Anda di halaman 1dari 23

Sabar

Sabar dalam melaksanakan taat kepada Allah

• “Dan perintahkanlah keluargamu mendirikan shalat dan


bersabarlah dalam memerintahkannya.” (QS. Thaha:
132)
• Dan bersabarlah kamu terhadap orang-orang yang
senantiasa berdoa kepada Rabbnya di waktu pagi dan
sore hari dengan mengharap wajah-Nya.” (QS. Al-Kahfi:
28).
Sabar dalam menjauhi kemaksiatan

• “Yusuf berkata: ‘Wahai Rabbku, penjara lebih aku sukai


daripada memenuhi ajakan mereka kepadaku. Dan jika
Engkau tidak hindarkan aku dari tipu daya mereka,
tentu aku akan cenderung untuk (memenuhi keinginan
mereka) dan tentulah aku termasuk orang-orang yang
bodoh’.” (QS. Yusuf: 33).
Sabar dalam menerima takdir Allah

• “Maka bersabarlah kamu untuk (melaksanakan)


ketetapan Rabbmu.” (QS. Al-Insan: 24)
• Takdir adalah sebuah ketetapan Allah, dari takdir yang
baik sampai takdir yang buruk, seorang muslim wajib
menerimanya. Dia tidak boleh protes dengan takdir
yang telah Allah tetapkan untuknya. Karena setiap
takdir yang Allah tetapkan, pasti ada hikmahnya
Pertolongan

• Artinya: “Wahai orang-orang yang beriman! Mohonlah


pertolongan (kepada Allah) dengan sabar dan salat.
Sungguh, Allah beserta orang-orang yang sabar.” (QS.
Al-Baqarah: 153).
Sabar dan Ujian

• “Dan sungguh akan Kami uji kamu dengan sedikit ketakutan,


kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan. Dan
sampaikanlah kabar gembira kepada orang-orang yang bersabar. Yaitu
orang-orang yang apabila ditimpa musibah, mereka mengucapkan:
“Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un (Sesungguhnya kami milik Allah, dan
kepadanya kami akan kembali)”,” (QS Al-Baqarah: 155-156)
QS Al-Baqarah Ayat 216 dan Artinya

• Diwajibkan atas kamu berperang, padahal itu tidak


menyenangkan bagimu. Tetapi boleh jadi kamu tidak
menyenangi sesuatu, padahal itu baik bagimu, dan boleh
jadi kamu menyukai sesuatu, padahal itu tidak baik bagimu.
Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui.”
QS Al-Baqarah Ayat 177 dan Artinya

• Kebajikan itu bukanlah menghadapkan wajahmu ke arah


timur dan ke barat, tetapi kebajikan itu ialah (kebajikan)
orang yang beriman kepada Allah, hari akhir, malaikat-
malaikat, kitab-kitab, dan nabi-nabi dan memberikan harta
yang dicintainya kepada kerabat, anak yatim, orang-orang
miskin, orang-orang yang dalam perjalanan (musafir),
peminta-minta, dan untuk memerdekakan hamba sahaya,
yang melaksanakan salat dan menunaikan zakat, orang-
orang yang menepati janji apabila berjanji, dan orang yang
sabar dalam kemelaratan, penderitaan dan pada masa
peperangan. Mereka itulah orang-orang yang benar, dan
mereka itulah orang-orang yang bertakwa.”
QS Al-Baqarah Ayat 286 dan Artinya

• Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan


kesanggupannya. Dia mendapat (pahala) dari (kebajikan) yang
dikerjakannya dan dia mendapat (siksa) dari (kejahatan) yang
diperbuatnya. (Mereka berdoa), “Ya Tuhan kami, janganlah
Engkau hukum kami jika kami lupa atau kami melakukan
kesalahan. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebani kami
dengan beban yang berat sebagaimana Engkau bebankan
kepada orang-orang sebelum kami. Ya Tuhan kami, janganlah
Engkau pikulkan kepada kami apa yang tidak sanggup kami
memikulnya. Maafkanlah kami, ampunilah kami, dan rahmatilah
kami. Engkaulah pelindung kami, maka tolonglah kami
menghadapi orang-orang kafir.”
QS Luqman Ayat 17

• “Wahai anakku! Laksanakanlah salat dan suruhlah


(manusia) berbuat yang makruf dan cegahlah (mereka) dari
yang mungkar dan bersabarlah terhadap apa yang
menimpamu, sesungguhnya yang demikian itu termasuk
perkara yang penting.”
QS. Ar-Rum Ayat 60

• “Maka bersabarlah engkau (Muhammad), sungguh, janji


Allah itu benar dan sekali-kali jangan sampai orang-orang
yang tidak meyakini (kebenaran ayat-ayat Allah) itu
menggelisahkan engkau.”
Ayat Alquran tentang Sabar dan Surga

• “Apakah kamu mengira bahwa kamu akan masuk surga, padahal


belum nyata bagi Allah orang-orang yang berjihad dan orang-orang
yang bersabar di antara kamu,” (QS Ali Imran: 142)
• ''Mereka tidak menjadi lemah karena bencana yang
menimpa mereka di jalan Allah, dan tidak lesu dan tidak
(pula) menyerah (kepada musuh). Allah menyukai orang-
orang yang sabar.'' (QS 3: 146).
Ayat Alquran tentang Sabar dan Hart

• Artinya: “Kamu pasti akan diuji dengan harta dan dirimu. Dan
sungguh kamu pasti akan mendengar banyak hal yang menyakitkan
hati dari orang-orang yang diberi Kitab sebelum kamu dan dari orang-
orang musyrik. Dan jika kamu bersabar dan bertakwa, maka
sesungguhnya yang demikian itu termasuk perkara yang patut
diutamakan,” (QS Ali Imran: 186)
Sabar dan Keberuntungan

• “Wahai orang-orang yang beriman, Bersabarlah kamu dan kuatkanlah


kesabaranmu dan tetaplah bersiap-siaga dan bertakwalah kepada
Allah agar kamu beruntung,” (QS Ali Imran: 200)
Alquran tentang Sabar dan Ampunan

• “Kecuali orang-orang yang bersabar dan mengerjakan kebajikan,


mereka memperoleh ampunan dan pahala yang besar,” (QS Hud: 11)
Sabar dan Musibah

• abu Hurairah berkat bahwa Rasulullah SAW bersabda: “Sabar itu


ketika pertama kali mendapatkan musibah,” (HR Al-Bazzar dan Abu
Ya’la)
• Dari ‘Aisyah RA, Rasulullah SAW bersabda: “Jika kesabaran itu adalah
seorang laki-laki, maka sungguh ia adalah laki-laki yang mulia,” (HR
Abu Nu’aim)
• Dari Ibnu ‘Umar RA, Rasulullah SAW bersabda: “Tidak ada seorang
hamba yang meneguk satu tegukan (menerima musibah) yang lebih
utama di sisi Allah dari pada satu tegukan yang berat yang ditahan
untuk mencari ridha Allah ta’ala,” (HR Ahmad dan At-Thabarani)
• Barangsiapa yang berusaha menjaga diri, maka Allah menjaganya,
barangsiapa yang berusaha merasa cukup, maka Allah
mencukupinya. Barangsiapa yang berusaha bersabar, maka Allah
akan menjadikannya bisa bersabar dan tidak ada seorang pun yang
dianugerahi sesuatu yang melebihi kesabaran." (HR. Al Bukhari)
• “Maka ketika Talut membawa bala tentaranya, dia berkata, Allah akan
menguji kamu dengan sebuah sungai. Maka barang siapa meminum
(airnya), dia bukanlah pengikutku. Dan barang siapa tidak
meminumnya, maka dia adalah pengikutku kecuali menciduk seciduk
dengan tangan. Tetapi mereka meminumnya kecuali sebagian kecil di
antara mereka. Ketika dia (Talut) dan orang-orang yang beriman
bersamanya menyeberangi sungai itu, mereka berkata, Kami tidak
kuat lagi pada hari ini melawan Jalut dan bala tentaranya. Mereka
yang meyakini bahwa mereka akan menemui Allah berkata, Betapa
banyak kelompok kecil mengalahkan kelompok besar dengan izin
Allah. Dan Allah beserta orang-orang yang sabar.”
(QS. Al-Baqarah 2: Ayat 249)
• “Manusia yang paling dicintai oleh Allah adalah yang paling
bermanfaat untuk manusia. Dan amalan yang paling dicintai oleh
Allah adalah kegembiraan yang engkau masukan ke hati seorang
mukmin, atau engkau hilangkan salah satu kesusahannya, atau
engkau membayarkan hutangnya, atau engkau hilangkan
kelaparannya. Dan aku berjalan bersama saudaraku untuk
memenuhi kebutuhannya itu lebih aku cintai daripada ber-i’tikaf di
masjid Nabawi selama sebulan lamanyaDan siapa yang menahan
marahnya maka Allah akan tutupi auratnya. Barangsiapa yang
menahan marahnya padahal ia bisa menumpahkannya, maka Allah
akan penuhi hatinya dengan keridhaan di hari kiamat. Dan
barangsiapa berjalan bersama saudaranya sampai ia memenuhi
kebutuhannya, maka Allah akan mengokohkan kedua kakinya di hari
ketika banyak kaki-kaki terpeleset ke api neraka.” (HR. Ath
Thabrani )
• End

Anda mungkin juga menyukai