Anda di halaman 1dari 30

LAPORAN KEGIATAN

PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)


PERIODE AGUSTUS-NOVEMBER
TAHUN 2022/2023
DI PT. WANMEI ABADI INDUSTRI
Gg. H. Wirjo No,9 Taman Sari, Kec. Setu, Kabupaten Bekasi Jawa Barat 17320

Disusun Oleh:

Siti Haryanti (212210208)

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 SETU


JL MT. Haryono No 71 A – Setu. No Telp/ Fax (021)82623756 Bekasi -17320
Website www.smkn1setu.sch.id–email Info@smkn1setu..sch.id
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH

Menyetujui,

Wakasek Hubinmas Kepala Kompetensi Keahlian Pembimbing Laporan

Edi Mulyono,S.Pd Nuniek Suherlinawati,S.Pd Wulan Sari,S.Pd

NIP.197312052007011010 NIP.19740822009021001 NIP.198708082022212014

Mengetahui,

Kepala SMK Negeri 1 Setu

Kamaludin, S.Pd, M.Si


NIP.197408202009021001

ii
LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI

Penguji 1 Penguji 2

……………………………. ………………………………
NIP.………………………. NIP.………….…………..…

iii
LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN

PT.Wanmei Abadi Industri


Gg.H Wirjo No.19, Taman Sari, Kec. Setu, Kabupaten Bekasi Jawa Barat 17320

Mengesahkan,

Pembimbing DU/DI Pemimpin

Sutrisno Edy Aryanto

Manager/HRD

Febriana Gunawan,S.H

iv
KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur saya panjatkan kehadirat ALLAH SWT atas Rahmat,
Kehendak dan Kuasanya yang telah memberi kemampuan sehingga saya dapat
menyelesaikan Laporan Hasil Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin)
dengan baik setelah melalui proses yang cukup panjang.
Laporan Praktik Kerja Industri ini disusun secara khusus sebagai bukti
bahwa saya telah melaksanakan dan menyelesaikan Praktik Kerja Industri di PT.
Wanmei Abadi Industri.
Laporan ini dapat terselesaikan dengan adanya bantuan dari pihak, oleh
karena itu saya mengucapkan banyak terima kasih kepada:
1. Tuhan Yang Maha Esa
2. Bpk Kamaludin, S.Pd,M.Si, selaku kepala SMK Negeri 1Setu
3. Bpk Edi Mulyono, S.Pd, selaku wakil bidang Hubinmas yang telah membimbing
Praktik Kerja Industri dan selaku Kepala Seksi Prakerin,yang telah memberi
arahan serta motivasi pada masa prakerin
4. Bpk Sepgiono, S.Pd. Selaku Kepala Seksi Prakerin yang telah memberi suatu
arahan serta motivasi pada masa prakerin
5. Ibu Halimatu Ulfah,S.Pd, selaku Wali kelas XI Teknik Audio Video B
6. Ibu Wulan Sari, S.Pd, selaku pembimbing Prakerin dari sekolah
7. Ibu Febriana Gunawan,S.H, selaku manager HRD
8. Seluruh Karyawan PT.Wanmei Abadi Industri
9. Kedua Orang Tua saya yang selalu mendoakan, membimbing dan memberikan
semangat serta motivasi
10. Dan kepada semua pihak yang telah membantu proses penyusunan laporan ini
sehingga selesai dengan baik.

v
Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna pada
kelemahan-kelemahan, baik mengenai materi maupun teknik penulisan, hal ini
disebabkan keterbatasan waktu, kemampuan, pengalaman, dan pengetahuan yang
penulis miliki, serta keterbatasan dalam memperoleh data dan informasi.
Untuk kesempatan inilah penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat
membangun, sehingga Laporan Praktik Kerja Industri ini dapat bermanfaat bagi
pembaca dan bermanfaat bagi adik kelas khususnya.

Bekasi,15 November 2022

Siti Haryanti

vi
DAFTAR ISI

Halaman Judul..........................................................................................i
Lembar Pengesahan Sekolah...................................................................ii
Lembar Pengesahan Penguji....................................................................iii
Lembar Pengesahan Perusahaan..............................................................iv
Kata Pengantar... .....................................................................................v
Daftar Isi..................................................................................................vii

BAB I. PENDAHULUAN

Latar belakang...............................................................................1
Tujuan pelaksanaan praktik kerja industri.....................................3
Sasaran pokok praktik kerja industri.............................................3
Tujuan penulisan laporan praktik kerja industri............................4
Metode pengumpulan data............................................................5
Sistematika penulisan laporan praktik kerja industri....................6

BAB II. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Profil perusahaan...........................................................................7
Sejarah perusahaan........................................................................8
Kebijakan mutu Visi dan Misi perusahaan....................................8
Struktur Perusahaan.......................................................................9

BAB III. PELAKSANAAN KEGIATAN

Waktu pelaksanaan........................................................................10
Kegiatan kerja................................................................................10

BAB IV. PENUTUP

Kesimpulan...................................................................................18
Saran.............................................................................................19

LAMPIRAN

Daftar kehadiran...........................................................................20
Daftar riwayat hidup.....................................................................21
Gambar Produk PT.Wanmei Abadi Industri................................22
Sertifikat Praktik Kerja Industri………………………………...23

vii
BAB I
PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG

Praktik Kerja Indusrti (PRAKERIN) adalah merupakan suatu sistem


pembelajaran yang dilakukan di luar proses belajar mengajar dan di laksanakan
pada Perusahaan/Industri atau Instansi yang relevan. Secara umum pelakasanan
program Praktik Kerja Industri di tujukan untuk meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan siswa di bidang teknologi, pengesuaian diri dengan situasi yang
sebenarnya, mengumpulkan informasi dan menulis Laporan yang berkaitan
langsung dengan tujuan khusus.

Setelah siswa melaksanakan program Kerja Industri secara khusus siswa di


harapkan memperoleh pengalaman yang mencakup tinjauan tentang Perusahaan
dan kegiatan kegiatan Praktik yang berhubungan langsung dengan teknologi. Dan
mempersiapkan para siswa/siswi untuk belajar secara mandiri,bekerja dalam suatu
tim dan mengembangkan potensi dan keahlian sesuai dengan minat dan bakat
masing-masing.

Praktik Kerja Industri merupakan suatu bentuk penyelenggaraan dari sekolah


yang memadukan secara sistematik dan sinkron antara program Pendidikan di
sekolah dan program pengusahaan yang di peroleh melalui kegiatan Bekerja
Pendidikan di sekolah dan mencapai suatu tingkat keahlian Profesional. Di mana
keahlian Profesional tersebut hanya dapat di bentuk melalui tiga unsur utama yaitu
ilmu pengetahuan, teknik dan kiat. Ilmu pengetahuan dan teknik dapat di pelajari
dan di kuasai kapan di mana saja kita berada, sedangkan kita tidak dapat di ajarkan
tetapi dapat di kuasai melalui proses mengerjakan langsung Pekerjaan pada bidang
profesi itu sendiri.

Praktik Kerja Industri di laksanakan untuk memenuhi kebutuhan tenaga


Kerja yang Professional di bidangnya. Melalui Prakerin diharapkan dapat
menciptakan tenaga Kerja yang Profesional tersebut. Dimana para siswa yang

1
melaksanakan Pendidikan tersebut di harapkan dapat menerapkan ilmu yang di
dapat dan sekaligus mempelajari dunia Industri. Tanpa di adakannya ‘‘Pendidikan
Sistem Ganda’’ ini kita tidak dapat langsung terjun ke dunia Industri karena kita
belum mengetahui kondisi lingkungan Kerja.
Ada beberapa peraturan tentang Praktik Kerja Industri (Prakerin) dan
keputusan menteri. Adapun peraturan Praktik Kerja Industri (Prakerin) adalah
sebagai berikut;
1. Tercantum pada UU. No.2 tahun 1989 tentang pendidikan nasional yaitu
untuk menyiapkan perserta didik melalui kegiatan bimbingan, pengajaran,
atau latihan bagi peranannya di masa yang akan datang.
2. Peraturan pemerintah No. 29 tahun 1990 tentang pendidikan menengah yang
bertujuan meningkatkan kemampuan peserta didik sebagai anggota
masyarakat dalam mengadakan hubungan timbal balik dengan lingkungan
sosial, budaya, alam sekitar dan meningkatkan pengetahuan perserta didik
untuk melanjutkan pendidikan pada jenjang yang lebih tinggi dan untuk
mengembangkan diri sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi (IPTEK) serta kebudayaan.
3. Peraturan pemerintah No. 39 tahun 1992 tentang peran serta masyarakat
dalam pendidikan nasional.
4. Keputusan menteri No.0490/1993 tentang kurikulum SMK yang berisi bahwa
“dalam melaksanakan pendidikan di laksanakan melalui dua jalurnya itu
pendidikan di dalam sekolah dan di luar sekolah”.

2
TUJUAN DAN PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI
Penyelenggaraan Praktik Kerja Industri (Prakerin) pada SMK bertujuan untuk:

1. Menghasilkan tenaga kerja yang berkualitas, yaitu tenaga kerja yang memiliki
tingkat pengetahuan, keterampilan, etos kerja yang sesuai dengan tuntutan
lapangan pekerjaan.
2. Memperkokoh“link and match” antara SMK dan dunia kerja.
3. Meningkatkan efektifitas dan efesiensi proses pendidikan dan pelatihan kerja
berkualitas
4. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bagian dari proses pendidikan
5. Membekali siswa dalam mengembangkan kepribadian, potensi diri dan dasar-
dasar keahlian yang kuat dan benar melalui pengalaman kerja di industri
6. Memberikan pengalaman kerja yang sesungguhnya agar siswa menguasai
kompetensi keahlian produkif standar, menginternalisasi sikap nilai budaya
industri yang berorientasi kepada standar mutu, nilai-nilai ekonomi dan jiwa
kewirausahaan, serta membentuk etos kerja yang kritis,produktif dan
kompetitif

SASARAN POKOK DALAM PRAKTIK KERJA INDUSTRI


Menetapkan strategi operasional yang berdasarkan kepada kebijakan “link
and match” (kesesuaian dan kesepadanan) departemen pendidikan dan kebudayaan
dalam model penyelanggaraan pendidikan sistem ganda. Pelaksanaannya sesuai
dengan ketentuan-ketentuan yang tertuang dalam;
● Undang-undang Nomor 2 tahun 1989 tentang sistem pendidikan nasional
● PP Nomor 20 tahun 1990 tentang pendidikan menengah, PP Nomor 39
1992 tentang peran serta masyarakat dalam pendidikan nasional
● Kepmendikbud Nomor 080/U/1992 tentang sekolah menengah kejuruan
● Kepmendikbud Nomor 080/U/1993 tentang kurikulum SMK

3
TUJUAN PENULISAN LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

Tujuan dari pembuatan laporan ini adalah agar para siswa dapat melatih jiwa
mandiri, berani, tanggung jawab serta disiplin. Selain itu juga dapat mengkaji ilmu
terapan di lapangan dengan sekolah. Adapun isi laporan yang harus di susun para
siswa adalah hasil kegiatan selama Prakerin.Tujuan dari pembuatan laporan
tersebut antara lain adalah;

1. Untuk mengetahui perkembangan siswa selama siswa mengikuti Praktik


Kerja Industri
2. Sebagai pertanggung jawaban atau tugas yang di berikan sekolah kepada para
siswa sehubungan dengan Prakerin
3. Untuk menginformasikan kegiatan-kegiatan yang di lakukan selama peserta
berpraktik dalam dunia industri
4. Menambah perbendaharaan perpustakaan sekolah dan sebagai pengetahuan
bagi siswa angkatan selanjutnya
5. Sebagai latihan bagi siswa dalam membuat sebuah laporan kegiatan
6. Sebagai bukti bahwa siswa telah melakukan praktik yang di lakukan di DU/DI
(Dunia Industri)
7. Sebagai syarat yang harus di penuhi untuk mengikuti ujian presentasi praktik
kerja industri
Sebagai syarat mengikuti Ujian Nasional. Untuk mengetahui perkembangan siswa
selama mengikuti praktik di dunia usaha/industri.

4
METODE PENGUMPULAN DATA
Penulisan mengumpulkan data dengan beberapa metode seperti:
⮚ Pengalaman Langsung Pada Saat Bekerja
Setiap pekerjaan dan aktivitas yang penulis lakukan selama
Prakerin di tulis dan di catat rincian pekerjaannya dalam
catatan khusus dengan menjawab tiga pertanyaan, yaitu:
a. Apa yang di kerjakan
b. Bagaimana cara mengerjakannya
c. Dan bagaimana hasilnya
⮚ Pengamatan dan peninjaun langsung
Penulisan mengamati dan melihat langsung data yang di
perlukan untuk bahan laporan
⮚ Pengumpulan Data Hard Copy Dari Perusahaan
Penulis juga mengumpulkan data berupa dokumen-dokumen dalam
bentuk kertas yang di beri oleh perusahaan untuk keperluan
Prakerin
⮚ Mencari sumber dari internet dan mewawancarai karyawan
dalam memperoleh data tempat perusahaan
Penulis mencari contoh laporan prakerin, sejarah dan gambar
produk perusahaan dari internet, serta mewawancarai sejumlah
karyawan mengenai PT.Wanmei Abadi Industri.

5
SISTEMATIKA PENULISAN LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

Untuk mempermudah pembaca dalam memahami isi laporan praktik kerja


industri, penulis membagi laporan ini menjadi 4 bab, yaitu;
A. BAB I PENDAHULUAN
Berisi latar belakang pelaksanaan prakerin, sasaran pokok prakerin,
tujuan penulisan laporan prakerin, metode pengumpulan data dan
sistematik penulisan laporan.
B. BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN
Berisi profil perusahaan, sejarah berdirinya perusahaan, visi dan
misi perusahaan, filosofi perusahaan dan struktur organisasi
perusahaan
C. BAB III PELAKSANAAN KEGIATAN
Berisi kegiatan kerja dan waktu pelaksanaan
D. BAB IV PENUTUP
Berisi kesimpulan, saran dan lampiran

6
BAB II
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

PROFIL PERUSAHAAN

PT.Wanmei Abadi Industri

Negara : Indonesia
Alamat : Gg. H Wirjo No.19.Taman Sari, Setu Kabupaten Bekasi
Indonesia
Telephone : 082182625117
Pemimpin : R.Hendra Gunawan
Didirikan : 14 April 2014
Mulai Operasi : 14 April 2014
Produksi : Komponen Plastik dan Otomotif

Karyawan : 14-50 Karyawan


Kegiatan usaha : Membuat dan menjual komponen plastik dan otomoti

7
SEJARAH PERUSAHAAN

PT. Wаnmеі Abadi Induѕtrі аdаlаh produksi komponen plastik dan otomotif
уаng telah bеrdіrі ѕеjаk tаhun 2014. Fokus utаmа kаmі adalah untuk membuat
berbagai jenis produk уаng bеrkuаlіtаѕ tinggi ѕеѕuаі dengan kереrluаn dаrі
сuѕtоmеr.

KEBIJAKAN MUTU VISI DAN MISI PT.Wanmei Abadi Industri

PT. Wanmei Abadi Industri sebagai perusahaan yang memproduksi dan


menyuplai produk plastik, mempunyai komitmen:

⮚ Membuat dan meninjau implementasi sistem manajeman mutu secara


periodik
⮚ Memenuhi permintaan pelanggan akan kualitas dan kuantitas
⮚ Menghasilkan barang yang bermutu tinggi dengan biaya rendah

kebijakan mutu ini di buat untuk di laksanakan oleh seluruh perkerja

8
STRUKTUR PERUSAHAAN

9
BAB III

PELAKSANAAN KEGIATAN KERJA

WAKTU PELAKSANAAN
Praktik Kerja Industri yang saya lakukan di PT. Wanmei Abadi Industri
yaitu pada bulan Agustus 2022 s/d November 2022 tepatnya pada hari Senin, 15
Agustus 2022 sampai dengan hari Selasa 15 November 2022. Hari kerja PT.
Wanmei Abadi Industri yaitu Senin s/d Sabtu mulai pukul 07.00 s/d 17.00 WIB
dan setiap harinya memakai baju seragam sekolah dengan rapih.

KEGIATAN KERJA
Pada kegiatan Praktik Kerja Industri yang saya lakukan, saya mengerjakan
beberapa bagian antara lain: finishing Moving bed, finishing & packing Lid, sortir
& packing Housing daimler, sortir & packing Housing room lamp rear dan
finishing & packing Plung oil.

10
1. Finishing Moving bed adalah proses kegiatan penyempurnaan akhir dari material
yang berlebihan pada produk Moving bed dengan menggunakan gunting. Moving
bed adalah salah satu produk dari perusahaan PT Wanmei Abadi Industri yang
berfungsi sebagai filter air, biasanya digunakan diapartmen.

Gambar 1. Melakukan finishing Gambar 2. Moving bed sebelum di


Moving bed finishing

Gambar 3.Moving bed sesudah di finishing

11
2. Finishing Lid adalah suatu proses kegiatan merapihkan produk material yang
berlebihan dengan menggunakan cutter. Sedangkan Mempacking adalah salah
suatu kegiatan pengemasan produk agar siap dikirim atau distribusikan.Fungsi Lid
tetap sama yaitu sebagai penutup wadah cat, yang membedakan hanya ukuran,
jumlah perpack nya dan warnanya, Seperti Lid 1 LT isi 1 pack nya adalah 56pcs,
Lid 2,5 LT isi 1 pack nya adalah 90pcs, Lid 4 LT isi 1 pack nya adalah 30pcs dan
Lid 10 LT isi 1 pack nya adalah 40pcs.

Gambar 4. Melakukan finishing Gambar 5. Proses Mempacking Lid


Lid

Gambar 6. Produk Lid 10 Gambar 7. Produk Lid Gambar 8. Produk Lid


LT 2,5 LT 4 LT

12
3. Sortir Houshing Daimler adalah proses kegiatan pemilihan Houshing Daimler
yang terbaik tidak ada NG. Packing Houshing Daimler adalah sebuah proses
penyusunan produk Houshing Daimler yang sudah disortir di dalam box.
Houshing Daimler adalah salah satu produk dari perusahaan PT. Wanmei Abadi
Industri yang berfungsi sebagai case perangkat untuk menyalah dan mematikan
lampu pada mobil. Isi perbox Houshing Daimler adalah 640-704 pcs.

Gambar 9. Produk Houshing Gambar 10. Produk Houshing Daimler


Daimler bagian depan bagian belakang

Gambar 11. Penyusunan prodak Houshing Daimler dalam box

13
4. Sortir Houshing room lamp rear adalah proses kegiatan pemilihan Houshing room
lamp rear yang terbaik tidak ada NG. Packing Houshing room lamp rear adalah
sebuah proses penyusunan produk Houshing room lamp rear yang sudah disortir
di dalam box. Housing room lamp rear adalah salah satu produk dari perusahaan
PT. Wanmei Abadi Industri yang berfungsi sebagai tempat perangkat lampu
belakang pada mobil. Isi perbox Housing Daimler adalah 510-561 pcs.

Gambar 12. Produk Houshing room lamp Gambar 13. Produk Houshing room lamp
rear bagian depan rear bagian belakang

Gambar 14. Penyusunan produk Houshing room lamp rear


dalam box

14
5. Finishing Plung oil adalah proses kegiatan penyempurnaan material yang berlebih
dari produk Plung oil, finishing Plung oil menggunakan cutter dan tang. Packing
plung oil adalah proses kegiatan mengemas produk Plung oil agar siap dikirimkan.
Plung oil adalah salah satu produk dari perusahaan PT Wanmei Abadi Industri
yang berfungsi sebagai tutup oli mesin motor yamaha. Plung oil berisi 50pcs
dalam 1 kantong plastik.

Gambar 15. Produk Plung oil bagian Gambar 16. Produk Plung oil bagian bawah
depan

Gambar 17. Produk plung oil dalam plastik yang sudah di isi dengan 50pcs dan
siap dipacking

15
Tabel jurnal kegiatan Prakerin di PT.Wanmei Abadi Industri
NO Tanggal Kegiatan Kerja
1. 15 Agst 2022  Packing Handle
16 Agst 2022  Finishing Plung Oil
20 Agst 2022  Finishing Band Switch
22 Agst 2022  Finishing Build Holder
23 Agst 2022  Finishing Build Holder
24 Agst 2022  Finishing Clam Outer Pom
25 Agst 2022  Packing L-Mark
26 Agst 2022  Sortir Button Horn LH & RH
29 Agst 2022  Sortir Button Horn LH & RH
30 Agst 2022  Packing L-Mark
31 Agst 2022  Sortir Button Horn LH & RH
01 Sept 2022  Sortir Button Horn LH & RH
2. 02 Sept 2022  Finishing Clam Outer Pom
03 Sept 2022  Finishing Lid 1 LT Blue
05 Sept 2022  Finishing Clam Wiring Harness
06 Sept 2022  Marking Clamp Wirning Harness
07 Sept 2022  Finishing Lid 4 LT Blue
09 Sept 2022  Finishing Lid 4 LT Blue
10 Sept 2022  Menyoltir Bezel
12 Sept 2022  Packing Handle
13 Sept 2022  Menyortir Handle
14 Sept 2022  Mempacking Cup Tin-Ting
15 Sept 2022  Finishing Lid 10 LT Merah
16 Sept 2022  Stories Molding
17 Sept 2022  Finishing Plung Oil
19 Sept 2022  Sortir Housing Room Lamp Rear
20 Sept 2022  Finishing Lid 4 LT Blue
21 Sept 2022  Finishing Handle
22 Sept 2022  Finishing Plung Oil
23 Sept 2022  Finishing Clam Wiring Harness
24 Sept 2022  Packing Pivod
26 Sept 2022  Sortir Bezer
28 Sept 2022  Finishing Plung Oil

16
29 Sept 2022  Finishing Plung Oil
30 Sept 2022  Marking Clam Wirning Harnes
3. 01 Okto 2022  Sortir Housing Daimler
03 Okto 2022  Sortir Housing Daimler
04 Okto 2022  Packing Lid 1 LT White
05 Okto 2022  Sortir Housing room lamp rear
06 Okto 2022  Sortir Housing Room Lamp Rear
07 Okto 2022  Packing Lid 4 LT Blue
09 Okto 2022  Packing Lid 10 LT Red
10 Okto 2022  Finishing Moving Bed
11 Okto 2022  Sortir Housing Daimler
12 Okto 2022  Sortir Housing Daimler
13 Okto 2022  Finishing Clam Wirning Harnes
14 Okto 2022  Finishing Clam Wirning Harnes
15 Okto 2022  Finishing Lid 4 LT White
17 Okto 2022  Finishing Lid 4 LT White
18 Okto 2022  Packing Lid 2,5 LT Blue
19 Okto 2022  Packing Lid 4 LT White
20 Okto 2022  Sortir Housing Daimler
21 Okto 2022  Packing Lid 4 LT White
22 Okto 2022  Finishing Holder Elment
25 Okto 2022  Sortir Plung Oil
26 Okto 2022  Finishing Plung Oil
27 Okto 2022  Finishing Moving Bed
28 Okto 2022  Finishing Lid 4 LT Green
29 Okto 2022  Sortir Handle
4 01 Nov 2022  Finishing & Packing Moving bed
02 Nov 2022  Finishing Cover LPL
03 Nov 2022  Finishing Cover LPL
04 Nov 2022  Finishing Cover Miror
05 Nov 2022  Finishing Cover Miror
07 Nov 2022  Sortir Housing Room Lamp Front
09 Nov 2022  Sortir Housing Daimler
10 Nov 2022  Marking Clam, Wirning Harnes
11 Nov 2022  Sortir Housing Daimler
12 Nov 2022  Finishing Lid tin-ting
14 Nov 2022  Packing Lid 1 LT White
15 Nov 2022  Sortir Housing Daimler

17
BAB IV
PENUTUP

KESIMPULAN

Seperti yang telah di uraikan dalam laporan mengenai pelaksanaan Praktik


Kerja Industri Penulis berterimakasih kepada seluruh pihak yang telah
memberikan kesempatan melakukan Praktik Kerja Industri di PT. Wanmei Abadi
Industri yang telah memberikan banyak pengalaman dan pengajaran kepada
penulis.

Seperti yang telah di uraikan dalam laporan mengenai pelaksanaan Praktik


Kerja Industri, maka saya dapat menarik kesimpulan yaitu:

1. Praktik kerja industri dapat menambah ilmu dan wawasan.

2. Praktik kerja industri dapat di jadikan sebagai kesempatan


dalam menambah pengetahuan dan pengalaman yang berguna
bagi saya yang ingin mencari pekerjaan di masa depan.
3. Pelaksanaan praktik kerja industri juga dapat menambah skill
dan ketepatan saya dalam melakukan praktik kerja dilapangan.
4. Praktik kerja industri juga dapat mendidik saya untuk bersaing
di dunia kerja.

18
SARAN

Di dalam hal apapun pasti masih ada kekurangan yang mucul, namun dapat
di perbaiki, begitu juga semua pihak yang terlibat dalam kegiatan Praktik Kerja
Industri tahun ini yang telah berusaha semaksimal mungkin dalam menjalankan
tugasnya masing-masing. Ada beberapa saran yang akan penulis ajukan untuk
dapat di perhatikan dalam pelaksanaan Praktik Kerja Industri tahun ini dan tahun
yang akan datang.

Saran untuk PT.Wanmei Abadi Industri:


● Memberikan pengetahuan yang lebih detail kepada siswa prakerin
mengenai pembagian tugas.
● Memberikan fasilitas dalam penyediaan alat pelindung diri seperti sarung
tangan dan masker.
● Memberikan fasilitas dalam penyediaan alat kerja seperti cutter, gunting,
tang, marking yang memadai.

Saran untuk sekolah:


● Di harapkan program PRAKERIN semakin baik di tahun yang akan datang
dan dapat memberikan pengalaman serta pengetahuan tentang dunia Kerja
dengan mendatangkan narasumber berasal dari bidang industri yang sesuai
dengan jurusan

19
LAMPIRAN

LEMBAR KEHADIRAN SISWA PRAKERIN

20
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama Lengkap : Siti Haryanti


Tempat Tanggal Lahir : 09 Januari 2006
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Alamat Rumah : Kp. Telajung Rt/Rw 002/009 Setu
Bekasi
s
Program Studi : Teknik Audio Video

idikan Formal :
- SD Negeri Telajung 03 pada tahun [2012–2018]
- MTS Al – Maghfirah pada tahun [2018–2021]
- SMK Negeri 1 Setu [Masih Berlangsung]

21
GAMBAR PRODUK PT.Wanmei Abadi Industri

22
23

Anda mungkin juga menyukai