Anda di halaman 1dari 10

LOGBOOK HARIAN INDIVIDU

PRE-INTERNSHIP FOOD SERVICE MANAGEMENT

PROGRAM STUDI GIZI FAKLTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

DIPONEGORO

1. Nama : Meisya Nur’aini


2. Tanggal/Bulan/Tahun : Minggu-Senin, 24-25 Oktober 2021
3. Nama Kegiatan/Sub Kegiatan : Pertemuan 18-19 PreInternship FSM
 Sub Kegiatan
a. Mengerjakan laporan Individu (04.00-14.00 WIB)
b. Revisi laporan Perencanaan Menu (07.00-12.00 WIB)
4. Tujuan Kegiatan/Sub Kegiatan :
a. Mengerjakan laporan individu
1) Mahasiswa dapat selesai menyusun modfikasi menu untuk
laporan modifikasi menu
2) Mahasiswa dapat menyusun dan mengedit video pembuatan
menu modfifikasi
3) Mahasiswa dapat selesai menyusun laporan HACCP

b. Revisi laporan Perencanaan Menu


1) Mahasiswa dapat membuat rancangan menu baru sesuai dengan
masukan revisi dari CI
5. Hasil Yang diperoleh :
a. Mengerjakan laporan individu

1) Mahasiswa membuat modifikasi menu dari “Tahu Bumbu Kare”


menjadi “Indian Tofu Curry”
2) Menu modifikasi yang telah mahasiswa susun memiliki nilai zat
gizi yang lebih tinggi dibandingkan menu sebelumnya milik RS.
3) Mahasiswa menyusun video modifikasi menu dengan durasi ±6
menit
4) Mahasiswa menyusun laporan HACCP pada menu gadon tahu di
Instalasi gizi RSI Sultan Agung
5) Mahasiswa mengumpulkan laporan modifikasi menu, laporan
HACCP, dan video modifikasi menu pada CI

b. Merevisi laporan Perencanaan Menu


1) Mahasiswa menyusun rancangan menu baru sesuai dengan
masukan dari CI
2) Mahasiswa mencari standar resep, porsi, dan bumbu baru
untuk lauk nabati, lauk hewani, dan sayur.
3) Mahasiswa menghitung food cost dari menu baru
6. Hambatan :

a. Mahasiswa mengalami kendala sinyal yang bisa menghambat


pengerjaan laporan dan pembuatan video

7. Kesimpulan dan Saran :

a. Mengerjakan laporan individu


1) Mahasiswa berhasil menyusun laporan modifikasi menu, laporan
HACCP, dan video modifikasi menu dan mengumpulkannnya
pada CI
2) Saran yang dapat diberikan agar mahasiswa dapat melakukan
pengecekan ulang laporan sebelum dikumpulkan
b. Mengerjakan revisi laporam
1) Mahasiswa belum selesai mengerjakan revisi laporan
perencanaan menu karena harus mulai melakukan revisi pada
laporan HACCP yang telah diberikan masukan oleh CI
2) Saran yang dapat diberikan yaitu melakukan revisi pada laporan
yang sudah diberi masukkan

8. Rencana Kegiatan Selanjutnya :

a. Mahasiswa melakukan revisi pada laporan HACCP dan


melanjutkan revisi laporan perencanaan menu.

9. Tanda Tangan
LOGBOOK HARIAN INDIVIDU

PRE-INTERNSHIP FOOD SERVICE MANAGEMENT

PROGRAM STUDI GIZI FAKLTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

DIPONEGORO

1. Nama : Meisya Nur’aini


2. Tanggal/Bulan/Tahun : Selasa, 26 Oktober 2021
3. Nama Kegiatan/Sub Kegiatan : Pertemuan 20 PreInternship FSM
 Sub Kegiatan
a. Melakukan revisi laporan HACCP (07.00-12.00 WIB)
b. Pertemuan dengan CI (12.30-13.30 WIB)
c. Melakukan revisi laporan HACCP (15.00-19.00 WIB)
4. Tujuan Kegiatan/Sub Kegiatan :
a. Melakukan revisi laporan HACCP
Mahasiswa dapat merevisi laporan HACCP sesuai dengan
masukan CI

b. Pertemuan dengan CI
Mahasiswa melakukan pertemuan membahas rancangan judul
artikel ilmiah

5. Hasil Yang diperoleh :

a. Melakukan revisi laporan HACCP


1) Mahasiswa memperbaiki deskripsi produk seperti bagian jenis
kemasan, labelling, dan juga proses pengolahan
2) Mahasiswa membuat ulang diagram alir yang telah disusun.
3) Mahasiswa melakukan identifikasi ulang pada analisis bahaya
yang telah disusun
4) Mahasiswa mencari decision tree untuk bahan
5) Mahasiswa melakukan penetapan CCP ulang dan
memisahkan antara bahan dan alat
6) Mahasiswa memperbaiki HACCP Plan Form yang berisi batas
kritis, monitoring, verifikasi, dan tindakan koreksi
b. Pertemuan dengan CI
CI memaparkan materi terkait rancangan judul artikel yang dapat
dilakukan mahasiswa, subab bahasan, latar belakang, dan
melakukan diskusi tanya jawab.

6. Hambatan :

a. Mahasiswa mengalami kendala saat melakukan saving laporan


sehingga terdapat data yang hilang
b. Mahasiswa mengalami kendala sinyal saat akan mengirimkan
laporan pada CI

7. Kesimpulan dan Saran :

a. Melakukan revisi laporan HACCP


1) Laporan HACCP sudah tersusun dengan rapi dan sudah
diperbaiki sesuai dengan masukan CI
2) Saran agar mahasiswa secara rutin melakukan save pada laporan
sehingga tidak ada data yang hilang dan memastikan sinyal
berjalan dengan baik
b. Pertemuan dengan CI
Mahasiswa mendapatkan rancangan judul dan bahasan untuk artikel
ilmiah. Saran yang dapat diberikan yaitu agar mahasiswa dapat
mulai menyusun artikel ilmiah

8. Rencana Kegiatan Selanjutnya :


a. Mahasiswa mengerjakan revisi laporan perencanaan menu
9. Tanda Tangan
LOGBOOK HARIAN INDIVIDU

PRE-INTERNSHIP FOOD SERVICE MANAGEMENT

PROGRAM STUDI GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

DIPONEGORO

1. Nama : Meisya Nur’aini


2. Tanggal/Bulan/Tahun : Rabu, 27 Oktober 2021
3. Nama Kegiatan/Sub Kegiatan : Pertemuan 21 PreInternship FSM
 Sub Kegiatan
a. Melakukan revisi laporan HACCP (12.00-20.00 WIB)
b. Kuliah Pakar Modifikasi Resep dan FERS (08.25-10.30 WIB)
4. Tujuan Kegiatan/Sub Kegiatan :
a. Melakukan revisi laporan HACCCP
Mahasiswa dapat menyelesaikan revisi laporan HACCP dan PPT
HACCP

b. Kuliah Pakar Modifikasi Resep dan FERS


Mahasiswa dapat menambah pengetahuan terkait modifikasi
resep dan FERS

5. Hasil Yang diperoleh :


a. Melakukan revisi laporan HACCCP

1) Mahasiswa melakukan perbaikan pada deskripsi produk yang


telah disusun
2) Mahasiswa melakukan perbaikan pada diagram alir yang telah
disusun
3) Mahasiswa melakukan perbaikan pada analisis bahaya yaitu
menambahkan bahan baku
4) Mahasiswa memperbaiki terminology yang masih rancu seperti
pemasakan dan pengemasan
5) Mahasiswa memperbaiki penetapan CCP pada bahan
6) Mahasiswa memperbaiki HACCP Plan Form
7) Mahasiswa membuat PPT HACCP untuk presentasi
b. Kuliah Pakar Modifikasi Resep dan FERS
Kuliah pakar menjambarkan terkait modifikasi resep dan FERS,
tujuan modifikasi resep dan FERS, kegunaan modifikasi resep,
dan langkah-langkah yang dapat dilakukan
6. Hambatan :

a. Mahasiswa mengalami kendala sinyal saat mencari beberapa


referensi

7. Kesimpulan dan Saran :

a. Melakukan revisi laporan HACCP


1) Mahasiswa sudah menyusun laporan HACCP sesuai dengan
masukan dari CI dan sudah membuat PPT untuk presentasi
2) Saran bagi mahasiswa untuk bertanya kembali jika besok hari
belum dijawab oleh CI
b. Kuliah Pakar Modifikasi Resep dan FERS
1) Mahasiswa mendapatkan pengetahuan seputar modifikasi
resep dan FERS
2) Saran yang dapat diberikan yaitu agar mahasiswa
mengerjakan revisi langsung setelah kuliah pakar

8. Rencana Kegiatan Selanjutnya :


a. Mahasiswa melakukan latihan untuk presentasi HACCP

9. Tanda Tangan
LOGBOOK HARIAN INDIVIDU

PRE-INTERNSHIP FOOD SERVICE MANAGEMENT

PROGRAM STUDI GIZI FAKLTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

DIPONEGORO

1. Nama : Meisya Nur’aini


2. Tanggal/Bulan/Tahun : Kamis, 28 Oktober 2021
3. Nama Kegiatan/Sub Kegiatan : Pertemuan 22 PreInternship FSM
 Sub Kegiatan
a. Presentasi dengan CI (09.00-13.30 WIB)
b. Diskusi Kelompok (19.30-21.30 WIB)
4. Tujuan Kegiatan/Sub Kegiatan :
a. Presentasi dengan CI
1) Pemaparan hasil penugasan PIFSM pada RSI Sultan Agung
dengan CI
2) Diskusi dan tanya jawab mahasiswa dengan CI

b. Diskusi Kelompok Kecil


Mahasiswa dapat mengerjakan artikel ilmiah
5. Hasil Yang diperoleh :
a. Presentasi dengan CI

1) Memaparkan materi laporan kelompok besar dan laporan


individu kepada CI.
2) Diskusi dan tanya jawab terkait laporan kelompok besar dan
laporan individu.
3) Menerima masukan dari CI terkait laporan kelompok besar dan
laporan individu.

b. Diskusi Kelompok Kecil

1) Mahasiswa berdiskusi terkait pertanyaan yang akan diajukan


pada CI
2) Mahasiswa berdiskusi terkait referensi yang dapat digunakan
untuk artikel ilmiah
3) Mahasiswa meminta PPT dari CI
4) Mahasiswa mengerjakan bagian pendahuluan

6. Hambatan :
a. Mahasiswa mengalami kendala dalam mencari referensi dan kendala
sinyal

7. Kesimpulan dan Saran :


a. Presentasi dengan CI
1) Mahasiswa sudah melakukan presentasi bersama CI baik
laporan individu maupun kelompok
2) Saran agar mahasiswa melakukan revisi laporan setelah
presentasi
b. Diskusi Kelompok Kecil
1) Mahasiswa dapat menyusun artikel ilmiah
2) Saran agar mahasiswa dapat bertanya terkait data yang yang
dibutuhkan pada CI secepat mungkin

8. Rencana Kegiatan Selanjutnya :


a. Mahasiswa melakukan revisi laporan baik laporan individu maupu
laporan kelompok
9. Tanda Tangan
LOGBOOK HARIAN INDIVIDU

PRE-INTERNSHIP FOOD SERVICE MANAGEMENT

PROGRAM STUDI GIZI FAKLTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS

DIPONEGORO

1. Nama : Meisya Nur’aini


2. Tanggal/Bulan/Tahun : Jumat, 29 Oktober 2021
3. Nama Kegiatan/Sub Kegiatan : Pertemuan 23 PreInternship FSM
 Sub Kegiatan
a. Diskusi kelompok besar (08.00-09.50 WIB)
b. Diskusi Kelompok kecil (09.50-10.20 WIB)
4. Tujuan Kegiatan/Sub Kegiatan :
a. Diskusi kelompok besar
Mahasiswa dapat melakukan revisi laporan kelompok sesuai
dengan masukan dari CI
b. Diskusi Kelompok Kecil
Mahasiswa dapat melanjutkan penyusunan artikel ilmiah
5. Hasil Yang diperoleh :
a. Diskusi Kelompok besar
Menyelesaikan revisi laporan kelompok dan mengumpulkan revisi
laporan dengan kordinator instalasi gizi RSI Sultan Agung.
b. Diskusi Kelompok Kecil
Menyusun pertanyaan untuk ditanyakan pada CI dan berdiskusi
untuk jadwal diskusi
6. Hambatan :

a. Mahasiswa mengalami kendala sinyal saat melakukan penguploadan


logbook sehingga harus menunggu lama

7. Kesimpulan dan Saran :


a. Diskusi Kelompok besar
1) Mahasiswa selesai mengerjakan revisi laporan kelompok dan
mengumpulkan tepat waktu pada drive kelompok
2) Saran agar mahasiswa dapat melakukan pengecekan kembali
sinyal saat akan mengumpulkan laporan
b. Diskusi Kelompok
1) Mahasiswa masih menunggu jawaban data dari CI
2) Saran agar mahasiswa mencari referensi literatur yang banyak
agar dapat mengerjakan artikel dengan baik

8. Rencana Kegiatan Selanjutnya :


a. Mahasiswa melanjutkan pengerjaan revisi laporan HACCP

9. Tanda Tangan :

Anda mungkin juga menyukai