Anda di halaman 1dari 3

BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam menghadapi segala permasalahan dalam kehidupan,

tentunya diperlukan suatu pengambilan keputusan secara bijak yang dapat

dipertanggungjawabkan. Keputusan bersama merupakan keputusan yang

melibatkan semua orang yang berkepentingan dengan segala

pertimbangan, pemikiran, serta pembahasan yang matang. Keputusan

bersama sangatlah penting didalam sebuah permasalahan. Karena

keputusan bersama merupakan tombak atau ujung dari setiap

permasalahan yang terjadi, baik didunia pendidikan, didunia politik, bahkan

dilingkungan masyarakat. Itulah sebabnya keputusan bersama itu sangat

penting dilakukan.

Pengambilan keputasan bersama dilihat dari segi yang

menggambarkan cara orang yang mengambil keputusan sebagai

konsekuensi dari informasi yang mereka terima, baik lewat struktur

organisasi maupun lewat perilaku dari orang dan kelompok. Analisis yang

paling sistematis mengenai pengambilan keputusan yang dikenal dengan

nama teori keputusan. Teori keputusan berakar kuat dalam bidang statistic

dan ilmu perilaku serta mempunyai tujuan menjadikan pengambilan

keputusan sebagai ilmu bukan hanya sebagai seni saja. Keputusan bersama

bisa diterapkan dalam dunia pendidikan khususnya di SMA. Dengan

diterapkannya keputusan bersama dapat melatih mental para peserta didik

untuk berbicara dihadapan teman-teman nya. Selain itu dapat membangun

karatkter diri dari peserta didik. Menurut kami keputusan bersama dalam

metode diskusi sangat cocok untuk diterapkan dalam kelas. Dengan begitu

siswa dapat berpikir dengan baik dan menyampaikan hasil dari

pemikirannya terhadap teman-temannya,lalu masing-masing dari setiap

kelompok merumuskan kembali dari hasil pemikiran tersebut.


B. Rumusan Masalah

1. Apa pengertian Keputusan?

2. Apa saja jenis-jenis keputusan bersama?

3. Apa saja bentuk-bentuk keputusan bersama?

4. Bagiamana cara melaksanakan keputusan bersama?

5. Bagiamana penerapan keputusan bersama didalam SMA?

C. Tujuan

1. Untuk mengetahui pengertian keputusan bersama

2. Untuk mengetahui jenis-jenis keputusan

3. Untuk mengetahui bentuk-bentuk keputusan bersama

4. Untuk mengetahui cara melaksanakan keputusan bersama

5. Untuk mengetahui penerapannya didalam SMA

D. Manfaat

Bagi siswa:

Agar siswa mengetahui apa pengertian kuputusan bersama

Bagi guru:

Agar guru tau bagaimana cara menerapkan keputusan bersama di dalam

SMA
MAKALA PKN

DI SUSUN OLEH:
MICHAEL UNMEHOPA

Anda mungkin juga menyukai