Anda di halaman 1dari 11

HADIST TENTANG

CIRI CIRI ORANG


MUNAFIK
Oleh :
Nurudin Hanif A.
NIM 1234567890 SMK"AL-ISLAM"
Projek Alqur'an & Hadist SURAKARTA
SEMINAR PROPOSAL SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

‫ َو َم ْن َك اَنْت ِفيِه‬، ‫َأْر َبٌع َم ْن ُكَّن ِفيِه َك اَن ُم َناِف ًق ا َخاِلًص ا‬


‫َخْص َلٌة ِم ْن ُه َّن َك اَنْت ِفيِه َخْص َلٌة ِم َن الِّنَف اِق َحَّتى َيَد َع َه ا‬
Hadits Rasulullah ‫ َو ِإَذ ا‬، ‫ِإَذ ا اْؤُتِم َن َخاَن َو ِإَذ ا َحَّد َث َك َذ َب َو ِإَذ ا َع اَهَد َغ َد َر‬
‫َخاَص َم َف َجَر‬
tentang Ciri Orang Artinya: "Ada empat tanda, jika seseorang
Munafik memiliki empat tanda ini, maka ia disebut
munafik tulen. Jika ia memiliki salah satu
tandanya, maka dalam dirinya ada tanda
kemunafikan sampai ia meninggalkan perilaku
tersebut, yaitu: jika diberi amanat, khianat; jika
berbicara, dusta; jika membuat perjanjian,
tidak dipenuhi; jika berselisih, dia akan berbuat
zalim." (HR Muslim) 02
QUR'AN HADIST SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Qs. Al- ‫َو ِم َن الَّناِس َم ْن َّيُق ْو ُل ٰا َم َّنا ِبالّٰلِه َو ِباْلَي ْو ِم اٰاْلِخ ِر َو َم ا ُه ْم‬
baqarah (8) ‫ِبُم ْؤ ِم ِنْي َۘن‬

Munafik termasuk salah satu sifat tercela. Al-


Qur'an dan hadits bahkan menjelaskan secara
khusus ciri-ciri orang munafik.

03
SEMINAR PROPOSAL SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Penjelasannya
Dalam QS Al Baqoroh Ayat 8, Allah memberitahu
kepada manusia ciri-ciri orang munafik.
Dalam bahasa arti kata munafik adalah berpura-pura,
sedangkan dalam istilah munafik berarti berpura
dalam suatu hal.
Mudahnya ciri-ciri orang munafik ketika perkataan
yang keluar dari lisannya tidak sesuai dengan
tindakan dan kenyataan.

04
QUR'AN HADIST SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Qs. Al- ‫ُيٰخ ِد ُع ْو َن َهّٰللا َو اَّلِذ ْيَن ٰا َم ُنْو ا ۚ َو َم ا َيْخَد ُع ْو َن ِآاَّل َاْنُف َس ُه ْم َو َم ا‬
baqarah (9) ‫َيْش ُع ُرْو َۗن‬

Mereka menipu Allah dan orang-orang yang


beriman, padahal mereka hanyalah menipu diri
sendiri tanpa mereka sadari.

05
SEMINAR PROPOSAL SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Penjelasannya
Bacaan dan Tafsir QS Al Baqarah Ayat 9: Allah Tertipu
Dengan Orang yang Imannya Palsu, Benarkah Itu?
Di antara orang munafik adalah mereka
memperlihatkan seakan-akan mereka beriman
kepada Allah SWT dan apa yang turun darinya, tetapi
yang sebenarnya mereka sedang menyembunyikan
kekufuran.
Pada zaman Nabi Muhammad SAW, banyak sekali
orang yang berpura-pura beriman kepada Allah SWT
dan memeluk Islam, padahal sebenarnya mereka
sedang berpura-pura dan menyembunyikan
kekufurannya.
06
QUR'AN HADIST SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Qs. Al- ‫َف َزاَدُه ُم ُهّٰللا َم َرًض ۚا َو َلُه ْم َع َذ اٌب َاِلْي ٌم ۢ ۙە‬ ‫ٌۙض‬
‫ِف ْي ُقُلْو ِبِه ْم َّم َر‬
baqarah (10) ‫ِبَم ا َك اُنْو ا َيْك ِذ ُبْو َن‬

Dalam hati mereka ada penyakit, lalu Allah


menambah penyakitnya itu; dan mereka
mendapat azab yang pedih, karena mereka
berdusta.

07
SEMINAR PROPOSAL SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Penjelasannya
Bacaan dan Tafsir QS Al Baqarah Ayat 10: Jauhkan
Diri Dari Sifat Munafik dan Penyakit Hati.
Nah, sakit atau penyakit, dalam pengertian medis
secara umum, adalah suatu keadaan di mana
seseorang telah kehilangan proporsi yang seimbang
dari unsur-unsur dalam dirinya yang diperlukan untuk
menjaga kesehatannya.
Sehingga tubuhnya tidak dapat lagi berfungsi dengan
baik, yang pada akhirnya dapat menyebabkan
kehancuran totalnya.

08
QUR'AN HADIST SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Qs. Al- ‫َق اُلْٓو ا ِاَّنَم ا َنْحُن‬ ‫َو ِاَذ ا ِق ْي َل َلُه ْم اَل ُتْف ِس ُد ْو ا ِفى اَاْلْر ِۙض‬
baqarah (11) ‫ُم ْص ِلُحْو َن‬

Apabila dikatakan kepada mereka, “Janganlah


berbuat kerusakan di bumi,”7) mereka
menjawab, “Sesungguhnya kami hanyalah
orang-orang yang melakukan perbaikan.”

09
SEMINAR PROPOSAL SMK"AL-ISLAM"
SURAKARTA

Penjelasannya
Bacaan QS Al Baqarah Ayat 11: Allah Membenci
Manusia yang Membuat Kerusakan di Bumi.
Orang-orang munafik – kegiatan mereka mengancam
akan menghasilkan kekacauan dan ketidakteraturan
umum, namun, dengan cara mereka yang bermulut
besar, mereka berpura-pura menjadi orang yang
berkehendak baik dan melayani tujuan perdamaian
dan ketertiban.
Oleh karena itu, Allah SWT melarang hambanya untuk
memiliki sifat munafik karena hanya menimbulkan
kerusakan di sebuah negeri dengan penipuan dan
kesepakatan ganda.
10
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai