Anda di halaman 1dari 7

KISI KISI PENYUSUNAN SOAL

PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) TAHUN PELAJARAN 2022-2023


KABUPATEN BADUNG

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti


Kelas : VIII (Delapan)
Kurikulum : K13
Penyusun : MGMP Pendidikan Agama Hindu & Budi Pekerti Kabupaten Badung
Jumlah Soal : 50 butir

NOMOR BENTUK
NO KD MATERI KELAS INDIKATOR SOAL
SOAL SOAL
Disajikan beberapa pernyataan tentang bagian-bagian Panca
Mahabhuta, Peserta didik dapat menunjukkan bagian-bagian Panca 1 PG
Mahabhuta dalam pernyataan tersebut
Disajikan secara singkat tentang penciptaan alam semesta, peserta
2 PG
3.4 Memahami mampu menyebutkan penciptaan alam semesta tersebut.
ajaran Panca Disajikan secara singkat pernyataan tentang alam semesta, peserta
Mahabhuta didik mampu menghubungkan wujud Sang Hyang Widhi dengan 3 PG
sebagai unsur- proses penciptaan tersebut
Panca
1 unsur VIII
Mahabhuta Disajikan pernyataan yang menggambarkan proses tahapan penciptaan
pembentuk
alam semesta alam semesta, peserta didik dapat menyebutkan salah satu unsur yang 4 PG
dimaksud dengan benar

Disajikan secara singkat proses penciptaan alam semesta, peserta didik


5 PG
dapat menyebutkan salah satu unsur tersebut

Disajikan secara singkat proses penciptaan alam semesta, peserta didik


6 PG
dapat mengidentifikasi salah satu sifat pembentuk unsur tersebut
Disajikan secara singkat bagian-bagian Panca Mahabhuta, peserta didik
7 PG
mampu menyebutkan contoh-contoh salah satu bagian-bagian tersebut
Disajikan tabel pengelompokkan Panca Mahabhuta dan Panca Tan
Matra, peserta didik mampu menghubungkan Panca Maha Bhuta 8 PG
dengan Panca Tan Matra secara tepat
Disajikan salah satu bagian Panca Tan Matra, peserta didik mampu
menghubungkan panca Tan Matra dengan salah satu contoh-contoh 9 PG
bagian Panca Mahabhuta secara benar

Disajikan pernyataan bagian-bagian Dasa Indriya, Peserta mampu


10 PG
mengurutkan bagian-bagian yang dimaksud dengan benar

Disajikan secara singkat tentang Bhuana Agung dan Bhuana Alit,


11 PG
peserta didik mampu menyebutkan pernyataan tersebut dengan tepat

Disajikan ilustrasi gambar unsur-unsur Panca Mahabuta pada alam PG


Semesta, peserta didik dapat mengklasifikasikan gambar tersebut 12
sesuai dengan konsep Panca Mahabhuta .
Disajikan secara singkat salah satu bagian-bagian Panca Mahabhuta, PG
peserta didik dapat menyebutkan contoh-cotoh salah satu bagian 13
tersebut
Disajikan secara singkat kelompok makhluk hidup, peserta didik PG
mampu menjelaskan salah satu bagian-bagian kelompok tersebut 14
dengan tepat
Disajikan secara singkat pernyataan kelompok makhluk hidup Dwi PG
Pramana, peserta didik mampu mengidentifikasi contoh-contoh dari 15
kelompok tersebut dengan tepat
Disajikan cuplikan berita terkait kondisi lingkungan yang berhubungan PG
dengan keseimbangan Bhuana Agung dan Bhuana Alit, peserta didik
16
dapat mengkorelasikan berita tersebut dengan salah satu bagian Panca
Maha Bhuta.
Disajikan secara singkat unsur Panca Maha Bhuta pada Bhuana Agung PG
dan Bhuana Alit. Peserta didik mampu mengidentifikasi contoh-contoh 17
Panca Mahabhuta yang dimaksud dengan tepat.
Disajikan Pengelompokkan tabel contoh-contoh bagian-bagian Panca PG
Mahabhuta, peserta didik mampu mengurutkan contoh-contong Panca 18
Mahabhuta dengan benar
Disajikan contoh-contoh kelompok makhluk hidup Eka Pramana, PG
peserta didik mampu mengurutkan contoh-contoh dari kelompok Eka 19
Pramana yang dimaksud dengan benar
Disajikan secara singkat unsur Panca Maha Bhuta pada Bhuana Agung. PG
Peserta didik mampu mengidentifikasi contoh Panca Mahabhuta di 20
Bhuana Agung dengan tepat.
Disajikan secara singkat gambaran tentang upaya-upaya menyelaraskan
diri dengan alam semesta, peserta didik mampu mengidentifikasi jalan 21 PG
4.4 Menguraikan
ajaran Panca dalam melaraaskan diri dengan alam tersebut
Mahabhuta Disajiakan hubungan Bhuana Agung dan Bhuana Alit, peserta didik
2 Panca Maha VIII mampu mengidentifikasi hubungan bhuana agung dan bhuana alit yang 22 PG
sebagai unsur-
Bhuta
unsur kurang sesuai.
pembentuk Disajikan pernyataan dampak ketidakseimbangan antara bhuana agung
alam semesta
dan bhuana alit, peserta didik dapat mengklasifikasikan dampak 23 PG
ketidakseimbangkan secara benar
Disajikan gambaran upaya menyeimbangan Bhuana Agung dan
Bhuana Alit, peseta didik mampu menuliskan salah satu upaya-upaya 24 PG
sesuai upacara agama tersebut
Disajikan gambaran pernyatan upaya menyeimbangkan Bhuana Agung
dan Bhuana Alit, peserta didik mampu memilih contoh-contoh yang 25 PG
dihubungkan dalam kehidupan sehari-hari

Disajikan pernyataan tentang perkembangan Agama Hindu di Asia,


peserta didik mampu menyebutkan wilayah pada perkembangan 26 PG
Agama Hindu di Asia tersebut
Disajikan secara singkat pernyataan perkembangan Agama Hindu di
India, peserta didik mampu menyebutkan fase-fase perkembangan 27 PG
Agama Hindu di India tersebut
Disajikan pernyataan tentang perkembangan agama Hindu di India,
peserta didik mampu menyebutkan salah satu bangsa pada 28 PG
3.5 Menguraikan perkembangan agama Hindu di India tersebut
sejarah Disajikan beberapa ciri-ciri perkembangan Agama Hindu di India,
perkembangan Hindu di Asia
agama Hindu di peserta didik mampu menghubungkan pernyataan tersebut ke dalam 29 PG
Asia salah satu fase perkembangan agama Hindu secara benar
Disajikan secara singkat tentang bangsa asli India, Peserta didik
30 PG
mampu mengidentifikasi ciri dari bangsa yang dimaksud tersebut.
Disajikan pernyataan tentang teori perkembangan Agama Hindu masuk
ke Indonesia, peserta didik mampu mengidentifikasi salah satu teori 31 PG
yang dimaksud dengan tepat
Disajikan secara singkat salah satu kerajaan Hindu di India, peserta
didik mampu menyebutkan nama Brahmana yang dimaksud dalam 32 PG
kerajaan tersebut
Disajikan secara singkat perkembangan Agama Hindu di India, peserta PG
didik mampu menyebutkan nama kerajaan pada perkembangan Agama 33
Hindu di India tersebut
Disajikan secara singkat pernyataan perkembangan agama Hindu di PG
Asia, peserta didik mampu menyebutkan nama pendiri salah satu 34
kerajaan tersebut
Disajikan secara singkat salah satu perkembangan agama Hindu di PG
Indonesia, pesesta didik mampu menyebutkan nama raja yang berkuasa 35
di wilayah tersebut
Disajikan penggalan isi peninggalan sejarah agama Hindu di
Kalimantan, peserta didik dapat menyebutkan tempat suci peninggalan 36 PG
sejarah di wilayah tersebut
Disajikan secara singkat pernyataan yang menggambarkan kerajaan di
Jawa Timur, peserta didik mampu meyebutkan nama raja yang 37 PG
berkuasa di wilayah kerajaan tersebut
Disajikan secara singkat perkembangan Agama Hindu di Bali, peserta
didik dapat menyebutkan Maha Rsi yang berjasa dalam perkembangan 38 PG
agama Hindu di wilayah tersebut
Disajikan pernyataan tentang perkembangan Agama Hindu di Jawa
Barat, peserta didik mampu mengidentifikasikan salah satu 39 PG
peninggalan kerajaan Tarumanegara Tersebut
Disajikan penggalan singkat isi peninggalan sejarah perkembangan
agama Hindu di Jawa Tengah, peserta didik dapat menganalisis tentang 40 PG
salah satu peninggalan tersebut dengan benar
Disajikan gambaran tentang peninggalan kerajaan di wilayah Jawa, PG
Peserta didik mampu mengidentifikasi peninggalan tersebut dengan 41
tepat
Disajikan salah satu pernyataan tentang peninggalan karya sastra PG
Hindu, peserta didik mampu mengidentifikasi nama penulis salah satu 42
peninggalan karya sastra tersebut
Disajikan gambaran tentang Kerajaan Singosari, Peserta didik dapat
43 PG
menyajikan salah satu peninggalan Kerajaan tersebut
Disajikan salah satu pernyataan tentang peninggalan karya sastra
Hindu di Jawa Timur, peserta didik mampu mengidentifikasi nama 44 PG
penulis salah satu peninggalan karya sastra tersebut

Disajikan isi secara singkat tentang Lontar di Bali, Peserta didik


45 PG
mampu mengidentifikasi Rsi yang berjasa pada sekta tersebut

Disajikan tabel peninggalan susastra agama Hindu di Indonesia, peserta


4.5 Menceritakan
didik dapat menyebutkan peninggalan susastra Hindu di wilayah 46 PG
secara singkat
sejarah tersebut
VIII
2 perkembangan Disajikan gambaran tentang upaya-upaya pelestarian peninggalan
Agama Hindu di Agama Hindu, peserta didik mampu menyajikan salah satu upaya- 47 PG
Asia upaya tersebut dengan benar
Disajikan secara singkat panggalan cerita tentang salah satu kakawin
peninggalan kesusastraan Hindu, peserta didik mampu 48 PG
mengidentifikasi salah satu hari suci yang kaitan dengan cerita tersebut
Disajikan pernyataan perkembangan agama Hindu masuk ke Indonesia,
peserta didik mampu menyebutkan salah satu faktor diterimanya 49 PG
perkembangan agama Hindu tersebut
Disajikan secara singkat salah satu peninggalan sejarah agama Hindu di
Bali, Peserta didik mampu mengidentifikasi peninggalan tersebut 50 PG
dengan benar

Anda mungkin juga menyukai