Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN PRATIKUM

MATA KULIAH PRODUKSI BENIH

MUHAMMAD TEJA SUKMANA

02.01.21.422

PROGRAM STUDI PENYULUHAN PERTANIAN

BERKELANJUTAN

JURUSAN PERTANIAN

POLITEKNIK PEMBANGUNAN PERTANIAN BOGOR

BOGOR

2022
IDENTITAS PEMILIK

Nama : MUHAMMAD TEJA SUKMANA


NIRM : 02.01.21.422
Kelas : Penyuluh Pertanian Berkelanjutan-A
Tempat, Tgl Lahir : Rawa Bening, 13 Februari 1979
Asrama :
HP :
Email :
Catatan
LEMBAR PENGESAHAN

Judul Buku : Buku Petunjuk Praktikum


Matakuliah : Produksi Benih
SKS : 1- 2
Semester : Gasal
Program Studi : Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Penulis : Neni Musyarofah, SP., M.Si

Buku ini dapat dijadikan pedoman pelaksanaan praktikum matakuliah Produksi Benih yang
diajarkan kepada mahasiswa program studi penyuluhan pertanian berkelanjutan Politeknik
Pembangunan Pertanian Bogor.

Catatan
Telah Diperiksa Kesesuaian
Perbaikan Dilarang Bogor, Desember 2021
Pada tanggal : Des 2021 Materi dengan
(Jika memperbanyak Dibuat Oleh :
Oleh : Silabus/GBPP
Ada) sebagian atau
Ketua Jurusan Pertanian seluruh isi Dosen Pengampu
dokumen tanpa
ijin tertulis dari
Politeknik
Pembangunan
Dr. Wahyu Trisnasari, SST., M.Si Pertanian Bogor Neni Musyarofah, SP., M.Si
NIP. 19831017 200604 2 002 NIP. 19810227 201101 2 012
PENGUJIAN BENIH

1. Pokok Bahasan:
a. Menyiapkan sarana dan prasarana pengujian benih
b. Menerapkan pengujian benih

2. Indikator Pencapaian:
Mahasiswa diharapkan cakap dan terampil dalam melakukan pengujian viabilitas dan vigor
benih.

3. Teori:
Pengujian benih merupakan salah satu tahapan kegiatan penanganan calon benih.
Pengujian benih dilakukan untuk mengetahui kualitas dan mutu benih, agar petani
terhindar dari berbagai kerugian selama masa budidaya pertaniannya. Kemungkinan benih
tidak tumbuh maksimal, tidak normal pertumbuhannya, bahkan mungkin rentan terserang
hama penyakit menjadi kerugian yang tidak bisa dihindari akibat rendahnya kualitas benih.
Oleh karena itu, petani dapat melakukan pengujian sederhana untuk mengetahui gambaran
kualitas benihnya melalui pengujian viabilitas dan vigor benih.
Viabilitas dan Vigor Benih
Pengujian viabilitas benih dilakukan untuk mengetahui kualitas benih pada kondisi
lingkungan tumbuh optimum. Pengujian viabilitas benih dilakukan dengan uji daya
kecambah. Pengujian Vigor diukur untuk mengetahui kemampuan benih tumbuh normal
pada kondisi lingkungan sub optimum.
Pengujian benih menggunakan media kertas merang, kertas stensil, kertas saring
atau kertas koran, media pasir, serbuk gergaji, arang sekam. Metode pengujian daya
kecambah dengan media kertas yaitu uji benih diatas kertas (UDK), uji diantara kertas
(UAK), uji diantara kertas kemudian digulung (UKD) dan uji diantara kertas digulung
yang dilapisi plastik dibagian luarnya (UKDdp).
4. Prosedur Pelaksanaan
a. Pengujian Viabilitas Benih
Pengujian viabilitas benih meliputi uji daya kecambah dan uji keserempakan tumbuh
benih.
1. Uji Daya Kecambah
Bahan : benih tanaman, substrat kertas merang/kertas buram, aquades, lembar
plastik, kertas label
Alat : alat pengecambah benih (jika ada), hand sprayer, pinset, cawan petri, baki
Langkah kerja
1. Ambil sejumlah butir benih dari benih murni/kelompok (masing-masing
mahasiswa memilih 2 jenis benih)
2. Lakukan pengujian daya kecambah benih dengan metode UDK, UAK, dan
UKDdp (prosedur kerja dibawah).
Metode
Kel Benih UDK UAK UKDdp
1. Kacang Hijau 25 butir x 3 ulangan= 100 50 x3 50 x 3
2. Kangkung 25 butir x 3 ulangan= 100 100 x3 100 x3

Prosedur Kerja:
Uji daya berkecambah benih dengan metode UDK
1. Siapkan petridish dan substrat kertas yang akan digunakan
2. Substrat kertas (3 lembar) diletakkan dalam cawan petridish sebagai alas (jika
tidak ada bisa pakai baki/nampan)
3. Basahi substrat sampai air meresap. Kelebihan air dibuang.
4. Letakkan benih diatas substrat kertas tersebut, selanjutnya petridish/baki/nampan
yang telah berisi benih ditutup
5. Lakukan hingga 3 ulangan
6. Semprot jika mengalami kekeringan
7. Amati dan hitung persentase kecambah yang tumbuh normal (yang memiliki
plumula (daun) dan radicle (akar)). Daya kecambah dianalisa berdasarkan
kecambah yang tumbuh normal, bukan kecambah yang tumbuh semua.
- Pengamatan pertama: 5 hari setelah tanam
- Pengamatan kedua: 7 hari setelah tanam
Uji daya berkecambah benih dengan metode UAK
1. Siapkan substrat kertas berukuran 20 x 30 cm sebanyak 3 lembar.
2. Rendam dalam air sampai kertas basah. Kelebihan air dibuang.
3. Letakkan substrat yang telah dibasahi diatas baki, kemudian tanam benih diatas
substrat kertas tersebut dengan cara menyusunnya secara teratur.
4. Basahi 2 lembar substrat kertas yang lain.
5. Tutup substrat yang telah ditanami benih dengan substrat yang lain
6. Lipat ke 4 sisi substrat ± 1,5 cm ke arah dalam
7. Lakukan hingga 3 ulangan
8. Amati dan hitung persentase kecambah yang tumbuh normal (yang memiliki
plumula (daun) dan radicle (akar)). Daya kecambah dianalisa berdasarkan
kecambah yang tumbuh normal, bukan kecambah yang tumbuh semua.
- Pengamatan pertama: 5 hari setelah tanam
- Pengamatan kedua: 7 hari setelah tanam

Uji daya berkecambah benih dengan metode UKDp


1. Siapkan substrat kertas berukuran 20 x 30 cm sebanyak 3 lembar.
2. Rendam dalam air sampai kertas basah. Kelebihan air dibuang.
3. Ambil selembar plastik, dan letakkan diatas meja
4. Letakkan substrat yang telah dibasahi diatas plastik yang telah disiapkan.,
5. Kemudian tanam benih diatas substrat kertas tersebut dengan cara menyusunnya
secara teratur.
6. Basahi 2-3 lembar substrat kertas yang lain.
7. Tutup substrat yang telah ditanami benih dengan substrat yang lain
8. Gulung substrat kearah panjang kertas
9. Hitung persentase tumbuh benih dan daya kecambah yang tumbuh normal
- pengamatan pertama: 5 hari setelah tanam
- pengamatan kedua: 7 hari setelah tanam
Rumus perhitungan persentase daya kecambah:

Benih yang berkecambah


Daya hidup benih = --------------------------------------- x 100 %
Jumlah benih yang ditanam

Benih yang berkecambah normal


Daya berkecambah = --------------------------------------- x 100 %
Jumlah benih yang ditanam
Uji Viabilitas Benih

Hari/ tanggal : Minggu /24 Juli 2022


Nama : Muhammad Teja Sukmana

Hasil pengamatan pengujian benih


Nama benih : …………………….. jumlah yang ditanam : ………….x 3 ulangan
Kecambah Normal Benih Daya Tumbuh
Ulangan Metode Hari Hari- Total Kecambah Mati Hari Hari Total Benih
Mati
ke-5 Ke-7 Abnormal ke-5 Ke-7
UDK 22 - 22 2 1 20 4 24 1
I UAK 42 6 48 1 1 35 13 48 2
UKDp 47 3 50 - - 45 4 49 1
UDK 20 - 20 3 2 22 1 23 2
II UAK 44 5 49 1 - -
UKDp
UDK 23 1 24 - 1 24 1 25 -
III UAK
UKDp

Metode Ulangan Total Rata-rata % kecambah normal


I II III
UDK
UAK
UKD
DOKUMENTASI
CATATAN
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai