Anda di halaman 1dari 5

UNIVERSITAS PRIMA NUSANTARA BUKITTINGGI

FAKULTAS KEBIDANAN PRODI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN


Jalan Kusuma Bhakti No 99 Gulai bancah, Bukittinggi Telp. (0752) 6218242
website: http://upnb.ac.id email: univ.pnb@gmail.com

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU BERSALIN


DI PMB FIFI YANTI Z, STR. KEB.BD

Hari/Tanggal : Minggu / 05 Februari 2023


Tempat Pengkajian : PMB Fifi Yanti Z, STr. Keb, Bd
Pukul : 09.15 wib
Nama Pengkaji : Azia Nofa
A. PEMANTAUAN KALA I PERSALINAN
1. SUBJEKTIF
a. Biodata
Nama ibu : Ny. E Nama Suami : Tn.S
Umur : 25 tahun Umur : 33 tahun
Agama Islam Agama : Islam
Suku/Bangsa : Minang/Indonesia Suku/Bangsa : Minang/Indonesia
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Sungai Pua
b. Keluhan Utama     : Ibu mengatakan keluar air-air yang banyak dari jalan
lahir sejak 6 jam yang lalu.
c. Riwayat kehamilan dan persalinan
1) HPHT : 08 - 05 – 2022
2) Tafsiran Persalinan : 15 – 02 – 2023
3) Komplikasi : tidak ada
d. Makan Terakhir
1) Jenis : Nasi+Ayam+Tahu dan tempe+Sayur Bayam
2) Porsi : 1 piring penuh
3) Pukul : 07.00
e. Minum terakhir
1) Jenis : Air putih
2) Porsi : 2 Gelas
3) Pukul :07.00
f. Pola Eliminasi : BAK : 6-7 kali/Hari
Warna   : Putih Jernih
BAK terakhir jam : 07.15 Wib
BAB : 1 kali/Hari
Warna : Hitam Kecoklatan
BAB terakhir jam : 06.00 Wib
g. Pola Istirahat :
1) Tidur Siang : 2 jam/hari
2) Tidur Malam : 5-6 jam/hari
2. OBJEKTIF
a. Pemeriksaan Umum
1) Keadaan Umum : Baik
2) Kesadaran                   : Composmentis
3) Keadaan Emosional : Baik
4) Berat badan sebelum hamil : 48 kg
Berat badan setelah hamil : 59 kg
Tinggi Badan : 151 cm
5) Tanda – tanda Vital
Tekanan Darah : 120/80    mmHg
Nadi : 80× per menit
Pernapasan : 19 × per menit
Suhu : 36,7  ° C
b. Pemeriksaan Fisik
1) Mata : Pandangan Kedua Bola Mata Tidak Kabur,
Konjungtiva Tidak Pucat dan Sklera Tidak Kuning.
2) Payudara : Payudara Simetris Kiri dan kanan, Areola
Hiperpigmentasi, Puting susu menonjol, ada Kolostrom, dan tidak ada
benjolan atau tumor
3) Ekstremitas Bawah : Tungkai kaki simetris kiri dan kanan, Refleks
positif (+), dan Tidak ada Edema
c. Pemeriksaan Khusus
1) Obstetri
a) Abdomen
Inspeksi : (√ ) Membesar dengan arah memanjang
( - ) Luka bekas operasi         
Palpasi :
Leopold 1 : TFU pertengahan pusat dengan Px dan bagian fundus ibu
teraba agak bulat, lembek, tidak melenting. ( bokong janin)
Leopold 2 : Bagian kiri perut ibu teraba tonjolan-tonjolan kecil
( ekstermitas Janin), Bagian kanan perut ibu teraba keras, panjang,
memapan (punggung janin)
Leopold 3 : Bagian terbawah perut ibu terababulat, keras, tidak
dapata digoyangkan (kepala janin )
Leopold 4 : Kepala sudah masuk PAP divergen
TFU : 34 cm
Taksiran Berat Janin  : 3410 gram
Auskultasi   (DJJ) : 142 ×/menit         
Irama : Teratur
His / Kontraksi          : -
b) Gynekologi
Pengeluaran vagina : air jernih yang banyak
Varises : Tidak ada
Dinding vagina : Normal
Portio : tebal
Effassement :-
Pembukaan : 1 cm
Ketuban : jernih
Bagian terkemuka/menumbung : Tidak ada
c) Pemeriksaan Penunjang
Hemoglobin : 11 gr%
Protein Urine    : Non Reaktif
Glukosa Urine : Non Reaktif
3. ASSASSEMENT
a. Diagnose :
Ibu inpartu kala 1 fase laten dengan ketuban pecah dini
b. Masalah
Ketuban sudah pecah
c. Kebutuhan :
1) Informasi hasil pemeriksaan
2) Inform concent rujukan
3) Persiapan rujukan
4) Rujukan
a. Diagnose Masalah Potensial : fetal distress, asfiksia
b. Tindakan segera/kolaborasi/rujukan : rujuk
3. PELAKSANAAN
a. Menginformasikan hasil pemeriksaan kepada ibu dan suami bahwa
keadaan ibu baik memberitahu bahwa ketuban ibu sudah pecah dan
sudah dilakukan pemantauan selama 6 jam namun belum ada kemajuan
pembukaan dan belum ada kontraksi sehingga kita harus melakukan
rujukan.
R/ ibu mengerti dan mengatakan merasa cemas dan takut
b. Meminta tanda tangan surat persetujuan untuk melakukan rujukan
kepada suami
R/ surat rujukan sudah ditandatangani suami
c. Melakukan persiapan rujukan dengan memasang infus RL 28 tts/menit
R/ persiapan rujukan telah selesai dilakukan
d. Melakukan rujukan ke klinik rujukan sesuai persetujuan pasien dan
keluarga
R/ibu sudah dilakukan rujukan
Ladang Laweh, 05 Februari 2023
Mahasiswa,

Azia Nofa
221004615901119
Mengetahui,
Pembimbing Akademik Pembimbing Klinik
UPN Bukittinggi PMB Fifi Yanti Z, STr. Keb.Bd

Suci Rahmadheny,S.St.Bd. M.Keb Fifi Yanti Z, STr. Keb. Bd.

Anda mungkin juga menyukai