Anda di halaman 1dari 1

[Type here]

EDUKASI
MENCEGAH JATUH

Klinik Pratama PMI Sumbar berkomitmen untuk mencegah dan meningkatkan


keselamatan pasien termasuk pasien-pasien yang beresiko tinggi untuk jatuh.
Maka kami memerlukan kerja sama Bapak/Ibu dalam upaya mencegah jatuh pada
pasien dengan cara :

1. Membantu pasien saat berjalan atau berpindah duduk


2. Mengawasi pasien saat beraktivitas
3. Mengingatkan pasien untuk menggunakan alat bantu berjalan/tongkat, kursi
roda, bila terlihat saat berjalan tidak seimbang
4. Mengingatkan pasien untuk menggunakan alat bantu penglihatan/pendengaran
bila memang suadah dianjurkan oleh dokter
5. Menghindari jalan licin, basah, gelap
6. Tidak menggunakan kamar mandi sendirian
7. Tidak membiarkan pasien seorang diri
8. Menghidupkan lampu di malam hari
9. Menganjurkan pasien menggunakan alas kaki yang tidak licin
10. Menyingkirkan dan merapikan barang-barang yang berserakan disekitar
pasien
11. Sampaikan kepada dokter obat-obatan apa saja yang selama ini digunakan
12. Cukup minum sepanjang tidak ada anjuran dokter untuk membatasi cairan
13. Berjemur disinar matahari pagi
14. Berolahraga sesuai dengan kondisi kesehatan (bila perlu konsultasi ke dokter)
15. Hindari naik/turun tangga dan minimalkan tindakan dirumah

Created By K3 Klinik
PMI Sumbar

Anda mungkin juga menyukai