Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PERGURUAN : AKPER AL HIKMAH 2 BREBES


TINGGI
PROGRAM STUDI : D3 KEPERAWATAN
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA KULIAH Keperawatan Medikal Bedah II
KODE MKK 039 SKS: 2 SEMESTER: V
DOSEN
CPMK 1. Mampu bersikap bertanggungjawab atas pekerjaannya di bidang
asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan fungsi sistem
Persyarafan, Endokrin, Perkemihan, dan Muskuloskeletal Imunitas
dan Integumen
2. Mahasiswa mampu mengelola asuhan keperawatan pada pasien
dengan gangguan fungsi sistem Persyarafan, Endokrin, Perkemihan,
dan Muskuloskeletal Imunitas dan Integumen
3. Mahasiswa mampu melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien
dengan gangguan fungsi sistem Persyarafan, Endokrin, Perkemihan,
dan Muskuloskeletal Imunitas dan Integumen
PERTEMUAN WAKTU: 100 menit
7
KE-
SUB-CPMK 1. Mahasiswa mampu melakukan pengkajian pada pasien dengan
gangguan sistem Endokrin
2. Mahasiswa mampu merumuskan diagnosa keperawatan pada pasien
dengan gangguan sistem Endokrin
3. Mahasiswa mampu menyusun intervensi keperawatan pada pasien
dengan gangguan sistem Endokrin.
BAHAN KAJIAN 1. Anantomi dan fisiologi tubuh manusia pada sistem Endokrin
2. Asuhan keperawatan dengan gangguan Sistem endokrin
METODE Ceramah, Brainstroming, diskusi kelompok
PEMBELAJARA
N
MEDIA Power point, Makalah
PEMBELAJARA
N
KEGIATAN PEMBELAJARAN Waktu
Pendahuluan 1. Membuka perkuliahan 10 menit
2. Mereview materi perkuliahan pertemuan
sebelumnya
3. Menyampaikan materi pertemuan sekarang
(asuhan keperawatan pada pasien dengan
gangguan endokrin)
4. Penyampaian capaian pembelajaran mata
kuliah sekarang
Penyajian 5. Brainstorming tentang asuhan keperawatan 80 menit
pada pasien dengan gangguan endokrin
6. Menjelaskan tentang pengkajian keperawatan
pada pasien dengan gangguan endokrin
7. Menjelaskan tentang diagnosa keperawatan
pada pasien dengan gangguan endokrin
8. Menjelaskan tentang intervensi keperawatan
pada pasien dengan gangguan endokrin
9. Melakukan tanya jawab tentang asuhan
keperawatan pada pasien dengan gangguan
endokrin
10. Menjelaskan dan memberi contoh asuhan
keperawatan pada pasien dengan gangguan
endokrin di Rumah Sakit.
Penutup 11. Memberi umpan balik terhadap makalah yang 10 menit
dipresentasikan oleh mahasiswa
12. Memberi tindak lanjut untuk memperbaiki
makalah yang sudah dipresentasikan, baik
teknik penyusunannya maupun isi materi.
13. Menginformasikan
TUGAS  Membuat makalah tentang asuhan keperawatan pada pasien dengan
DM dan Hipertiroid sesuai dengan kelompok (Pertemuan 7)
 Mempresentasikan makalah

KRITERIA  Kelengkapan komponen pembuatan makalah


PENILAIAN  Tata kalimat
 Kejelasan presentasi
 Kejelasan materi dalam makalah
REFERENSI 1. Smeltzer, suzane C, (2001). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah Vol 1
Bruner & Sudarth, Jakarta, EGC
2. Dongengoes, marylin E, (1999), Rencana Asuhan Keperawatan : Pedoman
Untuk Perencanaan & Pendokumentasian Perawatan Pasien, Jakarta, EGC
3. PPNI, (2018). Standar Diagnosa Keperawatan Indonesia.
4. PPNI, (2018). Standar Luaran Keperawatan Indonesia

Direktur Dosen Koordinator

Ahmad Zakiudin, SKM.,S.Kep.,Ns.,M.Kes Tati Karyawati, S.Kep.,Ns.,M.Kep


NIY/NIDN : 0607087801 NIY/NIDN :0629118701

Anda mungkin juga menyukai