Anda di halaman 1dari 1

SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER (UAS)

Nama Siswa :

Kelas/Semester : VII (Tujuh)/Genap

Tahun Ajaran : 2021/2022

1. Urutkan sistem organisasi kehidupan pada makhluk hidup mulai dari yang terkecil !
2. Sebutkan serta jelaskan 2 (dua ) komponen utama terbentuknya lingkungan !
3. Apa itu polutan ? Kapan suatu zat dapat disebut polutan ?
4. Jelaskan pengertian dari pemanasan global dan apa – apa saja dampaknya bagi lingkungan ?
5. Secara umun bumi terdiri atas 3 (tiga) komponen. Sebut dan jelaskan !
6. Jelaskan perbedaan antara planet dalam dan planet luar !
7. Jelaskan pengertian 3 (tiga) macam simbiosis !
8. Apa perbedaan antara sel eukaroitik dan sel prokariotik ?
9. Jelaskan perbedaan antara Herbivora, Karnivora dan Omnivora !
10. Jelaskan perbedaan antara meteoroid, meteor dan meteorit

SELAMAT BEKERJA

Anda mungkin juga menyukai