Anda di halaman 1dari 4

UNIVERSITAS JEMBER

FAKULTAS TEKNIK
PROGRAM STUDI S1 REKAYASA/TEKNIK KIMIA
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan

Kewirausahaan TKU 9104 - 2 (dua) 2 (dua) 01 Februari 2018

Dosen Pengembang RPS Koordinator MK Ketua Jurusan / Ketua Prodi Dekan/Wakil Dekan 1

OTORISASI Tanda tangan Tanda tangan Tanda tangan


Tanda tangan

Ari Susanti, S.T.,M.T. Ari Susanti, S.T.,M.T. Boy Arief Fachri, S.T, M.T, Ph.D Dr. Ir. Entin Hidayah, M.UM.
Capaian CPL - Prodi
Pembelajaran S-A Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius.
(CP)
S-G Menjunjung tinggi penegakan hukum serta memiliki semangat untuk mendahulukan kepentingan bangsa serta mas yarakat luas.
PP-A Mampu mengaplikasikan pengetahuan matematika, sains dan Rekayasa/Teknik Kimia.
PP-B Cakupan pengetahuan cukup luas bidang Rekayasa/Teknik Kimia untuk dapat memahami pengaruh tindakan teknis yang diambilnya terhadap
masyarakat dan dunia global.
KU-A Mampu merancang dan menjalankan eksperimen serta menganalisis dan menginterpretasikan data Rekayasa/Teknik Kimia.
KU-F Mampu memanfaatkan teknik-teknik, keahlian-keahlian, dan peralatan teknik modern yang diperlukan untuk pelaksanaan tugas-tugas
profesionalnya.
KK-A Mampu menerapkan keilmuan bidang konversi biomassa ke bio based chemical products
KK-B Mampu menyelesaikan permasalahan bidang pemrosesan bahan tambang menjadi bio based chemical.
CP-MK

Kompetensi yang diharapkan setelah mengikuti mata kuliah ini adalah mahasiswa dapat memahami, menganalisis, dan menjelaskan konsep
pengetahuan tentang kewirausahaan dan atau tentang wirausaha-wirausaha muda yang modern dan tumbuh serta mampu menafsirkan,
mengkorelasikan, dan memecahkan permasalahan-permasalahan yang berhubungan dengan materi-materi Kewirausahaan.

Deskripsi
Mata kuliah ini mempelajari tentang Kewirausahaan meliputi materi Pemahaman Wirausaha, Mencari Gagasan Usaha, Pemasaran, Manajemen
Singkat Mata
Kuliah Keuangan dan Pembiayaan Usaha, Perencanaan Bisnis, dengan teliti, kritis, kreatif, bertanggungjawab, serta memiliki kepercayaan diri terhadap hasil
kerja.

Materi
Pembelajaran/
1. Pendahuluan
Pokok Bahasan
2. Pemahaman Wirausaha
3. Gagasan Usaha
4. Pemasaran
5. Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
6. Perencanaan Bisnis
Daftar Pustaka/
Referensi
1. Rhenald Kasali, dkk. 2010. Modul Kewirausahaan. Jakarta Selatan. Hikmah (PT Mizan Publika).
2. Ducker, P.1985.Innovation and Entrepreneurship : Practice and Principles.New York.Harper and Row
3. Justin G.L, Carlos W. Moore; dan J. William Petty. 2001. Kewirausahaan: Manajemen Usaha Kecil, Buku 1.Jakarta.Penerbit Salemba Empat
Media Software Hardware
Pembelajaran
1. Ms excell 1. Laptop/komputer
2. Ms. Word 2. LCD
3. Browser 3. Proyektor
4. E- learning Universitas Jember
Team Teaching -
Matakuliah -
Prasarat
Bobot
Minggu Kemampuan Akhir yang Kriteria dan Bentuk Metode Pembelajaran Materi Pembelajaran
Indikator Penilaian
ke- Diharapkan (KAD) Penilaian [Estimasi Waktu] [Pustaka]
(%)
1 Mahasiswa mampu - - Diskusi : Kontrak kuliah, RPS, RPP, RTM, -
menjelaskan gambaran [TM : 1*(2*50 menit)] LKM, Silabus, Pendahuluan
umum tentang mata kuliah Pengenalan buku-buku panduan
Kewirausahaan yang biasa digunakan dan
pengenalan Kewirausahaan.
2-3 Mahasiswa mampu Kemampuan Kriteria: Ketepatan Bentuk: Kuliah dan Pemahaman Wirausaha 10 %
memahami, menjelaskan, dan memahami, dan Penguasaan Diskusi
menyimpulkan materi menjelaskan, Materi Model: Collaborative
Pemahaman Wirausaha menyimpulkan dan Learning
memberikan contoh Metode:Non Tes [TM : 2*(2* 50 menit)]
berkaitan materi (Dokumen) [LPHB] [Terstruktur +
Pemahaman Mandiri:4*(1*60menit)]
Wirausaha
4-5 Mahasiswa mampu Kemampuan Kriteria: Ketepatan Bentuk: Kuliah dan Gagasan Usaha 10 %
memahami, menjelaskan, dan memahami, dan Penguasaan Diskusi
menyimpulkan materi menjelaskan, Materi Model: Collaborative
Gagasan Usaha menyimpulkan dan Learning
memberikan contoh Metode:Non Tes [TM : 2*(2* 50 menit)]
berkaitan materi (Dokumen) [LPHB] [Terstruktur +
Gagasan Usaha Mandiri:4*(1*60menit)]
6-7 Mahasiswa mampu Kemampuan Kriteria: Ketepatan Bentuk: Kuliah dan Pemasaran 10 %
memahami, menjelaskan, memahami, dan Penguasaan Diskusi
menafsirkan, dan menjelaskan, Materi Model: Collaborative
mengkorelasikan materi menafsirkan, dan Learning
Pemasaran mengkorelasikan Metode:Non Tes [TM : 2*(2* 50 menit)]
berkaitan materi (Dokumen) [LPHB] [Terstruktur +
Pemasaran Mandiri:4*(1*60menit)]
8 Ujian Tengah Semester 15 %
9-11 Mahasiswa mampu Kemampuan Kriteria: Ketepatan Bentuk: Kuliah dan Manajemen Keuangan dan 15 %
memahami, menjelaskan, memahami, dan Penguasaan Diskusi Pembiayaan Usaha
menafsirkan, dan menjelaskan, Materi Model: Collaborative
mengkorelasikan materi menafsirkan, dan Learning
Manajemen Keuangan dan mengkorelasikan Metode:Non Tes [TM : 3*(2* 50 menit)]
Pembiayaan Usaha berkaitan materi (Dokumen) [LPHB] [Terstruktur +
Manajemen Mandiri:6*(1*60menit)]
Keuangan dan
Pembiayaan Usaha
12-14 Mahasiswa mampu Kemampuan Kriteria: Ketepatan Bentuk: Kuliah dan Perencanaan Bisnis 15 %
memahami, menjelaskan, memahami, dan Penguasaan Diskusi
menafsirkan, dan menjelaskan, Materi Model: Collaborative
memecahkan permasalahan menafsirkan, dan Learning
berkaitan dengan materi memecahkan Metode:Non Tes [TM : 3*(2* 50 menit)]
Perencanaan Bisnis permasalahan (Dokumen) [LPHB] [Terstruktur +
berkaitan dengan Mandiri:6*(1*60menit)]
materi Perencanaan
Bisnis
15-16 Ujian Akhir Semester 25 %

Anda mungkin juga menyukai