Anda di halaman 1dari 2

PT PERKEBUNAN NUSANTARA

(PERSERO)

MEMORANDUM
Kepada : 1. Seluruh Kepala Biro/Bagian
2. Pengawas V\filayah DAIN
3. Seluruh General Manajer (inc. DATIM dan
DJABA)
4. Seluruh Manajer (inc. DATIM dan DJABA)
Dari SEVP Business Support
Nomor BSDM/MO/ /2023

Tanggal Agustus 2023

Hal : Penvampaian Hasil Pelaksanaan AKHLAK Fun Quiz

Menindaklanjuti surat Holding Perkebunan PT Perkebunan Nusantara III (Persero) nomor:


DSDM/X/4/VII/2023 tanggal 18 Juli 2023 ha! : Penyampaian Hasil Pelaksanaan AKHLAK
Fun Quiz, dengan ini disampaikan kepada Saudara sebagai berikut:

1. Holding Perkebunan Nusantara PT Perkebunan Nusantara III (Persero) telah melakukan


evaluasi terhadap pelaksanaan AKHLAK Fun Quiz pada Thwulan I tahun 2023.

2. Dari hasil yang disampaikan, dapat dilihat pada bulan Januari 2023 mayoritas Karyawan
yang berpartlsipasi mendapatkan rangking Iron (rangking paling rendah),
dibulan berlkutnya rangking Iron mengalami penurunan namun tidak diikuti dengan
jumlah partisipan yang mengisi AKHLAK Fun Quiz dimana terjadi penurunan di bulan
Februari 2023. Hal ini menunjukkan bahwa para Karyawan belum konsisten dalam
mengikuti AKHLAK Fun Quiz yang merupakan program Mandatory bagi seluruh
Karyawan.
3. Berkenaan dengan Point nomor 2 diatas, dirasa perlu dilakukan rencana tindak lanjut
dengan rinclan sebagai berikut:
• Kepada Kepala Biro/Bagian, Pengawas VMIayah, General Manajer dan Manajer
Wajib mengisi AKHLAK Fun Quiz dan Mewajibkan seluruh Karyawan dibawah
pengawasan Saudara untuk Konsisten melakukan pengisian AKHLAK Fun Quiz
yang merupakan program Mandatory bagi seluruh Karyawan.
• Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan AKHLAK Fun Quiz sebagai sarana
untuk mengukur pemahaman seluruh Karyawan dibawah pengawasan Saudara
terhadap tata nilai AKHLAK baik tentang defenisi, perllaku utama, manifestasi dalam
perilaku kerja, pentingnya menerapkan AKHLAK, peran dan partisipasi Karyawan
dalam menghtdupkan AKHLAK.
• Hasil pengukuran AKHLAK Fun Quiz dapat disosialisasikan kepada Karyawan serta
mellbatkan atasan langsung untuk melakukan coaching kepada tim kerjanya. Hal ini
bertujuan untuk memberikan insight/masukan dan feedback kepada Karyawan
tersebut.

ii', AKHLAK-Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaplif. Kolaboratif


PT PERKEBUNAN NUSANTARA III
(PERSERO)

• Mengoptimalkan struktur Agro Group Reinforce Intemalization of Culture (AGRIC)


dimasing-masing Biro/Bagian/Distrik/Kebun/unit {change sponsor, change booster,
change leader dan change agent) guna pelaksanaan internalisasi AKHLAK dan
evaluasinya.
• Mempertimbangkan hasil penilaian AKHLAK Fun Quiz sampai dengan Triwulan I
Tahun 2023 yang masih lebih didominasi kategori Iron, maka periu adanya
peningkatan pemahaman Karyawan terhadap tata nilai AKHLAK. Reran AKHLAK
Fun Quiz dalam transformasi budaya AKHLAK adalah mendukung perubahan sikap
dan perilaku seseorang yang didahului dengan paparan kognitif yang memadai.
4. Bagian OperasioanI SDM akan memonitor kegiatan internalisasi AKHLAK dilingkungan
PT Perkebunan Nusantara III (Persero) secara berkala serta melakukan evaluasi setiap
triwulan,

Demikian disampalkan untuk dapat dilaksanakan dengan balk.

PT PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO)


^^Senior Executive vjce President,^

Tengku Rinel
SEVP Business Support

Tembusan;

%- SEVP OperaUon II (sebagal laporan)

AKHLAK-Amanah, Kompelen, Harmonis, Loyal, Adaptif, Koiaboratif

Anda mungkin juga menyukai