Anda di halaman 1dari 2

PENDALAMAN MATERI

(BAMBANG MUDIONO)

A. Judul Modul : Perkembangan Islam Pasca Khulafaur Rasyidin


B. Kegiatan Belajar : PERADABAN ISLAM PADA MASA DINASTI
UMAYYAH DI DAMASKUS
C. Halaman : 1 s/d 23
D. Resume :

NO BUTIR RESUME RESPON/JAWABAN

Faktor-faktor Runtuhnya Dinasti Proses Berdirinya Dinasti Umayyah Di


Umayyah di Damaskus Damaskus

Peradapan islam Pada


Masa Dinasti Umayyah
di Damaskus

Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan


Sistem Pemerintahan Islam pada masa
Tokoh-Tokoh Dinasti Umayyah di
dinasti Umayyah di Damaskus
Damaskus

1. Proses berdirinya dinasti umayyah di damaskus


Bani Umayyah didirikan oleh muawiyah atau biasa disapa Abu Abd al
Rahman. Dinasti Umayah berasal dari keturunan Umayah bin Abdul
Syams bin Abdul Manaf. Muawiyah adalah salah satu sahabat nabi yang
dikenal sebagai negarawan dan politikus ulung. berdirinya Dinasti
Umayyah merupakan bentuk sabotase dari pemerintahan yang sah yang
pimpin Ali bin Abi Thalib, yakni pemerintahan terakhir Khulafaurrasyidin.
Peta konsep Bermula dari rasa tidak puas dan tidak terimanya Muawiyah terhadap
dalam materi KB pengangkatan Ali bin Abi Thalib oleh mayoritas masyarakat Islam
sebagai pengganti khalifah Utsman bin Affan yang meninggal terbunuh.
Instruksi : Buatlah 2. System pemerintahan dinasti umayyah
1 peta konsep Dalam menjalankan politik pemerintahannya, Muawiyah bin Abu Sufyan
materi yang anda mengubah kebijaksanaan pendahulunya, Muawiyah mengubah
resum dan kebijakan itu dengan cara
jelaskan dengan turun-temurun. Bentuk departemen kemudian
lengkap dikembangkan lagi oleh Muawiyah bin Abi Sufyan dalam bentuk yang
lebih luas dan menyeluruh, sebagai berikut:
A. An-Nidham Al-Idari
B. An Nidham Al-Mali
C. An-Nidham Al-Harbi
D. An Nidhamm Al-Qadhai
E. An-Nadhar fil Madhalim
F. Mahkamah Madhalim
3. Perkembangan ilmu dan tokoh-tokohnya
Perkembangan ilmu pengetahuan pada zaman permulaan Islam
termasuk masa Bani Umayyah I meliputi 3 bidang, yaitu bidang
diniyah,bidang tarikh dan bidang filsafat.

4. Factor runtuhnya dinasti umayyah


anda-tanda kemunduran Bani Umayyah dimulai dari masa kekuasaan
Yazid bin Abdul Malik (101-105 H), yang tidak bisa mengendalikan
pemerintahan, sebagaimana kedua kakaknya Walid bin Abdul Malik (86-
96 H) dan Sulaiman bin Abdul Malik (96-99 H).
Beberapa istilah perubahan pemerintahan pasca pemerintahan khalifah Ali bin Abi
dan definisi di Thalib menuju kekhalifahan Bani Umayyah, sehingga dapat menyimpulkan
KB proses berdirinya kekhalifahan Bani Umayyah di Damaskus

Instruksi : Tulislah
beberapa istilah
2
definisi yang
menurut anda sulit
atau baru dan
lengkapi dengan
jawabannya
sesuai modul
Resume materi Tanda-tanda kemunduran dan keruntuhan kekhalifahan Bani Umayyah,
essensial mampu menilai Faktor-faktor penyebab runtuhnya kekhalifahan Bani
Umayyah di Damaskus
Instruksi :
Tulislah materi
essensial sesuai
dengan sub CP
dan pokok-
3 pokok materi
dalam KB,
beserta
penjelasannya
dengan lengkap,
serta sesuaikan
dengan kisi-kisi
soal.

Anda mungkin juga menyukai