Anda di halaman 1dari 2

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

KELOMPOK KERJA APOTIK HIDUP


SD NEGERI 011 BONTANG SELATAN
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

A. Waktu Pelaksanaan

Waktu kegiatan : Juli 2019 s/d Juni 2020


Tempat Kegiatan : SD Negeri 011 Bontang Selatan

B. Hasil yang ingin dicapai


Tumbuhnya kesadaran siswa dalam hal pemanfaatan tanaman untuk obat-obatan serta
pemanfaatan tanaman sebagai bahan untuk din olah sebagai menu makanan yang sehat..

C. Manfaat kegiatan
Manfaat dari kegiatan ini antara lain :
• Agar warga sekolah mengetahui jenis-jenis tanaman obat keluarga atau apotik hidup
• Agar warga sekolah mengetahui manfaat tanaman obat keluarga atau apotik hidup
• Agar warga sekolah mengetahui cara pengolahan atau pemanfaatan tanaman obat
keluarga atau apotik hidup

D. Prosedur Pelaksanaan
Adapun kegiatan yang dilakukan pada kelompok kerja hidroponik SDN 011 BS
adalah sebagai berikut :

1. Menyediakan tempat untuk pembibitan dan perawatan


2. Menyediakan media tanaman (pupuk) serta alat pengairan
3. Mencabuti tanaman yang menganggu dan daun yang kering.
4. Mengganti tanaman yang layu atau mati
5. Pemupukan tanaman dilakukan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.

Koordinator : Lenna Silalahi


Anggota : Anuria Widiastuti (Anggota Guru)
Maria Memey (Anggota Siswa)
Dayana (Anggota Siswa)
Alliya Saridevi (Anggota Siswa)
Fadhillah (Anggota Siswa)
Arvid Husein Bajri (Anggota Siswa)
Andi Muhammad Zaki (Anggota Siswa)
E. Jadwal Pelaksanaan.

WAKTU KETERANGAN
NO NAMA KEGIATAN
PELAKSANAAN
Penyiraman Setiap hari Penyiraman
1
Pemupukan 3 bulan sekali pemupukan
2
Penyiangan Kondisional Penyiangan
3
Penyulaman Kondisional pemupukan
4

F. Kendala yang di hadapi


a. Minimnya sarana dan prasarana yang di miliki untuk mendukung kegiatan.
b. Masih kurangnya ketrampilan yang di miliki oleh para siswa
c. Kurangnya air yang sering macet
d. Semangat siswa yang sering telat waktu menyiram

G. Foto kegiatan

Anda mungkin juga menyukai