Anda di halaman 1dari 12

MANAJEMEN PEMASARAN

KOPI SOLONG
KELOMPOK : 7
Anggota:

HUSNUL MURADI : 2102120034


KEMAL RIZKI : 2102120042

HADAD MULIYA : 1902120111


T.ABDULLAH ARIF : 1902120213
PROFIL USAHA

Solong kopi merupakan salah satu warkop lagendaris di


banda aceh. kedai kopi ini sudah beroprasi pada tahun
1974.saat ini di pimpin oleh haji nawawi genersi ke dua
warkop solong kopi. kedai menyediakan aneka kopi aceh
terutama kopigayodengan harga dari 7.000 sampai dengan
18.000 dan juga menyediakan cemilan kue.
PEMILIK USAHA : HAJI NAWAWI
NAMA USAHA : SOLONG KOPI
JENIS USAHA : KEDAI

KOPI
SOSIAL MEDIA : @SOLONG PREMIUM

ALAMAT USAHA : JLN.T.ISKANDAR/ BEURAWE


TUJUAN PERUSAAN
Tujuan perusahaan menjadikan warkop maju
di kenal masyaraka. dan menyediakan
aneka minuman kopi yang berkualitas dan
menarik untuk menjadi motivasi
masyarakat.
kami mengutamakan pelayanan yang baik
ke pada masyarakat yang ingin ngopi pagi,
siang, atau malam.
MENU DAN KEUNGGULAN

1 2 3 4 5
BIDANG PRODUK TARGET KEUNGGUL KONTRIBU
USAHA JASA PELANGG AN SI
AN PENJUALA
WARKOP KOPI KOPI ROBUSTA KOPI
SOLONG . KOPI ARABICA BERKUALITAS N
DEWASA
DAN CEMILAN REMAJA RASA YANG 85%.
KUE ANAK-ANAK. KHAS

50%

TEMPAT YANG
STRATEGIS
PRODUCT

PRICE

MARKETING PRODUK

PLACE

PROMOTION
SISTEM MANAJEMEN YANG DI
TERAPKAN

planning organizing

actuating controling
PERSAINGAN
DENGAN USAHA
SEJENIS
Memiliki usaha produk
maupun jasa, maka tidak
akan lupa dengan namanya
pesaing kita.
KELEBIHAN

1. kondisi tempat yang strategis

2. maraknya pecinta kopi


3. peralatan dan pasilitas yang mendukung

4. salah satu produk yang di minati masyarakat


KEKURANGAN
1. Banyaknya usaha yang sama
2. bahan barang baku yang tidak stabil

3. pembyaran harus cas


4. Karena adanya covid beberapa waktu lalu
KESIMPULAN

Pemasaran yang dilakukan oleh kedai kopi solong adalah


adalah dengan lebih mengutamakan kualitas kopi dan
juga harga kopi yang murah dengan lebih mengutamakan
kopi robusta.
Dari ANALISIS SWOT yang di lakukan diproleh bahwa
ekuatan pada kedai kopi solong adalah terletak pada ciri
khas rasa kopi dan juga pengalaman brand dari warung
kopi tersebut.

Anda mungkin juga menyukai