Anda di halaman 1dari 2

Tugas 1

Fakultas : Ekonomi
Program Studi : Manajemen
Kode/Nama MK : ADBI 4211/ 3 SKS / manajemen risiko dan asuransi
nama : ali hasan
nim : 031206759
Tahun Penulisan : 2022.2

1. Ada banyak sekali ketidakpastian dan risiko yang bisa merugikan kita. Coba identifikasi
ketidakpastian dan risiko tersebut.

2. Rangking ketidakpastian dan risiko pada Poin 1 di atas berdasarkan kriteria yang dianggap paling
relevan dan paling besar dampaknya terhadap individu, perusahaan, atau organisasi. Urutkan 
ketidakpastian dan risiko yang paling relevan dan penting.

3. Identifikasi dan analisislah berbagai macam risiko operasional perusahaan.

jawaban

1. Ketidakpastian adalah suatu kondisi keraguan yang terbentuk karena adanya kekurangan informasi
(pemahaman/pengetahuan, kejadian, konsekuensi, atau kemungkinan-kejadian) atas keputusan dan aksi
individu/organisasi saat ini terhadap tujuan yang ingin dicapai pada masa depan. Ketidakpastian yang
dihadapi oleh individu/organisasi ini, tentunya akan menghasilkan efek atau penyimpangan kejadian dari
yang seharusnya terjadi sesuai sasaran individu/organisasi tersebut, yang umumnya disebut
dengan risiko.

Risiko merupakan potential event, yang artinya suatu peristiwa yang belum terjadi, tetapi jika terjadi
dapat mengganggu pencapaian tujuan seseorang/organisasi. Ketika risiko ini terjadi, maka dapat
dikatakan bahwa peristiwa terkait telah berubah menjadi masalah, apabila menghasilkan efek negatif
bagi individu/organisasi tersebut.

2. dianggap memenuhi kriteria ini jika seluruh aktivitasnya sudah dinaungi dalam dokumen pengelolaan
lingkungan baikberupa dokumen Analisis Mengenai DampakLingkungan (AMDAL) Dokumen Pengelolaan
dan Pemantauan Kualitas Lingkungan (UKL/UPL) atau dokumen pengelolaan lain yang relevan.
Selanjutnya dilakukan penilaianterhadap ketaatan perusahaan dalam melakukanpelaporan terhadap
pengelolaan lingkungan yang dipersyaratkan dalam AMDAL dan UKL/UPL.

Saat individu/organisasi melakukan upaya penanggulangan masalah yang terjadi, tetapi masalah terkait


membesar dan tidak lagi membuat atau tidak menjaga nilai yang dimiliki individu/organisasi, maka
peristiwa tersebut dapat dikatakan sebagai krisis.

Apabila penanggulangan krisis yang dilakukan individu/organisasi tidak juga membuahkan hasil yang
baik, melainkan memperburuk keadaan hingga mengganggu dan menyebabkan kegiatan sehari-hari
individu/organisasi berhenti, maka peristiwa tersebut dapat dikatakan sebagai bencana.

Dengan pemahaman mengenai definisi ini, diharapkan individu/organisasi dapat dengan tepat
mengambil tindakan sesuai dengan konteks waktu yang dihadapi. Misalnya, ketika individu/organisasi
teridentifikasi menghadapi masalah, maka segera lakukan pembenahan untuk mengatasi masalah, bukan
dimulai dengan sibuk mempersiapkan manajemen risiko dengan mengidentifikasi terlebih dahulu dan
proses adminsitratif manajemen risiko lainnya. Setelah masalah terpetakan dan dapat dikendalikan,
manajemen risiko dapat menunjang agar dikemudian hari masalah, krisis, atau bencana yang dihadapi
individu/organisasi dapat terhindarkan.
3. identifikasi adalah tindakan mengidentifikasi suatu teks yang misalnya ada kaitannya dengan sejarah.
Analisislah adalah kajian sementara untuk mengetahui penyebab timbulnya masalah,serta alternatif
pemecahan masalah tersebut.

Berdasarkan hasil identifikasi masalah,sesuai dengan pengertian analisis masalah dapat yang dapat di
simpulkan adalah merosotnya kualitas pembelajaran karena rendahnya kualitas keterampilan guru dalam
pembelajaran sehingga dibutuhkan suatu pelatihan untuk  meningkatkan kualitas interaksi pembejaran
khususnya dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa bagi para calon tenaga pendidik atau guru
praktikan

macam risiko operasional perusahaan.

 mesin produksi akan mengalami masa penyusutan dengan cepat karena dipakai dlam waktu lebih
lama dan bersifat mengejar target produksi.
 kebutuhan bahan baku yang diperlukan akan mengalami peningkatan yang tinggi dan tidak boleh
terhenti karena akan memengaruhi pada kelancaraan produksi secara tepat waktu.
 ketersediaan barang hasil produksi harus selalu tersedia di gudang karena menyangkut dengan
kelancaraan order pesanan dari para distribotur atau para pembeli, karena jikahal ini mengalami
kemacetan maka kepuasan komsumen akan tergangu.

Anda mungkin juga menyukai