Anda di halaman 1dari 2

PERENCANAAN PEMBELAJARAN ( PP )

MATA PELAJARAN :……………………………


FASE / KELAS :………../………………. .
SEMESTER :……………………………….
ALOKASI WAKTU :…..PERTEMUAN…………JP @ 35 MENIT

1. TUJUAN PEMBELAJARAN ( TP)


Diambil dari TP yang sudah teralurkan sesuai rencana dalam Alur Tujuan Pembelajatan
(ATP) .Jumlah TP disesuaikan dengan alokasi yang disediakan dan keluasan,kedalaman materi
2. PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN KE…../…….JP
A. PEMBUKAAN (………Menit)
a. Salam sapa sebagai pra kondisi pembelajaran (kreasi guru)
b. Pertanyaan Pemantik sebagai apersepsi,diisi dengan pertanyaan yang berkaitan dengan
materi yang akan dipelajari,atau dengan kreasi lainnya yang dapat menggali kondisi awal
kesiapan siswa (tes awal sebelum pelaksanaan pembelajaran)
c. Menyampaikan topik dan tujuan materi yang akan dipelajari
B. KEGIATAN INTI (….MENIT)
 Diisi dengan langkah langkah kegiatan yang akan dikerjakan siswa untuk
mencapai tujuan pembelajaran
 Kegiatan mengambarkan aktivitas berpusat pada murid
 Multi media dan metode digunakan untuk mempermudah pemahaman siswa
C. PENUTUP (…..MENIT )
 Diisi dengan refleksi proses pembelajaran
 Diisi dengan kegiatan menarik kesimpulan Bersama siswa
 Disi dengan tindak lanjut dan aplikasi dalam kehidupan sehari hari
D. ALAT, SUMBER DAN BAHAN AJAR
a. ALAT :
b. SUMBER :
c. BAHAN :
3. PENILAIAN (….MENIT )
a. JENIS PENILAIAN :
b. BENTUK PENILAIAN :
c. INSTRUMEN PENILAIAN: TERLAMPIR
d. RUBRIK PENILAIAN : TERLAMPIR

SERANG, JUNI 2022


GURU KELAS, 1

A.NURJAMAN

Anda mungkin juga menyukai