Anda di halaman 1dari 2

SOAL USP Prosedur Darurat & SAR

1. Suatu keadaan di luar keadaan normal yang terjadi di atas kapal yang dapat
membahayakan jiwa manusia, harta benda, dan lingkungan disebut ....
A. Prosedur
B. Keadaan darurat
C. Prosedur keadaan darurat
D. SAR
E. SOS

2. Di bawah ini adalah 3 (tiga) faktor yang dapat menyebabkan keadaan darurat
yaitu ....
A. Faktor teknis, non teknis, dan manusia
B. Faktor teknis, non teknis, dan alam
C. Faktor eksternal, faktor internal, dan manusia
D. Faktor alam, manusia dan teknis
E. Faktor teknis, ekternal, dan internal 

3. Berikut ini adalah isi pokok dari Shipboard Emergency Contingency Plan, kecuali ....
A. Organisasi keadaan darurat
B. Isyarat – isyarat bahaya
C. Escape Route
D. Maneuvering book
E. Nomor telepon yang dapat dihubungi

4. Jalur - jalur yang berada di atas kapal yang dapat dipakai untuk menuju ke stasiun
kumpul pada waktu kapal mengalami keadaan darurat dikenal dengan istilah ....
A. Escape route
B. Breathing Apparatus
C. Port Authority
D. Stasiun Radio
E. Fireman Outfit

5. Alarm isyarat kebakaran terdiri dari ....


A. Satu pendek, satu panjang secara terus menerus
B. Satu pendek, dua panjang secara terus menerus 
C. Dua pendek, dua panjang secara terus menerus
D. Dua pendek, tiga panjang secara terus menerus 
E. Tiga pendek, tiga panjang secara terus menerus

6. Alat – alat keselamatan di air meliputi, kecuali ....


A. Life Jacket
B. Life Boat
C. Life Raft
D. Fireman’s outfit
E. Immersion Suit

7. Pada daftar sijil kebakaran di atas kapal, yang bertugas sebagai pemimpin umum di
anjungan yaitu ....
A. Nakhoda
B. Mualim I
C. Mualim II
D. Mualim III
E. Markonis

8. Jika Anda melihat ada orang yang jatuh ke laut apa yang harus dilakukan ....
A. Bersedih dan minta tolong
B. Berdoa sambil menunggu bantuan
C. Berteriak : “ada orang jatuh ke laut” lalu melempar pelampung ke arah jatuhnya korban
D. Segera laporkan ke ruang mesin
E. Minta bantuan Tim SAR

Anda mungkin juga menyukai