Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Oleh: Saepuddin, S. Pd

Mata pelajaran : Sejarah Peminatan


Materi Pembelajaran : Sejarah Kontemporer Dunia
Tujuan Pembelajaran : Peserta Didik Mampu mengembangkan bakat dan minat
dalam menganalisis Sejarah Kontemporer Dunia ( Vietnam Selatan,)
Indikator Penilaian Kompetensi : 3.1 Peserta Didik mampu menganlisis sejarah runtuhnya
(Vietnam Selatan )
Alokasi waktu : 10 Menit

A. PENDAHULUAN

1. Guru mempersiapkan siapkan siswa


2. Guru mempersilahkan peserta didik untuk berdoa
3. Guru bertanya tentang keadaan dan kesiapan siswa

B. KEGIATAN INTI

Pertemuan Pertama
1. Guru mempersiapkan peserta didik
2. Guru memberikan Pertanyaan Pemantik Kepada Peserta didik menggunakan aplikasi Padlet.Com
3. Guru menyampaikan aperepsi terkait dengan Sejarah Kontemporer Dunia
4. Guru memerikan kesempatan kepada peserta didik untuk menanyakan materi-materi yang belum
dipahami
5. Guru memberikan kesempatan Kepada Peserta didik untuk mencari referensi melalui Buku, LKS,
dan internet tentang sejarah Perang Vietnam
6. Guru memberikan kesempatan kepada Peserta didik untuk mendiskusikan hasil kegiatannya
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran berikutnya yaitu agar siswa mempersiapkan diri untuk
melakukan kegiatan pembelajaran pada pertemuan berikutnya melalui kegiatan Story telling

C. PENUTUP

KEGIATAN PENUTUP

Guru :
1. Memeriksa pekerjaan siswa yang sudah selesai mengerjakan dan langsung diperiksa untuk materi
pelajaran tentang Sejarah Kontemporer Dunia
2. Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek kerja dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut atau peringkat.
3. Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran tentang sejarah Kontemporer yang pernah terjadi
di dunia kepada peserta didik yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

Sumber/media

SUMBER BELAJAR MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Sejarah Peminatan Siswa Kelas  Spidol
XII, Penerbit Yrama Widya, Revisi  LCD Proyektor
tahun 2016  Internet
 Buku lain yang relevan ( LKS)  Speaker
 Multimedia interaktif dan Internet

Anda mungkin juga menyukai