Anda di halaman 1dari 2

SIKLUS II

LK 1 MULAI DARI DIRI

diajukan untuk memenuhi tugas mata kuliah PPG Prajabatan


“Prinsip Pengajaran dan Asesmen yang Efektif II di Sekolah Menengah”

DIAN TIFFANI
NIM 22304122

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU PRAJABATAN


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2023
Pada topik 1 ini, mahasiswa diminta menyiapkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang
telah disusun pada semester 1, untuk dianalisis kesesuaiannya dengan ciri-ciri Culturally
Responsive Teaching. Analisis menggunakan LK 1.

Kesesuaian
Ciri-Ciri Culturally Responsive Teaching Sesuai Tidak Sesuai

1. Peserta didik melakukan refleksi terhadap identitas budaya ✓

2. Peserta didik terlibat dalam pemahaman budaya dan


konstruksi pembangunan melalui artikel etno ✓

3. Peserta didik melakukan debat untuk mengetahui perspektif ✓


yang berbeda
4. Peserta didik bekerja dalam kelompok untuk membahas konsep ✓
pelajaran dalam perspektif budaya
5. Peserta didik terlibat dalam refleksi nilai-nilai dan ✓
pemahaman mereka dengan menyajikannya dalam sebuah
Projek

Setelah menganalisis kesesuaian pembelajaran PPL I dengan konsep Culturally Responsive


Teaching, mahasiswa perlu melakukan telaah diri pada bagian mana telah dilakukan dan pada
bagian mana belum dilakukan.

Kelebihan Kekurangan
Kelebihan pada awal pembelajaran bagian Belum mengontruksi pemahaman melalui
pertanyaan pemantik materi pembelajaran artikel etno.
tentang teks diskusi dihubungkan
kebudayaan kita yaitu selalu berdiskusi atau
musyawarah dalam mengambil keputusan.
Membiasakan peserta didik berdoa sebelum Peserta didik tidak selalu terlibat dalam
memulai pembelajaran sebagai nilai budaya pemahaman budaya dalam kegiatan inti
sekitar yang religius. sampai penutup.
Kegiatan belajar secara berkelompok sebagai Peserta didik tidak terlibat dalam refleksi
pembelajaran nilai budaya gotong royong . nilai-nilai dan pemahaman mereka dengan
menghubungkannya dalam sebuah projek.
Pada proses pembelajaran, pembelajaran Peserta didik bekerja dalam kelompok untuk
dikaitkan dengan kontekstual, yakni membahas konsep pelajaran tapi tidak dalam
memberikan contoh teks diskusi yang perspektif budaya.
tentang kasus-kasus yang sedang populer
saat ini.

Anda mungkin juga menyukai