Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN AKHIR MUSTAWA 1

TAZKIYATUNNAFS AGA 4
SOAL: Silakan buat makalah / karya tulis, dengan tema :

Tazkiyatunnafs 1
Perbaikan Jiwa Dengan Ilmu Dan Amal Shalih
PEMENUHAN TUGAS AGA 4 MUSTAWA 1
Diajukan Untuk Menempuh Ujian Akhir Mustawa Tazkiyatunnafs

Disusun Oleh:
-----
NIM:----

AKADEMI GURU AL-FATIH ABNDUNG


Angkatan 4
2022
Ketentuan Penulisan:
1. Makalah minimal memuat 20 halaman, susun dengan bahasa yang baik dan benar.
2. Tema dan logo AGA dimuat pada halaman cover makalah (atau sesuai ketentuan
pihak manajemen)
3. Ukuran A4, Layout normal/standar
4. Spasi :1.15.
5. Makalah disusun dengan sistem tabwib (Urutan Bab), silakan disesuaikan pembagian
babnya berdasarkan materi berikut:
- Cover Makalah
- Lembar Penilaian Dosen dan Pengesahan
- Daftar Isi Bab1 :
Muqaddimah:
1.1 Latar belakang (muat kegundahan antum terkait
kondisi pendidikan hari ini)
1.2 Metodologi 1.3 Tujuan Penulisan Bab2 :
Pembahasan:
2.1 Urgensi Tazkiyatunnafs
2.2 Manfaat dan Tujuan Tazkiyatunnafs
2.3 Makna Tazkiyatunnafs
2.4 Faidah Tazkiyatunnafs bagi setiap hamba
2.5 Hati Sebagai Panglima
2.6 Ma’rifatunnafsi
2.7 Tiga kaidah pokok tazkiyatunnafs
2.8 Muhasabatunnafsi
2.9 Penyakit hati dan obatnya
2.10 Hubungan tazkiyatunnafs dengan pendidikan Bab3 :
Tathbiq tazkiyatunnafs di Kuttab Al-Fatih Bab
4:
4.1 Penutup
4.2 Kesimpulan dan saran Daftar Pustaka
6. Muat analisis antum disetiap sub tema diatas kemudian deskripsikan langkah-
langkah penerapannya dalam kehidupan (penting!, lakukan dengan sungguh2).
7. Tidak perlu takalluf dan ta’assuf (dibuat-buat berlebih2an dan membebani diri), tulis
saja dengan jujur dan sesuai dengan dalil, ahsan bila memuat nasihat para ‘ulama.

Barakallahu fiikum...

Anda mungkin juga menyukai