Anda di halaman 1dari 3

LK. 1.1.

Identifikasi Masalah
Nama : Dwi Sri Utami, S.Pd
No Jenis Masalah yang
Analisis Identifikasi Masalah
. Permasalahan Diidentifikasi
1 pedagogik, literasi, Pedagogik Pedagogik
dan numerasi.  Minat belajar  Guru berharap agar seluruh siswa kelas
siswa kelas memiliki minat belajar yang tinggi dan
rendah dan selalu memperhatikan guru saat proses
terkesan kurang pembelajaran tetapi guru kurang mampu
perhatian mengelola pembelajaran dan pendekatan
pembelajaran hanya berpusat pada guru
sehingga minat siswa untuk belajar
berkurang

 Guru berharap seluruh siswa selalu


 Siswa sering berkonsentrasi dalam pembelajaran tetapi
kehilangan tidak adanya stimulus yang mampu
konsentrasi di membangkitkan rasa ingin tahu siswa
sehingga siswa sering kehilangan
tengah konsentrasi dan bermain dalam kelas.
pembelajaran

Literasi
 Guru berharap siswa tidak mengalami
kesulitan dalam memahami bacaan yang
dijelaskan oleh guru tetapi kenyataannya
Literasi
siswa kesulitan memahami bacaan
 Siswa kesulitan tersebut karena guru tidak memanfaatkan
memahami media pembelajaran dalam menjelaskan
bacaan yang materi sehingga siswa tidak dapat
dijelaskan oleh menjawab pertanyaan dari guru dan tidak
guru bisa menjelaskan kembali isi bacaan
yang sudah dijabarkan oleh guru.

 Guru berharap seluruh siswa lancar


membaca dan menulis tetapi karena
Gerakan Literasi Sekolah (GLS) belum
maksimal dan kesadaran murid dalam
membaca kurang dan begitu pula
keluarga dan lingkungan sekolah tidak
memiliki kebiasaan membaca. sehingga
siswa belum lancar membaca dan
 Sekitar 15 % menulis
siswa belum
lancar membaca Numerasi
dan menulis
 Guru berharap seluruh siswa menguasai
operasi hitung dasar matematika tetapi
setelah guru memberikan operasi hitung
dasar kepada siswa ternyata siswa masih
mengalami kesulitan sehingga
kemampuan dasar operasi hitung siswa
Numerasi rendah
 siswa kurang
menguasai
No Jenis Masalah yang
Analisis Identifikasi Masalah
. Permasalahan Diidentifikasi
operasi hitung
dasar
matematika
2 kesulitan belajar  Siswa  Guru berharap siswa mampu
siswa termasuk kesulitan mengungkapkan ide dan memberi
siswa berkebutuhan mengungkap tanggapan ketika berdiskusi tetapi siswa
merasa takut, dan hanya diam saja atau
khusus dan masalah kan ide malu bila salah akan ditertawakan
pembelajaran maupun temannya, siswa juga tidak terlatih untuk
(berdiferensiasi) di memberi berbicara sehingga kesulitan
kelas berdasarkan tanggapan mengungkapkan gagasannya.
pengalaman ketika
mahasiswa saat berdiskusi
menjadi guru.
3 membangun  prilaku siswa  Guru berharap semua siswa dapat bergaul
relasi/hubungan yang suka tetapi terdapat beberapa siswa yang suka
dengan siswa dan menyendiri dan menyendiri karena siswa tersebut pemalu
sehingga dia tidak tahu bagaimana
orang tua siswa. kurang bergaul
caranya memulai berinteraksi dengan
temannya akibatnya siswa tersebut
kurang bergaul dengan teman yang lain.

 Harapan guru semua siswa memiliki


sikap yang baik ketika didalam maupun
 perilaku diluar kelas tetapi ada seorang anak yang
mengganggu tidak sopan terhadap guru dan biasanya
siswa di dalam terjadi karena emosi labil, pergaulan yang
salah, kurangnya perhatian orang tua
kelas sehingga membuat anak tersebut suka
mengganggu teman yang lainnya.

 Kebanyakan orang tua sibuk bekerja


sehingga kurang peduli terhadap
pencapaian belajar anak dan menganggap
hasil belajar anak sepenuhnya tanggung
 Peran orang tua jawab sekolah akibatnya perkembangan
terhadap belajar anak terhambat
perkembangan
belajar anak
masih rendah.
4 pemahaman/ Kurangnya minat Guru berharap dapat menerapkan model
pemanfaatan guru untuk pembelajaran inovatif tetapi karena
pengetahuan guru tentang model-model
model-model menerapkan pembelajaran inovatif masih kurang, media
pembelajaran model dan sarpras pendukung kurang memadai
inovatif pembelajaran sehingga guru tidak menerapkan model
berdasarkan yang inovatif pembelajaran yang inovatif dalam mata
karakteristik materi dalam mapel IPA pelajaran IPA.
dan siswa.
5 Materi terkait literasi Guru belum Guru berharap sudah dapat
numerasi, advanced mengintegrasikan mengintegrasikan materi dan soal HOTS
material, miskonsepsi, tetapi ternyata guru belum menguasai materi
No Jenis Masalah yang
Analisis Identifikasi Masalah
. Permasalahan Diidentifikasi
HOTS. materi dan soal dan soal HOTS dalam pembelajaran sehingga
HOTS dalam guru membutuhkan waktu yang lama dalam
membuat soal HOTS serta guru kurang cakap
pembelajaran membuat soal-soal tipe HOTS
IPA
6 pemanfaatan Guru belum Harapannya guru mampu memahami
teknologi/inovasi menerapkan penerapan TIK dalam pembelajaran tetapi
pembelajaran guru belum pernah mengikuti diklat/pelatihan
dalam berbasis TIK tentang penerapan TIK dalam pembelajaran
pembelajaran. serta kurangnya sarpras dan fasilitas
pendukung di sekolah sehingga guru
kesulitan mengoperasikan perangkat berbasis
TIK dan belum menerapkan pembelajaran
berbasis TIK.

Anda mungkin juga menyukai