Anda di halaman 1dari 5

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN


SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN
POLITEKNIK KESEHATAN PALEMBANG
JalanJenderalSudirman KM 3,5Nomor 1365 Samping Masjid Ash-shoffa
Komplek RSMoh. Hoesin Palembang 30126 Telepon./ Faksimil : (0711) 360952
Website :www.poltekkespalembang.acid Email : poltekkes_palebang @yahoo.com

ASUHAN KEBIDANAN FISIOLOGI HOLISTIK NIFAS DAN MENYUSUI


PADA NY.“I” USIA 21 TAHUN P2A0 POSTPARTUM 6 HARI DI PMB
HUSNIYATI SST KOTA PALEMBANG

Tempat Pengkajian : PMB HUSNIYATI SST


Waktu Pengkajian : Minggu, 04 Desember 2022/ 09.30 WIB

A. Pengkajian
1) Data Subjektif
a. Biodata
Nama : Ny. I Nama Suami : Tn. G
Usia : 21 tahun Usia : 21 tahun
Pendidikan : SD Pendidikan : SD
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat Jl. Sabar Jaya Lr Pelawan Rt 004 Rw 001

b. Keluhan
Ibu mengatakan melahirkan bayinya 1 minggu yang lalu, ASI nya keluar
lancar dan tidak ada keluhan.

c. Data Kebidanan
1) Riwayat Menstruasi
Menarche : 12 Tahun Warna : Merah Segar
Siklus : 28 Hari Jumlah : 2-3 x/ganti pembalut
Teratur/tidak : Ya teratur Disminorea : Tidak
Lamanya : 5-6 hari
2) Riwayat Pernikahan
Pernikahan :1
Usia waktu menikah : 18 tahun
Lamanya : 4 tahun

3) Riwayat Kehamilan Persalinan dan Nifas yang Lalu


Ana Tahun Usia Jenis Tempat Penolon Penyulit Anak JK/BB/PB Nifas
k ke Lahir kehamilan Persalina Bersalin g
n
1. 2020 Aterm Spontan PMB Bidan - Pr/3000gr/48cm Baik
2. 2022 Aterm Spontan PMB Bidan - Lk/3800gr/51cm Baik
4) Riwayat Persalinan Sekarang
a) Keadaan Ibu
Tempat Persalinan : RS Muhammadiyah Palembang
Jenis Persalinan : Spontan
Komplikasi : Tidak ada
Proses Penilaian :
Kala Lama Pengeluaran Kejadian Tindakan Ket.
Persalinan (Jam) Pervaginam (cc) / Indikasi (Oleh)
1 5 jam 10 cc - -
2 15 menit 15 cc - -
3 5 menit 50 cc - -
4 2 jam 20 cc

5) Keadaan Bayi
Tanggal Lahir, Jam : 28 November 2022, 05.50 WIB
Jenis Kelamin : Laki-laki
Keadaan umum : Baik
Antopometri :
BB : 3800gr
PB : 51cm
Rawat gabung/tidak : Rawat Gabung
6) Riwayat KB
Pernah mendengar tentang KB : Pernah
Pernah menjadi akseptor KB : Pernah
Jenis kontrasepsi yang digunakan : Kb Suntik 3 bulan
Lamanya menjadi akseptor : 2 tahun
Alasan berhenti menjadi akseptor : Ingin punya anak
Masalah/keluhan :-

d. Data Kesehatan
1) Riwayat Kesehatan
Ibu dan keluarga tidak pernah menderitadan tidak memiliki
riwayat penyakit sistemik,penyakit menurun ataupun penyakit
menular seperti jantung, ASMA, TBC, ginjal, Diabetes Militus,
Malaria dan HIV/AIDS.
2) Riwayat operasi yang pernah dijalani : tidak ada
3) Riwayat kehamilan dan persalinan kembar : tidak ada

e. Kebutuhan Fisik
a. Nutrisi
a) Pola makan : 3x/hari
Pagi : Setengah piring nasi / roti, nasi uduk, bubur ayam
Sore : Sepiring nasi, setengah mangkuk sayur
(bayam/sop/katuk/kangkung/sawi)
Malam : Sepiring nasi, lauk, setangah mangkuk sanyur
( bayam/kangkung/sop/dll)
b) Pola minum
a) Air putih : 7-8 gelas/ hari
b) Susu :-
c) Pola Eliminasi
a) BAK
Frekuensi : 5-6x/hari
Warna : Jernih
Keluhan : Tidak ada
b) BAB
Frekuensi : 1x/hari
Konsistensi : Lembek
Keluhan : Tidak ada
d) Pola Istirahat dan Tidur
a) Malam : ± 7 jam
b) Siang : ± 1 jam
e) Personal Hygiene
a) Mandi : 2 x/hari
b) Gosok gigi : 2 x/hari
c) Ganti pakaian dalam : 3 x/hari

2) Data Obyektif
a. Keadaan Umum
Kadaan Umum : Baik
Kesadaran : Composmentis
Tekanan darah : 120/70 mmHg
Temperatur : 36,7 C
Nadi : 78 x/m
Pernafasan : 22 x/m
Tinggi Badan : 155 cm
BB sekarang : 55 kg

b. Pemeriksaan Fisik
1) Kepala : Rambut hitam, tidak mudah rontok, tidak
ada ketombe, Muka tidak ada odema dan cloasma, Sklera mata
putih, konjungtiva tidak pucat. Hidung bersih, tidak ada
pengeluaran sekret abnormal, ataupun sinusitis. Mulut bersih, lidah
tidak kotor, gusi sehat, tidak ada caries gigi. Telinga bersih, tidak
ada pengeluaran serumen.
2) Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid,
kelenjar getah bening, dan vena jugularis eksterna
3) Dada (payudara) : Bentuk simetris, aerola hitam, putting susu
menonjol, ASI sudah keluar (kolostrum), tidak ada massa/
benjolan, tidak ada pembengkakan.
4) Abdomen
Inspeksi : Bentuk bulat, tidak ada bekas luka, tidak
ada striae gravidarum.
Palpasi :
TFU : Pertengahan pusat Symphisis
Kontraksi : Baik
Konsisten : Keras
Diastasi rekti : (-)
Kandung kemih : kosong
Auskultasi : Perut tidak kembung
5) Genetalia Eksterna
Vulva : bersih tidak ada odem, lochea sanguinolenta
Perineum : tampak ada luka jahitan laserasi utuh dan kering,
jahitan sudah rapat, tidak ada tanda-tanda infeksi.
6) Anus : Tidak ada (hemoroid)
7) Ekstrimitas (Atas dan Bawah)
a) Atas : tidak ada odema, tidak ada varices, warna
kuku putih bersih, pergerakan normal.
b) Bawah : tidakada odema, tidak ada varices, warna
kuku putih bersih, pergeakan normal, reflek patella (+/+),
tanda hodman (-) negative.

c. Pemeriksaan penunjang : Tidak dilakukan

B. Analisa
Diagnosis : P2A0 postpartum 6 hari

C. Penatalaksanaan
1. Menginformasikan kepada ibu hasil pemeriksaan bahwa keadaan ibu
baik
(Ibu mengerti dan senang).
2. Memberitahu bahwa keadaan ibu sehat, kontraksi uterus baik (involusi
uterus baik, pengeluaran darah normal, dan TFU pertengahan pusat-
simfisis, tidak ada tanda-tanda infeksi
(Ibu mengerti dan senang).
3. Mengingatkan ibu untuk tetap memberikan ASI setiap 2-3 jam atau saat
bayi merasa lapar dan 6 bulan tanpa MP-ASI
(ibu mengerti dan mau melakukannya)
4. Untuk memenuhi kebutuhan nutrisi dengan gizi seimbang yakni
makanan yang mengandung Karbohidrat seperti nasi, roti. Protein
seperti telur, ikan, tahu, tempe. Lemak seperti daging. Vitamin dan
mineral seperti sayurdan buah.
(ibu mengerti dan mau melakukannya)
5. Mengingatkan kembali kepada ibu untuk istirahat yang cukup untuk
menjaga kesehatan ibu dan menghindari stress akibat kelelahan
(Ibu mengerti penjelasan bidan).
6. Mengingatkan kembali pada ibu tentang tanda-tanda bahaya masa nifas
yaitu:
a) Sakit kepala hebat
b) Nyeri perut hebat
c) Pandangan mata kabur atau berkunang-kunang
d) Ada keluar darah dari jalan lahir
e) Rasa nyeri, merah, bengkak pada tungkai
f) Payudara bengkak, bernanah, merah, disertai demam
g) Cairan yang keluar dari alat kemaluan berbau busuk dan
segeralah periksa jika ibu mengalami tanda bahaya tersebut.
(Ibu dapat mengulangi tanda-tanda bahaya masa nifas)
7. Memberitahu ibu untuk melakukann kunjungan ulang pada masa nifas
hari ke 42 atau pada saat sudah datang menstruasi atau jika ibu ada
keluham.
(Ibu mengerti dan akan melakukan kunjungan ulang)

Pembimbing Institusi Pembimbing Lapangan Mahasiswa

Elita Vasra, SST, M.Keb Husniyati, SST Kiki Ayu Safitri


NIP.197305191993012001 NIM. PO7124422005

Anda mungkin juga menyukai