Anda di halaman 1dari 15

KERJA PRAKTIK

PT. CAHAYA RIAU MANDIRI

(Proposal Kerja Praktik)

Diajukan Oleh :

Gilang Fajar Ramadhan 2015071037


M. Athallah Rifqi Adifa 2015071045

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK GEODESI


JURUSAN TEKNIK GEODESI DAN GEOMATIKA
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS LAMPUNG
2023
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

DAFTAR ISI

Halaman

DAFTAR ISI .......................................................................................................... 2

DAFTAR TABEL ................................................................................................. 3

I. PENDAHULUAN .......................................................................................... 4

1.1. Latar Belakang .................................................................................................... 4


1.2. Tujuan dan Manfaat ............................................................................................ 5
1.3. Lingkup Materi ................................................................................................... 6
1.4. Lokasi dan Waktu Kerja Praktik ......................................................................... 7
II. RENCANA PELAKSANAAN KERJA PRAKTIK .................................... 7

2.1. Topik Kerja Praktik............................................................................................. 7


2.2. Peserta Kerja Praktik........................................................................................... 7
2.3. Rencana Jadwal Kerja Praktik ............................................................................ 8
III. PENUTUP....................................................................................................... 8

LAMPIRAN ......................................................................................................... 11

2
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman
1. Jadwal Rencana Kerja Praktik ........................................................................ 8

3
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

I. PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang
PT Cahaya Riau Mandiri adalah perusahaan yang didirikan di
Indonesia dan beroperasi di sektor energi dan sumber daya alam.
Perusahaan ini memiliki latar belakang yang kuat dalam bidang
eksplorasi, produksi, dan distribusi energi, dengan fokus utama pada
sektor minyak dan gas.

Perusahaan Cahaya Riau Mandiri didirikan pada tahun 1995


dengan visi untuk menjadi pemain kunci dalam industri energi di
wilayah Riau, yang merupakan salah satu provinsi dengan potensi
sumber daya alam yang kaya di Indonesia. Perusahaan ini didukung
oleh modal dan keahlian yang kuat, serta jaringan yang luas di sektor
energi.
Seiring dengan perkembangan industri energi di Indonesia, PT
Cahaya Riau Mandiri telah berhasil memperluas aktivitasnya ke
berbagai segmen industri. Perusahaan ini tidak hanya fokus pada
eksplorasi dan produksi minyak dan gas, tetapi juga terlibat dalam
kegiatan pengeboran sumur, penyediaan layanan teknis, serta
proyek-proyek pengembangan energi terbarukan.
PT Cahaya Riau Mandiri memiliki tim manajemen yang
berpengalaman dan terampil dalam industri energi. Mereka
berkomitmen untuk mematuhi standar tertinggi dalam menjalankan
operasi perusahaan dan menjaga hubungan yang baik dengan
pemangku kepentingan, termasuk pemerintah, mitra bisnis, dan
masyarakat setempat.
Dalam menjalankan operasinya, perusahaan Cahaya Riau
Mandiri juga memperhatikan keberlanjutan dan tanggung jawab
sosial. Mereka berusaha untuk mengintegrasikan praktik bisnis yang
4

bertanggung jawab secara sosial, menjaga lingkungan, dan


Page

memberikan manfaat bagi masyarakat sekitar.

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

Dengan latar belakang yang kuat, komitmen terhadap


keunggulan operasional, dan fokus pada inovasi, PT Cahaya Riau
Mandiri terus tumbuh sebagai perusahaan energi yang berdaya
saing. Mereka berupaya untuk terus beradaptasi dengan
perkembangan industri dan memainkan peran penting dalam
memenuhi kebutuhan energi Indonesia yang terus
meningkat.Kemajuan ilmu dan teknologi sekarang ini menuntut
mahasiswa untuk selalu mengikuti dan tanggap terhadap segala
perkembangan maupun perubahan untuk menjadi Sumber Daya
Manusia (SDM) yang unggul. Dengan kemajuan ilmu pengetahuan
dan teknologi serta adanya era globalisasi saat ini, dibutuhkan
adanya peningkatan kualitas dari sumber daya manusia. Untuk itu,
suatu perguruan tinggi harus memiliki mahasiswa yang aktif dan
kreatif, serta handal dalam bidangnya. Untuk mencapai tujuan
tersebut, mahasiswa harus dilatih sebelum terjun langsung ke dunia
kerja.
Oleh karena itu, untuk setiap mahasiswa Program Studi Teknik
Geodesi Universitas Lampung diwajibkan untuk mengikuti Kerja
Praktek sebagai salah satu syarat penilaian untuk memenuhi beban
studi sesuai kurikulum yang berlaku. Pada akhir program Kerja
Praktek kami akan menulis laporan kegiatan yang dilakukan selama
Kerja Praktek. Kerja Praktek ini diharapkan dapat memberikan
kesempatan kepada mahasiswa untuk mempersiapkan diri dengan
berbagai macam pengalaman sebelum ke dunia kerja

1.2.Tujuan dan Manfaat


Tujuan dan manfaat dilaksanakannya kerja praktik adalah
sebagai berikut :
1. Sebagai pengalaman kerja bagi mahasiswa untuk
mempersiapkan diri menghadapi dunia kerja.
5
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

2. Memperluas wawasan dan kesempatan untuk mengembangkan


potensi diri.
3. Kesempatan bagi mahasiswa untuk mengaplikasikan ilmu yang
dimiliki untuk menyelesaikan suatu permasalahan nyata di dunia
kerja.
4. Menjalin hubungan Kerjasama antara perguruan tinggi dengan
instansi terkait.

1.3.Lingkup Materi
Lingkup materi yang ditujukan untuk memperdalam ilmu dan
pengetahuan tentang pengukuran dan pemetaan dalam sektor
pertambangan :
1. Gambaran umum tentang bidang geodesi dan perannya dalam
industri tambang migas dan batubara.
2. Rincian pekerjaan yang akan dilakukan selama kerja praktik,
seperti pemetaan lahan, survei geodetik, pengukuran dan
pemantauan deformasi, dll.
3. Penggunaan teknologi geodesi terkini yang akan digunakan
dalam pekerjaan, seperti GPS, LiDAR, software pemodelan, dll.
4. Perkenalan perangkat lunak atau software yang akan digunakan
5. Kontribusi pekerjaan praktik terhadap kegiatan operasional
perusahaan dan dampaknya terhadap efisiensi dan
produktivitas. 6
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

1.4.Lokasi dan Waktu Kerja Praktik


Tempat pelaksanaan kegiatan Kerja Praktik ini akan dilakukan
di PT. Cahaya Riau Mandiri yang beralamatkan di Jl. Lintas
Sumatera, Banjar Sari, Kec. Merapi Tim., Kabupaten Lahat,
Sumatera Selatan.
Waktu Kerja Praktik dimulai dari bulan September 2023 –
November 2023.

II. RENCANA PELAKSANAAN KERJA PRAKTIK

2.1.Topik Kerja Praktik


Topik Kerja Praktik yang akan kami lakukan adalah
Pemanfaatan pemetaan menggunakan ilmu Survey Terestris, Foto
Udara dan GNSS dalam keilmuan Geodesi.

2.2.Peserta Kerja Praktik


Peserta yang akan melakukan Kerja Praktik adalah :
1. Nama : Gilang Fajar Ramadhan
NPM : 2015071037
Semester : VI
Jurusan/Fakultas : Teknik Geodesi / Teknik – Universitas
Lampung
2. Nama : M. Athallah Rifqi Adifa
NPM : 2015071045
Semester : VI
Jurusan/Fakultas : Teknik Geodesi / Teknik – Universitas
Lampung
7
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

2.3.Rencana Jadwal Kerja Praktik


Tabel 1. Jadwal Rencana Kerja Praktik

Bulan/Minggu
No. Nama Kegiatan September Oktober November
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Pengenalan
Lingkungan
Kantor
2. Studi Literatur
3. Pelaksanaan
Kegiatan,
Observasi,
Pengumpulan
Data
4. Pengolahan Data
5. Pelaporan

III. PENUTUP
Demikian proposal ini dibuat sebenar-benarnya dengan harapan dapat
memberikan gambaran singkat dan jelas tentang maksud dan tujuan diadakan
kerja praktek. Kerja Praktek ini tidak akan berjalan baik tanpa adanya
dukungan dan bantuan dari PT. Cahaya Riau Mandiri Kami berharap PT.
Cahaya Riau Mandiri dapat menerima kami untuk melakukan Kerja Praktek.
Selain itu, jika diterima Kerja Praktek di PT. Cahaya Riau Mandiri kami
memohon izin untuk mendapatkan :
1. Bimbingan selama melakukan Kerja Praktek.
2. Fasilitas untuk memperdalam Ilmu Geodesi dan Geomatika.
Besar harapan kami untuk dapat melaksanakan Kerja Praktek di PT. Cahaya
Riau Mandiri Kami menyadari bahwa pada saat pelaksanaan Kerja Praktek
akan sedikit mengganggu kegiatan perusahaan dan untuk itu sebelumnya kami
memohon maaf yang sebesar-besarnya.
Kami sadar bahwa proposal ini masih terdapat kesalahan. Oleh karena itu
kami mohon saran dan kritik dari Bapak/Ibu yang berkepentingan dengan
8

pelaksanaan kerja praktek ini sehingga kegiatan kerja praktek dapat berjalan
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

dengan baik dan benar sesuai dengan keinginan dan peraturan-peraturan yang
berlaku di perusahaan.
Tanggapan pihak perusahaan atas permohonan Kerja Praktek ini dapat
disampaikan melalui :
Jurusan Teknik Geodesi Geomatika Universitas Lampung Jl. Prof. Dr. Ir.
Sumantri Brojonegoro, Gedong Meneng, Rajabasa, Kota Bandar Lampung,
Provinsi Lampung 35141. Phone : (0721) 704947
Ataupun dapat menghubungi pemohon langsung melalui Telepon/email :
0895-3290-08900 / 0882-6811-7026 (WhatsApp/Telepon)
glngfjrrmdhn@gmail.com / athallah.rifqi@gmail.com (Email)
Akhir kata, kami sampaikan banyak terima kasih atas perhatian dan bantuan
dari PT. Cahaya Riau Mandiri

9
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

Hormat Saya,

Pemohon Kerja Praktik Pemohon Kerja Praktik

Gilang Fajar Ramadhan M. Athallah Rifqi Adifa


NPM.2015071037 NPM.2015071045

Mengetahui,
Ketua Jurusan Teknik Geodesi dan Geomatika

Ir. Fauzan Murdapa, M.T., IPM.


NIP.196410121992031002
10
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

LAMPIRAN

11
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

Curriculum Vitae
DATA PRIBADI

Nama Gilang Fajar Ramadhan


NPM 2015071037
Fakultas / Jurusan Teknik / Teknik Geodesi
IPK 3,48
Tempat, Tanggal
Bernung, 24 November 2001
Lahir
Sukoharjo, RT/RW 001/004,
Alamat Sekarang Bernung, Kec. Gedong Tataan,
Kab. Pesawaran, Lampung
Telepon / HP 0895329080900
Email glngfjrrmdhn@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Tahun Institusi
2008 – 2014 SD Negeri 1 Sungailangka
2014 – 2017 SMP Negeri 1 Pesawaran
2017 – 2020 SMA Negeri 1 Gadingrejo
2020 – Sekarang Universitas Lampung

RIWAYAT ORGANISASI

Tahun Nama Organisasi Jabatan


2018 Majelis Perwakilan Kelas (MPK) Anggota
Himpunan Mahasiswa Geodesi
Kepela Departemen
2022 (HIMAGES) Universitas
Kaderisasi
Lampung
12
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

KETERAMPILAN

- Windows
Dapat mengoperasikan ( Microsoft Word, Microsoftt Excel, Microsoft
Power Point)

- Software
Dapat mengoperasikan (QGIS, ArcGIS, AutoCAD)

- Alat Ukur
Dapat mengoperasikan (Total Station, Waterpass, GPS Geodetic)

PENGALAMAN

1. Pernah melaksanakan Kemah Kerja yang dimana melakukan


Pembuatan PetaDesa dan Pengukuran, diantaranya ialah :
a. Pengukuran Poligon Terbuka Terikat Sempurna.
b. Pengukuran Beda Tinggi dengan Metode Double Stand dan Pulang
Pergi.
c. Pengukuran Detail Situasi.
d. Pengukuran dengan menggunakan Alat GPS Geodetic
melalui metodeRTK (Real Time Kinematik).
e. Pengukuran Stake out
13
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

Curriculum Vitae
DATA PRIBADI

Nama M. Athallah Rifqi Adifa


NPM 2015071045
Fakultas / Jurusan Teknik / Teknik Geodesi
IPK 3,44
Tempat, Tanggal Lahir Jambi, 24 Desember 2002
Jl. TELUK BONE II, No.200 RT.
07 KEL. KOTA KARANG, KEC.
Alamat Sekarang
TELUK BETUNG TIMUR,
BANDAR LAMPUNG
Telepon / HP 088268117026
Email athallah.rifqi@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Tahun Institusi
2008 – 2014 SD Negeri 47 Kota Jambi
2014 – 2017 SMP Negeri 17 Kota Jambi
2017 – 2020 SMA Negeri 4 Kota Jambi
2020 – Sekarang Universitas Lampung

RIWAYAT ORGANISASI

Tahun Nama Organisasi Jabatan


2021 BEM FT UNILA Anggota
Himpunan Mahasiswa Geodesi
Kepela Departemen
2022 (HIMAGES) Universitas
Multi Media
Lampung
14
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS LAMPUNG
FAKULTAS TEKNIK
Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1, Gedong Meneng- Bandar Lampung, 35141
Telepon 0721 701609 faximile 0721 702767

KETERAMPILAN

- Windows
Dapat mengoperasikan ( Microsoft Word, Microsoftt Excel, Microsoft
Power Point)

- Software
Dapat mengoperasikan (QGIS, ArcGIS, AutoCAD)

- Alat Ukur
Dapat mengoperasikan (Total Station, Waterpass, GPS Geodetic)

PENGALAMAN

2. Pernah melaksanakan Kemah Kerja yang dimana melakukan


Pembuatan PetaDesa dan Pengukuran, diantaranya ialah :
a. Pengukuran Poligon Terbuka Terikat Sempurna.
b. Pengukuran Beda Tinggi dengan Metode Double Stand dan Pulang
Pergi.
c. Pengukuran Detail Situasi.
d. Pengukuran dengan menggunakan Alat GPS Geodetic
melalui metodeRTK (Real Time Kinematik).
e. Pengukuran Stake out 15
Page

Teknik Geodesi dan Geomatika - Universitas Lampung 2023

Anda mungkin juga menyukai