Anda di halaman 1dari 41

SMK NEGERI 1 LIMBOTO No.

Dok : M-FM-KUR-
07/L1
PROGRAM KERJA GURU Tanggal : 07 SEPT 2011
Revisi : 00
(PKG) Halaman :

PROGRAM KERJA GURU

TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013

NAMA : LENY, S.Pd

NIP : 19760421 200701 2026


MATA PELAJARAN : PRODUKTIF AKUNTANSI

PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO


DINAS PENDIDIKAN NASIONAL
SMK NEGERI 1 LIMBOTO
Jl. Abdul Rahman Moito No. 58 Kel. Dutulanaa, Kec. Limboto (96213)
Telp.: (0435) 881174-881175
PENETAPAN PROGRAM SEMESTER

MATA NDIKLAT KOMPETENSI : PRODUKTIF AKUNTANSI


TAHUN PEMBELAJARAN` : 2012 /2013
KOMPETENSI KEAHLIAN : MENGELOLA AKTIVA TETAP
KELAS / SEMESTER : XI / GANJIL

A. Perhitungan alokasi
B. Time Distribution
NO KODE Basic competency Time
KOMPETENSI
1. JS-010A;AK-DG- Mengelola Kartu Aktiva Tetap 36 hours
013;AK-MN-015A 1. Menyiapkan 3 hours
pengelolaan kartu aktiva
tetap 6 hours
2. Mengidentifikasi data
mutasi aktiva tetap 9 hours
3. Mengidentifikasi
penyusutan dan
penyusutan aktiva tetap 9 hours
4. Membukukan mutasi
aktiva tetap 9 hours
5. Membukukan
penyusutan dan
akumulasi penyusutan
aktiva tetap

SUM 36 Hours
ANALISA KKM

Mata Pelajaran : Produktif


Kelas / Semester : XI / III
Tahun Pelajaran : 2012 / 2013

STANDAR KOMP./SUB KOMPLEK DAYA


NO INTAKE KKM KET
KOMPETENSI SITAS DUKUNG
1. Mengelola Kartu Aktiva
Tetap
1.1 Mempersiapkan
pengelolaan kartu aktiva 2 2 3 77.78
tetap
1.2 Mengidentifikasi data
3 2 2 77.78
mutasi aktiva tetap
1.3 Mengidentifikasi penyus
utan dan akumulasi 2 3 2 77.78
penyusutan aktiva tetap
1.4 Membukukan mutasi aktiva
2 3 1 66.67
tetap kekartu aktiva tetap
1.5 Membukukan penyusutan
dan akumulasi penyusutan 3 2 2 77.78
aktiva tetap
KKM MD = 76.19

Ket:

Kompleksitas Daya Dukung Intake

Tinggi : 1 Tinggi : 3 Tinggi : 3


Sedang : 2 Sedang : 2 Sedang : 2
Rendah : 3 Rendah : 1 Rendah : 1

Mengetahui Limboto, Juli 2012


Kepala Sekolah
SMK Negeri I Limboto Guru Pengajar

Drs. Marwan U. Dalu, M.Pd (Plt) LENY, S.Pd


Nip. 19660319 199403 1 006 NIP : 19760421 200701 2026
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP 1)
Mata Pelajaran : Prroduktif Akuntansi
Kelas / Semester : XI / Tiga
Pertemuan : 1,2, 3
Alokasi Waktu : 1 x 2 @ 45 Menit
Standar Kompetensi : Mengelola Kartu Aktiva Tetap
Kompetensi Dasar : Menyiapkan pengelolaan kartu aktiva tetap
Indikator : 1 Menyediakan peralatan yang dibutuhkan untuk
pengelolaan kartu Aktiva tetap
2 Menyediakan data transaksi Aktiva Tetap

I. Tujuan pembelajaran
Setelah pembelajaran ini peserta didik :
Dapat Menyiapkan peralatan yang dibutuhkan untuk pengelolaan aktiva tetap
Dapat menjelaskan prosedur pengelolaan aktiva tetap
Dapat menjelaskan pengertian aktiva tetap
Dapat menyediakan data transaksi aktiva tetap

II. Materi Ajar

Dokumen transaksi yang dibutuhkan dalam aktiva tetap


Pengertian aktiva tetap
Karakteristik Aktiva Tetap
Penggolongan aktiva tetap

III. Metode Pembelajaran

Ceramah bervariasi
Tanya Jawab
Penugasan

Pendekatan : Kontekstual
IV. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 1

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
pengetahuan yang mereka sudah dapatkan pada semester sebelumnya tentang
aktiva

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Guru memberikan penjelasan awal tentang aktiva tetap

Guru meminta siswa menuliskan pengertian aktiva tetap menurut pendapat


masing-masing dengan jujur dan penuh tanggung jawab

Guru meminta siswa untuk membacakan pengertian aktiva tetap tersebut satu
persatu sesuai dengan prosedur

Kemudian guru meminta siswa lain menanggapi pendapat tersebut dengan


saling menghargai

Selanjutnya guru menjelaskan karakteristik aktiva tetap dengan cermat

Tanya jawab tentang materi, siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan

Pertemuan 2

1. Kegiatan Pendahuluan
Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen
siswa

Menanyakan kepada peserta didik beberapa hal tentang materi yang dibahas
pada pertemuan sebelumnya sambil mengukur sejauh mana pemahaman siswa
akan materi yang telah lalu

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Guru memberi penjelasan awal tentang materi yang telah dipelajari pada
pertemuan sebelumnya dan menghubungkan dengan pokok materi yang akan
dipelajari tentang penggolongan aktiva

Guru meminta siswa menyebutkan perbedaan aktiva tetap berwujud dan


aktiva tetap tidak berwujud dengan cermat

Guru memberikan penjelasan tentang manfaat dari aktiva tetap tidak berwujud
bagi perusahaan

Selanjutnya guru memberi tugas kepada siswa untuk mencari contoh aktiva
tetap tidak berwujud diInternet dan tugas itu dikumpul minggu depan

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan

Pertemuan 3

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Menanyakan kepada peserta didik beberapa hal tentang materi yang dibahas
pada pertemuan sebelumnya sambil mengukur sejauh mana pemahaman siswa
akan materi yang telah lalu

Menyampaikan tujuan pembelajaran


2. Kegiatan Inti

Guru membagikan soal-soal ulangan kepada siswa, kemudian siswa


mengerjakan soal-soal ulangan harian tersebut
Setelah guru dan siswa mengetahui hasil ulangan harian, dilaksanakan
program rimedial (perbaikan) dan pengayaan.
Rimedial :
Untuk siswa-siswa yang belum memenuhi daya serap belajar. (nilai < 76)
mengerjakan ulang soal-soal ulangan atau mengerjakan soal-soal yang
diberikan oleh guru.
Pengayaan :
Untuk siswa-siswa yang sudah memenuhi daya serap belajar (nilai > 76)
belajar untuk materi berikutnya.

3.Kegiatan Penutup

Guru memberi pekerjaan rumah berupa tugas fortofolio


Kerjakan tugas dibawah ini dengan baik. Bersemangatlah dalam
mengerjakannya sehingga tugas ini dapat diselesaikan!
Carilah contoh-contoh aktiva tetap tidak berwujud dimajalah, koran, maupun
internet! Dan berikan penjelasnnya
Kumpulkan hasilnya pada gurumu untuk dinilai
Siswa yang sudah berhasil mendapat nilai bagus diberi ucapan selamat dan
siswa yang belum berhasil diberi motivasi dilanjutkan dengan salam penutup

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar

Alat / bahan : Data-data transaksi, blanco-blanco yang dubutuhkan ,kalkulator,dll


Sumber belajar : - Buku-buku Akuntansi sebagai referensi
Modul Kartu Aktiva Tetap
VI. Penilaian

A. Penilaian Performance (kinerja)


Keaktifan siswa selama proses belajar mengajar dikelas (siswa lebih banyak diam
memperhatikan, diam tapi terlihat tidak memahami, ataukah siswa lebih aktif bertanya dan
menjawab pertanyaan guru selama kegiatan belajar mengajar)
B. Pengamatan proses
1. Unjuk kerja

Karakter yang diamati


No
Nama Siswa
. Mandir Percaya Tanggung
Kreatif rajin
i diri jawab

1
2
3
4
5

2. Penilaian hasil kerja terlampir


 Nilai hasil tes lisan, kerja mandiri, dan kerja kelompok
 Nilai dari hasil latihan dalam aspek kognitif, aspek afektif, dan psikomotorik
dalam ulangan harian
 Nilai dari kegiatan dalam fortofolio, dan proyek yang telah dilakukan siswa
 Nilai dari soal-soal latihan yang dibuat sendiri oleh guru

Mengetahui Limboto, Juli 2012


Kepala Sekolah
SMK Negeri I Limboto Guru Pengajar

Drs. Marwan U. Dalu, M.Pd (Plt) LENY, S.Pd


Nip. 19660319 199403 1 006 NIP : 19760421 200701 2026
SOAL-SOAL

1. Uraikan definisi dari Aktiva Tetap

2. tuliskan karakteristik aktiva tetap

3. Sebutkan penggolongan aktiva tetap

4. Sebutkan perbedaan antara aktiva tetap berwujud dan aktiva tetap tidak berwujud

5. Jelaskan perbedaan hak paten dan hak cipta


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP 2)

Mata Pelajaran : Prroduktif Akuntansi


Kelas / Semester : XI / Tiga
Pertemuan : 4 , 5, 6
Alokasi Waktu : 3 @ 45 Menit
Standar Kompetensi : Mengelola Kartu Aktiva Tetap
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi Data Mutasi Kartu Aktiva Tetap
Indikator :
1. Saldo Awal Aktiva Tetap Didentifikasi
2. Bukti penambahan Aktiva Tetap didentifikasi
3. Bukti penghentian pemakaian aktiva tetap didentifikasi
4. Bukti penambahan aktiva tetap diverifikasi
5. Bukti penghentian pemakaian aktiva tetap diverifikasi

I. Tujuan pembelajaran
Setelah pembelajaran ini peserta didik :
Dapat mengidentifikasi saldo awal aktiva tetap
Dapat menyebutkan cara perolehan aktiva tetap
Dapat mengidentifikasi bukti penambahan aktiva tetap
Dapat mengidentifikasi Bukti penghentian pemakaian aktiva tetap
Dapat menverifikasi Bukti penambahan aktiva tetap
Dapat menverifikasi Bukti penghentian pemakaian aktiva tetap

II. Materi Ajar

Penentuan harga perolehan aktiva tetap


Pengeluaran dan Pencatatan transaksi perolehan Aktiva Tetap
Penghentian aktiva tetap

III. Metode Pembelajaran

Ceramah bervariasi
Penugasan

Pendekatan : Kontekstual
IV. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 4

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang aktiva

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Disediakan modul belajar dan para siswa membaca sebentar isi modul (10 menit)

Siswa menutup modul, mengeluarkan buku tulisnya dan mengerjakan soal pretest
tentang isi modul secara mandiri (10 menit)

siswa dijelaskan materi tentang penentuan harga perolehan, pengeluaran dalam


penggunaan aktiva tetap,

siswa menutup bukunya dan maju satu persatu untuk melaksanakan tes lisan (20
menit)

Selanjutnya guru memberikan tugas untuk menentukan besarnya harga perolehan


aktiva tetap secara mandiri

Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya

Pertemuan 5

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa
Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang penentuan perolehan aktiva
tetap

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Mengerjakan soal pretest utnuk materi yang akan diajarkan (10 menit)
Membahas materi tentang pencatatan transaksi perolehan aktiva (20 menit)
Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)
siswa memperhatikan penjelasan guru. Berdasarkan kegiatan ini, siswa dinilai
dengan dasar siswa yang bisa menjelaskan
kembali materi dengan baik, berarti telah memperhatikan guru dengan bsungguh-
sungguh
Selanjutnya guru memberikan tugas untuk menentukan besarnya harga perolehan
aktiva tetap secara mandiri
Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya

Pertemuan 6

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang penentuan perolehan aktiva
tetap

Menyampaikan tujuan pembelajaran


2. Kegiatan Inti

Mengerjakan soal pretest utnuk materi yang akan diajarkan (10 menit)
Membahas materi tentang pencatatan transaksi penghentian aktiva karena
pertukaran dan Pencatatan transaksi penghentian Aktiva tetap karena habis masa
penggunaannya (20 menit)
Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)
siswa memperhatikan penjelasan guru. Berdasarkan kegiatan ini, siswa dinilai
dengan dasar siswa yang bisa menjelaskan kembali materi dengan baik, berarti
telah memperhatikan guru dengan sungguh-sungguh
Selanjutnya guru memberikan tugas untuk menentukan besarnya harga perolehan
aktiva tetap secara mandiri
Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya

Pertemuan 7
1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Menanyakan kepada peserta didik beberapa hal tentang materi yang dibahas
pada pertemuan sebelumnya sambil mengukur sejauh mana pemahaman siswa
akan materi yang telah lalu

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Guru membagikan soal-soal ulangan kepada siswa, kemudian siswa


mengerjakan soal-soal ulangan harian tersebut
Setelah guru dan siswa mengetahui hasil ulangan harian, dilaksanakan
program rimedial (perbaikan) dan pengayaan.
Rimedial :
Untuk siswa-siswa yang belum memenuhi daya serap belajar. (nilai < 76)
mengerjakan ulang soal-soal ulangan atau mengerjakan soal-soal yang
diberikan oleh guru.
Pengayaan :
Untuk siswa-siswa yang sudah memenuhi daya serap belajar (nilai > 76)
belajar untuk materi berikutnya.

3.Kegiatan Penutup

Guru memberi pekerjaan rumah berupa tugas studi kasus


Kerjakan tugas dibawah ini dengan baik. Bersemangatlah dalam
mengerjakannya sehingga tugas ini dapat diselesaikan!
Kumpulkan hasilnya pada gurumu untuk dinilai
Siswa yang sudah berhasil mendapat nilai bagus diberi ucapan selamat dan
siswa yang belum berhasil diberi motivasi dilanjutkan dengan salam penutup

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar

- Alat / bahan : Data-data transaksi, blanco-blanco yang dubutuhkan ,kalkulator,dll


- Sumber belajar : Buku-buku Akuntansi sebagai referensi
Modul Kartu Aktiva Tetap

VI. Penilaian

A. Penilaian Performance (kinerja)


Keaktifan siswa selama proses belajar mengajar dikelas (siswa lebih banyak diam
memperhatikan, diam tapi terlihat tidak memahami, ataukah siswa lebih aktif bertanya
dan menjawab pertanyaan guru selama kegiatan belajar mengajar)
B. Pengamatan proses
1. Unjuk kerja

Karakter yang diamati


No
Nama Siswa
. Mandir Percaya Tanggung
Kreatif rajin
i diri jawab

1
2
3
4
5

2. Penilaian hasil kerja


 Nilai hasil tes lisan, kerja mandiri, dan kerja kelompok
 Nilai dari hasil latihan dalam aspek kognitif, aspek afektif, dan psikomotorik
dalam ulangan harian
 Nilai dari kegiatan dalam fortofolio, dan proyek yangtelah dilakukan siswa
 Nilai dari soal-soal latihan yang dibuat sendiri oleh guru

Mengetahui Limboto, Juli 2012


Kepala Sekolah
SMK Negeri I Limboto Guru Pengajar

Drs. Marwan U. Dalu, M.Pd(Plt) LENY, S.Pd


Nip. 19660319 199403 1 006 NIP : 19760421 200701 2026
Latihan soal

1. Bagaimana cara menentukan saldo awal Aktiva tetap Jelaskan

2. Harga pembelian mesin faktur Rp. 100.000.000

PPN 10% Rp. 10.000.000

Biaya angkut Rp. 13.000.000

Biaya Pemasangan Rp. 12.000.000

Biaya percobaan Rp. 3.000.000

JUMLAH Rp. 138.000.000


Berdasarkan data tersebut diatas buatlah jurnal untuk mencatat harga perolehan mesin

3. Tanggal 5 januari 2006 perusahaan membeli sebuah kenderaan Rp.


75.000.000,setoran pertama uang tunai Rp. 15.000.000,sisanya dibayar 5 kali
angsuran,harga tunai kenderaan Rp. 67.500.000. Buatlah jurnal untuk transaksi diatas

4. Jelaskan bagaimana cara pencatatan transaksi pertukaran aktiva non kas dan
sumbagan pihak lain

5. Jelaskan bagaimana pencatatan transaksi penghentian aktiva tetap.


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP 3)

Mata Pelajaran : Prroduktif Akuntansi


Kelas / Semester : XI / Tiga
Pertemuan : 8 , 9, 10
Alokasi Waktu : 3 @ 45 Menit
Standar Kompetensi : Mengelola Kartu Aktiva Tetap
Kompetensi Dasar : Mengidentivikasi penyusutan dan akumulasi penyusutan
aktiva tetap
Indikator : 1. Dokumen penyusutan dan akumulasi penyusutan
aktiva tetap teridentifikasi
2. Biaya penyusutan dan akumulasi penyusutan diverifikasi
dengan benar

I. Tujuan pembelajaran

Setelah pembelajaran ini peserta didik :


Dapat mengenali dokumen penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap
Dapat menjelaskan metode penyusutan aktiva tetap

II. Materi Ajar

Pengertian penyusutan aktiva tetap


Metode penyusutan aktiva tetap

III. Metode Pembelajaran

Ceramah bervariasi
Tanya jawab
Penugasan

Pendekatan : Kontekstual
IV. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 8

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang penghentian aktiva

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Guru memberikan penjelasan awal tentang pengertian penyusutan aktiva tetap dan
faktor-faktor yang menentukan besarnya penyusutan

Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)
siswa memperhatikan penjelasan guru. Berdasarkan kegiatan ini, siswa dinilai
dengan dasar siswa yang bisa menjelaskan kembali materi dengan baik, berarti
telah memperhatikan guru dengan sungguh-sungguh

Selanjutnya guru menguji siswa satu persatu tentang pemahamannya terhadap


bahan ajar

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya

Pertemuan 9

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing


Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang pengertian penyusutan

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Membahas materi tentang metode penyusutan aktiva tetap

Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)

Siswa dijelaskan materi tentang menghitung jumlah biaya penyusutan dan


akumulasi penyusutan.
Selanjutnya guru memberikan tugas untuk menghitung besarnya penyusutan
aktiva tetap secara mandiri
Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi yang sudah dibahas
untuk persiapan ulangan

Pertemuan 10
1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Menanyakan kepada peserta didik beberapa hal tentang materi yang dibahas
pada pertemuan sebelumnya sambil mengukur sejauh mana pemahaman siswa
akan materi yang telah lalu

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

Guru membagikan soal-soal ulangan kepada siswa, kemudian siswa


mengerjakan soal-soal ulangan harian tersebut
Setelah guru dan siswa mengetahui hasil ulangan harian, dilaksanakan
program rimedial (perbaikan) dan pengayaan.
Rimedial :
Untuk siswa-siswa yang belum memenuhi daya serap belajar. (nilai < 76)
mengerjakan ulang soal-soal ulangan atau mengerjakan soal-soal yang
diberikan oleh guru.
Pengayaan :
Untuk siswa-siswa yang sudah memenuhi daya serap belajar (nilai > 76)
belajar untuk materi berikutnya.

3.Kegiatan Penutup

Guru memberi pekerjaan rumah berupa tugas studi kasus


Kerjakan tugas dibawah ini dengan baik. Bersemangatlah dalam
mengerjakannya sehingga tugas ini dapat diselesaikan!
Kumpulkan hasilnya pada gurumu untuk dinilai
Siswa yang sudah berhasil mendapat nilai bagus diberi ucapan selamat dan
siswa yang belum berhasil diberi motivasi dilanjutkan dengan salam penutup

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar

- Alat / bahan : Data-data transaksi, blanco-blanco yang dubutuhkan ,kalkulator,dll


- Sumber belajar : Buku-buku Akuntansi sebagai referensi
Modul Kartu Aktiva Tetap

VI. Penilaian

A. Penilaian Performance (kinerja)


Keaktifan siswa selama proses belajar mengajar dikelas (siswa lebih banyak diam
memperhatikan, diam tapi terlihat tidak memahami, ataukah siswa lebih aktif bertanya
dan menjawab pertanyaan guru selama kegiatan belajar mengajar)
B. Pengamatan proses
1. Unjuk kerja

Karakter yang diamati


No
Nama Siswa
. Percaya Tanggung
Mandiri Kreatif rajin
diri jawab

1
2
3
4
5

2. Penilaian hasil kerja terlampir


 Nilai hasil tes lisan, kerja mandiri, dan kerja kelompok
 Nilai dari hasil latihan dalam aspek kognitif, aspek afektif, dan
psikomotorik dalam ulangan harian
 Nilai dari kegiatan dalam fortofolio, dan proyek yang telah dilakukan
siswa
 Nilai dari soal-soal latihan yang dibuat sendiri oleh guru

Mengetahui Limboto, July 2012


Kepala Sekolah
SMK Negeri I Limboto Guru Pengajar

Drs. Marwan U. Dalu, M.Pd(Plt) LENY, S.Pd


Nip. 19660319 199403 1 006 NIP : 19760421 200701 2026
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP 4)

Mata Pelajaran : Prroduktif Akuntansi


Kelas / Semester : XI / Tiga
Pertemuan : 11 , 12, 13
Alokasi Waktu : 3 @ 45 Menit
Standar Kompetensi : Mengelola Kartu Aktiva Tetap
Kompetensi Dasar : Membukukan mutasi aktiva tetap kekartu aktiva tetap
Indikator : 1. Jumlah penambahan dan penghentian aktiva tetap
untuk setiap transaksi dibukukan sesuai dengan prosedur
yang berlaku
2.Daftar aktiva tetap disajikan sesuai dengan ketentuan SOP

I. Tujuan pembelajaran

Setelah pembelajaran ini peserta didik dapat :


Dapat mengenali dokumen pembelian dan penghentian pemakaian aktiva tetap
Dapat menguraikan prosedur pembelian dan penghentian pemakaian aktiva tetap

II. Materi Ajar


Dokumen pembelian dan penghentian pemakaian aktiva tetap
Prosedur pembelian dan penghentian pemakaian aktiva tetap
Jurnal dan buku besar utnuk mencatat pembelian dan penghentian pemakaian
aktiva tetap
Kartu aktiva tetap

III. Metode Pembelajaran


- Ceramah bervariasi
- Tanya jawab
- Penugasan

Pendekatan : Kontekstual

IV. Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan ke 11
1. Kegiatan Pendahuluan
Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen
siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang pengertian penyusutan

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti
Guru menjelaskan cara membukukan transaksi pembelian secara tunai dan secara
kredit
Guru menjelaskan cara membukukan transaksi pertukaran dengan aktiva non kas
dan sumbangan dari pihak lain

Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)

Membimbing Siswa dalam mencatat mutasi aktiva tetap kekartu aktiva tetap
Selanjutnya guru memberikan latihan soal studi kasus untuk dikerjakan secara
mandiri
Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya

Pertemuan ke 12

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang akumulasi penyusutan
Menyampaikan tujuan pembelajaran

3. Kegiatan Inti
Guru menguraikan prosedur pembelian dan penghentian pemakaian aktiva tetap

Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)

Membimbing Siswa tentang cara membukukan pembelian dan penghentian


pemakaian aktiva tetap
Selanjutnya guru memberikan latihan soal studi kasus untuk dikerjakan secara
mandiri
Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar

- Alat / Bahan : Data-data transaksi, blanco-blanco yang dubutuhkan ,kalkulator,dll


- Sumber belajar : Buku-buku Akuntansi sebagai referensi
Modul Kartu Aktiva Tetap

VI. Penilaian

A. Penilaian Performance (kinerja)


Keaktifan siswa selama proses belajar mengajar dikelas (siswa lebih banyak diam
memperhatikan, diam tapi terlihat tidak memahami, ataukah siswa lebih aktif
bertanya dan menjawab pertanyaan guru selama kegiatan belajar mengajar
B. Pengamatan proses
1. Unjuk kerja

Karakter yang diamati


No
Nama Siswa Percaya Tanggung
. Mandiri Kreatif rajin
diri jawab
1
2
3
4
5
2. Penilaian hasil kerja
 Nilai hasil tes lisan, kerja mandiri, dan kerja kelompok
 Nilai dari hasil latihan dalam aspek kognitif, aspek afektif, dan
psikomotorik dalam ulangan harian
1. Uraikan cara membukukan transaksi perolehan aktiva tetap
2. Jelaskan cara membukukan transaksi penghentian aktiva tetap
3. Dibeli sebuah mesin perusahaan dengan biaya-biaya sebagai berikut;
Harga pembelian menurut faktur Rp. 100.000.000
PPN ................................................Rp. 10.000.000
Biaya Pengangkutan..................................................Rp. 28.000.000

Dari tersebut diatas buatlah jurnal


4. Sebuah kenderaan dibeli dengan harga RP. 60.000.000 dan telah
disusutkan sebesar Rp.36.0000.000 , pada tanggal 5 Januari 2004
kenderaan dijual dengan harga Rp. 30.000.000 karena rusak, buatlah
jurnal untuk transaksi tersebut.
5. Dibayar beban reparasi sebesar Rp. 20.000.000, untuk sebuah mesin
dengan umur ekonomis selama 3 tahun, buatlah jurnal.

 Nilai dari kegiatan dalam fortofolio, dan proyek yang telah dilakukan
siswa
 Nilai dari soal-soal latihan yang dibuat sendiri oleh guru

Mengetahui Limboto, Juli 2012


Kepala Sekolah
SMK Negeri I Limboto Guru Pengajar

Drs. Marwan U. Dalu, M.Pd(Plt) LENY, S.Pd


Nip. 19660319 199403 1 006 NIP : 19760421 200701 2026
Rencana Pelaksanaa Pembelajaran
(RPP 5)

Mata Pelajaran : Prroduktif Akuntansi


Kelas / Semester : XI / Tiga
Pertemuan : 13, 14
Alokasi Waktu : 3 @ 45 Menit
Standar Kompetensi : Mengelola Kartu Aktiva Tetap
Kompetensi Dasar : Membukukan mutasi penyusutan dan akumulasi
penyusutan aktiva tetap
Indicator : 1. Jumlah penambahan dan pengurangan penyusutan
akumulasi aktiva tetap dibukukan dengan tepat
2. Saldo penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap
disajikan sesuai SOP

I. Tujuan pembelajaran
Setelah pembelajaran ini peserta didik dapat :
Dapat Mengenali dokumen penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap
Dapat menguraikan prosedur penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap
Dapat membukukan penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap secara akurat

II. Materi Ajar


Dokumen penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap
prosedur penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap
prosedur perhitungan fisik aktiva tetap
prosedur perhitungan fisik

III. Metode Pembelajaran

- Ceramah bervariasi
- Tanya jawab
- Penugasan

Pendekatan : Kontekstual
IV. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke 13 dan 14

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang pengertian penyusutan

Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti
Guru menjelaskan Dokumen penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap
Guru menguraikan prosedur penyusutan dan akumulasi penyusutan aktiva tetap

Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)

Membimbing Siswa dalam membukukan penyusutan dan akumulasi penyusutan


aktiva tetap secara akurat
Selanjutnya guru memberikan latihan soal studi kasus untuk dikerjakan secara
mandiri
Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar

- Alat / bahan : Data-data transaksi, blanco-blanco yang dubutuhkan ,kalkulator,dll


- Sumber belajar : Buku-buku Akuntansi sebagai referensi
VI. Penilaian

- penilaian tertulis dan lisan


- penilain praktek

Daftar aktiva tetap PT Sari Buana per 1 Desember 2008 dari :

Tanggal Harga Umur


Nama Kode Nilai Sisa
perolehan perolehan Ekonomis

Tanah Tnh 10 / 1 /1999 750.000.000 - -


Gedung Gd 10 / 3/ 1999 900.000.000 25 30.000.000
Kenderaan Kn.1 12 / 4 /1999 150.000.000 10 10.000.000
Kenderaan Kn. 2 6 /5 / 1999 125.000.000 10 5.000.000
Mesin M.1 15 / 5/1999 400.000.000 10 40.000.000
Mesin M. 2 6 / 7/1999 500.000.000 10 15.000.000
Peralatan kantor Pl 10 / 7 /1999 100.000.000 20 2.000.000

Semua aktiva disusutkan dengan metode garis lurus kecuali tanah, selama tahun 2008 terjadi transaksi
sebagai berikut :

5 / 4/ 2008 Gedung direhab dengan biaya Rp. 100.000.000 pengeluaran biaya menambah harga
gedung tetapi tidak menambah umur ekonomis (BKK NO 001/04.08)

2/7/2008 Mesin (M.1) ditukar dengan mesin baru sejenis (M3) (No mesin A-1158) dengan harga
Rp. 60.000.000 menambah uang tunai Rp. 525.000.000 (BKK NO 005/07/08 taksiran
umur ekonominya 15 tahun nilai sisa 50.000.000

8/8/2008 Kenderaan (Kn.1) dijual dengan harga Rp. 7.500.000 (cek no 12/08/08)

Dari data diatas buatlah :

a. Jurnal yang diperlukan


b. Hitunglah beban penyusutannya
Point yang dinilai :

a. Jurnal rehab gedung skor (10)


b. Jurnal penjualan kenderaan (Kn.1) skor (10)
c. Jurnal pertukaran mesin skor (10)
d. Jurnal penyesuaian dan akumulasi penyusutan skor (10)

Mengetahui Limboto, July 2012


Kepala Sekolah
SMK Negeri I Limboto Guru Pengajar

Drs. Marwan U. Dalu, M.Pd(Plt) LENY, S.Pd


Nip. 19660319 199403 1 006 NIP : 19760421 200701 2026
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP 6)
Mata Pelajaran : Prroduktif Akuntansi
Kelas / Semester : XI / Tiga
Pertemuan : 11 , 12, 13
Alokasi Waktu : 3 @ 45 Menit
Standar Kompetensi : Mengelola Kartu Aktiva Tetap
Kompetensi Dasar : Membukukan mutasi penyusutan dan akumulasi
penyusutan aktiva tetap
Indicator : 1. Berita acara inventarisasi fisik aktiva tetap disajikan
dengan tepat
2.Laporan aktiva tetap disajikan sesuai dengan format yang
telah ditetapkan

I. Tujuan pembelajaran

Setelah pembelajaran ini peserta didik :

Dapat melakukan inventarisasi fisik aktiva tetap secara periodic dengan jujur
dan teliti
Dapat membuat berita acara inventarisasi fisik aktiva tetap
Dapat membuat laporan aktiva tetap sesuai dengan bentuk yang telah
ditetapkan

II. Materi Ajar

prosedur perhitungan fisik aktiva tetap


Bentuk laporan aktiva tetap
.

III. Learning Method

- Ceramah bervariasi
- Penugasan

Pendekatan : Kontekstual
IV. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke 15

1. Kegiatan Pendahuluan

Mengucapkan salam dan membuka kegiatan pembelajaran dengan mengabsen


siswa

Siswa berdoa berdasarkan keyakinannya masing-masing

Menanyakan kepada peserta didik tentang beberapa hal yang berkaitan dengan
materi yang sudah diajarkan sebelumnya tentang pengertian penyusutan

Menyampaikan tujuan pembelajaran

3. Kegiatan Inti
Guru menjelaskan prosedur inventarisasi fisik aktiva tetap
Guru menguraikan pembuatan berita acara perhitungan fisik aktiva tetap
Menjelaskan bentuk laporan keuangan aktiva tetap

Tanya jawab tentang isi materi. Siswa yang aktif dalam kegiatan tanya jawab ini
diberi poin tersendiri dalam penilaian (10 menit)

Membimbing Siswa pembuatan berita acara perhitungan fisik aktiva tetap bentuk
laporan keuangan aktiva tetap

Selanjutnya guru memberikan latihan soal studi kasus untuk dikerjakan secara
mandiri
Siswa mengumpulkan tugasnya untuk dinilai oleh guru

3. Kegiatan Penutup

Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan

Menarik kesimpulan tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan dan


memberikan pengumuman agar siswa mempelajari materi berikutnya
V. Alat / Bahan / Sumber Belajar

Alat / bahan : Data-data transaksi, blanco-blanco yang dubutuhkan ,kalkulator,dll


Sumber belajar : Buku-buku Akuntansi sebagai referensi

VI. Penilaian

- penilaian tertulis dan lisan


- penilain praktek

berdasarkan soal pada RPP no. 5 buatlah :

a. inventarisasi fisik aktiva tetap


b. berita acara inventarisasi fisik aktiva tetap
c. membuat laporan aktiva tetap per 31 Desember 2008

Aspek yang dinilai


1. Berita acara penambahan dan pengurangan aktiva tetap skor (20)
2. Berita acara inventarisasi fisik aktiva tetap skor (60)
3. Laporan aktiva tetap skor (20)

Mengetahui Limboto, July 2012


Kepala Sekolah
SMK Negeri I Limboto Guru Pengajar

Drs. Marwan U. Dalu, M.Pd(Plt) LENY, S.Pd


Nip. 19660319 199403 1 006 NIP : 19760421 200701 2026
Soal........

1. Apa yang dimaksud dengan inventarisasi fisik aktiva tetap


2. Apa tujuan perhitungan aktiva tetap secara fisik
3. Data aktiva tetap secara fisik seperti dibawah ini:
a. Komputer 4 unit keadaan baik,tempat dikantor
b. Meja tulis 5 unit keadaan baik, tempat dikantor
c. Kursi 5 unit keadaan baik, tempat dikantor
d. Lemari 6 unit, 4 unit baik dan 2 unit dalam keadaan perbaiakan,tempat dikantor
e. Filing cabinet 3 unit, 2 baik, dan 1 rusak tempat dikantor

Petugas perhitungan fisik : Rahmatia & Rahman


Buatlah kertas kerja pemeriksaan aktiva tetap
SILABUS
Nama Sekolah : SMK NEGERI 1 LIMBOTO
Mata Pelajaran : AKUNTANSI
Standar Kompetensi : MENGELOLA KARTU AKIVA TETAP
Kode Kompetensi : JAP.TA02.008.01
Alokasi Waktu : 36 X 45 MENIT
NILAI- ALOKASI
MATERI NILAI WAKTU
KOMPETENSI KEGIATAN PENILAIA SUMBER
INDIKATOR PEMBELAJAR KARAKT
DASAR PEMBELAJARAN N T PS PI BELAJAR
AN ER
M
 Peralatan yang  Prosedur  Menyiapkan  Jujur, - Tes 3 3(6) 3  Modul
1. Mempersiapka
dibutuhkan pengelolaan pengelolaan tertulis (9)  Buku
n pengelolaan
untuk aktiva tetap kartu aktiva disiplin, - Tes Lisan referensi
kartu aktiva kerja
penglolaan  Pengertian tetap dengan - Tes  SOP
tetap
kartu aktiva Aktiva tetap lengkap dan sama, Praktek DU/DI
tetap  Karakteristik teliti mandiri,
disediakan aktiva tetap  Menjelaskan rasa ingin
 Data transaksi  Penggolongan prosrdur
aktiva tetap aktiva tetap pengelolaan tahu,
disediakan aktiva tetap tanggung
 Menyebutkan jawab.
pengetian aktiva
tetap
 Menyiapkan
pengeloaan
kartu aktiva
tetap
 Menyediakan
data transaksi
aktiva tetap
NILAI- ALOKASI
MATERI NILAI WAKTU
KOMPETENSI KEGIATAN PENILAIA SUMBER
INDIKATOR PEMBELAJAR KARAKT
DASAR PEMBELAJARAN N T PS PI BELAJAR
AN ER
M
 Saldo awal  Penentuan  Mengidentiikasi  Teliti,  Tes 3 2(4) 4(8  Modul
2.
aktiva tetap harga datamutasi aktiva Tertulis )  Buku
Mengidentifika jujur,
diidentifikasi perolehan tetap  Studi referensi
si data mutasi disiplin,
 Bukti aktiva tetap  Menjelaskan cara kasus  DU/DI
aktiva tetap mandiri,
penambahan  Pengeluaran memperoleh
aktiva tetap dan pencatatan aktiva tetap rasa
diidentifikasi transkasi  Mengidentifikasi ingin
 Bukti perolehan dokumen tahu,
penghentian aktiva tetap penambahan dan tanggu
pemakaian  Penghentian penghentian ng
aktiva tetap aktiva tetap pemakaian aktiva
diidentifikasi tetap jawab.
 Bukti  Memperifikasi
penambahan bukti
aktiva tetap penambahan dan
diverifikasi penghentian
 Bukti pemakaian aktiva
pemakaian tetap
aktiva tetap
diverivikasi
NILAI- ALOKASI
MATERI NILAI WAKTU
KOMPETENSI KEGIATAN PENILAIA SUMBER
INDIKATOR PEMBELAJAR KARAKT
DASAR PEMBELAJARAN N T PS PI BELAJAR
AN ER
M
 Dokumen  Dukomen  Mengidentifikasi  Teliti,  Tes 6 6(1 (36  Mudul
3. Mengide
penyusutan dan penyusutan penyusutandan tertulis 2) )  Buku
ntifikasi jujur,
akumulasi dan akumulasi  referensi
penyusut disiplin,
penyusutan akumulasi penyusutan  Studi  DU/DI
mandiri,
an dan aktiva tetap penyusutan aktiva tetap kasus
akumula teridentivikasi aktiva tetap  Mengenali
rasa
si  Biaya  Metode dokumen ingin
penyusut penyusutan dan penyusutan penyusutan dan tahu,
akumulasi aktiva tetap akumulasi tanggu
an
penyusutan penyusutan ng
aktiva diverifikasi aktiva tetap
tetap dengan benar jawab.
 Menjelaskan
metode
penyusutan
aktiva tetap
NILAI- ALOKASI
MATERI NILAI WAKTU
KOMPETENSI KEGIATAN PENILAIA SUMBER
INDIKATOR PEMBELAJAR KARAKT
DASAR PEMBELAJARAN N T PS PI BELAJAR
AN ER
M
 Jumlah  Dokumen  Membukukan  Teliti,  Tes 6 2(1 6(36  Modul
4. Membukuka
penambahan pembelian dan mutasi aktiva tertulis 2  Buku
n mutasi jujur,
dan penghentian penghentian tetap kekartu  Tes ) referensi
aktiva tetap disiplin,
aktiva tetap pemakaian aktiva tetap Praktek  SOP DU/DI
mandiri,
ke krtu untuk setiap aktiva tetap secara akurat
aktiva tetap transaksi  Prosedur  Mengenali rasa
dibukukan pembelian dan dokumen ingin
sesuai dengan penghentian pembelian dan tahu,
prosedur yang pemakaian penghentian tanggu
berlaku aktiva tetap pemakaian aktiva ng
 Daftar Aktiva tetap
tetap disajikan  Menguraikan jawab.
sesuai dengan prosedur
ketentuan SOP pembelian dan
penghentian
pemakaian aktiva
tetap
 Mencatat
penambahan dan
pengurangan
aktiva tetap
kekartu aktiva
tetap sesuai
dengan SOP
NILAI- ALOKASI
MATERI NILAI WAKTU
KOMPETENSI KEGIATAN PENILAIA SUMBER
INDIKATOR PEMBELAJAR KARAKT
DASAR PEMBELAJARAN N T PS PI BELAJAR
AN ER
M
 Jumlah  Dokumen  Mengenali  Teliti,  Tes 6 6(1 7(3  Modul
5. Membukukan
penambahan penyusutan dokumen jujur, tertulis 2) 6)  Buku
mutasi
dan dan akumulasi penyusutan dan disiplin,  Tes referens
penyusutan
pengurangan penyusutan akumulasi mandiri, praktek  SOP
dan akumulasi
penyusutan
penyusutan dan aktiva tetap penyusutan rasa DU/DI
akumulasi  Prosedur aktiva tetap ingin
aktiva tetap
aktiva tetap penyusutan  Menguraikan
dibukukan dan akumulasi prosedur
tahu,
dengan tepat penyusutan penyusutan dan tanggu
 Saldo akiva tetap akumulasi ng
penyusutan dan  Prosedur penyusutan jawab.
akumulasi perhitungan aktiva tetap
penyusutan fisik aktifa  Membukukan
aktiva tatap tetap penyusutan dan
disajikan  Bentuk akumulasi
sesuai SOP laporan aktiva penyusutan
 Berita acara tetap aktiva tetap ke
inventarisasi kartu aktiva tetap
fisik aktiva secara akurat
tetap disajikan  Melakukan
dengan tepat Inventarisasi
 Laporan aktiva fisik aktiva tetap
tetap disajikan secara priodik
sesuai dengan dengan jujur dan
format yang teliti
telah  Membuat
ditetapkan laporan aktiva
tetap sesuai
bentuk yang
ditetapkan

Anda mungkin juga menyukai