Anda di halaman 1dari 1

PMS420 MMR

PROSEDUR PENYELAMATAN PENUMPANG


S - Informasikan pada perusahaan (PT. BSL) yang melakukan service unit ini
T - Jika sangkar tdk dpt digerakkan dengan tangan, anda harus memberitahu bagian darurat PT. BSL
O - Tidak boleh melakukan bypass sistem
P
- Peralatan keselamatan tidak boleh dirubah atau di modifikasi.
Hanya orang yang terlatih dan berhak yang diperbolehkan untuk melakukan prosedur ini.
1 Matikan saklar listrik utama (D). Pasang tanda service dan dikunci
2 Jika lift menggunakan ARD, matikan main switch pada ARD

Resiko Jatuh!
2 Pastikan posisi sangkar dengan membuka pintu landing door dengan menggunakan kunci
3 Tutup kembali pintu landing door dan pastikan terkunci periksa kembali sistem pengunciannya
4 Tenangkan penumpang dan jelaskan apa yang terjadi
Lift dapat bergerak ke atas atau ke bawah
Jika sangkar (lift) bergerak dengan cepat, lepaskan tuas brake (F) secepatnya!
5 Dengan tuas brake (F) secara hati-hati lepaskan brake sesuai arah panah
6 Biarkan traction sheave bergerak dengan perlahan-lahan sampai sangkar lift mencapai lantai
selanjutnya (lihat tanda di rope) Lanjutkan dengan langkah 10

Jika sangkar tidak bergerak setelah anda melepas rem, lakukan langkah berikut:
7 Lepaskan pengait kecil (A) dibagian ring gigi (H) dengan menarik bola kunci (G) keluar dari posisi
lobang (B), angkat hand-wheel (E), tekan dan amankan bola kunci (G) di posisi lubang
8 Masukan tuas pembuka brake (F) dan secara hati-hati lepaskan/buka brake
9 Gunakan hand wheel (E) untuk menggerakan sangkar menuju lantai terdekat lantai terdekat (Lihat
10 Lepaskan tuas pembuka brake dan simpan pada tempatnya
11 Buka pintu hoistway dengan menggunakan kunci dan keluarkan penumpang
Ingatkan penumpang dalam melangkah
12 Check dan pastikan pintu Landing tertutup
13 Arus listrik utama (D) harus tetap dalam kondisi mati
14 Jika sangkar digerakkan dengan dengan menggunakan hand wheel, lepaskan pengait kecil (A)
dari ring gigi (H) dengan menggunakan bola kunci (G) keluar dari posisi lubang ( C), tekan kembali
hand wheel (E), tekan dan amankan bol akunci (G) ke posisi awal (B)

Lepaskan dan kembalikan tuas pembebas (F) dengan benar setelah evakuasi selesai

Pasang tanda service dan segera informasikan ke PT. Berca Schindler Lifts
(Telp. Bagian darurat 24 jam 021-576 3009) untuk penanganan lebih lanjut.

Jika sangkar tidak dapat bergerak dengan tangan, pasang tanda service dan
segera informasikan pada Schindler untuk penanganan lebih lanjut.

01.10.05 Ver. 01 Indonesia

Anda mungkin juga menyukai