Anda di halaman 1dari 12

16/07/2023

Deteksi Dini Depresi


(pada nakes)
dr. Tutik Nurkasiani, Sp. Kj

Kisi – Kisi Materi

SEHAT MENTAL DEPRESI SCREENING

1
16/07/2023

CIRI ORANG SEHAT


Menyadari sepenuhnya kemampuan dirinya.

Mampu menghadapi stres kehidupan yang wajar.

Mampu bekerja produktif dan memenuhi kebutuhan


hidupnya.

Dapat berperan serta dalam lingkungannya.

Menerima baik dgn apa yg ada pada dirinya.

Merasa nyaman bersama dengan orang lain.

GANGGUAN JIWA
Suatu perubahan pada fungsi jiwa yang
menyebabkan adanya gangguan pada fungsi jiwa,
yang menimbulkan penderitaan pada individu dan
atau hambatan dalam melaksanakan peran sosial

MENGENAL GANGGUAN MENTAL


Berbagai masalah dengan gejala yang berbeda.
Namun, secara umum dicirikan oleh beberapa
kombinasi dari pikiran, emosi, perilaku, dan
hubungan yang tidak normal dengan orang lain

2
16/07/2023

LATAR BELAKANG

Penyebab utama tindakan bunuh diri dan urutan ke-6 penyebab kematian utama

1 dari 4 orang akan mengalami episode depresi di kehidupannya

Ditandai dengan hilangnya energi dan minat, perasaan bersalah, kesulitan


berkonsentrasi, hilangnya nafsu makan, muncul pikiran tentang kematian atau
bunuh diri

GEJALA UTAMA

HIPOPRODU
HIPOAKTIF HIPOTIMIK
KTIF

• WASPADA POPULASI KHUSUS !!!

3
16/07/2023

BURN OUT
kelelahan fisik, mental dan
emosional yang terjadi karena
stres yang diderita dalam jangka
waktu yang relatif lama, di dalam
situasi yang berkaitan dengan
keterlibatan emosional yang tinggi.

Penyebab
BURN OUT
1. Kelebihan beban kerja
(work overload)
2. Kurangnya kontrol kerja (lack of work
control)
3. Sistem imbalan yang tidak memadai
(rewarded for work)
4. Perasaan diperlakukan tidak adil
(treated unfairly)
5. Konflik nilai (value conflict)
6. Komunitas yang terpecah
(breakdown of the community)

4
16/07/2023

MENGATASI BURN OUT


1. Makanan seimbang (karbohidrat, protein,
sayur, buah-buahan yang mengandung vitamin
dan mineral), jika diperlukan tambahan vitamin;
Minum yang cukup, orang dewasa minimal 2
liter per hari;
2. Olah raga minimal 30 menit sehari;
3. Berjemur di pagi hari seminggu dua kali;
4. Tidak merokok dan tidak minum alkohol.

Emosi positif: gembira, senang dengan cara melakukan


kegiatan dan hobby yang disukai, baik sendiri maupun
bersama keluarga atau teman;

Pikiran positif: menjauhkan dari informasi hoax, mengenang


semua pengalaman yang menyenangkan, bicara pada diri
sendiri tentang hal yang positif (positive self-talk ), responsif
(mencari solusi) terhadap kejadian, dan selalu yakin bahwa
pandemi akan segera teratasi;

Hubungan sosial yang positif : memberi pujian, memberi


harapan antar sesama, saling mengingatkan cara-cara
positif, meningkatkan ikatan emosi dalam keluarga dan
kelompok, menghindari diskusi yang negatif, dan saling
Peningkatan Kesehatan memberi kabar dengan rekan kerja, teman atau seprofesi;

Jiwa dan Psikososial Secara rutin tetap beribadah di rumah atau secara daring

5
16/07/2023

Kegiatan keluarga yang konstruktif semakin menguatkan ikatan


emosional dan keluarga semakin harmonis.
Keluarga dapat merencanakan kegiatan 5B:

Belajar Beribadah Bermain Berbincang- Berkreasi

bincang bersama

Skrining gangguan kesehatan mental

Sesuai dengan yang disarankan oleh Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa
Indonesia (PDSKJI), skrining untuk kesehatan mental dapat menggunakan beberapa
instrumen sebagai berikut :
Self Reporting Questionnaire-20 (SRQ-20)
Kuesioner Kesehatan Pasien-9 (Patient Health Questionnaire-9)
Generalized Anxiety Disorder – 7 (GAD-7)

6
16/07/2023

Self Reporting
Questionnaire-20
(SRQ-20)

• Laporan pribadi
• Interpretasi : Jika terdapat 5
atau lebih gejala harap
segera dilakukan
pemeriksaan profesional

Kuesioner Kesehatan Pasien-9


(Patient Health Questionnaire-9)

• Laporan pribadi
• Interpretasi :
Depresi minimal (skor 0- 4)
Depresi ringan (skor 5-9)
Depresi sedang (skor 10-14)
Depresi sedang-berat (skor 15-19)
Depresi berat (skor 20-27).

7
16/07/2023

Generalized Anxiety
Disorder – 7
(GAD-7)

Laporan pribadi
Interpretasi :
Kecemasan minimal (0-4)
Kecemasan ringan (5-9)
Kecemasan sedang (10-14)
Kecemasan berat (>15)

Perhatian

• Instrumen di atas tidak digunakan sebagai penentuan


diagnosis namun lebih digunakan untuk skrinig

Diagnosis gangguan jiwa tetap harus dilakukan dengan


wawancara psikiatrik dan status mental

8
16/07/2023

Instrumen SRQ 20
Self Rating Questionaire -20

Self Reporting Questionnaire (SRQ)


Dikembangkan oleh WHO untuk penyaringan gangguan psikiatri dan
keperluan penelitian yang telah dilakukan diberbagai negara.

Validitas yang cukup baik dalam hal sensitivitas dan spesifitasnya.

Murah, mudah dan efektif

20 butir pertanyaan apabila minimal menjawab 6 jawaban “ya”, maka


responden dinilai memiliki gangguan mental emosional

9
16/07/2023

BDI
Beck Depression Inventory

10
16/07/2023

CARA PENGGUNAAN

Terdiri dari 21 kelompok item → 21 kategori sikap dan gejala depresi


Setiap gejala dirating dalam skala intensitas 4 poin → dijumlahkan →
skala nilai 0-63, nilai yang lebih tinggi mewakili depresi yang lebih
berat
0-9 mengindikasikan tidak ada depresi
Depresi ringan → 10-18 → gejalanya tidak terlalu banyak, masih mampu
menghadapi kesulitan dan beraktivitas
Depresi sedang → 19-29 → terlihat menghadapi kesulitan nyata untuk
meneruskan kegiatan sosial, pekerjaan dan urusan rumah tangga
Depresi berat → 30-63 → gangguan sangat jelas, dapat diikuti oleh
adanya waham dan halusinasi

11
16/07/2023

Thanks!
Do you have any questions?

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, and includes


icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik

Please keep this slide for attribution

12

Anda mungkin juga menyukai