Anda di halaman 1dari 4

Nama : I Komang Hari Januari

NIM: 2115344008
Kelas : 4B/TO
Mata Kuliah : Komunikasi Data

PENGAPLIKASIAN SISTEM KOMUNIKASI DATA PADA EMAIL


A. Dasar Teori

E-mail merupakan aplikasi internet yang banyak digunakan saat ini untuk komunikasi
dua arah. Selain karena kemudahan dalam penggunaannya juga karena kemurahan
teknologi yang ditawarankan oleh email ini. E-mail singkatan dari electronic mail
juga dapat dianalogikan dengan pengiriman surat yang lazim digunakan saat ini
melalui kantor pos, atau melalui jasa pengirim surat atau barang. Pengiriman e-mail
dilakukan melalui perangkat elektronik seperti komputer atau HP/PDA.

Proses pengiriman/penerimaan e-mail melibatkan protokol Simple Mail Transfer


Protocol (SMTP) dan Post Office Protocol version 3 (POP3). Protokol SMTP
bertugas untuk proses pengiriman mail (outgoing mail) dan POP3 bertugas untuk
proses penerimaan email (Incoming mail).

Jika User atau pemilik e-mail tidak sedang aktif/offline untuk pengaksesan e-mail,
maka e-mail yang tertuju kepadanya akan ditampung sementara oleh server e-mail
sampai pemilik email tersebut mengaksesnya. Hal ini bisa terjadi karena adanya
protokol POP3.

Email merupakan singkatan dari electronic mail. Sesuai dengan namanya, email
adalah surat elektronik yang dikirim dengan menggunakan bantuan komputer,
smartphone, atau tablet plus koneksi internet. Sebenarnya email ini sama seperti surat-
surat yang biasa kita tulis di masa lalu hanya saja proses pengirimannya yang berbeda.
B. Blok Diagram

SEND EMAIL

EMAIL CLIENT SMPT PORT 25 EMAIL SERVER


A

SMTP PORT
25

REQUEST TO POP3 SERVER


RECIPIENT POP3 EMAIL SERVER
INBOX
PORT 11 B

Proses pengiriman e-mail secara detail dapat dilihat pada gambar berikut yang melibatkan
beberapa komponen server seperti DNS server, mail server meliputi SMTP server, Mail
Transfer Agent (MTA), dan POP3 server.
3. SKEMA RANGKAIAN

Cara Kerja Email


1. Anda menulis dan mengirimkan email dari klien email. 
2. Klien email tersambung ke server SMTP Keluar dan mengirimkan email
dalam format MIME.
3. SMTP Keluar memvalidasi informasipengirim dan memproses pesan untuk
mengirimkan dan menempatkannya di antrean Keluar. 
4. Server SMTP berdasarkan informasi domain dalam alamat penerima mencari Server
DNS domain dan mengambil informasi server Penerima (catatan MX/catatan A jika
catatan MX tidak ditemukan) dari domain penerima. 
5. Maka Server SMTP terhubung dengan server email Penerima dan mengirimkan
email melalui protokol SMTP.
6. Server Penerima kemudian memvalidasi akun penerima dan mengirimkan email ke
akun email pengguna. 

7. Pengguna membuka email yang diterima menggunakan klien email. 


4. KESIMPULAN
Jadi Email merupakan singkatan dari electronic mail. Sesuai dengan namanya, email
adalah surat elektronik yang dikirim dengan menggunakan bantuan komputer, smartphone,
atau tablet plus koneksi internet. Sebenarnya email ini sama seperti surat-surat yang biasa kita
tulis di masa lalu hanya saja prose pengirimannya yang berbeda.
Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa mail server merupakan salah
satu server yang bertugas untuk melayani proses surat-menyurat secara elektronik. Terlihat
sangat mudah, namun nyatanya dapat dilihat bahwa cara kerja atau prosesnya cukup rumit
dan kompleks. Serangkaian proses tersebut dibantu oleh beberapa protokol dan juga
komponen lainnya.
5. DAFTAR PUSTAKA
https://www.zoho.com/id/mail/help/how-email-works.html
https://wasiswa.com/balajar-blok-diagram-dari-sistem-komunikasi/
https://kkpitriska.wordpress.com/2012/11/24/proses-pengiriman-email/

Anda mungkin juga menyukai