Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN 12

1. Konsep leverage bermanfaat bagi analisis, perencanaan dan pengendalian keuangan.


Jelaskanlah pengertian dan manfaat analisis leverage keuangan, leverage operasi dan
kombinasi kedua leverage dalam perusahaan
2. Jelaskanlah pengertian leverage, apa dampaknya terhadap perusahaan dan jelaskan
perhitungan leverage tersebut lengkap dengan laporan laba rugi.
3. PT.Fuji mencapai penjualan 300.000 unit, harga jual per unit Rp 5.000,- dan variabel
cost per unit Rp 2.000,-. Biaya tetap yang ditanggung adalah Rp 600 juta. Bunga Rp 50
juta , jumlah lembar saham yang beredar 1juta lembar, dan ajak 40% Tentukanlah :
a. BEP dalam unit dan dalam Rp
b. Hitunglah Degree of Operating Leverage (DOL), Degree of Financial Leverage (DFL)
dan Degree of Total Leverage (DTL)
c. Apabila penjualan naik 10%, berapa kenaikan laba operasi dan laba bersih PT.Fuji
4. Forever Young Corp mencapai penjualan Rp 100 milyar, harga jual per unit Rp 10.000,-
dan variabel cost per unit Rp 6.000,-. Biaya tetap yang ditanggung adalah Rp 24.000
juta. Pajak 50% Tentukanlah :BEP, DOL, DFL, dan DTL
5. PT Sinar Jaya memiliki penjualan Rp 740 juta, EAT 135 juta, pajak 30%, harga jual
perunit Rp 3000 dan Variabel cost perunit Rp 1.350. hitunglah (asumsikan tidak ada
biaya bunga):
a. Biaya tetap total perusahaan
b. BEP dalam unit dan dalam Rp dan Berapa BEP jika harga naik 25%
c. Hitunglah DOL (degree of Operating Leverage) pada tingkat penjualan 200 (EBIT =
penjualan – total biaya variable – biaya tetap total)
d. Misalnya pada saat penjualan 200 unit, diketahui DFL (Degree of Financial leverage)
PT Sinar Jaya sebesar 2 kali, berapakah DTL (Degree of Total Leverage) atau yang
dikenal juga dengan DCL (Degree of Combine Leverage)?

Anda mungkin juga menyukai