Anda di halaman 1dari 6

Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ

Website: http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat E-ISSN: 2714-6286

PENCEGAHAN PERUNDUNGAN / BULLYING TERHADAP ANAK


Rizqotul Mardhiyyah1, Lady Maryam2, Amelia Dania Fajriana3, Haris Fajar Firmansyah4, Ilham
Faktkhurrahman5, Fatmasari Lubis, S.T., M.T6
1,2
Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Muhammadiyah Jakarta , Jl. KH Ahmad Dahlan,
Cirendeu, Ciputat, South Tangerang, 15419
3
Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Jakarta , Jl. Cempaka Putih Tengah,
Cempaka Putih, DKI Jakarta, 10510
4
Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Jakarta , Jl. Cempaka Putih Tengah,
Cempaka Putih, DKI Jakarta, 10510
5
Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Jakarta , Jl. Cempaka Putih Tengah,
Cempaka Putih, DKI Jakarta, 10510
6
Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Jakarta , Jl. Cempaka Putih Tengah,
Cempaka Putih, DKI Jakarta, 105103
Email: mardhiyyahex05@gmail.com, ladymaryam0503@gmail.com, ameliadania@gmail.com,
2019440026@ftumj.ac.id, ilhamfr784@gmail.com.

ABSTRAK

Pimpinan Daerah Aisyiyah Jakarta Barat memilik wadah dengan memberikan tempat bagi para pemuda dalam
mengekspresikan keterampilan serta akademisi, salah satunya dengan penyuluhan yang bertujuan untuk
membentuk para generasi yang mandiri, dan kuat. Masyarakat Kalianyar yang menjadi subjek pengabdian kami,
dimana para masyarakat Kalianyar masih saja acuh pada permasalahn pendidikan yang menjadi salah satu
problematika utama dalam perkembangan regenerasi anak anak , seperti permasalahan mental dimana
perundungan menjadi faktor utama pada perkembangan pendidikan regenersi di sekitar masyarakat Kaliannyar.
Pelaksanaan penyuluhan mengenai pencegahan perundungan/bullying terhadap anak menjadi peluang para
masyarakat Kalianyar untuk lebih memahami bagaimana karakter anak anak untuk menjadi penerus yang
diharapkan. Sehingga dapat menjadi tanggapan positif dan bermanfaat untuk masyarakat Kalianyar, melalui
penyululuhan yang dilakukan ini dapat ditunjukan dengan antusiasisme serta keaktifan dalam mengikuti
penyuluhan mengenai pencegahan perundungan /bullying terhadap anak .

Kata kunci: masyarakat Kalianyar, pencegahan, perundungan/bullying terhadap anak .

ABSTRACT

The West Jakarta Aisyiyah Regional Leader has a forum by providing a place for young people to express their
skills and academics, one of which is counseling that aims to form independent and strong generations. The
Kalianyar community which is the subject of our service, where the Kalianyar community is still indifferent to
education problems which are one of the main problems in the development of children's regeneration, such as
mental problems where bullying is the main factor in the development of regeneration education around the
Kalianyar community. The implementation of counseling regarding the prevention of bullying/bullying against
children is an opportunity for the Kalianyar community to better understand how the character of children is to
become the expected successor. So that it can be a positive and useful response for the Kalianyar community,
through this counseling it can be shown with enthusiasm and activeness in participating in counseling regarding
the prevention of bullying/bullying against children.

Keywords: The Kalianyar community, the prevention, a bullying against children

SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN MASYARAKAT 2022


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA, 26 OKTOBER 2022 028 – UMJ - SH
Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Website: http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat E-ISSN: 2714-6286

1. PENDAHULUAN etimologis kata “bully” berarti gertakan,


Lingkungan yang masyarakat seseorang yang mengganggu yang lemah.
penduduknya tinggi sering terjadi Penindasan dalam bahasa Indonesia disebut
permasalahan baik berupa permasalahan “menyakat” yang berarti mengusik,
pencemaran lingkungan, sosisal, dan mengganggu, dan menghalangi orang lain.
sebagainya. Untuk itu, sangat dibutuhkan Perilaku bullying/perundungan
pengetahuan tentang hal-hal tersebut, salah melibatkan kekuasaan dan kekuatan yang
satunya pengetahuan tentang perundungan tidak seimbang, sehingga korban berada
atau bullying. Pemberian pengetahuan dalam keadaan tidak mampu membela diri
tersebut bertujuan agar masyarakat secara efektif terhadap tindakan negatif
memiliki kesadaran tentang pengetahuan yang mereka terima. bullying memiliki
bullying atau perundungan. pengaruh jangka panjang dan jangka
Perundungan atau bullying biasa terjadi pendek pada korban bullying. Efek jangka
pada anak-anak. Bullying atau pendek yang disebabkan oleh perilaku
perundungan menurut Kamus Besar Bahasa bullying tertekan karena penindasan,
Indonesia berarti menyakiti orang lain, baik penurunan minat dalam melakukan tugas
fisik maupun psikis, berupa kekerasan sekolah yang diberikan oleh guru, dan
verbal, sosial atau fisik yang berlangsung menurunnya minat untuk berpartisipasi
terus menerus dan dari waktu ke waktu. dalam kegiatan sekolah.
Bullying adalah penggunaan kekuatan
untuk menyakiti seseorang atau Jenis dan Bentuk bullying
sekelompok orang, secara verbal, fisik atau 1) Bullying verbal
psikologis, membuat korban merasa Penindasan dalam bentuk verbal
tertekan, trauma, dan tidak berdaya. Contoh adalah penindasan yang paling sering dan
bentuk bullying atau perundungan adalah mudah. Bullying biasanya merupakan awal
memukul, membentak, menghina, diberi dari perilaku bullying lainnya dan dapat
stigma negatif, dan sebagainya. menjadi langkah pertama menuju
Dampak negatif yang paling signifikan kekerasan lebih lanjut. Contoh-contoh
pada korban adalah depresi dan adanya ide penindasan verbal meliputi: nama
bunuh diri. Di Pimpinan Aisyiyah, Jakarta panggilan, mencela, memfitnah, kritik
Barat sangat ramai, sehingga sering terjadi kejam, penghinaan, pernyataan pelecehan
bullying atau perundungan, terutama pada seksual, teror, mengintimidasi surat,
anak-anak. Adanya pengetahuan tentang tuduhan palsu, tuduhan yang kejam dan
bullying atau perilaku bullying kami salah, gosip, dll.
sebagai mahasiswa berharap akan 2) Bullying fisik
mengurangi perilaku bullying atau Penindasan paling mudah terlihat
perundungan sehingga tidak akan terjadi dan mudah di identifikasi, tetapi insiden
lagi. bullying secara fisik tidak sebesar
penindasan dalam bentuk lain. Contoh-
2. Tipe Artikel contoh intimidasi fisik adalah: memukul,
menendang, menampar, mencekik,
Perundungan/ Bullying menggigit, menggaruk, meludah, merusak
Perundungan merupakan suatu dan menghancurkan barang-barang milik
tindakan atau perilaku secara anak yang tertindas, dan lainnya.
mengintimidasi yang dilakukan dengan 3) Bullying relasional
cara melukai secara fisik, verbal atau Bullying relasional dilakukan
emosional / psikologis oleh seseorang atau dengan memutuskan hubungan sosial
kelompok yang merasa lebih kuat kepada seseorang dengan tujuan melemahkan
korban yang secara fisik atau mental lemah harga diri korban secara sistematis melalui
berulang kali tanpa perlawanan untuk pengabaian, pengucilan, atau
membuat korban menderita. Istilah bullying penghindaran.
sendiri berasal dari bahasa Inggris, yaitu 4) Bullying elektronik
“bull” yang berarti banteng. Secara Bullying elektronik adalah bentuk

2
Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Website: http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat E-ISSN: 2714-6286

perilaku bullying oleh pelaku melalui f) Kesulitan untuk memahami emosi


sarana elektronik seperti komputer, telepon seperti rasa bersalah, empati, belas
seluler, internet, situs web, ruang obrolan, kasih, dan penyesalan.
email, SMS, dan sebagainya.
Penyebab Bullying dari Sisi Pelaku
Alasan mengapa bullying terjadi a) Memiliki masalah pribadi(Salah
a) Pembuli ingin dianggap dan satu pemicu seseorang menjadi
dikenal berkuasa, karena mereka bully adalah karena memiliki
sebenarnya orang yang lemah. masalah pribadi yang membuatnya
b) Pembuli biasanya tidak memiliki tidak berdaya di hidupnya sendiri).
perhatian orang-orang di sekitarnya b) Pernah menjadi korban bullying
dan akhirnya mencari pehatian (Beberapa kasus menunjukkan
dengan menghina orang lain, dll. bahwa pelaku sebenarnya juga
c) Para pembuli biasanya sudah merupakan korban). Contohnya
pernah dibully dan mungkin seperti anak yang merasa di-bully
menjadi korban kekerasan, baik di oleh saudaranya di rumah,
sekolah maupun di luar sekolah. kemudian anak tersebut membalas
d) Para pembuli biasanya berkelahi. dengan cara mem-bully temannya
e) Para pembuli biasanya ingin di sekolah.
terlihat kuat dan keren sebagai c) Rasa iri pada korban (Rasa iri ini
hasilnya, sering meniru tindakan bisa muncul akibat korban
kekerasan (film atau game). memiliki hal yang sebenarnya
sama istimewanya dengan sang
Dampak bullying bagi korban pelaku. Pelaku mengintimidasi
a) Sulit makan atau malas makan, korban agar korban tidak akan
karena takut dan gelisah lebih menonjol dari dirinya
b) Rasa sakit fisik jika Anda sendiri).
menggunakan kekerasan d) Kurangnya pemahaman
c) Kesal dan marah karena Anda tidak Ketika seorang anak melihat anak
dapat membalas lain berbeda dalam hal seperti ras,
d) Malu dan kecewa pada diri sendiri agama, dan orientasi seksual,
karena Anda hanya bisa karena kurangnya pemahaman,
membiarkannya maka mereka beranggapan bahwa
e) Rendah kepercayaan diri / rendah perbedaan tersebut adalah hal yang
diri salah.
f) Pemalu dan kesepian e) Mencari perhatian
g) Menurunnya prestasi akademik Terkadang pelaku tidak menyadari
h) Merasa terisolasi dalam asosiasi bahwa yang dilakukannya
i) Depresi yang menyebabkan termasuk ke dalam penindasan,
berpikir atau bahkan mencoba karena sebenarnya apa yang
bunuh diri. dilakukannya adalah mencari
perhatian.
Ciri-ciri Pelaku Bullying f) Kesulitan mengendalikan emosi
a) Memiliki keinginan untuk (Anak yang kesulitan untuk
mengendalikan orang lain. mengatur emosi dapat berpotensi
b) Fokus pada diri sendiri menjadi pelaku. Ketika seseorang
c) Memiliki keterampilan sosial yang merasa marah dan frustasi,
buruk dan sulit untuk bergaul perbuatan menyakiti dan
d) Kurang empati mengintimidasi orang lain bisa saja
e) Sering merasa tidak aman dan dilakukan).
membuat dirinya nyaman dengan
cara menggretak atau mengganggu Perlindungan hukum bagi korban
orang lain bullying (perundungan)
Upaya perlindungan hukum

3
Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Website: http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat E-ISSN: 2714-6286

untuk mewujudkan kesejahteraan anak sekolah, jangan ragu untuk melapor


dengan memberikan jaminan terhadap kepada departemen, bagian atau
pemenuhan hak-haknya tanpa pihak khusus yang dapat dimintai
perlakuan diskriminatif. Perlindungan bantuan, seperti bimbingan
hukum terhadap korban perundungan konseling, wali kelas, bagian atau
telah diatur dalam Undang-Undang departemen human resources atau
Republik Indoneia Nomor 23 Tahun Sumber Daya Manusia.
2002 tentang Perlindungan Anak, yaitu 3. Amy Cooper Hakim dalam Barth
: Pasal 16 Ayat 1 setiap anak berhak (2017) menyampaikan bahwa
memperolah perlindungan dari sasaran ketika menghadapi
penganiayaan, penyiksaan atau pelaku bullying kita harus
penjatuhan hukuman yang tidak berupaya untuk tampil percaya diri
manusiawi. untuk menunjukkan bahwa Anda
Pasal 80 (1) Setiap Orang yang kuat tanpa harus membalas dengan
melanggar ketentuan sebagaimana kekerasan.
dimaksud dalam Pasal 76C, dipidana 4. Saat berdialog atau menjawab
dengan pidana penjara paling lama 3 perlakuan pelaku, jawab secara
(tiga) tahun 6 (enam) bulan dan/atau asertif tetapi tanpa emosi untuk
denda paling banyak Rp72.000.000,00 menunjukkan bahwa Anda tidak
(tujuh puluh dua juta rupiah). (2) Dalam mau dijadikan korban, tidak mau
hal Anak sebagaimana dimaksud pada “meminta maaf” atas yang mereka
ayat (1) luka berat, maka pelaku tuduhkan, tetapi juga tidak mencari
dipidana dengan pidana penjara paling ribut dengan mereka (Signe
lama 5 (lima) tahun dan/atau denda Whitson dalam Barth, 2017).
paling banyak Rp100.000.000,00 5. Buat batasan yang jelas atas hal
(seratus juta rupiah). (3) Dalam hal yang bisa diselesaikan secara
Anak sebagaimana dimaksud pada ayat profesional dan tetap tegas agar
(2) mati, maka pelaku dipidana dengan perundungan tidak semakin
pidana penjara paling lama 15 (lima berkembang (Chrissy Scivicque
belas) tahun dan/atau denda paling dalam Barth, 2017).
banyak Rp3.000.000.000,00 (tiga 6. Apabila kondisi semakin tidak
miliar rupiah). (4) Pidana ditambah kondusif dan ancaman yang ada
sepertiga dari ketentuan sebagaimana semakin meningkat, maka jangan
dimaksud pada ayat (1), ayat (2), dan pernah ragu untuk mencari bantuan
ayat (3) apabila yang melakukan kepada kepolisian untuk mencegah
penganiayaan tersebut Orang Tuanya. perluasan kekerasan.
Pasal 76C Setiap Orang dilarang 7. Selain itu, mencari bantuan
menempatkan, membiarkan, profesional kesehatan baik fisik
melakukan, menyuruh melakukan, atau maupun psikologis jika diperlukan
turut serta melakukan Kekerasan untuk meminimalisir dampak pada
terhadap Anak. diri Anda.
Secara umum terdapat beberapa cara
yang dapat dilakukan
untuk menghentikan perundungan
yang terjadi pada diri sendiri (kita
sebagai korban) maupun yang terjadi
pada orang lain.
1. Komunikasikan dengan orang yang
terpercaya mengenai perundungan
yang dialami, baik kepada atasan,
guru, teman, saudara, pasangan,
dan sebagainya.
2. Apabila terjadi di lingkungan
formal seperti kantor maupun

4
Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Website: http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat E-ISSN: 2714-6286

Gambar 1. Kegiatan Penyuluhan terkait mendapatkan respon yang baik di kalangan


pencegahan bullying terhadap anak dengan sasaran baik mitra dari Pimpinan Daerah
Mitra Aisyiyah Jakarta Barat, narasumber,
mahasiswa, dan masyarakat di RT 009
RW 003 Kel. Kalianyar Kec. Tambora
3. METODE PELAKSANAAN Jakarta Barat. Alhamdulillah kegiatan
KKN Online kelompok 65 sudah berjalan
Kegiatan program penyuluhan lancar dan baik. Di era bangkitnya pasca
pencegahan perundungan/bullying pada pandemi Covid 19 ini baiknya kita
anak dilaksanakan dengan uraian sebagai sebagai masyarakat harus saling
berikut: menentukan program yang akan memahami satu sama lain dengan bisa
dilaksanakan oleh anggota kelompok. senang berbagi akan hal yang bermanfaat
Kemudian, kelompok memutuskan seperti ilmu dan tolong menolong
untuk melakukan program kerja dengan meningkatkan kepekaan sosial kepada
memaparkan materi melalui file dalam sesama masyarakat. Melalui penyuluhan
bentuk hard copy yang dibagikan kepada ini juga menjadikan masyarakat lebih
Anggota dari Lembaga Pimpinan Daerah terbuka dalam mengatasi permasalahan
Aisyiyah yaitu masyarkat di RT 009 RW sosial melalui sesi diskusi secara interaktif
003 Kel. Kalianyar Kec. Tambora Jakarta terbuka, mengajak kreatif dan inovatif
Barat. Selanjutnya, kelompok pada program grafis, dan untuk masyarakat
berkonsultasi dengan DPL, yaitu Fatma serta memberikan pesan baik tersirat dan
Sari, ST.,MT terkait program kerja yang tersuratdari hasil program serta dari
akan dilaksanakan. program KKN ini mahasiswa dapat secara
Kegiatan penyuluhan melalui webinar langsung mengaplikasikan ilmu yang telah
online yang dilakukan oleh Tim dipelajari di meja perkuliahan terkait
Mahasiswa Pelaksana, Mitra, dan pemberdayaan serta pengembangan
dukungan dari Dosen Pembimbing masyarakat, baik dari segi meningkatkan
Lapangan. Waktu penyuluhan ini secara potensi masyarkat dam meningkatkan rasa
keseluruhan menghabiskan +2 jam. kepedulian mahasiswa untuk berpartisipasi
Sebelum diberikan pemaparan materi atau terjun langsung kepada masyarakat.
dibuka oleh MC, pembacaan ayat suci Al -
Quran, dan lagu -lagu serta sambutan – 5. UCAPAN TERIMAKASIH
sambutan. Sambutan diberikan oleh Ketua Hendak penulishaturkan rasa ucapan
Kelompok, Perwakilan dari pihak mitra terima kasih kepadaLembaga Penelitian
dan Dosen pembimbing lapangan untuk dan Pengabdian Masyarakat (LPPM)
membuka acara serta acara dipandu oleh Univesitas Muhammadiyah Jakarta dan
Moderator. Pemaparan program Panitia KKN UMJ 2022 yang telah
penyuluhan pencegahan memfasilitasi KKN UMJ Online 2022.
perundungan/bullying pada anak pada hari Terima kasih kepada mitra kerja kami
Kamis tanggal 11 Agustus 2022 pada Pimpinan Daerah Aisyiyah Jakarta Barat
pukul 14.00 s/d 17.00 WIB. Kegiatan serta peserta program kami masyarakat di
penyuluhan terkait pencegahan RT 009 RW 003 Kel. Kalianyar Kec.
perundungan/bullying pada anak dengan Tambora Jakarta Barat. Terima kasih
memaparkan materi melalui file dalam kepada dosen pembimbing lapangan kami
bentuk hard copy dilaksanakan tatap yaitu Fatma Sari, ST.,MT yang telah
muka. membantu dan sabar membimbing kami
hingga dapat menyelesaikan laporan serta
4. HASIL PENGABDIAN KEPADA semnaskat ini. Dan terimakasih hendak
MASYARAKAT kelompok ucapkan kepada teman -teman
Hasil program progam yang telah peserta serta kebanggaan teman -teman
direncanakan sudah terlaksanakan dengan mahasiswa kelompok 65 dalam
baik dengan melakukan hal tersebut mensukseskan acara program ini.

5
Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Website: http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat E-ISSN: 2714-6286

DAFTAR PUSTAKA (Perundungan) pada Anak dan Remaja.


Jakarta: Departemen Psikiatri Fakultas
Novelia, R. (2016). Dampak Bulliying terhadap Kedokteran Universitas Katolik Atma
Kondisi Psikososial Anak Jaya
Diperkampungan Sosial Pingit.
Yogyakarta: Universitas Islam Negeri Gordon, S. (2020, Mei 26). 6 Reasons Why
Sunan Kalijaga. People Are Bullied at Work. Verywell
Mind. https://www.verywellmind.com/r
Sonia. Victims & Bully-Victims Impact on easons-why-workplace-bullies-target-
Health Profile. Sumara, D. d. (2017). people-460783

Kenakalan Remaja dan Penanggannya. Jurnal https://kumparan.com/hayumuti/pendidikan-


Penelitian & PPM, Univesitas Padjajaran karakter-untuk-mencegah-perundungan-
1wcqR7G2AXh/full
Surilena. (2016). Perilaku Bulliying

Anda mungkin juga menyukai