Anda di halaman 1dari 2

TUGAS KOLABORASI MODUL 1.

Slide 1 : judul dan perkenalan anggota kelompok

Slide 2 : Nilai CGP masing-masing (Foto)

Slide 3 : pengenalan nilai-nilai guru penggerak

Slide 4 : pengalaman sesuai nilai guru penggerak

Slide 5 : Kontribusi nyata

Slide 6 : Kegiatan yang akan di ambil

PERAN DAN NILAI GURU PENGGERAK

Apa saja hal yang pernah anda lakukan sehubungan dengan peran dan nilai guru penggerak?

A. Peran Guru Penggerak :


1. Seorang guru Penggerak sebagai pemimpin pembelajaran yang mendorong tumbuh
kembangnya murid secara hoilstik, aktif dan proaktif dalam mengembangkan Pendidikan
lainnya untuk mengimplemenasikan pembelajaran yang berpusat pada murid, serta
menjadi teladan dan agen transformasi ekosistem Pendidikan untuk menanamkan profil
pelajar Pancasila serta merdeka belajar.

B. Nilai Guru Penggerak

1. Mandiri
2. Reflektif
3. Kolaborasi
4. Inovatif
5. Berpihak pada murid

Mandiri :
Reflektif :
Kolaboratif:
Yudi : melaksanakan pembelajaran kolaborasi baik melalui projek kolaborasi ataupun
pembelajaran di kelas. Jadi semua guru sebelum tahun ajaran baru berkumpul bersama
untuk menganalisa tiap KD dari setiap mata pelajaran yang bisa dikolaborasikan dengan
mata pelajaran lain. Setelah itu merancang rencana pembelajarannya dan rubrik
penilaiannya.
Bu Nur : bekerjasama antar kkg mengenai kebutuhan guru dalam peningkatan kompetensi
guru, dan juga bekerja sama dengan walimurid mengenai penggunaan media pembelajaran
berbasis IT

Inovatif :
Bu Desi : Membuat contoh dalam mengerjakan bilangan bulat, peserta didik diajak ke
lapangan untuk bermain membuat garis bilangan.
Bu Prima :
1. TERMOTIVASI MEMBUAT VIDEO PEMBELAJARAN SENDIRI DAN BELAJAR MELALUI
GOOGLE SITES. TANGGAPAN SISWA TERNYATA MEREKA TERTARIK KARENA DAPAT
BELAJAR DIMANA SAJA DAN KAPAN SAJA, SERTA DAPAT DIBUKA KEMBALI DI KEMUDIAN
HARI
2. PADA JENJANG KELAS 9 MENGADAKAN PEMBELAJARAN MENEJEMEN PERTUNJUKAN
YANG MENJADI PROJEK UNTUK DIPENTASKAN BEBERAPA BULAN KE DEPAN, DENGAN
HAL INI PARA PESERTA DIDIK SALING BEKERJA SAMA MEMBBUAT TIM UNTUK
MENENTUKAN PERTUNJUKAN APA YANG AKAN DITAMPILKAN, BAIK TARI, MUSIK
MAUPUN TEATER, KEMUDIAN GURU MENUNTUN PESERTA DIDIK UNTUK
MENGGUNAKAN INOVASI BERBAGAI MEDIA SEPERTI MEREKAM SUARA MENGGUNAKAN
APLIKASI VOICE OVER DAN LAIN SEBAGAINYA
3. MENERAPKAN PEMBELAJARAN TARI DI JENJANG KELAS 8 MELALUI PANTUN BERIRAMA,
KEMUDIAN DARI LIRIK PANTUN TERSEBUT DIKEMBANGKAN MENJADI GERAKAN TARIAN
IMITATIF.
4. PADA KELAS 7 MENERAPKAN PEMBELAJARAN SENI RUPA DENGAN TEKNIK PENGGUNAAN
PERUBAHAN HURUF MENJADI OBJEK NYATA AGAR PESERTA DIDIK DAPAT MANDIRI
BERIMAJINASI DALAM MENERPAKAN GAMBAR OBJEK

Berpihak kepada murid:


Bu Muslihatul : Pembelajaran yang dikaitkan dengan permainan dan lagu sehingga anak
termotivasi dan merasa senang dalam mengikuti pembelajaran di kelas. Kegiatan ini bisa
dilakukan setiap saat dengan melihat suasana belajar jika anak di rasa sudah jenuh di kelas
bisa dilakukan permainan yang disesuaikan dengan pelajaran yang sedang berlangsung.
Memberikan kesempatan kepada anak untuk membuat hasil karya atau berkreasi sesuai
minat

KEGIATAN YANG AKAN DI AMBIL dan penjelasannya :


Manajemen pertunjukkan

Moderator : Bu Muslihatul Jannah


Pemateri : Bu Prima
Penanya : Bu Nur
Menanggapi : Bu Desi dan Yudi

Anda mungkin juga menyukai