Anda di halaman 1dari 34

INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-1

BAB III
INSTRUMENT PANEL & CONTROL

3.1 KOMPONEN UTAMA UNIT

Keterangan :

1. Bucket 7. Boom 13. Counterweight


2. Bucket cylinder 8. Cabin 14. Ladder
3. Arm 9 Emerg. Rope hanger 15. Travel Device
4. Level cylinder 10. Emerg Rope Case 16. Track Shoe
5. Arm cylinder 11. Fuel Tank 17. Horn
6. Boom cylinder 12. Radiator

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-2

3.2 PENGGUNAAN LADDER (TANGGA)

Selalu gunakan ladder (1) ketika akan naik /


turun unit. Jangan pernah melom-pat.

Perhatian !

Pastikan Anda selalu memanjangkan


ladder sampai pada posisi terkunci.
Ketika akan naik atau turun unit, selalu
gunakan metode three body contact,
dengan menggunakan handrail dan
selalu menghadap unit.
Jangan pernah melompat, baik pada saat
unit diam atau sedang bergerak.
Berhati-hatilah pada saat kondisi licin.

Kecepatan pada saat memanjang /


memendekkan ladder bisa di atur dengan
menggunakan bolt (2), dengan diputar :
a. Searah jarum jam :
~ Untuk menambah kecepatan.
b. Berlawanan arah jarum jam :
~ Untuk mengurangi kecepatan.

3.2.1 PENGOPERASIAN LADDER


DARI BAWAH
(PERMUKAAN TANAH).

Memanjangkan Ladder :
1. Tarik mata rantai (4), untuk mereleas
(membuka) Lock.
2. Tarik handle (3) untuk menurunkan
Ladder (1) sampai posisi Lock.

Memedekkan Ladder :
1. Tarik mata rantai (2), untuk mereleas
(membuka) Lock.
2. Dorong Ladder (1) sampai posisi Lock.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-3

3.2.2 PENGOPERASIAN LADDER DARI ATAS


(DARI UPPER STRUCTURE)

Perhatian !

Berhati-hatilan setelah mereleas Lock Ladder,


karena tenaga spring akan mendorong ladder
ke atas dengan cepat, Berbahaya.

Memanjangkan Ladder :
1. Tarik handle (5), untuk mereleas
(membuka) Lock.
2. Dorong Ladder (1) ke bawah sampai
posisi Lock

Memedekkan Ladder :
.
1. Tarik handle (6), untuk mereleas
(membuka) Lock.
2. Tarik Ladder (1) sampai posisi Lock.

3.3 JALUR KELUAR DARURAT


(EMERGENCY ESCAPE)

Peralatan untuk keluar darurat dari unit


terletak dikotak (1) yang berada diluar kabin.

Prosedur keluar unit kondisi darurat :

1. Buka Lock (2) pada kotak (1) untuk


membuka cover.
2. Tambatkan hook (3) pada
hanger/pegangan tangan (4) yang berada
di kabin sisi kiri atas.
3. Turunkan gulungan tali (5)
4. Gunakan dan kencengkan life belt (6)
dibagian lingkar dada.
5. Sambil memegang 2 tali, berdirilah
disamping pagar dengan menghadap kabin
(selama 2 tali masih dipegang, peralatan
darurat ini tidak akan bekerja.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-4

3.3.1 KELUAR UNIT DALAM KONDISI


DARURAT
(EMERGENCY EXIT)
Jika pintu kabin operator tidak bisa dibuka
dalam kondisi darurat, maka lakukan prosedur
berikut :
1. Buka jendela kiri (1), keluarlah melalui
jendela tersebut.
2. Jika jendela kiri (1) sulit dibuka, segera
pecahkan jendela kaca tersebut dengan
menggunakan peralatan daru-rat (2).

Perhatian !

9 Pastikan Anda menggunakan kaca


mata safety (safety glasses) sebelum
meme-cahkan jendela kaca.
9 Perhatian Emergency exit tertempel
di jendela kiri dan peralatan berada
di penyangga depan sisi kiri.

3.3.2 PENANGANAN SAAT


TERJADI KEBAKARAN

Jika terjadi kebakaran di unit bisa


menyebabkan luka berat atau kematian. Oleh
sebab itu hilangkan resiko tersebut dengan
selalu mengechek hal-hal berikut :
1. Periksa selalu jendela kiri (1), dan pastikan
bisa dibuka dan ditutup sebe-lum
menghidupkan engine. Jika rusak, perbaiki
segera.
2. Kerusakan pada peralatan keluar daru-rat
(4), tali yang aus, hanger rusak da-pat
menyebabkan kecelakaan. Sebelum
mengoperasikan unit, pasti-kan selalu
memeriksa peralatan (4) dan hanger (3)
dalam kondisi bagus. Perbaiki dan ganti
jika perlu.
3. Sebelum mengoperasikan unit untuk
pertama kali, semua operator harus
berlatih keluar unit kondisi darurat,
Minimal sekali.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-5

Jika api sudah menyala besar, amankan unit


kita dengan melakukan prosedur berikut :
1. Matikan engine dengan memutar
emergency engine stop switch (4) ke
posisi EMERG STOP jika mampu.
2. Tempatkan pilot control shutt-off lever ke
posisi LOCK.
3. Gunakan fire extinguisher jika masih
memungkinkan.
4. Keluar dari unit dengan prosedur sebagai
berikut :

a. Jika sidewalk di ruang engine (7) tidak


terbakar, keluarlah dari unit melalui
pintu kabin (5), tangga (10), sidewalk
(7) dan turun melalui ladder (6).
b. Jika sidewalk di ruang engine terbakar,
maka keluarlah dari kabin (10) melalui
pintu kabin (5), cab. side platform
(10), kemudian turunlah dari unit
dengan menggunakan peralaan keluar
unit kondisi darurat (emergency escape
device (4).
Tali darurat (3) sudah tersedia didalam
kotak luar kabin.
c. Jika api sudah berada disekitar pintu
kabin (6), keluarlah dari kabin dengan
membuka jendela kiri (1) dan turun ke
platform (10). Kemudian turunlah dari
unit dengan menggunakan emergency
escape device. Jika jendela tidak bisa
dibuka, pecahkann segera dengan tool
(2) untuk keluar ke platform (10).
Gunakan kaca mata safety untuk
menghindari cidera saat memecah
jendela.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-6

3.4 KABIN OPERATOR

Keterangan :

1. Left control lever / horn switch 9. Pilot control shut-off lever


2. Bucket close pedal (Loading Shovel) 10. Switch panels (right)
3. Left travel pedal 11. Operator‘s seat
4. Left travel lever 12. Monitor panel & switch panels (left)
5. Right travel lever 13. Hour meter
6. Right travel pedal 14. Glove compartment
7. Bucket open pedal (Loading Shovel) 15. Trainer seat
8. Right control lever 16. Fuse box

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-7

3.5 MONITOR PANEL AND SWITCH PANELS (LEFT)

Keterangan :

1- Monitor Panel
2- Switch Panel
3- FM/AM Radio
4- Ashtray
5- Engine Speed Control Lever
6- Download Connector

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-8

3.5.1 MONITOR PANEL

1- Coolant Temperature Gauge (L)


2- Tachometer (L)
3- Tachometer (R)
4- Coolant Temperature Gauge (R)
5- Fuel Gauge
6- Hydraulic Oil Temperature Gauge
7- Alternator Indicator
8- Pump Transmission Oil Pressure Indicator
(R) (Warning)
9- Pump Transmission Oil Pressure Indicator
(L) (Warning)
10- Auto-Lubrication Indicator
11- Fuel Level Indicator
12- Hydraulic Oil Level Indicator (Warning)
13- Auto-Idle Indicator
14- Prelub Indicator
15- Download Indicator
16- Engine Oil Level Indicator
17- Hydraulic Oil Level Indicator
18- Coolant Level Indicator
19- Engine Stop Indicator (L)
20- Travel Mode Indicator (Slow Speed)
21- Engin Warning Indicator (L)
22- Travel Mode Indicator (Fast Speed)
23- Engin Warning Indicator (R)
24- Engine Stop Indicator (R)
25- Engine Oil Pressure Indicator (L) (Warning)
26- Engine Oil Pressure Indicator (R) (Warning)
27- Overheat Indicator (L) (Warning)
28- Overheat Indicator (R) (Warning)
29- Coolant Level Indicator (L) (Warning)
30- Coolant Level Indicator (R) (Warning)
31- Fast-Filling Indicator (Warning)
32- Air Cleaner Restriction Indicator (Warning)
33- Pump Contamination Indicator
34- Stop Valve Indicator (Warning)
35- Emergency Engine Stop Indicator
36- Ladder Position Indicator

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3-9

MONITOR PANEL DESCRIPTION


COOLANT TEMPERATURE GAUGE
Berfungsi untuk mengetahui suhu / temperatur air
pendingin engine.
Operasi normal pastikan gauge di range hijau, jika
gauge berada pada posisi merah berarti over heat.
Kurangi load kerja atau berhenti kerja biarkan engine
tetap idle sambil menunggu gauge kembali kerange
hijau, Jika tidak kembali segeramatikan unit hubungi
dealer atau agen dari pada unit.

HYDRAULIC OIL TEMPERATURE GAUGE


Berfungsi untuk mengetahui suhu / temperatur oli
hidrolik didalam sistem.
Hidupkan engine, jalankan pada putaran rendah sampai
jarum pada gauge berada di range A (warna putih).
Jika jarum berada di range merah (over heat), segera
kurangi beban unit dan jalankan engine pada putaran
rendah, sampai jarum kembali berada di daerah Hijau.
Apabila ada kelainan dan jarum tidak segera kembali ke
range hijau, segera hubungi atasan atau mekanik untuk
memperbaikinya.

TACHOMETER
Berfungsi untuk mengetahui kecepatan putaran engine
dalam RPM.

FUEL GAUGE
Berfungsi untuk mengetahui ketinggian permukaan fuel
atau bahan baker dalam tanki.
Fuel Consumtion 330 l / jam.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 10

ALTERNATOR INDICATOR

Untuk mengetahui system charging


Jika indicator merah ini menyala berarti tidak ada
pengisian arus ke battery.
Check Elektrik system dan lapor mekanik.

PUMP TRANSMISSION OIL PRESSURE


INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui tekanan oil transmisi


Jika indicator merah ini menyala artinya tidak ada
tekanan atau pelumasan terhadap transmisi.
Tindakana kita segera stop unit matikan engine dan
lakukan pengecekan pada transmisi dan lapor mekanik.

HYDRAULIC OIL LEVEL INDICATOR (WARNING)

Berfungsi untuk mengetahui ketinggian / jumlah dari


pada oli hydrolik.
Jika indicator merah ini menyala artinya oli hydrolik
pada posisi levelnya low. (kurang dari standart).
Tindakan kita segera hentikan unit posisikan attachment
posisi pengecekan . lakukan pengecekan dan lapor
mekanik.

FUEL LEVEL INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui jumlah bahan bakar


didalam tangki.
Jika indicator merah ini menyala, berarti jumlah bahan
bakar (solar) didalam tangki tinggal sekitar 1120 liter
(atau 290 US galon).

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 11

AUTO-LUBRICATION INDICATOR

Lampu indicator ini akan menyala Merah ketika ada


kelainan pada sirkuit auto-lubrication atau ketika auto-
lub toggle switch yang berada di ruang battery pada
posisi “MANUAL atau OFF”.

ENGINE STOP INDICATOR

Lampu indicator berwarna merah ini akan menyala jika


ada kelainan pada engine yang sifatnya critical/ serius
Jika engine tetap dioperasikan pada kondisi ini, maka
performance engine akan turun (rusak).
Segera matikan engine dan hubungi Atasan atau
Mekanik untuk memperbaikinya.

Catatan:
Indicator ini nyala saat key switch posisi on dan akan
mati setelah engine di running.

ENGINE WARNING INDICATOR

Lampu indicator berwarna Kuning akan menyala jika


ada kelainan pada engine atau komponen lainnya.
Jika engine tetap dioperasikan pada kondisi ini, maka
performance engine akan turun (rusak).
Segera matikan engine dan hubungi Atasan atau
Mekanik untuk memperbaikinya.

Catatan:
Indicator ini nyala saat key switch posisi on dan akan
mati setelah 2 second.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 12

ENGINE OIL LEVEL INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui jumlah oli pelumas yang


ada didalam engine.
Ketika Level check switch ditekan, lampu indicator
berwarna Hijau akan menyala jika jumlah oli engine
masih dalam batas normal untuk operasi.
Sebelum menghidupkan engine, selalu periksa jumlah
oli engine dan pastikan selalu dalam batas normal.

COOLANT LEVEL INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui jumlah coolant (air


pendingin engine).
Pada saat coolant level check switch ditekan, lampu
indicator berwarna Hijau akan menyala jika jumlah
coolant dalam engine dalam batas normal untuk
operasi.
Selalu lakukan pengechekan sebelum menghidupkan
engine.

DOWNLOAD INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui bahwa data yang


tersimpan dalam sistem monitor unit sudah penuh dan
data-data yang tersimpan harus di pindahkan (di
download).
Jika tersedia dipasang Monitoring system (optional),
lampi indicator berwarna Hijau akan menyala ketika
memori yang ada dalam sistem sudah penuh (full), dan
data harus di download.
Mintalah penjelasan detail kepada dealer Hitachi jika
perlu.
.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 13

HYDRAULIC OIL LEVEL INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui bahwa jumlah oli hidrolik


didalam tangki hidrolik.
Pada saat Hydraulic oil level check switch ditekan,
lampu indicator berwarna Hijau akan menyala jika
jumlah coolant dalam engine dalam batas normal untuk
operasi.
Selalu lakukan pengechekan sebelum menghidupkan
engine.

TRAVEL MODE INDICATOR (SLOW SPEED)

Berfungsi untuk mengetahui bahwa unit sedang


dioperasikan travel dengan kecepatan rendah.
Lampu indicator ini akanmenyala ketika travel mode
yang sedang di aktifkan adalah “Slow travel speed
mode”.

TRAVEL MODE INDICATOR (FAST SPEED)

Berfungsi untuk mengetahui bahwa unit sedang


dioperasikan travel dengan kecepatan Fast
Lampu indicator ini akanmenyala ketika travel mode
yang sedang di aktifkan adalah “Fast travel speed
mode”.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 14

AUTO-IDLE INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui bahwa peralatan


auto-idle device sedang diaktifkan, dan lampu
indicatorakan menyala.

PRELUB INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui bahwa fungsi prelub


sebelum start sedang aktif.
Pada saat starting switch diputar ke posisi START,
fungsi prelub akan aktif secara otomatis sekitar 5
sampai 45 detik sebelum engine start. Lampi indicator
ini akan menyala selama pompa prelub sedang bekerja.

ENGINE OIL PRESSURE INDICATOR

Berfungsi untuk mengetahui tekanan oil Engine


Jika indicator merah ini menyala artinya tekanan oil
engine kurang dari standart.
Tindakan kita segera stop unit dan matikan engine
check engine dan segera lapor mekanik.

OVERHEAT INDICATOR (WARNING)

Berfungsi untuk mengetahui suhu / temperatur air


pendingin engine.
Jika indicator merah ini menyala artinya over heat.
Tindakan kita stop operasi biarkan engine idle tanpa
beban, sambil menunggu indicator ini tdk menyala kita
lakukan pengecekan terhadap cooling systemnya. Jika
tidak turun – turun segera matikan engine dan lapor
mekanik.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 15

COOLANT LEVEL INDICATOR (WARNING)


Berfungsi untuk mengetahui jumlah ketinggian
permukaan air radiator.

FAST FILLING SYSTEM INDICATOR

Lampu indicator ini akan padam ketika Fast filling


panel sudah berada pada posisi tersimpan, dan fungsi
swing akan kembali bisa dioperasikan.

PUMP CONTAMINATION INDICATOR

Lampu indicator ini akan menyala Merah ketika ada


kelainan pada salah satu dari 12 pompa atau 4 motor
swing dan 1 motor travel yang ada pada unit.
Segera hubungi Atasan atau Mekanik untuk memper-
baikinya.

AIR CLEANER RESTRICTION INDICATOR


Lampu indicator berwarna Merah akan meyala ketika
elemen pada air cleaner dalam kondisi buntu. Segera
bersihkan atau ganti outer elements.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 16

STOP VALVE INDICATOR (WARNING)

Lampu indicator akan menyala dan alarm akan


berbunyi ketika Stop valve pada Low pressure circuit
pada posisi Tertutup, dan engine tidak akan bisa di
start.

EMERGENCY ENGINE STOP INDICATOR

Lampu indicator berwarna Merah akan meyala ketika


Emergency engine stop switch yang ada di unit pada
posisi EMERG STOP, sehingga starter tidak berfungsi.
Lampu akan tetap menyala selama switch tetap pada
posisi yang sama, dan akan padam jika dikembalikan ke
posisi NORMAL, dan starter bisa berfungsi kembali.
Posisi Emergency Stop :
1. Di ruang Cabin ada 1
2. Di ruang Engine Ada 4
3. Di ruang Pump Ada 2

LADDER POSITION INDICATOR

Lampu indicator berwarna Merah akan menyala ketika


Lader (tangga) pada posisi memanjang, dan gerakan
Swing tidak akan berfungsi.
Periksa Ladder dan pastikan sudah memendek kembalu
dan pada posisi terkunci (lock), sehingga lampu
indicator akan padam dan fungsi swing akan kembali
aktif untuk kembali beroperasi

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 17

3.5.2 SWITCH PANEL (LEFT)

Keterangan :
1. Cigar lighter 11. Dimmer Switch
2. Wiper switch 12. Engine speed control
3. Wiper delay selector switch 13. Work ligh switch
4. Washer switch 14. Dome ligh switch
5. AC rear panel 15. Engine room ligh switch
6. AC side panel 16. Entrance ligh switch
7. AC front panel 17. Travel Speed switch
8. Indicator light check switch 18. Auto – Idle switch
9. Level Check switch 19. Fast Filling system switch (system ).
10. Buzzer stop switch

Wiper Switch

Berfungsi untuk mengoperasikan Wiper (penghapus


kaca), dengan posisi switch yang tersedia :
a. OFF pos (A) : Mematikan fungsi
b. INT pos (B): Intermitten (sekali-kali)
c. LO pos (C): Kec. rendah , kontinyu
d. HI pos (D) : Kec. tinggi, kontinyu

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 18

Wiper Delay Selector Switch

Berfungsi untuk mengatur interval waktu operasi wiper,


ketika posisi Wiper switch berada pada posisi INT.
Interval waktu bisa diseting menjadi 4 tingkat
kecepatan dengan mengatur Wiper delay selector
switch (3) dengan posisi switch :
a. SHORTpos (E) : Interval + 4 detik
b. pos (F) : Interval + 8 detik
c. pos (G) : Interval + 15 detik
d. LONG pos (H) : Interval + 25 detik

Washer Switch
Tekan Washer switch (4) untuk menge-luarkan air
pembersih kaca. Selama switch ditekan, maka wiper
akan menghapus secara otomatis, dan berhenti 4 detik
setelah tombol (4) dilepas.

Catatan:

Washer akan rusak jika Washer switch (3) ditekan


secara terus-menerus lebih dari 20 detik atau switch
tetap dioperasi-kan tetapi di washer tank tidak ada air

AC (Air Conditioners)
Unit ini dilengkapi dengan 3 buah AC, semuanya
terletak diruangan bawah kabin. Lubang ventilasi
terletak di kabin bagian depan, samping dan belakang.
Kontrol panel semua AC berada didalam kabin, untuk
masing-masing bagian AC, baik untuk AC depan,
samping dan belakang.

Keterangan :

1. Lubang ventilasi udara bagian Depan.


2. Lubang ventilasi udara bagian Samping.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 19

Keterangan :

3. Lubang ventilasi udara Belakang

4. Panel AC Depan
5. Panel AC Samping
6. Panel AC Belakang

Gambar Kontrol Panel Air Conditioners

7. Ventilation shift switch


8. AC Switch
9. AC Indicator
10 Temperature control switches
11. Temperature indicator
12. Blower control switch
13. Blower speed indicator

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 20

Indicator Light Check Switch


Berfungsi untuk mengatur mengechek kondisi lampu-
lampu indicator yang ada di instrument panel, masih
normal atau tidak.

Langkah-langkah pengechekan :
a. Putar starting switch ke posisi ON, maka lampu
indicator berikut harus menyala :
- Alternator indicator (8),
- Pump transmission oil pressure
indicator (7)
- Engine stop indicator (5)
- Engine warning indicator (4)
Jika ada salah satu lampu yang putus, maka
Engine warning indicator (5) akan mati setelah
menyala sekitar 2 detik.

b. Ketika Indicator light check switch (1) ditekan dan


tetap ditahan, semua indicator akan menyala sampai
tombol dilepas. Jika ada salah satu indicator yang
tidak menyala, berarti lampu tersebut putus dan
harus diganti.
c. Alarm akan berbunyi selama Indi-cator light check
switch (1) ditekan. Jika alarm tidak bernunyi, berarti
ada kelainan pada alarm system.

Level Check Switch

Digunakan untuk mengechek jumlah oli, coolant.


Saat starting switch diputar ke posisi ON, dan ada
kekurangan dari salah satu dibawah ini, maka lampu
indicator akan menyala :
a. Oli hidrolik Æ Hydraulic oil level (10)
b. Coolant Æ Coolant level (11)
c. Oli engine Æ Engine oil level (12)

PERHATIAN

Tunggu sekitar 15 detik setelah Starting switch diputar ke posisi ON, baru kemudian tekan
Level check switch (6)

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 21

Buzzer Stop Switch

Buzzer stop switch (1) berfungsi untuk mematikan


alarm, ketika ada kelainan pada salah satu kasus
dibawah ini :
a. Jumlah coolant kurang
~ Coolant level indicator (7)
b. Tekanan oli di pompa transmissi terlalu
rendah
~ Pump transmission oil pressure
indicator (10)
c. Tekanan oli engine terlalu rendah
~ Engine oil pressure indicator (2)
d. Coolant di engine overheat
~ Overheat indicator (5)
e. Oli hidrolik di tangki terlalu rendah
~ Hydraulic oil level indicator (9)
f. Stop valve pada Low pressure circuit dalam
kondisi TERTUTUP.
~ Stop valve indicator (8)
Tekan switch (1) untuk mematikan alarm. Jika alarm
masih tetap berbunyi, periksa kondisi dari 6 kasus
diatas, jika perlu hubungi Mekanik.

Dimmer Switch

Dimmer switch (2) untuk mengatur terang redupnya


lampu di instrument panel, yang mencakup :
a. AC panel
b. Grup pilot lamp
c. Fuel gauge
d. Hydraulic oil temp. gauge
e. Coolant temp. gauge
f. Tachometer
g. Lampu penerangan switch

Putar searah jarum jam Maka akan terang


Putar berlawanan jarum jam maka akan redup

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 22

Engine Speed Control Lever

Engine speed contol lever (14) digu-nakan


untuk mengatur tinggi rendahnya engine speed.
a. Slow Idle
~ Pindahkan lever (14) ke posisiLOW (15)
b. High Idle
~ Pindahkan lever (14) ke posisi HIGH (16)

Work Light Switch


Tekan Work light switch (1) untuk menyalakan
semua lampu kerja (10), dan lampu-lampu yang lain
akan menyala juga, yaitu :
a. AC panel (2)
b. Fuel gauge (8)
c. Hydraulic oil temp. gauge (3)
d. Coolant temp. gauge (4 & 7)
e. Tachometer (5 & 6)
f. Radio (9)

Lampu kerja (10) akan menyala sekitar 1 menit


setelah starting switch diposisi-kan OFF sedangkan
Work light switch masih dalam posisi ON.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 23

Dome Light Switch


Tekan Dome light switch (1) untuk menyalakan dome
light / lampu penera-ngan didalam kabin (2) dan (3),
yang terletak di bagian depan dan belakang dari atap
kabin.

Engine Room Light Switch


Tekan Engine room light switch (1) untuk
menyalakan lampu kerja (3, 4, 5) yang berada
didalam ruang engine dan ruang pompa. Ketika
lampu menyala, lampu Engine room indicator (2)
juga akan menyala secara bersamaan.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 24

Entrance Light Switch


Tekan Entrance light switch (1) untuk
menyalakan lampu jalan masuk diluar kabin
(2),(3) dan Entrance light indicator akan menyala
juga.

Catatan:
Lampu Entrance light akan menyala sekitar 60
detik setelah Starting switch diposisikan OFF,
sedangkan Entrance light switch (1) posisi ON.

Travel Speed Switch

Travel speed switch (1) berfungsi untuk memilih


mode kecepatan travel lambat (Gb. Kura-kura) dan
mode cepat (Gb. Kelinci).
Travel Mode Indicator :
~ Slow speed (2) (5)
~ Fast speed (3) (6)

Auto-Idle Switch

Ketika Auto-idle switch (4) di ON-kan, kecepatan


engine dapat diatur sampai setingan auto-idle melalui
Engine speed control lever dalam waktu 4 detik
setelah kontrol lever dinetralkan.

Auto-idle indicator (5) akan menyala setelah Auto-


idle switch (4) dinyala-kan.
Tekan Auto-idle switch (4) kembali untuk mematikan
fungsi Auto-idle, dan lampu indicator (5) akan padam

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 25

Fast Filling System Switch


Switch ini digunakan ketika akan menaikkan atau
menurunkan Fast filling panel (3), yang terletak
dibagian belakang unit
.
Cara pengoperasian :
a. Tempatkan Pilot shut-off lever ke posisi
LOCK.
b. Hidupkan engine, dan jalankan pada
kecepatan rendah.
c. ON-kan Fast filling system switch (1).
d. 5 detik setelah Fast filling panel indicator
(2) menyala, turunkan Fast filling panel
(3) sampai posisi terendah.
e. Matikan engine.
f. Tambahkan bahan bakar melalui Fast
filling panel.
g. Hidupkan engine, dan jalankan engine
pada putaran rendah.
h. OFF-kan Fast filling system switch (1).
i. Fast filling panel (3) akan kembali ke
posisi semula setelah sekitar 10 detik di
OFF-kan Switch (1).

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 26

Switch Panel (Right)

1. Emergency engine stop switch.


2. Key switch (Starting).

a. Emergency Engine Stop Switch

Jika engine harus dimatikan dalam kondisi


darurat atau jika engine tidak bisa dimatikan
karena ada kelainan pada Key switch (2), maka
Putarlah Emergency stop switch (1) ke posisi
EMERG STOP untuk mematikan engine.
Setelah itu, Air vent valve (3) yang terletak
didepan Hydraulic tank akan terbuka untuk
merelease tekanan yang ada didalam Hydraulic
tank.

Saat akan menghidupkan engine, putar kembali


Emergency engine stop switch (1) ke posisi
NORMAL.

Key Switch

Ada 4 posisi yang ada pada Starting switch,


yaitu :

3. OFF (Engine Off)


4. ACC (Accecories : Horn, Radio, dll)
5. ON (Engine On)
6. START (Engine Start)

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 27

Engine Troubleshooting Switch


Switch ini terletak di belakang side cover (1)
dibagian kiri dari kabin.
Jika ada kelainan pada engine atau komponen
yang berhubungan dengan engine, maka Engine
warning indicator (3) atau Engine stop indica-tor
(4) akan menyala atau terus berke-dip, dan display
kode kesalahan akan keluar ketika kita
mengoperasikan Engine troubleshooting switch
(2), pada saat engine normal.

Jenis kesalahan dan apa yang terjadi bisa dilihat di


bagian Engine Trouble-shooting

Hour Meter

Berfungsi untuk mengetahui lamanya Engine hidup, dalam satuan HM (Jam).


Hour meter ini terletak diatas seperti gambar (1), dan pada kolom terakhir menunjukkan 1/10
HM.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 28

Horn Switch (Klakson)

Klakson (horn) terletak di ujung Control lever


kiri. Klakson akan berbunyi selama switch ini
terus ditekan, dan akan mati ketika dilepas.

Catatan:

Jika Horn (1) tidak berbunyi saat switch


ditekan, segera matikan engine dan hubungi
mekanik untuk diperbaiki.

Tidak berfungsinya horn bisa mengakibatkan


kecelakaan berat atau mungkin kematian.

FM/AM Radio

Digunakan sebagai hiburan untuk operator.


Chanel radio ini bisa diatur secara:
a. Manual (Manual Tuning) atau
b. Otomatis (Automatic Search
Function)

Keterangan:

1. Power switch/ Volume control knob


2. Tone adjusting ring
3. AM/FM switch
4. Station preset
5. Tuning switch
6. Display mode change switch
7. Digital display
8. Time set switch
9. Set switch

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 29

3.6 OPERATOR SEAT


(TEMPAT DUDUK OPERATOR)

3.6.1 OPERATOR SEAT DESCRIPTION

Keterangan :
1. Angle & height adjuster lever
2. Weight (suspension) adjuster knob
3. Console/seat unit fore-aft adjuster lever
4. Seat fore-aft adjuster handle
5. Backrest adjuster lever
6. Armrest
7. Armrest adjuster dial
8. Headrest

Penjelasan :

a. Angle & Height Adjuster Lever (1)

Digunakan untuk mengatur tinggi-rendahnya


bagian dudukan opera-tor.
Untuk mengatur tinggi-rendahnya
dudukan operator bagian belakang
dengan cara MENARIK lever (1). Ada 5
step, dengan masing-masing tingkat = 15
mm).

Untuk mengatur tinggi-rendahnya


dudukan operator bagian depan dengan
cara MENEKAN lever (1). Ada 5 step,
dengan masing-masing tingkat = 15
mm).

Weight (Suspension) Adjuster Knob (2)

Digunakan untuk mengatur suspensi tempat duduk, sesuai dengan berat badan operator untuk
mendapatkan kenyamanan.
Putar knob (2) untuk mendapatkan suspensi yang cocok, dan sesuaikan dengan angka yang
tertera di knob [kg] dengan berat badan operator [kg]

Putar searah jarum jam Æ untuk menambah berat beban.

Putar berlawanan arah jarum jam Æ untuk menurunkan berat beban.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 30

Console/Seat Unit Rore-Aft Adjuster Lever (3)


Digunakan untuk menggeser dudukan kursi secara keseluruhan ke kiri atau ke kanan, dengan
cara menarik Lever (3), kemudian geser kursi ke arah yang diinginkan, kemudian lepas lever
(3) untuk mengunci kedudukan kursi.
Jarak geser = 120 mm, dengan step setiap 20 mm.

Seat Fore-Aft Adjuster Handle (4)


Digunakan untuk menggeser kursi ke depan / belakang, dengan cara menarik dan menahan
handle (4), kemudian geser kursi ke arah yang diinginkan, kemudian lepas lever (4) untuk
mengunci kedudukan kursi.
Jarak geser = 200 mm, dengan 20 step (setiap 10 mm).

Backrest Adjuster Lever (5)


Digunakan untuk mengatur sudut kedudukan sandaran kursi untuk kenyamanan operator,
dengan menarik dan menahan lever (5), kemudian sesuaikan posisinya dan lepas lever untuk
mengunci.
Sandaran kursi dapat diputar 38o kedepan dan 72o kebelakang, dengan interval setiap 3o.

. Armrest Adjuster Dial (7)


Digunakan untuk mengatur tinggi rendah dan sudut kedudukan sandaran tangan kanan dan
kiri untuk kenyamanan operator, dengan cara memutar Dial (7), yang terletak di Armseat
bagian bawah.
Putar Dial searah jarum jam Æ untuk menurunkan sudut armseat.

Putar Dial berlawanan arah jarum jam Æ untuk menaikkan sudut armseat.

Headrest (8)
Digunakan untuk kenyamanan operator, dan kedudukan tinggi-rendah / sudut headrest bisa
diatur sesuai keinginan

Untuk mengatur tinggi-rendah Headrest :


Dengan menarik ke atas atau menekan Headrest. Panjang langkah = 50 mm.
Untuk mengatur sudut kedudukan Headrest :
Dengan memposisikan Headrest ke arah yang diinginkan. Sudut yang bisa diatur =
60o.

SEAT BELT

Perhatian !

Pastikan untuk selalu menggunakan seat belt selama mengoperasikan unit.


Sebelum operasi, periksalah selalu seat belt, lock dan pengikatnya, dan pastikan tidak ada
kelainan atau keausan komponen tersebut, jika perlu segera perbaiki.
Ganti seat belt setiap 3 tahun, tidak melihat kondisinya, walaupun masih dlam kondisi
baik secara fisik.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 31

CONTROL LEVER

3.7.1 BACKHOE TYPE (STANDART HITACHI)

PERHATIAN
Jangan meletakan anggota tubuh diatas frame
jendela. Hal ini bias berbahaya karena bias tertabrak
komponen Boom, Jika secara tidak sengaja control
lever tersentuh dan menggerakan boom. Pastikan
anda sudah mengerti dan paham betul dari pada
penggunaan control lever unit tsb.

Unit di lengkapi dengan label yang menggambarkan


fungsi control lever dan pedal . Ketika semua lever
di levaskan, maka secara otomatis akan kembali ke
posisi netral.

PERHATIAN
Ketika melakukan digging, jangan sampai Boom
menabrak track. Untuk keamanan, kestabilan unit
dan meningkatkan kapasitas angkat, maka pada saat
digging material yang memerlukan gerakan boom
dekat dengan track, letakan travel motor di sisi
belakang.

Keterangan Gambar:

1. Swing Kanan
2. Swing Kiri
3. Arm roll – out
4. Arm roll – in
5. Boom Lower
6. Boom raise
7. Bucket roll – in
8. Bucket roll – out

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 32

3.7.2 BACKHOE TYPE (STANDART ISO)

Keterangan gambar :

1. Arm roll – out


2. Arm roll – in
3. Swing Kiri
4. Swing kanan
5. Boom lower
6. Boom raise
7. Bucket roll – in
8. Bucket roll - out

3.7.3 LOADING SHOVEL (STANDART


HITACHI)

Keterangan gambar :

1. Swing kanan
2. Swing Kiri
3. Arm retract
4. Arm extend
5. Boom lower
6. Boom raise
7. Bucket tilt in
8. Bucket tilt out

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 33

3.7.4 LOADING SHOVEL (STANDART ISO)

Keterangan gambar :

1. Arm extend
2. Arm retract
3. Swing Kiri
4. Swing kanan
5. Boom lower
6. Boom raise
7. Bucket tilt in
8. Bucket tilt out

3.7.5 BUCKET OPEN – CLOSE PEDALS (LOADING SHOVEL)

Keterangan Gambar:

1. Bucket Close
2. Bucket Open

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT
INSTRUMENT PANEL & CONTROL 3 - 34

3.7.6 PILOT CONTROL SHUT – OFF LEVER

Pilot control shut – off lever (1) berfungsi untuk mencegah mis operasi unit ( bergeraknya
attachment secara tidak sengaja), ketika operator meninggalkan / menempati tempat duduk
dan menyentuh control lever secara tidak sengaja.

! PERHATIAN !
1. Selalu tarik lever (1) sampai posisi LOCK, agar lever ini bias berfungsi dengan baik.
2. Saat akan meninggalkan unit :
~ Matikan Engine
~ Tarik lever (1) sampai posisi LOCK
3. Selalu periksa dan pastikan bahwa lever (1) dalam posisi LOCK, sebelum:
~ Memobilisasi / memindahkan unit
~ Meninggalkan unit setelah operasi

Prosedur pengoperasian
Pilot Control Shut – Off lever:

a. Sebelum meninggalkan unit :


1. Parkir unit di tempat rata, aman turunkan
Bucket ke tanah, netralkan semua control
lever, matikan engine sesuai prosedur.
3. Tarik pilot control shut – off lever (1)
sampai ke posisi LOCK.

b. Sebelum mulai Operasi


1. Pastikan bahwa pilot control shut – off
lever (1) sampai ke posisi LOCK

c. Setelah menghidupkan Engine:


1 Pastikan semua control lever dan pedal
dalam posisi netral, dan tidak ada
komponen yang bergerak .
2. Turunkan pilot control shut – off lever (1)
sampai posisi UNLOCK.

Jika terjadi salah satu dari komponen (actuator) unit bergerak pada saat pilot control shut – off
lever (1) sudah di netralkan pada posisi UNLOCK, dan semua control lever posisi netral,
maka segera hubungi mekanik, karena hal ini merupakan suatu kelainan fungsi . Unit harus
segera di perbaiki.

PT PAMAPERSADA NUSANTARA HITACHI EX 5500


DISTRIK ADARO By Hnw
OPERATIONAL TRAINING DEPARTMENT

Anda mungkin juga menyukai