. Di dalam proposal ini penulis memaparkan semua yang
berhubungan dengan penyelenggaraan pameran seni rupa. Kami berusaha sebaik mungkin
dalam penyusunan proposal ini. Dan mohon maaf apabila terdapat banyak kesalahan dalam
penyusunan proposal ini, untuk itu saran dan kritik yang bersifat membangun sangat penulis
harapkan.

Delanggu, April 2023

Penulis

ii
PENGESAHAN

Sesuai dengan rencana anggaran, maka dana yang kami butuhkan untuk acara tersebut adalah

Rp 1.642.000 dan kami berharap dana tersebut dapat terealisasikan agar acara dapat
berlangsungsesuai dengan harapan

Mengetahui

Guru Pembimbing Kepala SMP Negeri 1 Delanggu

Hartati,S.Pd Drs.Kumiya,M.Pd.

NIP.196704021988032016 NIP. 196307251990031006

iii
DAFTAR ISI

JUDUL................................................................................................................................................i

KATA PENGANTAR...................................................................................................................... ii

LEMBAR PENGESAHAN .............................................................................................................iii

DAFTAR IS........................................................................................................................................iv

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang.................................................................................................................................1

1.2 Tujuan Pelaksana............................................................................................................................1

1.3 Dasar Pemikiran...............................................................................................................................2

BAB II ISI PROPOSAL

2.1 Tema Kegiatan.................................................................................................................................3

2.2 Jenis Karya.......................................................................................................................................3

2.3 Sasaran Kegiatanl.............................................................................................................................3

2.4 Waktu Dan Tempat .........................................................................................................................3

2.5 Estimasi Dana..................................................................................................................................4

2.6 Sumber Dana...................................................................................................................................4

2.7 Susunan Acara................................................................................................................................4

2.8 Susunan Kepanitiaan.......................................................................................................................5

BAB III PENUTUP.............................................................................................................................6

3.1 Kesimpulan......................................................................................................................................6

3.2 Saran................................................................................................................................................7

DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................................................8

LAMPIRAN.........................................................................................................................................9

iv
BAB I

PENDAHULUAN

A.Latar Belakang

Seni Rupa adalah salah satu bidang seni yang melatih siswa untuk memperhalus rasa dan
karsa. Melalui seni rupa terapan [applied art], siswa bisa menyalurkan bakatnya atau
pengetahuannya yang di abadikan melalui kain, barang bekas dan akrilik. Maka dari itu kita
harus bisa melestarikan seni yang ada sejak jaman dahulu hingga masa kini. Selain itu kami
berharap agar dengan pameran seni rupa ini dapat mengasah potensi siswa dalam berkarya
perlu digali dan dipamerkan kreatifitasnya dengan terus mengasah kemampuan serta
bakatnya dan disalurkan dalam bentuk pameran seni rupa

B. Tujuan Pelaksanaan

1.Memperkenalkan kreasi siswa dibidang seni rupa.

2.Sebagai ajang prestasi dibidang seni budaya

3.Memenuhi tugas seni budaya

4.Menanamkan rasa cinta dibidang seni rupa

5.Meningkatkan pengetahuan dan wawasan di bidang seni rupa.

6.Mengapresiasi dan meningkatkan kemampuan dalam bidang seni rupa

1
2

C. Dasar Pemikiran

Hal yang mendasari pelaksanaan kegiatan ini yakni penyelenggaraan edukasi karya seni lukis
yang diikut sertakan oleh seluruh siswa kelas XI pada setiap akhir semester genap guna
menunjukkan kreatifitas dan kerja sama siswa dalam berorganisasi serta sebagai tugas mata
pelajaran seni budaya. Melalui kegiatan ini dapat memajukan dan mempopularitaskan SMP
NEGERI 1 DELANGGU khususnya dibidang seni. Meningkatkan keterampilan, wawasan,
pengetahuan, dan kreatifitas siswa dalam menciptakan dan mempelajari berbagai macam
karya seni
BAB II

ISI PROPOSAL
A.Tema Kegiatan

Dalam pameran senibudaya kali ini, kami mengangkat tema ‘ AYO KEMBANGKAN
KREATIFMU’. Dengan mengangkat tema pameran ‘AYO KEMBANGKAN KREATIFMU’
bisa dijadikan wadah bagi siswa-siswi SMP NEGERI 1 DELANGGU untuk
mengapresiasikan bakatnya

B. Jenis Karya

Jenis karya yang akan ditampilkan dalam pameran karya seni rupa SMP NEGERI 1
DELANGGU yaitu karya seni terapan [ applied art ]. Selain menunjukkan bakat karya seni
siswa dalam berkarya, hasilnya bisa berguna sebagai hiasan. Seni rupa yang akan dipamerkan
nantinya meliputi tempat pensil, gantungan kunci, dan lainnya.

C. Sasaran Kegiatan

1. Seluruh siswa dan siswi SMP NEGERI 1 DELANGGU

2. Seluruh wali murid SMP NEGERI 1 DELANGGU

3.Seluruh guru dan karyawan SMP NEGERI 1 DELANGGU

D. Waktu Dan Tempat Pelaksanaan

Hari/Tanggal ; Selasa, 4 April 2023

Waktu ; 09.00 – 11.00 WIB

Tempat ; Ruang kelas sekolah SMP NEGERI 1 DELANGGU

3
4

E. Estimasi Dana

1. Pengguna Dana

No Keperluan Pengeluaran
1 Dokumentasi Rp. 170.000
2 Dekorasi Rp. 350.000
3 Terima Tamu Rp. 120.000
4 Konsumsi Rp. 710.000
5 Pengumpulan Karya Rp. 145.000
6 Lain-lain Rp. 147.000
Total Rp. 1.642.000

F. Sumber Dana

NO Sumber Dana Jumlah


1 Pihak sekolah Rp. 400.000
2 Sponsor Rp. 800.000
3 Dana Iuran Rp. 500.000

G. Susunan Acara Kegiatan


5

H. Susunan Kepanitiaan

Penanggung jawab : M.Kurniawan APP

Ketua Panitia : Azalia Sakhila A

Wakil : Salsabila Aulia

Sekertaris : Diah Ayu F

Bendahara : Aufa Naila A

Seksi Acara : Alviano Mahendra

Seksi Humas : Raditya Rahmad

Seksi Perlengkapan :- Ahmad Maulana

-Wahyu N

Seksi Dokumentasi :-Fhara Fhadillah

-Shinta Aqilla

Seksi Tempat : Bagas Wahyu K

Seksi Konsumsi : Arya Maulana

Seksi Publikasi : Okta Vio V.H


BAB III

PENUTUPAN
Demikian proposal kegiatan kami susun. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasinya
dari pihak sekolah. Semoga acara kegiatan pameran seni rupa ini dapat berjalan baik dan
dapat terlaksana sebagai mana yang kita harapkan. Atas perhatian dan kerja samanya, kami
ucapkan terimakasih.

Kesimpulan

Pameran merupakan kegiatan yang dilakukan oleh seniman baik secara perorangan
maupun kelompok untuk menyampaikan ide atau gagasannya ke pada publik melalui media
karya seni sehingga melalui kegiatan ini diharapkan terjadi komunikasi antaran seniman yang
diwakili oleh karya seninya dengan apresiator.

Dalam penyelenggaraan pameran setidaknya dikenal beberapa tujuan yaitu tujuan sosial
dan kemanusiaan, tujuan komersial, dan tujuan yang berkaitan dengan pendidikan. Secara
khusus penyelenggaraan pameran di sekolah memiliki manfaat untuk menumbuhkan dan
menambah kemampuan dalam memberi apresiasi terhadap karya orang lain serta menambah
wawasan dan kemampuan dalam memberikan evaluasi karya secara lebih objektif. Dalam
konteks pembelajaran atau pendidikan seni rupa, pameran diselenggarakan dengan harapan
mendapat apresiasi dan tanggapan dari pengunjung untuk meningkatkan kualitas berkarya.

Persyaratan yang harus dipenuhi dalam penyelenggaraan pameran di antaranya adalah


ketersediaan karya seni yang akan dipamerkan, adanya pihak panitia penyelenggara pameran,
pengunjung pameran dan tempat pameran. Persiapan pameran dilakukan dengan tahap
menyiapkan karya, memilih karya, dan menyiapkan perlengkapan pameran. Sedangkan
proses penyelenggaraan pameran mencakup pelaksanaan kerja kepanitiaan, penataan ruang,
pelaksanaan pameran dan laporan kegiatan pameran. Proses ini dilakukan oleh siswa secara
bersama-sama.

6
7

Proses penyelenggaraan pameran akan berjalan dengan lancar bila didukung


perlengkapan pameran seperti ruang pameran, meja, buku tamu, buku pesan, panil, katalog,
folder, lampu penerangan dan sound system. Kelancaran proses penyelenggaraan dipengaruhi
pula oleh kemampuan kerja sama panitia sesuai beban tugas dan tanggung jawabnya masing-
masing

Saran

Melaksanakan kegiatan pameran harus dilakukan dengan perencanaan yang matang, tersusun
secara sistematis dan logis. Kerja sama dan tanggung jawab dalam melaksanakan kegiatan
mendukung kelancaran kegiatan pameran. Penataan ruang pamer yang baik akan mendukung
kegiatan apresiasi sehingga tercapai tujuan yang di harapkan. Melalui kegiatan pameran kita
tidak hanya belajar mengapresiasi karya seni rupa, tetapi juga belajar untuk disiplin dalam
melaksanakan tugas dan tanggung jawab, belajar untuk saling menghargai dan bekerja sama,
belajar mengakui kekurangan dan kelemahan serta belajar untuk berkomitmen untuk berbuat
lebih baik di masa yang akan datang.
DAFTAR PUSTAKA

https://www.studocu.com/id/document/universitas-muhammadiyah-buton/ilmu-komunikasi/
makalah-pameran-karya-seni-rupa-2-3/22908091

https://katadata.co.id/agung/lifestyle/6398114d1191f/contoh-proposal-pameran-seni-rupa-di-
sekolah-yang-baik-dan-benar

https://www.scribd.com/document/483234593/PROPOSAL-PAMERAN-KARYA-SENI-RUPA

https://mahasiswa.yai.ac.id/v5/data_mhs/tugas/1824090016/0202tugas%20aplikom%20Nabila
%20Annisa%20Putri%20(1824090016).pdf

https://berita.99.co/contoh-proposal-kegiatan-pameran-seni-rupa-di-sekolah/

https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fwww.youtube.com%2Fwatch%3Fv
%3Dbafj-
sRpfi8&psig=AOvVaw1rPaXpz8kfA5zGWsFaBd4z&ust=1680747657856000&source=images&cd=vfe&
ved=0CA8QjRxqFwoTCKiq14rXkf4CFQAAAAAdAAAAABAE

https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fkiddo.id%2Farticle%2Fmembuat-tempat-
pensil-minion-menggunakan-botol-bekas&psig=AOvVaw3WwDD447AK-
6Vpw4wC6lhk&ust=1680747729144000&source=images&cd=vfe&ved=0CBAQjRxqFwoTCLC-
nq3Xkf4CFQAAAAAdAAAAABAE

https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Fshopee.co.id%2FGANTUNGAN-KUNCI-
Logo-Sekolah-Perusahaan-Mahasiswa-Kantor-Kos-Penginapan-Villa-Costum-GANCI-AKRILIK-
i.59713536.3845794541&psig=AOvVaw1fW68TKXc7kRMv3aaadT0Z&ust=1680747794739000&sourc
e=images&cd=vfe&ved=0CBAQjRxqFwoTCMCntszXkf4CFQAAAAAdAAAAABAE

https://www.google.com/url?sa=i&url=https%3A%2F%2Ftristarekapratama.com%2Fmengenal-
akrilik-dan-cara-membuat-gantungan-kunci-akrilik%2F&psig=AOvVaw3V5R6sON-qyE8wKyq-
yCzP&ust=1680747838783000&source=images&cd=vfe&ved=0CBAQjRxqFwoTCNic9eHXkf4CFQAAA
AAdAAAAABAD

8
LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai