Anda di halaman 1dari 14

AKSI NYATA TOPIK 4

MELAKUKAN ASESMEN
AWAL PEMBELAJARAN
By. Hafifah Rosalia, S.Pd
Guru SDN Dukuhdamu 02
APA ITU ASSESMEN ?

Assesmen merupakan proses


pengumpulan dan pengolahan
informasi untuk mengetahui
kebutuhan belajar, perkembangan
dan pencapaian hasil belajar
3
Pendekatan
Assesmen 1. Diagnostik
2. Formatif
3. Sumatif

DIAGNOSTIK

Assesmen Diagnostik
adalah assesmen
yang bertujuan untuk
mendiagnosis
kemampuan awal
kebutuhan belajar
murid.
Mengapa Dilakukan Assesmen
Diagnostik ?
Kondisi murid yang beragam dalam berbagai hal seperti :

Kebutuhan
Kemampuan
Latar Belakang
Pengalaman
Tingkat Kematangan
Tahapan Penyusunan
Assesmen Diagnostik

1. Menganalisa Rapot Tahun lalu


2. Mengidentifikasi Kompetensi yang akan diajarkan
3. Menyusun Instrumen Assesmen
4. Menggali Informasi tentang murid
5. Melaksanakan Assesmen dan mengolah hasil
6. Menggunakan data hsil assesmen untuk
merancang pembelajaran yang bermakna sesuai
karakter murid

Halaman 4
Hasil Assesmen Diagnostik
Digunakan Guru Sebagai

Bimbingan bagi
Pembagian Pengaturan Perbanyak
yang belum
Peran Dalam Kelompok Bahan Ajar
mencapai
Kelompok Belajar Visual dan Teks
Kompetensi
Assesmen dilakukan untuk memetakan
murid berdasarkan kemampuannya
Pentingnya
sehingga guru dapat mengajar sesuai Assesmen
Diagnostik
kemampuan murid

Assesmen bukan hanya memberi


nilai bagi murid melainkan juga
sebagai proses memperoleh
informasi untuk merefleksikan
praktik mengajar yang telah
dilakukan
Tujuan Pembelajaran : Peserta
didik mampu memahami konsep
pemeliharaan kebersihan alat
Contoh Assesmen Diagnostik reproduksi
Kelas 4/Fase B 1. Sebelum memulai materi, guru
Materi : mendiagnosa apakah murid sudah
Pentingnya Menjaga mengetahui semua mengenai konsep
Kebersihan Alat Reproduksi pemeliharaan kebersihan alat reproduksi
2. Hasil ini digunakan untuk mengetahui siswa
yang belum memahami konsep
pemeliharaan kebersihan alat reproduksi,
serta menentukan kelompok.
3. Pembagian kelompok secara heterogen,
dengan tujuan agar murid yang sudah
paham bisa menjadi tutor bagi temannya
yang lain.

RUBRIK PENILAIAN
Materi Pelajaran : Penjasorkes
Kelas/Fase : 4/B
Tujuan Pelajaran : Peserta didik mampu memahami konsep pemeliharaan
kebersihan alat reproduksi dengan baik dan benar.
1 2

Rencana Perlu diingatkan bahwa


Bagi peserta didik yang
belum memahami konsep

Tindak
konsep pemeliharaan pemeliharaan kebersihan
kebersihan alat alat reproduksi
reproduksi itu sangat dijelaskan kembali agar

Lanjut
penting saat materi diajarkan
siswa dapat mengikuti

Jika semua peserta didik


sudah memahami materi
maka dilanjutkan materi
berikutnya.
KESIMPULAN
Assesmen diagnostik dilakukan untuk mengetahui kemampuan awal
murid. Hasil dari Assesmen diagnostik dijadikan sebagai rujukan dalam
merancang pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan murid.
FOTO DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai