Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pendidikan sebagai usaha untuk membentuk,mempersiapkan, dan meningkatkan


Sumber Daya Manusia yang berkualitas adalah tanggung jawab semua pihak terutama
pihak sekolah,keluarga,dan masyarakat. Kerja sama untuk saling mengisi dan
melengkapi dari ketiga pihak tersebut mutlak dipperlukan. Salah satu bentuk kerja sama
antar sekkolah dan masyarakat dalam hal ini adalah dalam bentuk praktek kerja
lapangan (prakerin) yaitu pendidikan bagi siswa yang tidak hanya sekedar mendapatkan
materi pelajaran di sekolah, tetpi juga langsung memperaktikan materi tersebut secara
langsung di dalam dunia usaha atau industri dengan tujuan untuk memperkokoh,
keterkaitan dan kesesuaian (Link and Match) antara sekolah dan badan usaha sebagai
konsumen lulusan sekolah tersebut, agar siswa lulusan tersebut sudah mendapat bekal
pengalaman yang cukup.

1.2 Dasar Pemikiran

Praktek  Kerja  Lapangan  (PKL)  adalah  suatu  bentuk  pendidikan  dengan cara
memberikan pengalaman belajar bagi siswa untuk berpartisipasi dengan tugas langsung di
Lembaga, Perusahaan Swasta, ataupun Instansi Pemerintahan setempat. Praktek Kerja
Lapangan (PKL) memberi kesempatan kepada siswa untuk mengabdikan ilmu-ilmu yang
telah diperoleh di sekolah. Praktek Kerja Lapangan (PKL) merupakan wujud relevansi antara
teori yang didapat selama di sekolah dengan praktek yang ditemui baik dalam dunia usaha
swasta maupun pemerintah.

Praktek Kerja Lapangan (PKL) dapat memberikan keuntungan pada pelaksanaan itu sendiri
yaitu sekolah, karena keahlian yang tidak diajarkan di sekolah bisa didapat di
Industri/Perusahaan/Instansi, sehingga dengan adanya Praktek Kerja Lapangan (PKL) dapat
meningkatkan mutu dan relevensi Pendidikan Menengah Kejuruan yang dapat diarahkan
untuk mengembangkan suatu sistem yang mantap antara dunia pendidikan dan dunia usaha.
1.3 Tujuan Pelaksanaan

Kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) merupakan faktor pendukung yang sangat
dominan untuk orientasi diatas, terutama dlam pemahaman lebih lanjut terhadap teori yang
telah di pelajari, melalui praktek kerja lapangan ini,siswa/i di harapkan juga dapat
memperoleh pengalaman dan pengetahuan baru di bidang tertentu sehingga mampu
menyiapkan keahliannya untuk menghadapi persaingan di dunia kerja dalam periode yang
akan datang.

1.4 Tempat Pelaksanaan


Untuk waktu dan tempat pelaksanan kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) adalah
sebagai berikut :
Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di lakukan selama 3 bulan di mulai tanggal 20
Desember 2016 sampai 06 Maret 2017 yang beralamat di Jl.Jendral Ahmad Yani No 1
Cilegon Timur City Squer
I. 22

Anda mungkin juga menyukai