Anda di halaman 1dari 2

Lampiran 1 : Lembar Kerja Kesepakatan Peran CGP dan Kepala Sekolah

LEMBAR KERJA KESEPAKATAN PERAN CGP DAN KEPALA SEKOLAH

NAMA CGP : AFRINA YANTI SIREGAR


NAMA KS : NURMALA SARI HARAHAP S.Pd
ASAL SEKOLAH : SDN 200411 Padang Sidempuan
TANGGAL : 20 Mei 2023

Calon Guru Penggerak

pertamanya menyapa anak anak untuk lebih


Apa yang akan Anda lakukan agar tujuan bersemangat belajar, mengajak teman teman
pembelajaran tercapai ? juga untuk saling berbagi ilmu, apalagi
tentang program CGP ini.
mengaktualisasikan diri sebaik mungkin
untuk menjadi pengajar yang lebih baik untuk
mentransfer ilmu kepada peserta didik
dengan segala kemampuan dan ilmu yang
dimiliki sembari terus belajar dalam kegiatan
CGP ini.

Apa dukungan yang dibutuhkan agar dapat


menjalankan Pendidikan guru penggerak
dengan baik ? mengharapkan dukungan motivasi, baik
secara moril dan materi serta waktu.

Kepala Sekolah

Apa yang bisa kepala sekolah lakukan supaya memberikan izin dan dukungan kepada CGP
pembelajaran CGP dapat membantu proses untuk mengikuti kegiatan pengembangan
CGP ini. baik waktu dan srana prasarana.
transformasi sekolah ? memberikan kesempatan untuk CGP
melakukan pelatihan kepada rekan kerja.

Anda mungkin juga menyukai