Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN

PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)

DI SAMUDRA PHOTOGRAPHY
Terminal Baru

Disusun Guna Menyelesaikan Tugas Praktik Kerja Lapangan


Tahun Ajaran 2021-2022

Disusun oleh :
Nama : SITI MARATUS SHOLEHA
NISN : 0046396823
Kompetisi Keahlian : TEKNIK AUDIO DAN VIDIO

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAMBI


SMKN 3 BUNGO
2022

LEMBAR PENGESAHAN DARI PERUSAHAAN

Laporan ini telah diperiksa dan disahkan pada :


Tanggal 12 Bulan desember Tahun 2022
Pembimbing DUDI

MUHTAROM BURHANI

Mengetahui :
Pimpinan Instansi / Perusahaan,

RIAN SUSANTO

LEMBAR PENGESAHAN
KEPALA SMKN 3 BUNGO

Laporan ini telah diperiksa dan disahkan pada :


Tanggal 12 Bulan desember Tahun 2022
An. Kepala SMKN 3 Bungo
Ketua PKL

MUHTAROM
BURHANI

Persetujuan Pembimbing Materi Laporan


Praktik Kerja Lapangan (PKL)

Di

SAMUDRA PHOTOGRAPHY
Terminal Baru

Menyetujui,
Ketua Program Keahlian Pembimbing Laporan

MUHTAROM BURHANI S. Pd MUHTAROM BURHANI S. Pd


NIP. NIP.

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan kehadirat ALLAH SWT. Yang telah melimpahkan rahmat
dan hidayah-Nya, sehingga dapat menyelesaikan penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan di
SAMUDRA PHOTOGRAPHY.

Tujuan dari penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan ini adalah untuk memenuhi
salah satu syarat dalam menempuh ujian akhir Praktik Kerja Lapangan tahun pelajaran
2021/2022. Laporan ini disusun berdasarkan data yang sesungguhnya, yang penulis didapatkan
selama melaksanakan Praktik Kerja Lapangan di SAMUDRA PHOTOGRAPHY.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan ini tidak
lepas dari dukungan berbagai pihak, oleh karena itu pada kessempatan ini penulis menyampaikan
terima kasih kepada :

• Bapak Rahmat Hidayat, S.pd selaku kepala sekola SMKN 3 BUNGO

• Muhtaron Burhani, S.pd seaku ketua Panitia Praktik Kerja Lapangan


• Bapak dan Ibu guru serta karyawan SMK Negeri 3 Kabupaten Bungo.

• Seluruh teman-teman dan keluaga besar Samudra Photography yang telah membantu
sehingga penulisan ini dapat diselesaikan dengan baik.

Penulis menyadari bahwa penyusunan laporan masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu
kritik dan saran yang membangun dari pembaca yang sifatnya konstruktif sangat diharapkan oleh
penulis. Harapan dari penulis semoga laporan yang membuat pengalaman dan pengetahuan yang
didapatkan selama melaksanakan Prakik Kerja Lapangan ini dapat bermanfaat bagi siswa/i SMK
Negeri 3 Bungo. Amin.

Rimbo Bujang, desember 2022

Penyusun

Siti Maratus Sholehah


DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL
LEMBAR PENGESAHAN DARI PERUSAHAAN.......................... i
LEMBAR PENGESAHAN DARI SEKOLAH.................................. ii
KATA PENGANTAR.......................................................................... iii
DAFTAR ISI....................................................................................... iv
DAFTAR GAMBAR....................................................................................... V
BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan............................................ 1
B. Maksud dan Tujuan Praktik Kerja Lapanga........................................ 2
C. Tujuan Penulisan Laporan.................................................................... 3
.................................................................................................................
BAB II. PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA
A. Waktu dan Tempat Praktiik............................................................... 4
B. Kegiatan yang Dilaksanakan............................................................. 5
C. Masalah yang Dihadapi Selama Praktik Kerja Lapangan
Pemecahannya......................................................................................... 6
BAB III. TUGAS KOMPETENSI SISWA (MEMBUAT PHOTO
KOLASE DI ADOBE PHOTOSHOP CC 2018)
A. Landasan Teori.................................................................................. 7
• Pembahasan...................................................................................... 8
BAB I. PENUTUP
A. Kesimpulan....................................................................................... 9
B. Saran-saran ....................................................................................... 10
Lampiran :
• Jurnal Harian
• Gambar


BAB I
PENDAHULUAN
• Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan
Praktik Kerja Lapangan merupakan salah satu bentuk penyelenggaraan
pendidikan dan pelatihan bagi para siswa, yang memadukan antara pendidikan di sekolah
dengan pendidikan di Dunia Industri yang di peroleh dengan melakukan praktik kerja
secara langsung dan terarah untuk menambah keahlian tertentu. Tujuan utama pendidikan
kejuruan adalah mempersiapkan lulusan untuk dapat bekerja secara mandiri.

• Maksud dan Tujuan Praktik Kerja Lapangan

• Maksud Praktik Kerja Lapangan

Adapun maksud dilaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini adalah :

• Membentuk Kemampuan siswa/i sebagai bekal untuk memasuki lapangan ketja.

• Sebagai pengalaman melatih diri dengan mengkaji konsep-konsep yang didapat selama
pendidikan sehingga terbiasa dengan lapangan kerja.

• Memperluas dan memantapkan proses penetapan teknologi baru dari lapangan kerja
maupun sebaliknya.
• Diharapkan dari hasil penulisan ini nantinya dapat memberikan sumbangan pemikiran
kepada perusahaan/instansi dalam mengambil kebijakan dimasa yang akan datang

• Memantapkan sikap profesional yang diperlukan oleh siswa/i dalam memasuki


lapangan kerja sesuai dengan bidangnya.

• Tujuan Praktik Kerja lapangan

Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL) bagi setiap siswa/i yang akan menyelesaikan
studinya di SMKN 3 bungo adalah sebagai berikut :

• Diharapkan dapat menambah wawasan dan pengetahuan yang berharga, dan


memperoleh masukan serta umpan balik guna memperbaiki dan mengembangkan
kesesuaian pendidikan dengan kenyataan yang ada di lapangan.

• Menyiapkan sumber daya manusia yang berkualitas sesuai dengan tuntutan zaman
dalam era informasi dan teknologi.

• Sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan pada program keahlian.

• Mengembangkan dan memantapkan sifat profesionalisme yang diperlukan siswa untuk


memasuki lapangan pekerjaan sesuai dengan bidangnya.

• Meningkatkan pengetahuan siswa/i pada aspek-aspek usaha yang prefessional dalam


lapangan kerja antara lain struktur organisas, jenjang karir dan teknik.

• Tujuan Penulisan Laporan

Tujuan penulisan laporan sebagai berikut :

• Sebagai salah satu aspek penilaian yang menentukan lulusnya siswa/i dalam
melaksanakan Praktik Kerja Lapangan di tempat kerja.

• Menambah wawasan yang nyata pada setiap siswa/i melaporkan semua kegiatan yang
dilakukan selama Praktik Kerja Lapangan di tempat kerja.

• Sebagai pengganti nilai raport ujian semester ganjil.

• Meningkatkan dan memantapkan keterampilan bagi siswa/i sebagai bekal dalam


memasuki lapangan kerja yang sesuai dengan bidang keahlian.

• Memperluas pandangan siswa/i terhadap jenis kerja yang ada di bidangan bersangkutan
atau tempat praktik dengan segala persyaratannya.

BAB II
PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

• Nama Perusahaan/Industri, Waktu dan Tempat Praktik Kerja Lapangan


• Keterangan Singkat Perusahaan/Industri
Samudra Photography adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa.
Samudra Photography berdiri sejak tahun 2015,pada saat itu minimnya peralatan. Studio
Samudra Photography berada di Terminal Baru Unit 2 Rimbo Bujang.
• Waktu Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
Waktu pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan ini dimulai dari tanggal 12
september 2022 sampai tanggal 12 desember 2022, setiap harinya masuk dari jam
07.30 wib dan pulang jam 17.00 wib. Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan ini di
laksanakan setiap hari.
• Alamat Perusahaan
Samudra Photography beralamat di Terminal Baru Unit 2 Rimbo Bujang.
• Kegiatan Praktik Kerja Lapangan
• Penempatan Kerja Selama Praktik Kerja Lapangan dan Waktunya
Kami ditempatkan di ruangan kerja. adapun waktu yang tiap hari kami lalui yaitu
berangkat pukul 07.30 sampai jam 17.00.
• Uraian tugas yang dilaksankan
Setiap harinya kami mengerjakan Tugas – tugas yang berhubungan dengan
Samudra Photography yaitu :
• Cetak Photo Ukuran (1R-12R)
• Cetak Pas Photo Ukuran (2 x 3, 3 x 4, 4 x 6)
• Mendesain Undangan dan Cetak Undangan
• Membuat Kolase Foto


• Alat dan bahan yang digunakan
• 1 Set Komputer

• Mesin Digital Printing (Epson L805)

• Gunting

• Pisau Cutter

• Penggaris

• Kertas A4 (Silky Gold Photo Paper)

• Tinta (Epson)

• Prosedur Pelaksanaan
Pada pagi, siang, dan sore hari.
• Sanitasi, Hygiene dan Keselamatan Kerja
Sanitasi,Hygieny Dan Keselamatan Kerja sangat penting bagi pekerjaan,supaya
terhindar dari kecelakaan dan hal-hal yang tidak di inginkan maka harus mematuhi
peraturan perusahaan,yaitu sebagai berikut :
• Sanitasi
Buang sampah maupun benda-benda yang sudah tidak digunakan lagi ke tempat
sampah yang sudah disediakan.
• Hygieney
Rapikan peralatan yang telah digunakan dan kembalikan pada tempat semula,
Bersihkan ruangan terlebih dahulu sebelum bekerja dan setelah bekerja agar lebih
nyaman saat kita bekerja.

• Keselamatan Kerja

Bertanya mengenai alat yang akan digunakan., Rapikanlah kabel yang tidak
dipakai lagi.

• Masalah yang Dihadapi dan Pemecahan Masalah


• Masalah yang Dihadapi
Adapun masalah yang terjadi selama Praktik Kerja Lapangan antara lain :
• Tersangkut vynil pada head (catridge) pada proses printing.
• Tinta printing yang keluar tidak maksimal (bergaris-garis).
• Gambar pecah saat di cetak/print.
• Terjadi kerusakan pada sofware yang tidak berjalan ( not responding).
• Arus listrik padam
• Pemecahan Masalah
• Periksa apakah penjepit vynil sudah terpasang dengan baik atau belum.
• Periksa tinta sebelum menjalankan printing, jika tinta masih cukup banyak dan
hasilnya masih bergaris-garis, maka lakukan cleaning (pembersihan) tinta.
• Jika gambar saat dicetak pecah, maka periksa resulusi gambar.
• Jika komputer sedang hank atau tidak berjalan (not responding) lakukan restart pada
computer.
• Jika arus listrik turun ampere, dapat dilakukan pengurangan peralatan yang,
menggunakan arus listrik dan bisa juga kelalaian petugas PLN.
BAB III
MEMBUAT PAS PHOTO 3 X 4
DI ADOBE PHOTOSHOP CC 2018

• Landasan Teori

Adobe Photoshop adalah software yang digunakan untuk memodifikasi


gambar atau foto secara profesional baik meliputi modifikasi obyek yang
sederhana maupun yang sulit sekalipun. Photoshop merupakan salah satu
software yang berguna untuk

mengolah gambar berbasis bitmap, yang mempunyai tool dan efek yang lengkap sehingga
dapat menghasilkan gambar atau foto yang berkwalitas tinggi (jika ingin lebih jauh
mengetahui tentang gambar berbasis bitmap silakan download dokumennya di
sini).Kelengkapan fitur yang ada di dalam Photoshop inilah yang akhirnya membuat
software ini banyak digunakan oleh desainer grafis profesional. Dan mungkin juga sampai
saat ini masih belum ada software desain grafis lain yang bisa menyamai kelengkapan fitur
dalam Photoshop.

Untuk bekerja dengan photoshop hal yang perlu kita ketahui adalah Toolbar, berikut ini
adalah beberapa komponen dari Toolbar :

• Fungsi – Fungsi Toolbar Pada Photoshop, Yaitu :

• Marquee Tool. Alat ini digunakan untuk menyeleksi objek yang berbentuk kotak.
Klik kanan diatas alat ini maka akan muncul alat lain dari kelompok marquee tool
seperti Eliptical Marquee Tool, Single Row Marquee tool dan Single Column
Marquee Tool.

• Move Tool. Alat ini digunakan untuk memindahkan posisi layer dalam satu foto
ataupun memindahkan sebuah foto atau layer dalam sebuah foto ke foto yang lain /
foto yang berbeda.

• Lasso Tool. Alat ini digunakan untuk menyeleksi objek dengan bentuk bebas, alat ini
akan membentuk seleksi sesuai dengan gerakan mouse, penggunaan alat ini sangat
bergantung dengan gerakan mouse sehingga cukup sulit mengendalikan dan mencapai
hasil yang maksimal.

• Quick Selection Tool. menyeleksi objek dengan cepat dan mudah , hanya dengan
mengklik pada objek maka secara otomatis objek akan mencari dan menambah sisi
seleksi dari bidang dengan warna yang sama.

• Crop & Slice Tool. untuk memisahkan dan mengekstrak atau menggunakan bagian


dari gambar yang paling penting. Artinya membuang segala sesuatu yang berada di
luar area pilihan, mengiris gambar menjadi beberapa area membuat gambar yang
lebih kecil dari gambar utama.

• Eyedropper Tool. Mengambil sebuah sample warna pada suatu objek foto atau
gambar. 1. Mengambil Sample Warna. Cara mengambil sample warna menggunakan
eyedropper tool sangat lah mudah cukup mengklik pada warna yang diinginkan. 2.
Sample Size. Sample size berguna untuk mengatur berapa ukuran sample yang akan
kita gunakan.

• Brush & Patch Tool. Memiliki fungsi yang mirip dengan Spot Healing


Brush Tool hanya saja anda harus menentukan terlebih dahulu bagian image yang
hendak digunakan untuk menutupi objek yang dihapus. Gunakan tombol Alt+klik
untuk mengambil contoh area pada image

• Brush & Pencil Tool. berfungsi untuk menyapukan warna Foreground pada image.
Sapuan yang dihasilkan bergantung pada ukuran Brush, Opacity dan Blending Mode
yang diatur Melalui Option bar. Pencil Tool bias digunakan dengan memilih
bentuk brush apapun dengan tepi-tepi yang lebih tegas. adalah tool multifungsi.

• Stamp Tool. berfungsi untuk menggandakan atau /cloning objek atau area yang di
inginkan ke posisi lain. Pada Prinsip nya Clone Stamp Tool hampir sama dengan
Healing Brush Tool, hanya saja pada Clone Stamp Tool, kita dapat mengatur
ketebalan ( Opacity ) dari area Sample yang telah kita Pilih.
• History Brush Tool. digunakan untuk melukis image menggunakan snapshot atau
state history dari Image.
• Eraser Tool. digunakan untuk menghapus foto atau gambar dalam sebuah layer
raster.

• Gradient & Pint Bucket Tool. digunakan untuk mengecat area yang dipilih
(selected area) dengan perpaduan dua warna atau lebih. Gradient ini juga memiliki
beberapa pengaturan dan tipe untuk menghasilkan efek perpaduan warna yang
sesuai dengan keinginan.

• Blur,Sharpen & Smudge. digunakan untuk menajamkan area tertentu dari sebuah
foto atau gambar. digunakan untuk menghaluskan/mengaburkan area tertentu dari
sebuah foto atau gambar. Dengan mengaburkan gambar akan memberikan kesan
halus, blur juga dapat menyamarkan pixels gambar. digunakan untuk
menggosok/mencoreng area tertentu dari sebuah foto atau gambar seolah-olah di
pengaruhi oleh sapuan jari telunjuk diatas sebuah lukisan.

• Dodge Tool. digunakan untuk menerangkan warna di area tertentu pada gambar atau
foto dengan memberikan highlights pada area tertentu hingga area tersebut tampak
lebih cerah / terang.

• Burn Tool. digunakan untuk menggelapkan warna di area tertentu pada gambar atau
foto dengan memberikan shadow / bayangan pada area tertentu hingga tampak lebih
gelap.

• Sponge Tool. digunakan untuk mengubah saturation di area tertentu pada area
gambar atau foto.

• Pen Tool. digunakan untuk menggambar path sudut ataupun lengkung.Alat ini biasa
juga digunakan untuk menyeleksi objek. Selain alat ini ada kumpulan alat lain untuk
menambah titik point, mengurangi dan memodifikasi path yang telah dibuat.

• Type/Text Tool. digunakan untuk membuat teks secara horizontal. Selain alat ini ada
juga Vertical Type Tool untuk membuat teks secara vertical dan type mask untuk
membuat teks dalam bentuk seleksi.

• Pembahasan

• Membuat Foto Kolase di Adobe Photoshop CC 2018

• Langkah 1 Membuat Dokumen Baru


Kita buka dulu Adobe Photoshopnya dan pilih File > New (Ctrl + N)

lalu pilih dan klik OK

• Langkah 2 Buat Guide

Untuk mempermudah menempatkan foto pada pattern, Kita akan membuat

guide dengan cara View > New Guide, Jika garis guide tidak terlihat, Pilih

View > Show > Guide ( Ctrl + ; )

• Langkah 3 Buka Semua Foto

Pilih foto yang akan di masukan di kolase, Pilih File > Open ( Ctrl + O )

• Langkah 4 Salin Foto

Klik pada salah satu foto, Pilih Select > All, Pilih Edit > Copy untuk mengkopi foto
ke clipboard, Klik kembali foto kolase kemudian pilih Menu Edit > Paste

• Langkah 5 Atur Foto Menggunakan Free Transform


Klik pada layer foto untuk memastikannya sebagai layer aktif, Kemudian pilih Edit
> Free Transform ( Ctrl + T )

• Langkah 6 Buat Seleksi Kemudian Gandakan Layer

Klik Rectangular Marquee Tool pada toolbox, Kemudian gandakan layer dengan
memilih Layer > New > Layer Via Copy

• Langkah 7 Tambahkan Layer Style Stroke

Pilih Layer > Layer Style > Stroke, Kemudian sesuaikan stroke terhadap foto

• Langkah 8 Ulangi langkah 4,5,6 dan 7 untuk semua foto

Ulangi langkah 4,5,6, dan 7 hingga semua foto tersusun membentuk kolase foto
grid

• Langkah 9 Hasil Kolase

Hasil :

BAB IV
PENUTUP
• Kesimpulan
Praktik kerja lapangan dilaksanakan untuk pelatihan bagi siswa yang diadakan diluar
lingkungan sekolah yaitu diperoleh secara langsung dan nyata dilingkungan perusahaan yang
bertujuan untuk memberikan pengalaman kerja, menambah pengetahuan, wawasan,
pengalaman dan mempersiapkan manusia yang berkualitas mempunyai skill yang sesuai
dengan tututan zaman.

Kegiatan praktik kerja lapangan sangat bermanfaat bagi para siswa/siswi khususnya
siswa/siswi SMKN 2 Tebo. Dengan adanya kegiatan praktik kerja lapangan siswa dituntut
untuk mempunyai sikap mandiri dan mampu berinteraksi dengan orang lain sehingga siswa
dapat memiliki keterampilan serta wawasan yang tinggi.

Praktik kerja lapangan merupakan kegiatan praktik diluar jam sekolah yang bekerja sama
dengan masyarakat atau instansi, sehingga siswa/siswi dapat berlatih untuk mampu bekerja
sama dengan masyarakat luar.

• Saran

Dalam pelaksanan praktik kerja lapangan hendaknya sesuai dengan bidang keahlian dan
kejuruan yang diambil, serta dalam pelaksanaannya seseorang siswa/siswi hendaknya
mematuhi semua aturan yang ada di dunia usaha dan menjaga nama baik sekolah.

DAFTAR GAMBAR

• 1 Set Komputer

• Mesin Digital Printing (Epson L805)

• Gunting

• Pisau Cutter
• Penggaris

• Kertas A4 (Silky Gold Photo Paper)

• Tinta (Epson)

DAFTAR PUSTAKA
Aplikasi Adobe Yang HYPERLINK "https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-
kerja/" HYPERLINK "https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/"
HYPERLINK "https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" HYPERLINK
"https://gamedia.id/aplikasi-adobe-yang-sering-digunakan-dalam-dunia-kerja/" Sering Digunakan Dalam
Dunia Kerja - Game Media (gamedia.id)

Penjelasan fungsi toolbox Photoshop CS6 ~ Customize Blogspot (listenscream.blogspot.com)

3 set komputer - Bing images

mesin digital printing epson l805 - Bing images

pisau cutter - Bing images

gunting - Bing images

penggaris - Bing images


tinta printer epson l805 - Bing images

gambar kertas a4 silky gold photo paper - Bing images

Anda mungkin juga menyukai