Anda di halaman 1dari 11

“Bukti/laporan kegiatan ekstrakurikuler”

UPTD SD NEGERI 2 LIANG ANGGANG

TAHUN AJARAN 2022/2023


LAPORAN KEGIATAN KOLABORASI SISWA DALAM EKSTRAKURIKULER
UPTD SD NEGERI 2 LIANG ANGGANG

A. LATAR BELAKANG KEGIATAN


Sekolah adalah suatu lembaga pendidikan yang mempunyai gerbang utama untuk menuju
kesuksesan. Adanya pendidikan yang berkualitas sangat berpengaruh terhadap prestasi belajar peserta
didiknya. Salah satu wadah pembinaan siswa di sekolah adalah kegiatan ekstrakurikuler.
Kegiatan ekstrakurikuler merupakan salah satu upaya pembinaan yang diselenggarakan
dilingkungan sekolah. Pada gilirannya keterampilan siswa akan ditingkatkan dengan bentuk-bentuk
latihan khusus sesuai cabang olahraga dan cabang lainnya yang akan diikuti sesuai minat dan
bakatnya. Hal ini sangat penting agar pembibitan dan pembinaan prestasi dikalangan siswa akan terus
meningkat dan mencapai hasil maksimal.
Dan selama satu tahun ini untuk memudahkan pemantauan disetiap ekskul maka dibagi 5 orang
penanggung jawab agar ekskul bisa berjalan dengan lancar.
Berdasarkan hal di atas, UPTD SD Negeri 2 Liang Anggang menyediakan fasilitas kolaborasi
siswa dalam ekstrakurikuler yang terdiri 10 jenis ekskul yang dikoordinir langsung oleh tim
bimbingan konseling. Jenis ekstrakurikuler yang di fasilitasi sekolah diantaranya adalah:
1. Habsyi
2. Menari
3. Hasta Karya
4. Memasak
5. Musik
6. Futsal
7. Bulu Tangkis

B. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan diadakannya ekstrakulikuler antara lain adalah
1. Siswa dapat memperdalam keterampilan mengenai hubungan antarberbagai matapelajaran,
menyalurkan minat dan bakat siswa.
2. Siswa mampu memanfaatkan pendidikan kepribadian serta mengaitkan pengetahuan yang
diperolehnya dalam kurikulum dengan kebutuhan dan bekerjasama dengan teman sebaya
dengan baik.
C. WAKTU PELAKSANAAN
Hari : Jum’at dan Sabtu (Khusus Futsal)
Waktu : 13.45 – 14.30
(kelas 1-3) dan 14.30-15.40 (kelas 4-5) di hari jum’at
08.00-10.30 di hari sabtu

D. TEMPAT KEGIATAN, NAMA PELATIH DAN NAMA PENDAMPING


NAMA
NO NAMA EKSKUL TEMPAT NAMA PELATIH
PENDAMPING
1 Habsyi Ruang Perpustakaan Sya’rani Drs. Darmili

2 Menari Ruang perpustakaan Jubaidah, S.Pd. Helda Wati, S.Pd.

3 Hasta Karya Ruang Kelas Andi Marzuki, S.Pd.SD. Arbatasiah, S.Pd.


Teras Sekolah
4 Memasak Aulia Rahma, S.Pd Rahmida Yuliana

7 Musik Ruang Kelas Siti Hadijah, S.Pd.SD. Norliani, S.Pd.


9 Futsal Lapangan Fauzi Rahman Fauzi Rahman
Bulu Tangkis
10 Lapangan Fauzi Rahman Fauzi Rahman

E. EVALUASI KEGIATAN
No Nama Pelatih Ekskul Evaluasi
Habsyi Secara administratif selalu mengerjakan dan
1 jamkehadiran selalu tepat waktu.
Sya’rani Pengelolaan kelas cukup baik. Hasil ekskul
terlihat dan bisa
ditampilkan.
2 Jubaidah, S.Pd. Menari Baik
3 Andi Marzuki, S.Pd.SD. Hasta Karya Baik
4 Memasak
Aulia Rahman, S.Pd. Baik
Musik Secara administratif selalu mengerjakan dan
5 jam kehadiran selalu tepat waktu, untuk
Siti Hadijah, S.Pd.SD. pengumpulan
proker dan pengerjaan jurnal selalu disiplin.
Hasilekskul terlihat.
Futsal Baik
6 Fauzi Rahman
Bulu Tangkis Baik
7 Fauzi Rahman
E. EVALUASI PROKER DAN JURNAL HARIAN

Nama Kelas
Proker Jurnal Harian Ketercapaian
Ekskul
Habsyi 1 2-5 pekan Fariasi lambat serta Pengulangan pukulan Menguasai pukulan
1 latihan pukulan cepat variasi dan pukulan
cepat
pekan Fariasi lambat serta Pengulangan
2 latihan pukulan cepat pukulandasar
sampai naik
pekan3 Mengulang pukulan Mengulang
lambat dan cepat pukulandengan
dengan syair syair
Habsyi 1 pekan Pengulangan pukulan Pengulangan pukulan Menguasai pukulan
1 habsyi dasar-turun “berasuk”
pekan Pengulangan pukulan Pengulangan pukulan
2 dasar sampai naik
pekan Pengulangan pukulan Mengulang pukulan
3 dengan syair
Menari 1-3 pekan Tangan mengepak Tangan Tari burung (haruel)
1 (tari burung mengepak(ragam mengapak
mengapak) 1)
pekan Tangan membuka Tangan membuka
2 menutup (tari burung danmenutup (ragam
mengapak) 2)
pekan Tangan menylang Tangan
3 (evaluasi) (tari burung menyilang(ragam
mengapak) 3)
Pekan Perkenalan dan olah Perkenalan dan Dapat mengetahui
4-5 1 tubuh tari hadrah olahtubuh tari dan dapat
hadrah mempraktekkan
Pekan Belajar mengibarkan Belajar mengibarkan ragam gerak tari
2 bendera di tangan bendera di tangan hadrah
Pekan Ragam kibas bendera Ragam kibas
3 putar kanan kiri benderaputar kanan
kiri
pekan Olah tubuh eksplorasi Olah tubuh Anak dapat
1 gerak tari eksplorasigerak tari mengeksplore gerak
pekan Olah tubuh dan Olah tubuh dan tari
2 pengenalan gerak tari pengenalan gerak tari
pekan Ragam gerak jalan Ragam gerak jalan
3 bungkuk bungkuk, putar
kanan
kiri
Futsal pekan Mempelajari Teknik Latihan mengumpan Teknik dasar Futsal
1
dasar futsal dan menahan bola
pekan Mempelajari teknik Latihan
2
menggiring bola dan dribbling/menggiring
menyundul bola dan
heading/menyundul
bola
Ket : (-) tidak mengumpul proker/ tidak mengisi jurnal harian

F. ABSENSI PELATIH EKSTRAKURIKULER BULAN JANUARI

NO NAMA PELATIH NAMA EKSKUL Total kehadiran

1 Sya’rani Habsyi 4
2 Jubaidah, S.Pd. Menari 4
3 Andi Marzuki, S.Pd.SD. Hasta Karya 4
4 Aulia Rahma, S.Pd. Memasak 4
5 Siti Hadijah, S.Pd.SD. Musik 4
6 Fauzi Rahman Futsal 4
7 Fauzi Rahman Bulu Tangkis 4
G. DOKUMENTASI EKSKUL
Beberapa dokumentasi ekskul
1. Ekskul Habsyi

2. Ekskul Musik
3. Ekskul Masak

4. Futsal
5. Ekskul Menari

6. Ekskul Bulu Tangkis


7. Ekskul Hasta Karya
J. PENUTUP
Demikian laporan bulanan kegiatan ekstrakurikuler ini kami buat. Terimakasih.

Mengetahui, Liang Anggang, 2023

Penanggung Jawab Ekskul

Fauzi Rahman, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai