Anda di halaman 1dari 2

Nama : Avonita Elfira Giovanie

NIM : 2150200047
Tugas 2 Simulasi Komputer

1. Buatlah flowchart sederhana untuk proses produksi dari studi kasus berikut ini :
Sebuah anak Perusahaan Komatsu Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam
bidang industri berat. Pada awalnya Part-part datang dari supplier. Part tersebut kemudian di
unpacking (bongkar muat) yang nantinya akan mengalami pemisahan bahan baku. Bahan baku
dibedakan menjadi bahan baku utama dan bahan pendukung. Bahan baku utama mengalami proses
peng-ovenan dan pengecatan. Kemudian selanjutnya menuju proses Assembly. Sedangkan untuk
bahan pendukung mengalami proses pencelupan. Setelah mengalami proses pencelupan akan
dilakukan pengecekan untuk menentukan apakah bahan pendukung ini bisa memasuki proses
selanjutnya (Assembly) apa tidak. Apabila prosentase kelayakan 90 % maka bahan akan memasuki
proses selanjutnya. Sedangkan bahan pendukung yang tidak layak kan mengalami pencelupan ulang.
Setelah Assembly produk akan mengalami proses pengepakan (packing). Part yang sudah diproses
disimpan di gudang.
Jawab :
Mulai

Part dari
supplier
datang

Proses
unpacking
(congkar muat)

Apakah bahan baku Bahan


utama atau bahan pendukung
pendukung?

Proses
pencelupan
Bahan
utama

Proses
pengecekan
Proses
pengovenan

Apakah layak ke
Proses proses
pengecatan assembly ?
Proses kelayakan
90%

Proses
assembly

Proses
assembly

Anda mungkin juga menyukai