Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP Negeri 6 Rambah


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VII / Ganjil
Materi Pokok : Teks Deskripsi
Alokasi Waktu : 4 Jam Pelajaran @40 Menit (2 kali pertemuan)

A. Kompetensi Inti:
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan
anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, dan kawasan regional
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak
mata
4. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret dan ranah abstrak
sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.2 Menelaah struktur dan unsur 3.2.1 Menganalisis struktur (identifikasi,
kebahasaan dari teks deskripsi deskripsi bagian, simpulan/ kesan)
tentang objek (sekolah, tempat teks deskripsi yang dibaca
wisata, tempat bersejarah, dan atau 3.2.2 Menganalisis unsur kebahasaan teks
suasana pentas seni daerah) yang deskripsi yang dibaca
didengar dan dibaca.

4.2 Menyajikan data, gagasan, kesan 4.2.1 Menentukan objek yang akan
dalam bentuk teks deskripsi menjadi bahan tulisan teks deskripsi
tentang objek (sekolah, tempat 4.2.2 Menyajikan secara tulis dan lisan
wisata, tempat bersejarah, dan atau teks deskripsi yang dibuat
suasana pentas seni daerah) secara
tulis dan lisan dengan
memperhatikan struktur dan aspek
kebahasaan baik secara lisan dan
tulis.
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
Pertemuan pertama:
1) Menganalisis struktur (identifikasi, deskripsi bagian, simpulan/ kesan) teks
deskripsi yang dibaca
2) Menganalisis unsur kebahasaan teks deskripsi yang dibaca

Pertemuan kedua:
1) Menentukan objek yang akanmenjadi bahan tulisan teks deskripsi
2) Menyajikan secara tulis dan lisan teks deskripsi yang dibuat

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Reguler
a. Faktual : Teks deskripsi
b. Konseptual : Struktur dan kebahasaan teks deskripsi
c. Prosedural : Langkah- langkah menulis teks deskripsi
d. Metakognitif : Mengimplikasikan teks deskripsi dengan
mengaitkan ke kehidupansehari-hari

2. Materi Pengayaan
a. Peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberi
kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan/atau
pendalaman materi (kompetensi) antara lain dalam bentuk tugas
mengerjakan soal-soal dengan tingkatkesulitan lebih tinggi.
b. Buku Siswa : Membuat rangkuman tentang struktur dan
kebahasaan teks deskripsi dari buku referensi.
c. Mengerjakan soal-soal tentang menelaah atau identifikasi
struktur dan kebahasaan teks deskripsi.

3. Materi Remedial
a. Mengulang kembali materi yang sudah dipelajari sesuai
dengan yang belumdipahami.
b. Memberikan soal-soal latihan terkait materi yang belum
dipahami
c. Memberi tugas yang sesuai dengan menelaah struktur
dan unsur kebahasaan teksdeskripsi.

E. Metode Pembelajaran
Pertemuan Pertama
1. Pendekatan : Saintifik - TPACK
2. Model Pembelajaran :
Problem Based Learning (PBL)
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Diskusi, Tanya jawab, Penugasan
Pertemuan Kedua
1. Pendekatan : Saintifik - TPACK
2. Model Pembelajaran :
Projec Based Learning (PjBL)
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Diskusi, Tanya jawab, Produk
F. Media, Alat dan Bahan Pembelajaran
Alat : LCD proyektor, laptop, internet, spidol, papan tulis
Media :
1. Powerpoint materi tentang teks deskripsi
2. Video (audio visual) tentang materi teks deskripsi
3. Lembar kerja siswa, lembar penilaian, buku cetak, modul.

G. Sumber Belajar
a) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Siswa Mata Pelajaran
Bahasa Indonesia. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
b) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Guru Mata Pelajaran
Bahasa Indonesia. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
c) Kemdikbud. 2017. Bahasa Indonesia SMP/ MTs kelas VII. Jakarta: Kemdikbud
d) Kemdikbud. 2018. Buku Pengangan Pembelajaran Berorientasi pada
KeterampilanBerpikir Tingkat Tinggi. Jakarta: Kemdikbud
e) Lestyarini. 2019. Modul 6 Genre Teks dalam Bahasa Indonesia. Jakarta :
Kemdikbud

H. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Pertemuan Ke-1 (2 x 40 menit)

Langkah-langkah Kegiatan Pendahuluan (10 menit)

Persiapan Guru:
Orientasi
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur
kepadaTuhan YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
3. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi Aperpepsi
1. Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan tema sebelumnya.
2. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
3. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.

Motivasi Motivasi
1. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akandipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
2. Apabila materi ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
memahami
tentang materi :
menelaah struktur dan kebahasaan teks teks deskripsi.
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
4. Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
1. Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuansaat itu.
2. Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator,dan KKM pada pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar

Sintak PBL Kegiatan inti(60 Menit)

Langkah 1 Kegiatan Literasi


(Orientasi peserta Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
didik kepada perhatian pada topik materi menulis teks deskripsi dengan cara :
masalah) 1. Melihat
(berpikir kritis C4) dalam mengamati permasalahan (literasi
membaca) secara aktif dan bekerja sama (PPK/penguatan
pendidikankarakter)
menayangkan gambar rumah tongkonan.
2. Mengamati (berpikir kritis C4)
Lembar kerja materi menelaah struktur dan kebahasaan teks teks
deskripsi.
Pemberian contoh-contoh materi menelaah struktur dan
kebahasaan teks teks deskripsi untukdapat dikembangkan peserta
didik, dari media interaktif, dsb
3. Membaca
Kegiatan literasi dengan membaca materi dari buku paket atau buku-
buku penunjang lain, materi yang berhubungan dengan menelaah
struktur dan kebahasaan teks teks deskripsi.
4. Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait menelaah
struktur dan kebahasaan teks teks deskripsi.
5. Mendengar pemberian materi menulis teks deskripsi olehguru.
6. Menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi menelaah
struktur dan kebahasaan teks teks deskripsi.

Untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan,


ketelitian,mencari informasi
Langkah 2 7. Peserta didik membentuk kelompok diskusi dengan anggota
(Mengorganisasi kelompok yang sudah ditentukan secara heterogen oleh guru.
kan Peserta 8. Peserta didik diminta untuk menyiapkan buku peserta didik, serta
Didik) alat tulis yang akan digunakan pada pembelajaran hari ini.
9. Peserta didik diminta untuk membaca, menyimak tayangan power
point dan mengamati teks deskripsi.
10. Peserta didik diminta untuk mengerjakan LKPD yang digunakan
pada kegiatan pembelajaran. (pembelajaran HOTS)
Langkah 3 11. Peserta didik melakukan diskusi sesuai pertanyaan di LKPD dalam
(Membimbing kelompok terkait menjawab permasalahan yang diberikan.
Penyelidikan 12. Peserta didik mengamati teks deskripsi yang dibagikan
Individu dan untuk
Kelompok) menelaah struktur dan kebahasaan teks deskripsi.
13. Peserta didik mengumpulkan informasi dari hasil pengamatannya
kemudian menganalisis untuk melengkapi dan menjawab LKPD dan
menjawab masalah yang diberikan diawal mengenai struktur dan
kebahasaan teks deskripsi.
Langkah 4 14. Peserta didik menulis point point penting pada materi ini untuk
(Mengembangk menyajikan karya dalam bentuk makalah sederhana struktur dan
an Dan kebahasaan teks deskripsi (kerjasama, penugasan)
Menyajikan
Hasil Karya)

Langkah 5 15. Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban
(Menganalisa dan soal- soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Mengevaluasi

Proses 16. Peserta didik mengamati dan memberi tanggapan


Pemecahan hasil presentasi kelompok lain.
Masalah) 17. Peserta didik menjelaskan tentang struktur dan kebahasaan teks
deskripsi.

Kegiatan Penutup (10


Menit)
1. Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran yang mengacu pada tujuan
pembelajaran.
2. Peserta didik diberi penguatan kembali oleh guru mengenai struktur dan kebahasaan teks
deskripsi.
3. Peserta didik diberikan penghargaan dalam berbagai bentuk untuk hasil kerja kelompok
yang baik.
4. Untuk lebih memahami pembelajaran ini maka peserta didik mengerjakan evaluasi
pembelajaran untuk mengukur tingkat penguasaan konsep peserta didik, baik berupa
post- test maupun tes kemampuan (TPACK)
Peserta didik dan guru menutup pembelajaran dengan berdoa dan mensyukuri
segala nikmat yang diberikan Tuhan YME serta mengucapkan salam. (PPK :
Religius)
2. Pertemuan Ke-1 (2 x 40 menit)

Langkah-langkah Kegiatan Pendahuluan (10 menit)

Persiapan Guru:
Orientasi
4. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan
syukur kepadaTuhan YME dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
5. Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
6. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi Aperpepsi
4. Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan tema sebelumnya.
5. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
6. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.

Motivasi Motivasi
3. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akandipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
4. Apabila materi ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat
memahami
tentang materi :
Menelaah struktur dan kebahasaan teks deskripsi.
5. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
6. Mengajukan pertanyaan

Pemberian Acuan
3. Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada
pertemuansaat itu.
4. Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar,
indikator,dan KKM pada pertemuan yang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
Sintak PjBl Kegiatan inti(60 Menit)

Langkah 1 1. Guru menayangkan gambar untuk kemudian siswa mengamatinya.


(Stimulasi) (Mengamati)

2. Guru bersama peserta didik bertanya jawab tentang gambar yang


diamati.
3. Menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi menulis
teks deskripsi.
Langkah 2 1. Pendidik menayangkan video contoh teks deskripsi,
(Mendesain https://youtu.be/ltgPtPKoVVE
perencanaan 2. Pendidik meminta peserta didik menanggapi video yang
produk) ditayangkan.
3. Pendidik meminta peserta didik membuat sebuah teks deskripsi
tentang objek terdekat sesuai dengan strukturnya. (pembelajaran
HOTS)
Langkah 3 4. Pendidik dan peserta didik membuat kesepakatan waktu
(Menyusun jadwal pengumpulan
pembuatan) 5. Pendidik memberi arahan tahapan pembuatan teks deskripsi

Langkah 4 6. Pendidik membina dan membimbing pembuatan teks deskripsi.


(Memonitor 7. Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya dan berdiskusi
keaktifan dan tentang proses pembuatan teks deskripsi.
perkembangan
proyek)
Langkah 5 8. Peserta didik membacakan/menceritakan teks deskripsi
(Menguji hasil) 9. Peserta didik yang lain menanggapinya.

Proses Pemecahan 10. Pendidik dan peserta didik membuat kesimpulan


(Evaluasi)

Kegiatan Penutup (10 Menit)

1. Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran yang mengacu pada tujuan
pembelajaran.
2. Peserta didik diberi penguatan kembali oleh guru mengenai menulis teks deskripsi.
3. Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai dan diberi paraf, memberikan penghargaan
pada peserta didik yang memiliki kinerja yang baik dalam kegiatan pembelajaran.
4. Mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi yang akan dibahas dipertemuan
berikutnya.

I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan
1) Tes Tertulis
• Pilihan ganda
2) Tes Lisan
• Tes lisan pemaparan materi dari pemahaman siswa.
b. Penilaian Kompetensi Keterampilan
1) Proyek
• Menulis teks deskripsi
2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan Pertama (Terlampir)
b. Pertemuan Kedua (Terlampir)

3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Remedial
1. Remidial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM
maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas
dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum
mencapai Kompetensi Dasar
2. Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM
(Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik
yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), misalnya sebagai
berikut :
 Menelaah kembali teks yang di tulis dengan menggunakan rubric
 Rubrik menulis teks deskripsi

b. Pengayaan
1. Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas
mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
2. Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan
peserta didik.
3. Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan lebih luas misalnya penggunaan Huruf Kapital dan Tanda
Koma pada Teks Deskrisi

Rokan Hulu, Agustus 2022


Mengetahui,
Kepala SMP Negeri 6 Rambah Guru Mata Pelajaran

Sabaruddin, S.S Nuruddin Rosyid, S.Pd


NIP 19680428 199001 1 001 NIP 19900912 202012 1 008

Anda mungkin juga menyukai