Anda di halaman 1dari 10

ALAM BARZAH

@raharjaia
Kelompok 3:

1.Tiara Raharja 2.Zahra nuraini syifa


3.Adinda sasya 4.Yukke mahira
5.Erina 6.Aena
7.Muhammad Rafli 8.Galang giras
9.Muhammad sabian 10.Ahmad suryadi
11.Hilman yazid

Kelas:XI IPS 1
1.PENGERTIAN
BARZAKH
Secara bahasa, barzakh berarti alam transisi
(pemisah) antara dunia dan akhirat atau penghalang
antara dua hal. Sedangkan menurut istilah, barzakh
berarti alam tempat persinggahan ruh manusia
setelah kematian untuk menunggu datangnya hari
kebangkitan (yaumul ba'ats). Allah Swt. berfirman
dalam Q.S. Al-Mu'minün/23: 160 sebagai berikut.
‫ َو ِم ْن َو َرآِتِه ْم َبْر َزٌخ‬،‫ ِإَّنَه ا َك ِلَم ٌة ُه َو َق اِبُلَه ا‬، ‫َلَع ىَل َأْع َم ُل َص اِلًحا ِف ْي َم ا َتَرْك ُت َك اَّل‬
‫ىَل‬
‫ِإ‬

۱۰۰ : ‫}َيْو ِم ُيْب َع ُثوَن {المؤمنون‬


Artinya: "Agar aku dapat berbuat kebajikan yang telah aku


tinggalkan. Sekali-kali tidak! Sesungguhnya itu adalah dalih
yang diucapkannya saja. Dan di hadapan mereka ada barzakh
sampai pada hari mereka dibangkitkan." (QS. Al-Mu'minun/23:
100)

Jadi, dapat disimpulkan bahwa alam barzakh adalah jarak


pemisah antara akhir kehidupan duniawi (kematian)dan awal
kehidupan ukhrawi(akhirat). Disebut alam barzakh karena
menjadi perantara antara dunia dan akhirat. Barzakh juga bisa
disebut dengan alam kubur, alam mis'al, dan kiamat sugro.
Hamba sahaya Utsman bin Affan R.A yang bernama Hani meriwayatkan
sebuah hadits, bahwa ketika Usman bin Affan R.A. berhenti di sebuah
kuburan, Beliau menangis tersedu-sedu sampai basah janggutnya. Lalu beliau
ditanya. "Engkau mengingat surga dan neraka, tetapi tidak menangis.
Namun, saat mengingat kubur, engkau menangis. Mengapa?" Jawab beliau:
"Aku mendengar Rasulullah Saw, bersabda: kubur adalah rumah akhirat
pertama. Apabila selamat di kubur, maka yang selanjutnya lah lebih mudah
Apabila tidak selamat di kubur, maka yang setelahnya lebih sulit." Rasulullah
Saw juga bersabda: "Aku tidak melihat pemandangan yang lebih menakutkan
daripada kubur"(H.R. Tirmidzi)
2.Hal yang Berhubungan dengan Alam Barzakh (Alam Kubur)
Adapun hal-hal yang berhubungan dengan kejadian di alam barzakh adalah
sebagai berikut:

A.Impitan Kubur

Setelah jenazah diletakkan di dalam kuburan, maka kuburan akan mengimpit


dan menjepit dirinya. Tidak seorang pun, baik besar atau kecil, shalih atau
jahat, dapat selamat dari impitan kubur. Diriwayatkan dari Ibnu Umar R.A.,
bahwa Rasulullah Saw, bersabda: "Sesungguhnya kubur memiliki impitan yang
apabila seseorang selamat darinya, maka tentu Saad bin Mu'adz selamat" (H.R.
Ahmad)

Salah satu dalil yang menunjukkan bahwa impitan kubur pasti dialami oleh
setiap manusia adalah bahwa anak-anak kecil tidak luput dari hal tersebut.
Disebutkan dalam Muhammad Ath-Thabarani, dari Abu Ayyub RA.. bahwa
Rasulullah Saw berabda: "Seandainya seseorang luput dari impitan kubur,
maka sungguh anak kecil ini akan selamat (H.R. Thabarani)

b. Fitnah Kubur
Setelah seorang hamba diletakkan di dalam kuburnya,
datanglah malaikat dengan membawa pertanyaan-pertanyaan
yang akan menjadi ujian atau fitnah di ala kubur. Sebagaimana
dijelaskan dalam hadits dari sahabat Al-Barra bin 'Azib RA.
Rasulullah Saw bersabda yang artinya: "Kemudian dua malaikat
mendatanginya dan mendudukannya, lalu keduanya bertanya,
"Siapakah Rabbmu? Dia (si mayyit) menjawab "Rabbku adalah
Allah. Kedua malaikat itu bertanya "Apa agamamu? "Dia
menjawab Agamaku adalah al-islam". Kedua malaikat itu
bertanya, "Siapakah laki- Laki yang telah diutus kepada kamu
ini?" Dia menjawab, "Beliau utusan Allah". Kedua malakat itu
bertanya, "Apakah ilmumu?" Dia menjawab Aku membaca kitab
Allah aku mengimaninya dan membenarkannya. Lalu seorang
penyeru dari langit berseru Hambaku telah (berkata) benar,
berilah dia hamparan dari surga. (dan berilah dia pakaian dari
surga), bukakanlah sebuah pintu untuknya ke surga. Maka
datanglah kepadanya bau dan wangi surga Dan diluaskan
baginya di dalam kuburnya sejauh mata memandang. Dan
datanglah seorang laki-laki berwajah tampan
kepadanya,berpakaian bagus, beraroma wangi. Lalu
mengatakan, "Bergembiralah dengan apa yang
menyenangkanmu, inilah harimu yang engkau telah dijanjikan
(kebaikan). maka ruh orang mukmin itu bertanya kepadanya
"Siapakah engkau, wajahmu adalah wajah yang membawa
kebaikan?" Dia menjawab "Aku adalah amalmu yang saleh".
Maka Ruh itu berkata, "Rabbku, tegakkanlah hari kiamat,
sehingga aku akan kembali kepada istriku dan hartaku".
(H.R.AHMAD)
Pertanyaan tersebut dilontarkan kepada semua manusia yang meninggal,
termasuk kepada orang kafir, sebagaimana yang dijelaskan dalam hadits
berikut yang artinya: Kemudian ruhnya dikembalikan di dalam jasadnya.
Dan dua malaikat mendatanginya dan mendudukannya. Kedua malaikat itu
bertanya, "Siapakah Rabbmu?" Dia menjawab "Hah hah aku tidak tahu".
Kedua malaikat itu bertanya, "Apakah agamamu?". Dia menjawab, "Hah,
hah, aku tidak tahu". Kedua malaikat itu bertanya, "Siapakah Laki-laki yang
telah diutus kepada kamu ini? "Dia menjawab "Hah, hah, aku tidak tahu".
Lalu penyeru dari langit berseru, "Hambaku telah (berkata) dusta, berilah dia
hamparan dari neraka, dan bukakanlah sebuah pintu untuknya ke neraka."
Maka panas neraka dan asapnya datang mendatanginya. Dan kuburnya
disempitkan, sehingga tulang-tulang rusaknya berhimpitan. Dan datanglah
seorang laki-laki berwajah buruk kepadanya, berpakaian buruk, beraroma
busuk, lalu mengatakan, "Terimalah kabar yang menyusahkanmu! Inilah
harimu yang telah dijanjikan (keburukan) kepadamu". Maka ruh orang kafir
itu bertanya kepadanya, "Siapakah engkau, wajahmu adalah wajah yang
membawa keburukan?" Dia menjawab, "Aku adalah amalmu yang buruk".
Maka ruh itu berkata, "Rabbku, janganlah Engkau tegakkan hari Kiamat.
C.Nikmat kubur dan siksa kubur

Adanya nikmat kubur dan siksa kubur di alam barzakh


sebagai jawaban seorang hamba atas pertanyaan-pertanyaan
malaikat. Apabila seseorang meninggal dalam keadaan
husnul khatimah, ia akan lancar menjawab pertanyaan-
pertanyaan dari malaikat dan akan memperoleh kenikmatan
di alam kuburnya berupa rahmat dan ampunan dari Allah
Swt. dengan meringankan siksaannya. Namun, apabila ia
meninggal dalam keadaan suul khatimah, ia akan kesulitan
atau tidak bisa menjawab pertanyaan-pertanyaan dari
malaikat dan mendapat siksaan (azab) didalam kuburnya.
HIDUP KESEPIAN
TANPA KEKASIH
CUKUP SEKIAN DAN
TERIMAKASIH
@raharjatiaraia~

Anda mungkin juga menyukai