Anda di halaman 1dari 55

PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL

UTS
Aksi Nyata - Membuat Modul
Dosen Pengampu : Dr. H. Karim, M.si

Ubaya Nurul Qisthi (2230111721697)


PGSD KELAS C

PPG PRAJABATAN GELOMBANG 2


2022
FASE B
Kelas 4

Modul Ajar
Kurikulum Merdeka
"Wujud Zat dan Perubahannya"
A. Informasi Umum

Identitas Modul :
Nama Sekolah : SDN Melayu 2 Banjarmasin
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS)
Fase / Kelas : B/4
Tahun Ajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 1 kali pertemuan (2 x 35 menit)
Mode Pembelajaran : Tatap Muka
Bab : Bab 2 (Wujud Zat dan Perubahannya)
Topik : C (Bagaimana Wujud Benda Berubah?)
Target Peserta Didik : Peserta Didik Reguler
Jumlah Peserta Didik : 22 orang peserta didik
Model Pembelajaran : Problem Based Learning
Metode : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi, diskusi, presentasi

Kompetensi Awal :
Mengidentifikasi dan menyebutkan contoh benda padat, cair, dan gas.

Profil Pelajar Pancasila :


Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berahlak mulia
(berdoa di awal dan akhir pembelajaran)
Bernalar kritis (Memperoleh dan memproses informasi dan gagasan)
Gotong royong (Melakukan kegiatan bersama-sama dengan sukarela)
Mandiri (Bertanggung jawab atas proses dan hasil belajarnya)
Kreatif (Menghasilkan karya dan gagasan yang orisinal)

Sarana dan Prasarana :


Media Pembelajaran : Power Point, Video tentang perubahan wujud benda,
benda konkrit, Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD), dan
soal tes formatif.
Lingkungan Belajar : Area kelas yang dikondisikan untuk percobaan
berkelompok.
Bahan Ajar : Materi ajar dari buku Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
untuk Sekolah Dasar
B.Komponen Inti

Capaian Pembelajaran :
Capaian Umum : Pada Fase B peserta didik mengidentifikasi keterkaitan
antara pengetahuan-pengetahuan yang baru saja
diperoleh serta mencari tahu bagaimana konsep-
konsep Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial berkaitan
satu sama lain yang ada di lingkungan sekitar dalam
kehidupan sehari-hari. Penguasaan peserta didik
terhadap materi yang sedang dipelajari ditunjukkan
dengan menyelesaikan tantangan yang dihadapi dalam
kehidupan sehari-hari. Selanjutnya peserta didik
mengusulkan ide/menalar, melakukan investigasi/
penyelidikan/percobaan, mengomunikasikan,
menyimpulkan, merefleksikan, mengaplikasikan dan
melakukan tindak lanjut dari proses inkuiri yang sudah
dilakukannya.
Elemen Pemahaman : Peserta didik mengidentifikasi proses perubahan wujud
IPAS (Sains dan zat dan perubahan bentuk energi dalam kehidupan
Sosial) sehari-hari.

Tujuan Pembelajaran :
Setelah melakukan percobaan secara berkelompok , peserta didik mampu
menjelaskan proses terjadinya perubahan wujud benda zat dengan benar.
(C2).
Setelah mengamati proses terjadinya perubahan wujud zat, peserta didik
mampu menganalisis proses terjadinya perubahan wujud benda zat dengan
tepat (C4, 4C Critical Thingking)
Setelah berdiskusi, peserta didik mampu menyimpulkan perubahan wujud
benda dengan tepat. (C5, 4C Critical Thingking, Collaborative)
Setelah mengamati video tentang proses terjadinya perubahan wujud zat,
peserta didik mampu menyatakan pendapat mengenai proses terjadinya
perubahan wujud zat dengan tepat. (A3, 4C Critical Thingking)
Setelah tanya jawab dengan guru, peserta didik mampu membuat
kesimpulan mengenai proses terjadinya perubahan wujud zat dengan tepat
(P5, 4C Critical Thingking, Communication)
Alur Tujuan Pembelajaran :
Peserta didik membentuk kelompok
Bersama anggota kelompok, peserta didik mengidentifikasi wujud benda
dan perubahannya dengan melakukan percobaan.
Peserta didik menuliskan hasil percobaan dan memaparkannya.

Pemahaman Bermakna :
Peserta didik mengenal benda padat, cair, dan gas di sekitar kita.
Peserta didik mengidentifikasi berbagai perubahan wujud benda
Peserta didik memahami bahwa perubahan benda dapat dipengaruhi oleh
suhu dan kalor.

Pertanyaan Pemantik :
Apakah kamu pernah mengamati perubahan wujud benda (air menjadi es
batu)?
Apakah kamu penyebab suatu zat dapat berubah menjadi wujud zat
lainnya?

Persiapan Pembelajaran :
Menyiapkan materi ajar, media pembelajaran, asesmen yang digunakan
Sarana dan prasarana (LCD, Laptop, HDMI, pengeras suara)

Kegiatan Pembelajaran :

Kegiatan Pendahuluan :
1. Peserta didik dan guru saling memberi salam dan bertanya kabar masing-
masing (Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, Communication)
(KSE-Kesadaran Diri, Keterampilan Berempati))
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik (Communication)(KSE-Berempati)
3. Guru memilih salah satu siswa untuk memimpin berdoa (Beriman,
bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa) (Kesadaran Diri – Pengenalan
Emosi) (KSE- Kesadaran Diri)
4. Peserta didik dan guru bersama-sama menyanyikan lagu "Indonesia Raya"
(Nasionalisme) http://youtu.be/-zfjrmiTJ7U
Guru menyampaikan motivasi misalnya peserta didik diajak melakukan
tepuk semangat atau tepuk the best. (Communication, Collaboration,
5. Critical Thinking)
Guru menyampaikan apersepsi dengan mengulas pembelajaran
sebelumnya serta dikaitkan dengan pembelajaran yang akan disampaikan
kemudian hubungkan dengan kehidupan sehari-hari peserta didik lewat
pertanyaan pemantik kemudian Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang akan dicapai (Communication, Critical Thinking) (Pengelolaan diri -
mengelola emosi dan fokus)

Kegiatan Inti :
Fase 1 Orientasi peserta didik pada masalah
Peserta Didik mengamati video tentang perubahan wujud benda yang
ditampilkan pada powerpoint (4C-Komunikasi, TPACK)
http://www.youtube.com/watch?v=tqBIdGrnbHU&t=5s
Peserta didik dan guru bertanya jawab tentang video yang ditampilkan.
(KSE_Kesadaran Diri)
Guru memberikan konsep dasar, petunjuk dan referensi untuk
menyelesaikan masalah (4C-Komunikasi)
Guru memberikan penguatan bahwa untuk membuktikan atas
permasalahan-permasalahan tersebut akan dilakukan percobaan.
Fase 2 Mengorganisasi peserta didik untuk belajar
Peserta didik dibagi menjadi 4-5 kelompok (4C-Collaborative)
Peserta didik dipandu guru untuk kerja kelompok dengan temannya. (4C-
Communication, Collaboration)
Guru membagikan bahan ajar dan Lembar Kerja Kelompok
(Communication, Mandiri, Collaboration, Critical Thinking, Creativity)
Fase 3 Membimbing Penyelidikan Individual maupun Kelompok
Setiap kelompok dengan bimbingan guru mempersiapkan bahan dan alat
yang akan digunakan dalam proses percobaan (C5) (P3 – Mandiri – Gotong
royong) (Keterampilan berhubungan sosial–daya lenting (resiliensi))
Setiap kelompok melakukan percobaan mengenai proses terjadinya
perubahan wujud pada benda dengan membaca panduan pada LKPD (4C-
Communication, Collaboration) (KSE- Kesadaran Sosial, Pengambilan
Keputusan)
Peserta didik berdiskusi tentang proses terjadinya perubahan wujud benda.
(4C-Communication, Collaboration)(KSE-Keterampilan Berelasi)
Guru memantau serta membimbing jalannya diskusi (PC)
Peserta didik bekerja sama dengan kelompoknya, menganalisis untuk
memecahkan masalah tentang perubahan wujud benda. (4C- Critical
Thingking, Communication, Collaboration)(KSE- Keterampilan Berelasi)
Peserta didik menuliskan hasil diskusinya dalam lembar yang sudah
disediakan. (PKK-Bernalar Kritis)
Peserta didik dan guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum
dipahami. (4C-Communication, Collaboration)(KSE-Kesadaran Diri)
Fase 4 Mengembangkan dan Menyajikan Hasil
Setiap kelompok mempersiapkan hasil diskusi untuk dipresentasi
Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi. (4C-Communication,
Collaboration)
Peserta didik menceritakan hasil diskusi proses terjadinya perubahan
wujud benda. (4C-Communication, Collaboration) (KSE-Pengambilan
Keputusan yang Bertanggung Jawab)
Kelompok lain memberikan tanggapan (C5) (P3 – bernalar kritis)
Guru memberikan penguatan
Guru bersama peserta didik kemudian menarik kesimpulan dari hasil
pengamatan melalui kegiatan percobaan yang telah dilakukan, (C5) (P3 –
Bernalar kritis) (Kesadaran diri – pengenalan emosi)
Fase 5 Menganalisis dan Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah
Peserta didik memberikan pendapat atas pertanyaan yang diberikan oleh
guru. (C4) (P3 – Bernalar kritis)
Guru memberikan penguatan dengan membahas materi mengenai
"Bagaiamana Wujud Benda Bisa Berubah?" (TK, 4C-Communication)
Guru kemudian memotivasi siswa untuk mempelajari lebih jauh tentang
Wujud Zat dan Perubahannya.
Kegiatan Penutup :
1. Guru bersama peserta didik menyimpulkan materi yang telah disampaikan
sebelumnya (Communication) (Kesadaran diri – pengenalan emosi)
2. Guru memberikan soal evaluasi mandiri berkaitan dengan materi yang
telah disampaikan tentang pengukuran
3. Guru dan peserta didik melakukan refleksi berikut ini (Communication,
Critical Thinking) (Kesadaran diri – pengenalan emosi)
4. Menyanyikan lagu daerah “ampar-ampar pisang”
https://youtu.be/BnBTFaHvI6I
5. Peserta didik mendengarkan pesan moral dari pendidik untuk selalu
menjaga kesehatan
6. Pendidik menutup pembelajaran dengan doa dan salam. (Beriman, bertakwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa) (Kesadaran diri – pengenalan emosi) (KSE-
Kesadaran Diri)

Refleksi Pendidik :
Guru : Apakah tujuan pembelajaran telah tercapai?
Apakah seluruh peserta didik mengikuti pelajaran
dengan antusias?
Kesulitan apa yang dialami?
Langkah apa yang diperlukan untuk memperbaiki
proses belajar?
Peserta Didik : Apa saja yang kesulitanmu dalam menyelesaikan
tugas ini?
Bagaimana cara kamu mengatasi hambatan
tersebut?
Pada bagian mana dari hasil pekerjaanmu yang
dirasa masih memerlukan bantuan? Bantuan seperti
apa yang kamu harapkan?
Hal apa yang membuatmu bersemangat saat belajar
hari ini?

Asesmen :
Penilaian Sikap
Penilaian Pengetahuan (Soal Pilihan Ganda)
Penilaian Keterampilan (Kerja Kelompok)
Pengayaan dan Remedial :
Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah menguasai materi
pelajaran untuk mempersiapkan ke materi selanjutnya, sementara remedial
diberikan kepada peserta didik yang belum menguasai materi dengan
memberikan pendampingan dan tugas mandiri di rumah dengan bimbingan
orang tua dan dipantau guru
LAMPIRAN-LAMPIRAN
BAHAN AJAR
IPAS
Wujud Zat dan
Perubahannya
Wujud Zat
Perubahan Wujud Benda
MEDIA PEMBELAJARAN
(PPT)
INDONESIA RAYA
MEDIA PEMBELAJARAN
KONKRET
LEMBAR KERJA
PESERTA DIDIK
(LKPD)
Tes Formatif
KISI - KISI SOAL:
1. LKPD (AYO BERLATIH!)
2. LKPD (AYO BEREKSPERIMEN!)
3. TES FORMATIF
Kisi - Kisi Soal LKPD (Ayo Berlatih!)
Capaian Level No. Bentuk
Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal Skor
Pembelajaran kognitif Soal soal

Peserta didik Setelah mengamati proses


mengidentifikasi terjadinya perubahan Disajikan soal peserta didik
proses perubahan wujud zat, peserta didik mampu menemukan perubahan
Wujud zat dan
wujud zat dan mampu menganalisis wujud yang benar sesuai C4 1-6 Isian 5
Perubahannya
perubahan bentuk proses terjadinya dengan nomor yang terdapat
energi dalam perubahan wujud benda pada gambar
kehidupan sehari-hari zat dengan tepat.

Jumlah Soal 6 5

Kunci jawaban:
Rumus :
1. Membeku
2. Mencair
3. Menguap
4. Mengembun
5. Menyublim
6. Mengkristal
Kisi - Kisi Soal LKPD (Ayo Bereksperimen!)
Capaian Level No. Bentuk
Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal Skor
Pembelajaran kognitif Soal soal

Disajikan soal peserta didik mampu


menjelaskan penyebab benda dapat
C5 1 Uraian 2
berubah wujud dan menyampaikan
Peserta didik alasannya
mengidentifikasi Setelah berdiskusi,
proses perubahan peserta didik mampu Wujud zat Disajikan soal peserta didik mampu
wujud zat dan menyimpulkan perubahan dan menjelaskan perubahan wujud dari padat C5 2 Uraian 2
perubahan bentuk wujud benda dengan Perubahannya menjadi gas serta gas menjadi cair
energi dalam tepat.
kehidupan sehari-hari Disajikan soal peserta didik mampu
menyimpulkan kegiatan eksperimen yang
C5 3 Uraian 1
telah dilakukan

Jumlah Soal 3 5
Kunci jawaban:
1. Semua zat pada percobaan di atas dapat mengalami perubahan wujud sebab
benda dibakar, dipanaskan, atau dibiarkan di tempat terbuka terbukti dari
ekperimen yang telah dilakuakan
2. perubahan wujud zat dari padat menjadi gas yakni disebut dengan menyublim
sedangkan perubahan wujud zat dari gas menjadi cair disebut dengan
mengembun yang mana perubahan wujud ini dibuktikan dengan kapur barus
yang dibakar tiba - tiba berkurang dan tutup panci yang terdapat bulir - bulir
air
3. Kesimpulan dari ekperimen yang telah dilakukan yakni setiap benda dapat
mengalami perubahan wujud yang disebabkan oleh perubahan suhu dari
ekperimen tadi ditemukan beberapa perubahan wujud zat yang terjadi
diantaranya mencair, membeku, menyublim serta mengembun

Rumus :

NIlai peserta didik + Nilai kinerja + Nilai Presentasi / 3 = NIlai pengerjaan LKPD
Mata Pelajaran : IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial)
Kelas : IV (Empat)
Bab : 2 (Wujud Zat dan Perubahannya)

Capaian Level No.


No Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal Bentuk Skor
Pembelajaran kognitif Soal
soal
1. Peserta didik Setelah melakukan percobaan Bagaimana Disajikan soal peserta didik dapat Pilihan
C2 1 1
mengidentifikasi secara berkelompok, peserta wujud benda menyebutkan jenis wujud benda ganda
proses didik mampu menjelaskan berubah
Disajikan soal peserta didik dapat Pilihan
perubahan proses terjadinya perubahan C2 2 1
menyebutkan sifat wujud benda ganda
wujud zat dan wujud benda zat dengan benar
Disajikan soal peserta didik dapat Pilihan
perubahan C2 3 1
menyebutkan perubahan wujud benda ganda
bentuk energi
Setelah mengamati proses Disajikan soal peserta didik dapat Pilihan
dalam kehidupan C4 4 1
terjadinya perubahan wujud mengidentifikasi proses dari menyublim ganda
sehari-hari
zat, peserta didik mampu Disajikan soal peserta didik dapat
Pilihan
menganalisis proses mengidentifikasi perubahan wujud C4 5 1
ganda
terjadinya perubahan wujud mentega
benda zat dengan tepat. Disajikan soal peserta didik dapat
Pilihan
mengidentifikasi pernyataan yang C4 6 1
ganda
benar
Setelah berdiskusi, peserta Disajikan soal peserta didik dapat
Pilihan
didik mampu menyimpulkan menemukan pristiwa perubahan wujud C5 7 1
ganda
perubahan wujud benda benda pada gambar
dengan tepat. Disajikan soal peserta didik dapat
Pilihan
menemukan gambar perubahan wujud C5 8 1
ganda
dari gas menjadi padat
Disajikan soal peserta didik dapat
Pilihan
menemukan perubahan wujud benda C5 9 1
ganda
yang sesuai dengan gambar
Disajikan soal peserta didik dapat
menemukan pernyataan yang tepat Pilihan
C5 10 1
terhadap peristiwa yang terjadi pada ganda
ikan asin
Jumlah soal 10 10
Kunci Jawaban : Rumus :

1. B 6. C 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
× 100% = 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑝𝑒𝑠𝑒𝑟𝑡𝑎 𝑑𝑖𝑑𝑖𝑘
2. B 7. D 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

3. A 8. D

4. C 9. C

5. C 10. D
INSTRUMEN PENILAIAN:
1. SIKAP (SPIRITUAL & SOSIAL)
2. KETERAMPILAN (KINERJA &
PRESENTASI)
Sikap Spiritual
Rubrik Penilaian Sikap Spiritual
No Deskripsi Sikap Spiritual Kriteria

1.Peserta didik duduk dengan khitmad.

Berdoa sebelum melakukan 2.Peserta didik melakukan sikap berdoa.


1.
tugas atau pekerjaan 3.Peserta didik melafadzkan doa dengan baik dan benar.

4. Peserta didik fokus berdoa dan tidak gaduh

1.Peserta didik semangat dalam mengikuti pembelajaran

2.Peserta didik tidak mengeluh terhadap keadaan


2. Sikap bersyukur
3.Peserta didik selalu bersyukur atas karunia sehat

4.Peserta didik menunjukkan sikap bersyukur atas nikmat sehat

1.Peserta didik duduk di kursi

Berdoa sesudah melakukan 2.Peserta didik melipat tangannya di atas meja


3.
tugas atau pekerjaan 3.Peserta didik melafadzkan doa dengan baik dan benar

4.Peserta didik fokus berdoa dan tidak gaduh

Skor Penilaian
1 2 3 4

Hanya memenuhi satu


Memenuhi dua kriteria Memenuhi tiga kriteria Memenuhi empat kriteria
kriteria
Lembar Observasi Penilaian Sikap Spiritual
Penilaian Spiritual: bentuk observasi, skor kriteria diisi dengan tanda ceklist ( )
Aspek 1 (Religius) Aspek 2 (Syukur) Aspek 1 (Religius)
No Nama Skor Predikat
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

dst

Skor maksimal = 12 (Aspek 1 + Aspek 2 + Aspek 3)


Predikat
Rentang Predikat Rentang Predikat

10-12 Sangat Baik 4-6 Cukup

7-9 Baik 1-3 Perlu Bimbingan


Sikap Sosial
PENILAIAN ANTAR TEMAN

Nama peserta didik yang dinilai :


Kelas/Semester : IV/1
Mata Pelajaran : IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial)

Petunjuk: Berilah tanda ceklist ( ) pada kolom yang tersedia sesuai dengan
keadaan yang sebenarnya
No Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah temanmu rajin mengikuti diskusi kelompok?

Apakah temanmu sering menemukan solusi dari permasalahan soal -


2.
soal?

Apakah teman mu sering memberikan bantuan penyelesaian soal kepada


3.
teman yang lain

4. Apakah temanmu mau menerima pendapat teman yang lain?

5. Apakah temanmu memaksa untuk menerima pendapatnya?

6. Apakah temanmu bekerja sama dengan teman yang lain dengan baik?

Responden

(................................)
Keterangan:
1. Perilaku sikap pada instrumen di atas ada yang positif (No. 1,2,3,4 dan 6) dan ada yang negatif (No. 5)
2. Pemberian skor untuk perilaku sikap yang positif yaitu Ya = 2, Tidak = 1
3. Untuk perilaku/sikap yang negatif adalah sebaliknya yaitu Tidak = 2, Ya = 1.
4. Selanjutnya guru dapat membuat rekapitulasi hasil penilaian mengenai perilaku/sikap yang dilakukan oleh sesama peserta
didik menggunakan format berikut:
Skor Perilaku
No Nama Pengamat Jumlah Skor NIlai SIkap Keterangan
1 2 3 4 5 6

1.

dst
Keterangan:
1. Jumlah skor maksimal = Jumlah pernyataan x 2
2. Pada contoh di atas skor maksimal = 6 x 2 = 12
3. Nilai sikap = (Jumlah skor perolehan/skor maksimal) x 6
4. Pada contoh di atas nilai sikap = 7/8 x 6 = 5.25
5. Kualifikasi nilai sikap sama seperti pada nilai diri
*) Nama pengamat tidak harus diisi
Sampel Nilai dan Kategori

Skor Rubrik Nilai (Grade) Kategori

12 A+ Sangat Baik

11 A Sangat Baik

10 B+ Baik

9 B Baik

8 C+ Cukup

7 C Cukup

6 D Tidak Memuaskan

<6 D TIdak Memuaskan


Penilaian Keterampilan
Penilaian Kinerja Melakukan Eksperimen
Skor Penilaian
No Aspek yang dinilai
1 2 3

1. Pengamatan

2. Data yang diperoleh

3. Kesimpulan

Rubrik Penilaian Kinerja


Skor Penilaian
Aspek yang dinilai
1 2 3

Pengamatan cermat,
Pengamatan tidak Pengamatan cermat
Pengamatan tetapi mengandung
cermat dan bebas interpretasi
interpretasi

Data lengkap tetapi Data lengkap,


Data yang diperoleh Data tidak lengkap tidak terorganisir, atau terorganisir, dan ditulis
ada yang salah tulis dengan benar

Sebagian kesimpulan
Tidak benar atau tidak Semua benar sesuai
Kesimpulan ada yang salah atau
sesuai tujuan dengan tujuan
tidak sesuai tujuan
Rubrik Penilaian Presentasi
No Aspek yang dinilai Kriteria Penilaian Ya Tidak

Menyajikan materi/jawaban dengan


jelas, lengkap, terstrukrur serta dengan 2
bahasa yang baik
1. Penyajian materi/jawaban 2
Menyajikan materi/jawaban dengan
jelas, kurang lengkap, terstrukrur serta 1
dengan bahasa yang baik

Memanfaatkan waktu dengan baik serta


menerima semua pertanyaan tanpa 2
2. waktu dibatasi 2
Memanfaatkan waktu dengan baik namun
1
membatasi pertanyaan

Berkerja sama dalam menjawab semua


pertanyaan serta merespon pertanyaan 2
dengan baik, benar dan jelas
3. Kerja sama 2
Berkerja sama dalam menjawab semua
pertanyaan namun tidak merespon 1
pertanyaan dengan baik, benar dan jelas

Menyimpulkan materi presentasi dengan


2
jelas dan mencakup semua pertanyaan
4. Kesimpulan materi Menyimpulkan materi presentasi dengan 2
jelas dan tidak mencakup semua 1
pertanyaan

Total Skor 8

Nilai = 100% =
Data Penilaian Keterampilan
No Absen Nama Peserta Didik Aspek 1 Aspek 2 Aspek 3 Aspek 4 Nilai Predikat

Kelompok 1

Kelompok 2

Dst
LEMBAR REFLEKSI
GURU & PESERTA DIDIK
REFLEKSI GURU

Sudah saya Masih perlu


Sudah saya
No Pernyataan lakukan tapi saya tingkatkan
lakukan
belum efektif lagi

Saya sudah menyiapkan media dan bahan ajar


1
sebelum pembelajaran dimulai

Saya sudah melakukan kegiatan pendahuluan dan


2 mengajak peserta didik berdiskusi, membuat
prediksi terhadap pelajaran yang akan dibahas.

Saya sudah mengapresiasi pendapat dan


3 tanggapan peserta didik untuk memotivasi
mereka berbicara.

Saya sudah meminta peserta didik mengamati


4
video tentang perubahan wujud benda.

Saya sudah mengelaborasi tanggapan seluruh


5 peserta didik dalam kegiatan diskusi dan tanya
jawab.

Saya memberikan alternatif remedial dan


6 pengayaan sesuai dengan kompetensi peserta
didik.

Saya sudah memperhatikan reaksi siswa dan


7 menyesuaikan dengan rentang metode
pembelajaran perhatian dan minat siswa.

Saya menyepakati tata cara melakukan


8 percobaan dengan alat peraga dan berdiskusi
yang baik dengan peserta didik.

Saya sudah memilih dan menggunakan media dan


9
alat peraga pembelajaran yang sesuai.
Saya telah mengumpulkan hasil pekerjaan siswa
10 sebagai asesmen formatif dan asesmen sumatif
dari peserta didik.

Saya telah mengajak peserta didik merefleksikan


11 pemahaman dan keterampilan mereka pada akhir
pembelajaran
refleksi peserta didik

1 2 3
No Nama Peserta Didik Kurang Cukup Sangat
Menyenangkan Menyenangkan Menyenangkan

10

11

12

13

14

15

16

Dst

Anda mungkin juga menyukai