Anda di halaman 1dari 10

TUGAS

DISKUSI RANGKAIAN LISTRIK 1


Disusun untuk memenuhi tugas
Mata Kuliah: Rangkaian Listrik 1
Dosen Pengampu: Dr. Faried wadjdi, M.Pd, MM.

Disusun oleh :

Ilhamda Gymnastiar (1501620036)

Fadli Aldiansyah (1501620055)

Joshua Aritonang (1501620058)

Safsha Marlianis (1501620069)

PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK ELEKTRO


UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
2020
Tugas

No 1

2
3
4
No 2

Jawaban:

Langkah pertama adalah mengubah bentuk rangkaiannya dari bentuk Delta (∆) ke
bentuk Wye (Y) seperti gambar berikut:

( R AB∗R AC ) ( 150∗50 ) 7500


RA = = = =25
R AB + R AC + R BC 150+50+100 300

( R AB∗RBC ) ( 150∗100 ) 15000


RB= = = =50
R AB + R AC + RBC 150+50+100 300

( R AC∗R BC ) ( 50∗100 ) 5000


RC = = = =16,66
R AB + R AC + R BC 150+50+100 300

maka ditemukan

5
RA=25, RB=50, RC=16,66, R4=100 dan R5=250

Kemudian mencari R TOTAL= R PARALEL + R SERI

( RB+ R 4 )( RC + R 5 )
R PARALEL=
( RB+ R 4 )+ ( RC + R 5 )

( 50+100 )( 16,66+250 )
¿
(50+ 100 ) + ( 16,66+250 )

( 150 ) ( 266,66 ) 39,99


¿ = =95,99
(150 )+ ( 266,66 ) 416,66

R TOTAL= R PARALEL + R SERI

R TOTAL= 95,99 + 25

R TOTAL= 120,99

Mencari I

V 24
I= = =0,198 A
R 120,99

No 3 Tugas Thevenin dan Norton

Perhatikan gambar ini

6
1. Tentukan besar arus tegangan Thevenin dan besar arus yang mengalir
pada R1

Jawaban:

( R 1∗R2 ) ( 6 Ω∗4 Ω )
RTh = =
R1 + R 2 6 Ω+4 Ω

24
¿ =2,4 Ω
10

( R 1∗E1 ) ( 6 Ω∗8 V )
ETh = =
R 1+ R 2 6 Ω+ 4 Ω

48
¿ =4,8V
10

7
No 4

1. Tentukan besar arus yang mengalir pada RL dengan menggunakan


theorema Thevenin, jika nilai RL=10 ohm

Jawaban:
Langkah pertama adalah kita ubah bentuk rangkaiannya menjadi seperti
berikut:

Setelah bentuk rangkainnya telah di ubah, kemudian kita short kedua sumber
tegangannya seperti berikut:

Kemudian kita mencari RTh:

RTh =R4 + R 1||R 2|| R 3

¿ 1,4 k Ω+ 0,8 k Ω||4 k Ω||6 k Ω¿ 1,4 k Ω+ 0,8 k Ω∨¿ 2,4 kΩ

8
¿ 1,4 k Ω+ 0,6 k Ω

¿2k Ω

Setelah mendapatkan RTh kemudian kita me-shortkan sumber tegangan pada E2 lalu
mencari E ' Th seperti berikut:

V 4 =I 4∗R 4= ( 0 ) R 4=0 V

E ' Th =V 3

R ' T =R2||R3=4 k Ω||6 k Ω=2,4 k Ω

( R ' T ∗E 1) ( 2,4 kΩ∗6 V )


V 3= =
R 'T + R 1 2,4 kΩ+0,8 kΩ

14,4 V
¿ =4,5 V
3,2

E ' Th =V 3 = 4,5V

Setelah mendapatkan E ' Th kemudian kita me-shortkan sumber tegangan pada E1


lalu mencari EnTh seperti berikut:

V 4 =I 4∗R 4= ( 0 ) R 4=0 V

9
RT =R1||R3=0,8 k Ω||6 k Ω=0,706 k Ω
n

n
RTh =V 3

( R nT∗E 2 ) ( 0,706 kΩ∗10V )


V 3= =
n
R + R2
T
0,706 kΩ+4 kΩ

7,06V
¿ =1,5 V
4,706

EnTh =V 3 = 1,5V

10

Anda mungkin juga menyukai