Anda di halaman 1dari 7

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS KHAIRUN TERNATE


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI : MANAJEMEN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Bobot (sks) Semester Tgl Penyusunan

EKM32213 3 VII (SDM) 12 SEP 2022

Nama Dosen Pengembang RPS Koordinator RMK Ketua Program Studi


OTORISASI/PENGESAHAN

Dekan FEB Unkhair,


Muhsin N. Bailusy, S.E., M.Si.
(RUSLAN A. KAMIS. SE., MM) Ruslan A. Kamis. SE., MM Dr. Marwan Man Soleman. SE., M.Si

Ruslan A. Kamis. SE., MM


Dosen Pengampuh MK :
Nurlaila, SE.,M.Si
Nama Mata Kuliah
Manajemen Konflik
Prasyarat :
Mata kuliah ini ditujukan untuk memberikan bekal pengetahuan dan keahlian kepada mahasiswa dalam memahami konflik organisasi,
mengidentifikasi sumber-sumber konflik, dan menangani konflik menjadi kekuatan yang membantu dalam mencapai tujuan kemajuan dan
Deskripsi Singkat Mata
produktivitas organisasi. Manajemen Konflik dapat dianggap sebagai suatu pendekatan terhadap pengelolaan konflik yang menyediakan kerangka
Kuliah:
kerja strategis untuk mendukung tujuan dan hasil bisnis jangka pendek hingga jangka panjang. Pendekatan ini berkaitan dengan konsep konflik
dan strategi untuk mengelola konflik secara dalam.
Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (CPL-Prodi)
(CPL 1) S9 Memahami dan terampil dalam teori utama konflik dan resolusi dalam konteks global.
(CPL 2) P3 Memiliki moral, etika dan kepribadian yang baik di dalam menyelesaikan tugasnya.
(CPL 3) KU1 Mahasiswa akan dapat belajar bagaimana kritis menilai peran faktor material, irasionalitas, identitas, dan keadilan subjektif.
Capaian Pembelajaran (CPL 4) KU2 Mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial dan kepedulian yang tinggi terhadap masyarakat dan lingkungannya.
(CP) :
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CP-MK)
(CPMk 1 1. Mampu berpikir obyektif, kritis dan sistematik
(CPMK 2 2. Memiliki pemahaman konsep-konsep teoritis dalam ilmu-ilmu ekonomi, akuntansi, manajemen dan organisasi.
3. Kemampuan mengenali dan menganalisa permasalahan manajemen dan organisasi serta bisnis
(CPMk 3
Software Hardware
Media Pembelajaran
MC. Office (Word, Excel & Power Point) Laptop/PC & LCD Projector
1. Ho-Won Jeong (2013) Conflict Management and Resolution: An Introduction
2. Indartono (2014) Modul Mata Kuliah: Conflict Management
Utama
Referensi :

Manajemen Konflik. : H. A. Rusdiana (2015)


Tambahan
Manajemen Konflik : Eko Sudarmanto, dkk (2021)

1 2 3 4 5 6 7
Minggu KemampuanAkhir tiap tahapan Bahan Kajian/ Metode Pengalaman Belajar Penilaian
Waktu
ke pembelajaran Pokok Bahasan Pembelajaran Mahasiswa Teknik Kriteria & Indikator Bobot (%)
1. Kontrak Perkuliahan Dan Deskripsi Mata
• Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
Deskripsi Mata Kuliah Kuliah dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
• Proses Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
Pembelajaran 3. Penyelesaian ketajaman analisis
• Evaluasi kasus
Pembelajaran
2. Menjelaskan gambaran umum 1. Pendahuluan Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
tentang teori konflik 2. Penjelasan dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
umum Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
perkuliahan 3. Penyelesaian ketajaman analisis
3. PembagianT kasus
ugas
Kelompok
4. Materi
Pendahuluan
3. Memahami keragaman berbagai Perspektif konflik Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
perspektif tentang konflik dan (resolution) dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
penyelesaian konflik Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
4. Memahami prakterk praktek Mengelola Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
pengelolaan interaksi dan konflik interaksi dan dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
konflik Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus

5. Memahami penyelesaian dan Transformasi Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan


perubahan konflik konflik dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
6. QUIZ

7. Memahami identitas sebagai salah Identitas Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
satu dimensi manajemen konflik dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
8. UJIAN MID SEMESTER
9. Memahami Kekuasaan/power Kekuasaan Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
sebagai salah satu dimensi dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
manajemen konflik Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
10. Memahami struktur sebagai salah Struktur Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
satu dimensi manajemen konflik dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
11 Memahami dan mampu Negosiasi Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
mempraktekkan Negosiasi sebagai dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
prosedur penyelesain dan resolusi Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
konflik 3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
12 13 Memahami dan mampu Mediasi Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
mempraktekkan cara memediasi dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
sebagai prosedur penyelesain dan Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
resolusi konflik 3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
14. Memahami dan Mampu Fasilitasi Ceramah 3 x 50 1. Diskusi 1. Tugas Kebenaran dan
mempraktekkan cara memfasilitasi dan Tanya menit Kelompok 2. Kuis ketepatan jawaban,
sebagai prosedur penyelesain dan Jawab 2. Penugasan Kebenaran dan
resolusi konflik 3. Penyelesaian ketajaman analisis
kasus
15. Memahami dan mampu Rekonsiliasi Ceramah 3 x 50 1. Diskusi
mempraktekkan Rekonsiliasi dan Tanya menit Kelompok
sebagai prosedur penyelesain dan Jawab 2. Penugasan
resolusi konflik 3. Penyelesaian
kasus
16. UJIAN AKHIR SEMESTER
Bobot Penilaian a. Tugas : 15%
b. Kuis : 20%
c. UTS : 30%
d. UAS : 35%
KETERANGAN:
1. Capaian Pembelajaan Lulusan Program Studi (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan Prodi yang merupakan internalisasi
dari Sikap (S), Pengetahuan (P), dan Keterampilan (K) sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran;
2. CPL yang dibebankan pada Mata Kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah
yang bersifat spesifik terhadap bahan kajian (BK) Atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
3. CP Mata Kuliah (CPMK) adalah adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dapat diukur atau diamati dan merupakan
kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahapan pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub CP Mata Kuliah (SUB-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan
kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahapan pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau
kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
6. Kriteria penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolak ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-
indikator yang ditetapkan. Kriteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kriteria dapat berupa kuantitatif
atau kualitatif.
7. Teknik penilaian: Tes dan Non tes.
8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau setara, Praktikum, Praktik Studio, Paraktek Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, PKM
dan/atau bentuk pembelajaran lainnya yang setara.
9. Metode pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play dan Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative learning,
Colaborative learning, contextual learning, Project best learning, dan metode lainnya yang setara.
10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yang dapat disajikan dalam bentuk pokok dan sub pokok bahasan.
11. Bobot penialain adalah presentase penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya porporsional dengan tingkat kesulitan pencapaian
sub-CPMK tersebut, dan totalnya 100%.
12. Kegiatan proses belajar (kpb); Kegiatan penugasan terstruktur (kpt); dan kegiatan mandiri (km).
13. Kuliah Daring:
14. Perkuliahan yang dilaksanakan melalui virtualclass (off-classroom), dimana isi materi pembelajarannya sama yang dipublikasikan melalui
online system.
RUBRIK PENIALAIAN
SCORING GUIDE FOR ORAL PRESENTATION ASSESSMENT

Dimensi Sangat memuaskan Memuaskan Batas Kurang memuaskan Di bawah standar Skor
(≥ 80) (65-79) (55-64) (40-54) (≤40)
Keaktifan mencari Sangat aktif Aktif Cukup aktif Kurang aktif Tidak aktif
literatur
Keaktifan berdiskusi Sangat aktif Aktif Cukup aktif Kurang aktif Tidak aktif
dalam kelas
Total

SCORING GUIDE FOR PAPER ASSESSMENT


Dimensi Sangat Memuaskan Batas Kurang memuaskan Di bawah standar Skor
memuaskan (65-79) (55-64) (40-54) (≤40)
(≥ 80)
Kelengkapan Sangat lengkap Sangat lengkap Cukup lengkap Kurang lengkap Tidak lengkap
Ketepatan referensi Sangat tepat Lengkap Cukup tepat Kurang tepat Tidak tepat
dan artikel jurnal

Ide baru dan Sangat bai baik Cukup baik Kurang baik Tidak baik
kreatifitas

Total

Penilaian Kerjasama Kelompok


Kriteria Huruf Bobot nilai Angka mutu Deskripsi penilaian

Sangat baik A 80-100 4 Tugas tidak terlambat, hasil bagus, pembagian


tugas jelas
Baik B 68-70 3 Tugas tidak terlambat, hasil jelek, pembagian tugas
jelas
Cukup C 56-67 2 Tugas tidak terlambat, hasil jelek, pembagain tugas
tidak jelas
Kurang D 45-55 1 Tugas terlambat
Sangat kurang E <44 0 Tidak mengumpulkan tugas
Rubrik Penilaian Diskusi

Kriteria Huruf Bobot nilai Angka mutu Deskripsi penilaian

Sangat baik A 80-100 4 Mahasiswa mengerti materi, menyampaikan


ide/gagasan sendiri dan mampu mendengarkan
pendapat orang lain
Baik B 68-70 3 Mahasiswa mampu mengikuti diskusi secara baik
Cukup C 56-67 2 Mahasiswa mampu mengikuti proses diskusi
secara baik, namun memiliki kekurangan (suka
mendominasi dan tidak menghiraukan pendapat
orang lain
Kurang D 45-55 1 Tugas terlambat
Sangat kurang E <44 0 Tidak mengumpulkan tugas

Penentuan Akhir Matakuliah


Indeks Penilaian Akhir:

Kriteria Huruf Bobot nilai Angka mutu Deskripsi penilaian

Sangat baik A 80-100 4 Mahasiswa memenuhi semua komponen penilaian


dan menyelesaikan tugas dengan sangat baik serta
mampu menganalisis materi dan tugas sesuai
dengan topik yang telah ditentukan dengan sangat
baik.
Baik B 68-70 3 Mahasiswa mampu memenuhi semua komponen
penilaian dan menyelesaikan tugas dengan baik
serta mampu menganalis materi sesuai dengan
topic yang ditentukan dengan baik
Cukup C 56-67 2 Mahasiswa hanya mampu memenuhi beberapa
komponen penilaian dan menyelesaikan tugas
dengan cukup baik serta cukup mampu menganalis
materi sesuai dengan topic yang ditentukan dengan
cukup baik
Kurang D 45-55 1 Mahasiswa tidak mampu memenuhi semua
komponen penilaian dan tidak menyelesaikan tugas
dengan baik serta mampu menganalis materi sesuai
dengan topic yang ditentikan
Sangat kurang E <44 0 Mahasiswa tidak memenuhi semua komponen
penilaian dan tidak menyelesaikan tugas dengan
baik serta tidak mampu menganalis materi sesuai
dengan topic yang ditentukan
Penilaian akhir dalam mata kuliah mengikuti ketentuan sebagai berikut:
Komponen penilaian Bobot/ Persentasi penilaian
Kehadiran 15%
Tugas 20%
UTS 30%
UAS 35%

Anda mungkin juga menyukai